hutankota dibenahi setelah terbengkalaibandung barat apung hadiat purwoko mengungkapkan, saat...

1
KIJppmgMedia Massa NGAMPRAH - Setelah ter- bengkalai lebih dari setahun, Hutan Kota Cermat di Kompleks Pemerintah Kabupaten Bandung Barat, Desa Mekars- ari, Kecamatan Ngamprah akan segera dibenahi. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bandung Barat akan menata kembali area Hutan Kota Cermat yang berlokasi di area Perkantoran Pemkab Bandung Barat di Desa Mekarsari Kecamatan Ngamprah. Saat ini, Hutan Kota tampak terbengkalai tanpa adanya aktivitas padahal pembuatan Hutan Kota tersebut telah me- nelan anggaran hingga Rp 4 miliar. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bandung Barat Apung Hadiat Purwoko mengungkapkan, saat ini areal di Hutan Kota tersebut tengah dilakukan penataan dan ditanarni bibit pohon-pohon produktif. Sehingga masyara- kat, kata Apung, bisa menik- mati fasilitas di dalam hutan buatan tersebut. "Hutan kota ini dibuat sebe- tulnya untuk memberikan fasilitas ruang publik dengan konsep alamo Penataan hutan kota ini memang sekaligus untuk meningkatkan indeks kebahagian masyarakat. Nan- ti semua masyarakat dapat beraktivitas di hutan kota ini," kata Apung di Ngamprah, be- lum lama inl. . Apungmenambahkan, selain penanaman bibit pohon, yang menjadi prioritas dalam pena- taan hutan kota yakni perbaikan pada areal jogging track. Sebab, seteIah lama tak digunakan fa- silitas jogging track tersebut kini mengalarni kerusakan. "Hutan kota ini dibuka untuk HutanKota Dibenahi Setelah Terbengkalai aktivitas masyarakat. Sehingga beberapa fasilitas publik se- perti jogging track ini akan kita perbaiki secepatnya. Apa- lagi, sekarang jogging track ini sudah rusak," jelasnya. Lebih jauh Apung menjelas- kan, penataan hutan dikerjakan secara swadaya oleh para re- lawan Akur. Dengan demikian dalam penataan Hutan Kota tak menggunakan biaya dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Bandung Barat. "Mungkin untuk perawatan, dan pengelolaan nanti bisa oleh dinas. Sementara untuk pena- taan sekarang dilakukan oleh para relawan," katanya. Apung menjelaskan, proses penataan Hutan Kota tersebut akan selesai dalam waktu de- kat ini. Sebab, penataan di lapangan tengah berjalan. "Sekarang penataan sedang berjalan. lni juga dikerjabak- tikan.oleh semua relawan, terinasuk pak Bupati akan meninjau pada [umat (12/10) mendatang," katanya. Seperti diketahui, Hutan Kota Cermat itu dibiayai dari anggaran APBD KBB sekitar Rp 4 miliar dan dianggarkan selama tiga tahun anggaran, dimulai dari tahun anggaran 2015 sebesar Rp 2miliar hing- ga terakhir di APBD murni tahun anggaran 2017. Pemerintah Kabupaten Bandung Barat di mass a kepe- mimpinan Bupati sebelumnya Abubakar membangun Hutan Kota tersebut agar masyarakat bisa menikmati fasilitas publik, termasuk menjadi lokasi olah- raga bagi masyarakat. Namun, saat ini kondisinya cukup mem- prihatinkan tanpa ada pera- .watan yang maksimal dari . pemerintah daerah. (bie) Rabu, 10 Oktober 2018 Edisi Radar Bandung I Hal.4 Sumber I Hal Berita Hutan Kota Dibenahi Setelah Terbengkalai Kabupaten Bandung Barat Entitas I Cakupan SUBBAG HUMAS DAN TATA USAHA BPK RI Perwakilan Provinsi Jawa Barat

Upload: others

Post on 26-Dec-2019

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: HutanKota Dibenahi Setelah TerbengkalaiBandung Barat Apung Hadiat Purwoko mengungkapkan, saat iniarealdiHutan Kotatersebut tengah dilakukan penataan dan ditanarni bibit pohon-pohon

