identifikasi masalah

4
IDENTIFIKASI MASALAH A. PENDIDIKAN - KURANGNYA TENAGA PENGAJAR YANG ADA DI SEKOLAH, YANG MENGAKIBATKAN TERJADINYA DOUBLE FUNGSI DAN PENEMPATAN TENAGA GURU PADA PEKERJAAN YANG KURANG SESUAI DENGAN DISIPLIN ILMU YANG DIMILIKI. - KURANGNYA FASILITAS LABORATORIUM DAN PENGENALAN TEKHNOLOGI TERHADAP SISWA. - TIDAK ADANYA SEKOLAH SMA ATAU SEDERAJAT DI DAERAH PULAU MAGINTI SEHINGGA SISWA YANG TELAH MENYELESAIKAN SEKOLAH DI TINGKAT SMP LEBIH BANYAK YANG MEMILIH UNTUK BERHENTI KARNA TIDAK TERMOTIVASI OLEH LINGKUNGAN. B. KESEHATAN - TIDAK ADANYA SARANA YANG MEMADAI BAGI PETUGAS KESEHATAN YANG ADA DI PULAU MAGINTI SEHINGGA PROSES PEMERIKSAAN DAN PENANGANAN TERHADAP WARGA YANG TERKENA PENYAKIT MENJADI LAMBAT DAN TIDAK EFEKTIF. - KURANGNYA FASILITAS SOSIALISASI KESEHATAN, MISALNYA PAPAN REKLAME UNTUK KESEHATAN.

Upload: edriyanto

Post on 24-Sep-2015

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

IDENTIFIKASI MASALAH

A. PENDIDIKAN KURANGNYA TENAGA PENGAJAR YANG ADA DI SEKOLAH, YANG MENGAKIBATKAN TERJADINYA DOUBLE FUNGSI DAN PENEMPATAN TENAGA GURU PADA PEKERJAAN YANG KURANG SESUAI DENGAN DISIPLIN ILMU YANG DIMILIKI. KURANGNYA FASILITAS LABORATORIUM DAN PENGENALAN TEKHNOLOGI TERHADAP SISWA. TIDAK ADANYA SEKOLAH SMA ATAU SEDERAJAT DI DAERAH PULAU MAGINTI SEHINGGA SISWA YANG TELAH MENYELESAIKAN SEKOLAH DI TINGKAT SMP LEBIH BANYAK YANG MEMILIH UNTUK BERHENTI KARNA TIDAK TERMOTIVASI OLEH LINGKUNGAN.B. KESEHATAN TIDAK ADANYA SARANA YANG MEMADAI BAGI PETUGAS KESEHATAN YANG ADA DI PULAU MAGINTI SEHINGGA PROSES PEMERIKSAAN DAN PENANGANAN TERHADAP WARGA YANG TERKENA PENYAKIT MENJADI LAMBAT DAN TIDAK EFEKTIF. KURANGNYA FASILITAS SOSIALISASI KESEHATAN, MISALNYA PAPAN REKLAME UNTUK KESEHATAN. BELUM ADANYA TENAGA DOKTER YANG BERTUGAS DI PULAU MAGINTIC. SARANA DAN PRASARANA LISTRIK, MERUPAKAN MASALAH UTAMA YANG MENURUT KELOMPOK KAMI SANGAT PENTING, HAL INI MEMPENGARUHI SEMUA BIDANG. LISTRIK YANG BEROPERASI HANYA PADA MALAM HARI MENYEBABKAN BANYAKNYA PERMASALAHAN YANG AKAN TIMBUL. PEMBENAHAN JALAN RAYA, MENURUT IDENTIFIKASI KAMI, PULAU MAGINTI SUDAH MEMENUHI SYARAT UNTUK DI LAKUKAN PENGASPALAN JALAN-JALAN UMUM, BANYAKNYA PENGGUNA RODA DUA DI PULAU MAGINTI MENJADI DASAR PERTIMBANGAN KAMI UNTUK MENGAJUKAN PERMASALAN INI SEBAGAI HAL YANG POKOK UNTUK DIPERHATIKAN. DRENASE, DRENASE SANGAT PERLU UNTUK MENGHINDARI TERJADINYA PENGGENANGAN AIR YANG BERUJUNG PADA MUNCULNYA PENYAKIT-PENYAKIT BARU YANG TIDAK DIINGINKAN. TANGGUL, TANGGUL MERUPAKAN BENTUK FISIK YANG HARUS MENJADI PERHATIAN PEMERINTAH UNTUK MENGHINDARI TERJADINYA PENGIKISAN PANTAI YANG BERAKIBAT PADA KURANGNYA LUAS PULAU MAGINTI, HAL INI JUGA MERUPAKAN HAL YANG SANGAT POKOK UNTUK DI PERHATIKAN. PELABUHAN PENDARATAN PERIKANAN, MELIHAT BESARNYA POTENSI PERIKANAN YANG ADA DI PULAU MAGINTI, KAMI MENCOBA BERPIKIR UNTUK DIBUATKANNYA PELABUHAN PENDARATAN PERIKANAN, SEKALIGUS FASILITAS STORAGE SEBAGAI TEMPAT PENAMPUNGAN HASIL PERIKANAN, JIKA INI DAPAT TERWUJUD MAKA TIDAK MUSTAHIL KALAU PULAU MAGINTI AKAN MENJADI KOTA PERIKANAN PERTAMA DI SULTRA. TIDAK ADANYA FASILITAS SIMPAN PINJAM KEUANGAN.D. SOSIAL MASYARAKAT PENGENDALIAN JUMLAH PENDUDUK, DI JALANKANNYA PROGRAM KELUARGA BERENCANA (KB). KURANGNYA PEMAHAMAN TERHADAP PENGELOLAAN DAN MANAJEMEN KEUANGAN HASIL NELAYAN, MENYEBABKAN HASIL PENDAPATAN NELAYAN SEBAGIAN BESAR TIDAK TERKELOLA DENGAN BAIK OLEH KELUARGA NELAYAN. KURANGNYA KESADARAN MASYARAKAT DALAM MENJAGA LINGKUNGAN, DAN MASIH MEMBUANG SAMPAH SEMBARANGAN SEMISAL, MEMBUANG SAMPAH DI LAUT. KURANGNYA KESADARAN MASYARAKAT MENGENAI PEMBUATAN WATER CLOSED (WC).