format aplikasi rcclsp.unair.ac.id/wp-content/uploads/2018/11/02.-fr-apl-02... · web...

20
FR-APL-02 ASESMEN MANDIRI Nama Peserta : Tanggal/ Waktu : _____________,__________ _ Nama Asesor : 1. TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*) *) coret yang tidak sesuai 2. Pada bagian ini, anda diminta untuk menilai diri sendiri terhadap unit (unit- unit) kompetensi yang akan di-ases. 1. Pelajari seluruh standar Kriteria Unjuk Kerja (KUK), batasan variabel, panduan penilaian dan aspek kritis serta yakinkan bahwa anda sudah benar- benar memahami seluruh isinya. 2. Laksanakan penilaian mandiri dengan mempelajari dan menilai kemampuan yang anda miliki secara obyektif terhadap seluruh daftar pertanyaan yang ada, serta tentukan apakah sudah kompeten (K) atau belum kompeten (BK) dengan mencantumkan tanda dan tuliskan bukti-bukti pendukung yang anda anggap relevan terhadap setiap elemen/KUK unit kompetensi. 3. Asesor dan Peserta menandatangi form Asesmen Mandiri Nomor Skema Sertifikasi 01/SI.PRGM5/LSP.UNAIR/2015 Judul Skema Sertifikasi KKNI LEVEL 5 PROGRAMMING Kode Unit Kompetensi ICAICT418A Judul Unit Kompetensi Berkontribusi hak cipta, etika dan privasi di lingkungan IT Elemen Kompetensi 1. Melindungi kekayaan intelektual Nomor KUK Daftar Pertanyaan (Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penila ian Bukti-bukti Pendukung Diisi Asesor K BK V A T M 1.1 Apakah Anda dapat mengidentifikasi undang-undang dan standar yang berkaitan dengan kekayaan intelektual dan hak cipta. 1.2 Apakah Anda dapat menyelidiki hak cipta organisasi saat ini. 1.3 Apakah Anda dapat mematuhi kebijakan organisasi dan undang-undang saat di praktek kerja. KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 1

Upload: danghanh

Post on 06-Jul-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

FR-APL-02 ASESMEN MANDIRI

Nama Peserta : Tanggal/Waktu : _____________,___________

Nama Asesor : 1. TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*) *) coret yang tidak sesuai

2.

Pada bagian ini, anda diminta untuk menilai diri sendiri terhadap unit (unit-unit) kompetensi yang akan di-ases.

1. Pelajari seluruh standar Kriteria Unjuk Kerja (KUK), batasan variabel, panduan penilaian dan aspek kritis serta yakinkan bahwa anda sudah benar-benar memahami seluruh isinya.

2. Laksanakan penilaian mandiri dengan mempelajari dan menilai kemampuan yang anda miliki secara obyektif terhadap seluruh daftar pertanyaan yang ada, serta tentukan apakah sudah kompeten (K) atau belum kompeten (BK) dengan mencantumkan tanda dan tuliskan bukti-bukti pendukung yang anda anggap relevan terhadap setiap elemen/KUK unit kompetensi.

3. Asesor dan Peserta menandatangi form Asesmen Mandiri

Nomor Skema Sertifikasi 01/SI.PRGM5/LSP.UNAIR/2015

Judul Skema Sertifikasi KKNI LEVEL 5 PROGRAMMING

Kode Unit Kompetensi ICAICT418A

Judul Unit Kompetensi Berkontribusi hak cipta, etika dan privasi di lingkungan IT

Elemen Kompetensi 1. Melindungi kekayaan intelektual

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1Apakah Anda dapat mengidentifikasi undang-undang dan standar yang berkaitan dengan kekayaan intelektual dan hak cipta.

1.2 Apakah Anda dapat menyelidiki hak cipta organisasi saat ini.

1.3 Apakah Anda dapat mematuhi kebijakan organisasi dan undang-undang saat di praktek kerja.

Elemen Kompetensi 2. Berkontribusi pada kebijakan hak cipta

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

2.1

Apakah Anda dapat memperbaharui kebijakan hak cipta organisasi dan prosedur untuk menyelaraskan dengan peraturan perundang-undangan dan standar industri atau berkontribusi pada penciptaan.

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 1

2.2Apakah Anda dapat mendistribusikan kebijakan baru atau perbaikan kebijakan dan prosedur pada stakeholder.

Elemen Kompetensi 3. Lindungi hak stakeholder

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3. 1.Apakah Anda dapat mengidentifikasi dan mendokumentasikan relevansi legislasi dan standar untuk hasil organisasi.

3. 2.Apakah Anda dapat menyelidiki dan mendokumentasikan kebijakan privasi organisasi dan prosedur.

