hasil pertemuan blud

3
KEGIATAN PENYUSUNAN DOKUMEN PPK-BLUD PUSKESMAS SUNGAI KAKAP 1. Penyusunan Dokumen RSB Puskesmas Sungai Kakap Permasalahan yang dihadapi : a. Data dasar masih ada yg belum diisi karena tidak ada sumber datanya b. Kami masih kesulitan untuk mengisi pencapaian kinerja Puskesmas 2 tahun terakhir per program karena harus koordinasi dengan pemegang program Dan didalam menentukan target program c. Untuk matrik masih ada terdapat kendala terutama untuk penyusunan proyeksi anggaran banyak pos pos yg harus diisi dan masih sering berubah ubah setiap kali pertemuan.Sehingga kami bingung untuk mengisinya. Penyelesaiannya:

Upload: sigitasoi

Post on 06-Dec-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

hasil

TRANSCRIPT

Page 1: Hasil Pertemuan BLUD

KEGIATAN PENYUSUNAN DOKUMEN PPK-BLUD

PUSKESMAS SUNGAI KAKAP

1. Penyusunan Dokumen RSB Puskesmas Sungai KakapPermasalahan yang dihadapi :a. Data dasar masih ada yg belum diisi karena tidak ada

sumber datanyab. Kami masih kesulitan untuk mengisi pencapaian

kinerja Puskesmas 2 tahun terakhir per program karena harus koordinasi dengan pemegang programDan didalam menentukan target program

c. Untuk matrik masih ada terdapat kendala terutama untuk penyusunan proyeksi anggaran banyak pos pos yg harus diisi dan masih sering berubah ubah setiap kali pertemuan.Sehingga kami bingung untuk mengisinya.Penyelesaiannya:

a. Sudah mencoba koordinasi ke kantor camatb. Untuk tahun tahun kedepan kami akan mencoba lebih

sering koordinasi dengan pemegang program.c. Mohon agar ada ketentuan yg baku sehingga untuk

penyusunan anggaran lebih mudah lagi

Page 2: Hasil Pertemuan BLUD

2. Untuk Dokumen Tata Kelola tidak terdapat masalah3. Untuk Dokumen SPM BLU,masih ada kendala terutama

didalam menentukan target pencapaian ProgramAda indikator yg dilaksanakan dipuskesmas tapi mungkin tidak dilakukan pencatatan sehingga ada beberapa yg tidak terisi

4. Untuk Dokumen Laporan Keuangan BLUD masih banyak kendala karena untuk aset kami tidak mengetahui harga barang sehingga untuk aset tidak bisa terisi dengan baik.

- Mohon untuk aset kami dikasih daftar harga atau setidaknya ada patokan harga sehingga kami bisa mengisinya dengan benar