hipertrofi otot.docx

Upload: nancy-cynthia

Post on 07-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 hipertrofi otot.docx

    1/6

    ATA PENGANTAR

    Dengan mengucap puji syukur kehadirat Tuhan yang maha esa atas segala

    limpahan rahmat dan hidayahnya sehingga saya dapat menyelesaikan makalah Hipertrofi

    Otot ini dengan baik sebagai tugas Biologi kelas XI ipa1

    Makalah Hipertrofi Otot ini membahas tentang penjelasan lengkap tentang Hipertrofi

    Otot yang pembahasan secara lengkap di uraikan dan di jelaskan dalam makalah ini

    !aya mengucapkan mengucapkan terima kasih kepada "

    1  Ibu #is selaku guru pembimbing Biologi di kelas XI ipa1

    $  !umber%sumber bacaan yang telah membantu dalam penyusunan makalah ini

    Makalah Hipertrofi Otot ini sangatlah jauh dari kesempurnaan dalam pengerjaannya

    &ntuk itu dimohon saran dan kritik yang membangun untuk lebih menyempurnakan

    makalah ini

    !ingaraja' 1( Oktober $)1*

    +,-.&!&-

    BAB IPENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Otot merupakan alat gerak aktif' karena otot memiliki kemampuan untuk

    berkontraksi /ontraksi otot ini menyebabkan tulang yang dilekatinya dapat bergerak

    !elain itu' otot mempunyai peranan dalam memberikan bentuk luar tubuh bersama dengan

    rangka

    Otot mempunyai tiga sifat dalam menjalankan tugasnya sebagai alat gerak aktif'

    yaitu kontraksibilitas' ekstensibilitas' dan elastisitas 0erakan otot untuk memendek dari

    ukuran semula kontraksi2 sehingga tulang berubah posisi' hal ini disebut kontraksibilitas

    !edangkan' ekstensibilitas merupakan gerak kebalikan dari kontraksibilitas' yaitu

    kemampuan otot untuk memanjang atau kembali ke ukuran semula relaksasi2 yang

    menyebabkan tulang kembali ke kedudukan semula !ifat ketiga adalah elastisitas' yaitu

    kemampuan otot dari berkontraksi menjadi relaksasi atau sebaliknya

    !ecara makroskopis' kumpulan otot diselimuti oleh jaringan ikat berupa selaput

    transparan yang dinamakan fascia &jung%ujung kumpulan otot tersebut diikat oleh tendon

    http://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL3d3dy5zaWJhcmFzb2suY29tLzIwMTMvMDgvcGVuZ2VydGlhbi1kYW4tcGVuamVsYXNhbi11bXVtLW90b3QuaHRtbA==http://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL3d3dy5zaWJhcmFzb2suY29tLzIwMTMvMDgvcGVuZ2VydGlhbi1kYW4tcGVuamVsYXNhbi11bXVtLW90b3QuaHRtbA==

  • 8/18/2019 hipertrofi otot.docx

    2/6

    jaringan ikat antara tulang dan otot2 pada tulang +erlekatan otot pada tulang ini membagi

    otot menjadi dua macam' yaitu origo dan insersio

    !ecara garis besar Otot adalah sebuah jaringan dalam tubuh manusia dan he3an

    yang berfungsi sebagai alat gerak aktif yang menggerakkan tulang Otot diklasifikasikan

    menjadi tiga jenis yaitu otot lurik' otot polos dan otot jantung Otot menyebabkanpergerakan suatu organisme maupun pergerakan dari organ dalam organisme tersebut

    Terdapat beberapa kelainan pada otot manusia' yaitu bisa dikelompokan menjadi "

    a2   4trofi Otot' berupa penurunan fungsi otot karena otot mengecil atau karena kehilangan

    kemampuan berkontraksi atau lumpuh

    b2  Hipertrofi otot' kebalikan dari atrofi otot' yaitu menjadi lebih besar dan kuat karena sering

    digerakkan atau peningkatan ukuran dari sel%sel otot

    c2  Hernia 4bdominal' terjadi apabila dinding otot abdominal sobek dan menyebabkan usus

    melorot masuk kerongga perut

    d2  /elelahan Otot' karena kontraksi secara terus%menerus dan bisa terjadi kram atau kejang%kejang

    e2  !tiff kaku leher2' terjadi karena hentakan atau kesalahan gerak sehingga leher menjadi

    kaku dan sakit jika digerakkan

    Dari kesekian kelainan pada otot manusia' yang paling sering kita lihat adalah

    kelainan otot yang disebut Hipertrofi otot' dimana terjadi penebalan sel%sel atau serabut%

    serabut sel pada otot yang menyebabkan terjadinya Hipertrofi otot Dalam komunitas