3. 3. Apakah Anda dapat menyelidiki dan meninjau kode etik organisasi.

3. 4.Apakah Anda dapat menentukan integritas, kerahasiaan, keamanan dan ketersediaan informasi yang diperlukan oleh kebijakan organisasi.

3. 5.Apakah Anda dapat menjaga hak kerahasiaan dan kepemilikan stakeholder.

Elemen Kompetensi 4. Berkontribusi kebijakan privasi

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

4. 1.

Apakah Anda dapat memperbarui kebijakan privasi organisasi dan prosedur untuk menyelaraskan dengan undang-undang privasi atau berkontribusi pada penciptaan.

4. 2.Apakah Anda dapat mendistribusikan kebijakan baru atau merevisi kebijakan dan prosedur untuk stakeholder.

4. 3.Apakah Anda dapat melaksanakan prosedur kerja baru dan mengumpulkan umpan balik dari stakeholder.

4. 4.Apakah Anda dapat memastikan integritas, kerahasiaan, keamanan dan ketersediaan informasi yang diperlukan oleh kebijakan organisasi.

Elemen Kompetensi 5. Menjaga kebijakan privasi

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 2

5. 1. Apakah Anda dapat meninjau praktek kerja untuk memastikan penerapan kebijakan dan prosedur privasi.

5. 2.Apakah Anda dapat menjaga Integritas, kerahasiaan, dan ketersediaan informasi yang diperlukan oleh kebijakan privasi organisasi.

5. 3.Apakah Anda dapat meninjau praktek kerja untuk memastikan keamanan sistem sesuai dengan kebijakan privasi organisasi.

Elemen Kompetensi 6. Berkontribusi penciptaan kode etik

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

6. 1.

Apakah Anda dapat memperbarui kode etik untuk menyelaraskan dengan peraturan perundang-undangan dan standar untuk organisasi atau membantu dalam mengembangkan.

6. 2.Apakah Anda dapat mendistribusikan kode etik baru untuk para pemangku kepentingan dan mengumpulkan umpan balik.

6. 3.Apakah Anda dapat melaksanakan prosedur kerja etika baru dan mengumpulkan umpan balik.

6. 4.Apakah Anda dapat meninjau etika praktek kerja dan memastikan umpan balik untuk penerapan kode.

Elemen Kompetensi 7. Menjaga kode etik

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

7. 1.Apakah Anda dapat melakukana pemeriksaan teratur untuk memastikan pemangku kepentingan memahami dan terus menerapkan kode etik di tempat kerja.

7. 2.Apakah Anda dapat membangun ulasan dan prosedur keluhan untuk memungkinkan pelaporan rahasia dari setiap masalah etika.

7. 3.

Apakah Anda dapat menindaklanjuti wawancara dengan stakeholder untuk memastikan mereka menerima layanan yang konsisten dan tepat dalam menangani kode etik.

Kode Unit Kompetensi ICAPRG402A

Judul Unit Kompetensi Menerapkan bahasa query

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 3

Elemen Kompetensi 01 Menentukan kebutuhan pengembangan query

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1Apakah anda dapat memahami Berbagai terminologi-Query terkait

1.2Apakah anda dapat mengidentifikasi Jenis sumber data untuk bahasa query yang dipilih

1.3

Apakah anda dapat mengidentifikasi dan menggunakan Alat-alat dan lingkungan yang diperlukan di dalam pembuatan query

Elemen Kompetensi 02 Menulis query untuk mengambil dan mengurutkan nilai-nilai

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

2.1Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk mengambil nilai-nilai dari satu unit

2.2Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk menggabungkan nilai dari lebih dari satu unit

2.3Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk mengurutkan nilai-nilai dalam urutan tertentu

Elemen Kompetensi 03 Menulis query untuk mengambil nilai-nilai secara selektif

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3.1

Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk menyaring berurutan berdasarkan predikat atau kondisi

3.2Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk menyaring subset dari urutan berdasarkan predikat atau kondisi

3.3Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk mengekstrak nilai dengan posisi tertentu

Elemen Kompetensi 04 Melakukan perhitungan dalam query

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

4.1Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk melakukan perhitungan pada nilai-nilai numerik

4.2Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk melakukan perhitungan pada nilai-nilai teks

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 4

4.3Apakah anda dapat menggunakan Ekspresi untuk melakukan operasi pada nilai-nilai tanggal dan waktu

Kode Unit Kompetensi ICAPRG403A

Judul Unit KompetensiMengembangkan Aplikasi Data-Driven

Elemen Kompetensi 01 Merancang data-access layer (DAL)

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M1.1 Apakah anda dapat membuat Rancangan DAL untuk

model aplikasi multi-layer?