KIJppmgMedia Massa

NGAMPRAH - Setelah ter­bengkalai lebih dari setahun,Hutan Kota Cermat di KompleksPemerintah KabupatenBandung Barat, Desa Mekars­ari, Kecamatan Ngamprah akansegera dibenahi.Dinas Lingkungan Hidup

(DLH) Kabupaten BandungBarat akan menata kembaliarea Hutan Kota Cermat yangberlokasi di area PerkantoranPemkab Bandung Barat diDesa Mekarsari KecamatanNgamprah.Saat ini, Hutan Kota tampak

terbengkalai tanpa adanyaaktivitas padahal pembuatanHutan Kota tersebut telah me­nelan anggaran hingga Rp 4miliar.Kepala Dinas Lingkungan

Hidup (DLH) KabupatenBandung Barat Apung HadiatPurwoko mengungkapkan, saatini areal di Hutan Kota tersebuttengah dilakukan penataan danditanarni bibit pohon-pohonproduktif. Sehingga masyara­kat, kata Apung, bisa menik­mati fasilitas di dalam hutanbuatan tersebut."Hutan kota ini dibuat sebe­

tulnya untuk memberikanfasilitas ruang publik dengankonsep alamo Penataan hutankota ini memang sekaligusuntuk meningkatkan indekskebahagian masyarakat. Nan­ti semua masyarakat dapatberaktivitas di hutan kota ini,"kata Apung di Ngamprah, be­lum lama inl.. Apungmenambahkan, selainpenanaman bibit pohon, yangmenjadi prioritas dalam pena­taan hutan kota yakni perbaikanpada areal jogging track. Sebab,seteIah lama tak digunakan fa­silitas jogging track tersebutkini mengalarni kerusakan."Hutan kota ini dibuka untuk

HutanKotaDibenahi SetelahTerbengkalai

aktivitas masyarakat. Sehinggabeberapa fasilitas publik se­perti jogging track ini akankita perbaiki secepatnya. Apa­lagi, sekarang jogging track inisudah rusak," jelasnya.Lebih jauh Apung menjelas­

kan, penataan hutan dikerjakansecara swadaya oleh para re­lawan Akur. Dengan demikiandalam penataan Hutan Kotatak menggunakan biaya dariAnggaran Pendapatan danBelanja Daerah (APBD)Bandung Barat."Mungkin untuk perawatan,

dan pengelolaan nanti bisa olehdinas. Sementara untuk pena­taan sekarang dilakukan olehpara relawan," katanya.Apung menjelaskan, proses

penataan Hutan Kota tersebutakan selesai dalam waktu de­kat ini. Sebab, penataan dilapangan tengah berjalan."Sekarang penataan sedang

berjalan. lni juga dikerjabak­tikan.oleh semua relawan,terinasuk pak Bupati akanmeninjau pada [umat (12/10)mendatang," katanya.Seperti diketahui, Hutan

Kota Cermat itu dibiayai darianggaran APBD KBB sekitarRp 4 miliar dan dianggarkanselama tiga tahun anggaran,dimulai dari tahun anggaran2015 sebesar Rp 2miliar hing­ga terakhir di APBD murnitahun anggaran 2017.Pemerintah Kabupaten

Bandung Barat di mass a kepe­mimpinan Bupati sebelumnyaAbubakar membangun HutanKota tersebut agar masyarakatbisa menikmati fasilitas publik,termasuk menjadi lokasi olah­raga bagi masyarakat. Namun,saat ini kondisinya cukup mem­prihatinkan tanpa ada pera-.watan yang maksimal dari .pemerintah daerah. (bie)

Rabu, 10 Oktober 2018EdisiRadar Bandung I Hal.4Sumber I Hal

Berita Hutan Kota Dibenahi Setelah TerbengkalaiKabupaten Bandung BaratEntitas I Cakupan

SUBBAG HUMAS DAN TATA USAHABPK RI Perwakilan Provinsi Jawa Barat