    binaraga dan kebugaran dan bahkan dalam buku%buku akademik hipertrofi ototkerangka dideskripsikan dalam satu dari dua jenis" sarkoplasma atau miofibrillar Mengacu

    pada teori ini' pada hipertrofi sarkoplasma' 5olume cairan sarkoplasma dalam sel otot

    meningkat tanpa diiringi peningkatan pada kekuatan otot' dimana pada hipertrofi miofibrillar'

    protein kontraktil aktin dan miosin meningkat dalam jumlah dan menambah kekuatan otot

    dan juga peningkatan kecil pada ukuran otot1$ 6umusan Masalah

    Dari latar belakang di atas' maka kita dapat menyimpulkan beberapa rumusan

    masalah !ebagai berikut "

    a2   4pakah definisi dari Hipertrofi Otot7

    b2   4pa saja rangsangan Hipertrofi Otot7

    c2   4pa saja faktor yang dapat mempengaruhi Hipertrofi7

    d2   4pa perbedaan antara Hipertrofi miofibrillar dengan Hipertrofi sarkoplasma7

    BAB IIPEMBAHASAN

    http://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL2lkLndpa2lwZWRpYS5vcmcvd2lraS9Ba3Rpbg==http://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL2lkLndpa2lwZWRpYS5vcmcvd2lraS9NaW9zaW4=http://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL2lkLndpa2lwZWRpYS5vcmcvd2lraS9Ba3Rpbg==http://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL2lkLndpa2lwZWRpYS5vcmcvd2lraS9NaW9zaW4=

  • 8/18/2019 hipertrofi otot.docx

    3/6

  • 8/18/2019 hipertrofi otot.docx

    4/6

    aktin dan miosin yang bertambah banyak secara progesif di dalam miofibril /emudian

    miofibril itu sendiri akan memecah di dalam setiap serat otot untuk membentuk miofibril

    yang baru 8adi' peningkatan jumlah miofibril tambahan inilah yang terutama menyebabkan

    serat otot menjadi hipertrofi

    !ecara fisiologis' latihan tidak boleh terjadi hipertrofi Hal ini dikarenakan bah3a jikaterjadi hipertrofi maka energi yang dibutuhkan semakin besar dan dapat mengakibatkan

    kelelahan otot terjadi penumpukan asam laktat2 !emakin banyak asam laktat' konsentrasi

    H9 meningkat ' dan pH menurun +eningkatan konsentrasi ion H9 akan menghambat

    kegiatan fosfofruktoksinase' en:im yang terlibat dalam glikolisis sehingga mengurangi

    penyediaan 4T+ untuk energi

    2." #aktr $ang %apat &e&pengar'(i Hipertrfi

    Beberapa faktor biologis seperti umur dan nutrisi bisa mempengaruhi hipertrofi otot!elama lelaki dalam pubertas' hipertrofi terjadi pada kecepatan yang meningkat Hipertrofi

    alami normalnya berhenti pada pertumbuhan maksimal pada remaja akhir Hipertrofi otot

    bisa ditingkatkan melalui latihan kekuatan dan latihan anaerobik yang berintensitas tinggi

    serta berdurasi pendek lainnya #atihan anaerobik yang berdurasi panjang' berintensitas

    rendah secara umum tidak menghasilkan hipertrofi jaringan yang efektif; malah' atlet daya

    tahan meningkatkan penyimpanan lemak dan karbohidrat dalam otot' seperti

    neo5askularisasi +ada dasarnya perlu suplai asam amino yang cukup untuk menghasilkan

    hipertrofi otot

    $< +erbedaan antara Hipertrofi miofibrillar dengan Hipertrofi sarkoplasma7Hipertrofi sarkoplasma adalah karakteristik dari otot%otot binaraga3an khusus

    sementara hipertrofi miofibrillar adalah karakteristik dari altet angkat besi Olimpic Dua

    bentuk adaptasi ini jarang terjadi dengan bergantung sepenuhnya satu sama lain

    !eseorang bisa mengalami peningkatan besar%besaran pada cairan diiringi peningkatan

    sedikit pada protein' peningkatan besar%besaran pada protein diiringi peningkatan kecil

    pada cairan' atau kombinasi keduanya yang relatif seimbang Berbeda dengan teori ini

    perlu dicatat bah3a ketika dilihat dalam mikroskop' otot%otot diisi sepenuhnya dengan

    miofibrils' tidak peduli apakah otot dari binaraga atau pengangkat besi yang digunakan

    8uga' sebenarnya sangat sedikit bukti aktual yang mendukung bah3a bagian non%

    miofibrillar dari sarkoplasma pernah berkembang #a3an dari teori ini menasehatkan bah3a

    penyebab dari dugaan popular ini adalah dua" +ertama' ini diperoleh dari pemecahan pada

    penggunaan otot ketika mengukur sintesis protein Ini adalah teknik dimana protein otot

    dipisahkan secara biokimia ke dalam pecahan miofibrillar' sarkoplasmic' membrane dan

    mitokondria untuk sintesis protein

  • 8/18/2019 hipertrofi otot.docx

    5/6

    =aliditas dari pemisahan ini dengan kurang baik di5alidasi dan juga' hasil dari

    pemecahan ini dan pengukuran sintesis protein isotop stabil sesudahnya yang biasa tidak

    menunjukan apa%apa tentang kelebihan relatif dari pemecahan protein%protein ini seperti

    perubahan pada sintesis protein yang secara definisi relatif cth perubahan >)? pada

    sebuah :at yang terdapat 1? otot masih tidak berarti dalam konteks fisiologi22 /e%dua'pendukung sarkoplasmic@miofibrillar menggunakan teorinya untuk menjelaskan mengapa

    bianraga memiliki kekuatan yang relatif tak sebanyak strongman Tapi teori ini tidak perlu

    menjelaskan perbedaan ini +erubahan fisiologi yang berhubungan dengan latihan dengan

    5olume yang sangat tinggi dan kadar kelelahan otot menghasilkan adaptasi neuromuskular 

    yang berbeda dari yang dialami pada latihan kekuatan dengan beban mekanik yang sangat

    tinggi dan sedikit kelelahan otot

    BAB IIIPENUTUP

    ".1 )esi&p'lan

    a2  Hipertrofi otot adalah peningkatan ukuran dari sel%sel otot' atau bisa disebut juga

    pembesaran atau pertambahan massa total suatu otot

    b2  !egolongan rangsangan bisa meningkatkan 5olume sel%sel otot +erubahan ini terjadi

    sebagai respon adapatif yang berfungsi meningkatkan kemampuan untuk membangkitkan

    tenaga atau menahan kelelahan dalam kondisi anaerobik +eristi3a ini biasanya terjadi

    sebagai respon terhadap suatu kontraksi otot yang berlangsung pada kekuatan maksimal

    atau hampir maksimal contohnya seperti para binaraga3an yang memberikan rangsangan

    yang maksimal pada otot%ototnya agar dapat memperbesar sel%sel otot dengan cara latihan

    mengangkat beban%beban yang berat dan lain%lain

    c2  Beberapa faktor biologis seperti umur dan nutrisi bisa mempengaruhi hipertrofi otot

    !elama lelaki dalam pubertas' hipertrofi terjadi pada kecepatan yang meningkat Hipertrofi

    alami normalnya berhenti pada pertumbuhan maksimal pada remaja akhir Hipertrofi otot

    bisa ditingkatkan melalui latihan kekuatan dan latihan%latihan seperti yang dilakukan oleh

    para binaraga3an' seperti fitness' angkat besi' dan mengangkat beban%beban yang berat

    d2  +erbedaan dari Hipertrofi sarkoplasma dengan hipertrofi miofibrillar adalah "

      Hipertrofi sarkoplasma adalah karakteristik dari otot%otot binaraga3an khusus sementara

      hipertrofi miofibrillar adalah karakteristik dari altet angkat besi Olimpic

    Dua bentuk adaptasi ini jarang terjadi dengan bergantung sepenuhnya satu sama lain

    ".2 Saran

    /ita telah mengetahui definisi dari Hipertrofi Otot yaitu peningkatan ukuran dari sel%

    sel otot' atau bisa disebut juga pembesaran atau pertambahan massa total suatu otot

  • 8/18/2019 hipertrofi otot.docx

    6/6

    !ebagai seorang manusia khususnya laki%laki pasti menginginkan memiliki otot yang kekar 

    dan besar' cara mendapatkan otot yang kekar dan besar adalah dengan cara membisakan

    otot kita untuk melakukan kontraksi otot yang berlangsung pada kekuatan maksimal atau

    hampir maksimal seperti melakukan latihan yang sama seperti yang dilakukan oleh para

    biaraga3anAontoh dari hipertrofi otot dapat dilihat pada macam%macam olahraga profesional'

    sebagian besar olahraga yang berhubungan dengan kekuatan seperti tinju' binaraga' rugby'

    pegulat profesional dan macam%macam bentuk senam 4tlet%atlet ini berlatih secara

    ekstensif pada kekuatan dan juga latihan daya tahan otot dan kardio5askular

    D4T46 +&!T4/4

    http"@@id3ikipediaorg

    http"@@333sibarasokcom

    http"@@3a3an%junaidiblogspotcom

    http"@@putramahade3a3ordpresscom

    http"@@benuailmublogspotcom@

    http://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL2JlbnVhaWxtdS5ibG9nc3BvdC5jb20vhttp://fundayamaterasu.blogspot.com/2015/03/redirect.html?url=aHR0cDovL2JlbnVhaWxtdS5ibG9nc3BvdC5jb20v