1.2 Apakah anda dapat menentukan Data akses antarmuka program aplikasi (API) untuk menghubungkan ke berbagai sumber data?

Elemen Kompetensi 02 Membuat koneksi dengan sumber data

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M2.1 Apakah anda dapat membuat dan mengelola String

koneksi?

2.2 Apakah anda dapat membuat Koneksi ke sumber data dengan menggunakan penyedia data yang berbeda?

2.3 Apakah anda dapat membuat kode untuk menangani eksepsi koneksi?

Elemen Kompetensi 03 Menjalankan perintah dan menampilkan hasilnya dari sumber data

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M3.1 Apakah anda dapat membuat query data dari sumber

data?3.2 Apakah anda dapat mengambil data dari sumber data

sebagai result sets?

3.3 Apakah anda dapat mengelola result sets?

3.4 Apakah anda dapat mengelola eksepsi ketika mengambil data?

Elemen Kompetensi 04 Memodifikasi data dalam sumber data

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 5

4.1 Apakah anda dapat membuat komponen untuk insert, update, atau delete data?

4.2 Apakah anda dapat mengelola integritas data?

4.3 Apakah anda dapat mengelola eksepsi ketika memodifikasi data?

Elemen Kompetensi 05 Mengelola disconnected data

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilaian Bukti-bukti

Pendukung Diisi Asesor

5.1 Apakah anda dapat memilih strategi pengelolaan disconnected data?

5.2 Apakah anda dapat memastikan bahwa aplikasi dapat menangani disconnected data?

Elemen Kompetensi 06 Dokumen data-access layer

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilaian Bukti-bukti

Pendukung Diisi Asesor

6.1 Apakah anda dapat membuat dokumen kode program?

6.2 Apakah anda dapat membaut dokumen koneksi database?

Kode Unit Kompetensi ICAPRG404A

Judul Unit Kompetensi Menguji aplikasi

Elemen Kompetensi 1. Menentukan kebutuhan pengujian dalam pembangunan

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1. Apakah anda dapat mengidentifikasikan peran pengujian untuk semua daur hidup perangkat lunak

1.2. Apakah Anda dapat mengidentifikasikan tipe pengujian dan alat pengujian

1.3. Apakah Anda dapat mengenali keuntungan, standar, dan istilah pengujian

Elemen Kompetensi 2. Menyiapkan dokumen rencana pengujian

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 6

2. 1.Apakah anda dapat mengumpulkan kebutuhan untuk pengujian perangkat lunak

2. 2.Apakah Anda dapat menganalisa dan mengidentifikasikan test data dengan mengunakan teknik desain test-case

2. 3.Apakah Anda dapat mendefinisikan dan merancang test case

Elemen Kompetensi 3. menulis dan menjalankan prosedur pengujian

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3. 1. Apakah Anda dapat memilih dan mengadopsi kerangka kerja unit test

3. 2. Apakah Anda dapat merancang strategi pelaksanaan prosedur pengujian

3. 3. Apakah Anda dapat melaksanakan eksekusi pengujian

Elemen Kompetensi 4. Melihat ulang hasil pengujian

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3. 1. Apakah Anda dapat menuliskan/mendokumentasikan hasil pengujian

3. 2. Apakah Anda dapat menanalisa hasil pengujian

3. 3. Apakah Anda dapat membuat laporan hasil pengujian

3. 4. Apakah Anda dapat mengelola defect

Kode Unit Kompetensi ICAPRG405A

Judul Unit Kompetensi Mengotomatisasi proses

Elemen Kompetensi 1. Membuat aplgoritma sebagai solusi permasalahan

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1Apakah Anda dapat membuat algoritma yang merupakan deskripsi yang tepat dan memadai dari solusi.

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 7

1.2 Apakah Anda dapat membuat algoritma yang mempertimbangkan semua kemungkinan yang terjadi

1.3 Apakah Anda dapat membuat algoritma yang dijamin memiliki akhir

Elemen Kompetensi 2. Mendeskripsikan strukur algoritma

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

2.1Apakah Anda dapat mendemostrasikan Pengunaan structure, sequence, selection, dan iterasi

2.2Apakah Anda dapat mengunakan structure dalam algoritma yang merupakan solusi dari permasalahan

Elemen Kompetensi 3. Mendesain dan menulis kode program

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3. 1.Apakah Anda dapat membuat desain abstraksi untuk memenuhi kebutuhan yang diinginakan

3. 2.Apakah Anda dapat meninjau ulang desain abstraksi untuk menghindari kelalaian atau kesalahan

3. 3. Apakah Anda dapat menterjemahkan desain abstraksi sesuai dengan bahasa pemprograman yang dipilih

3. 4.Apakah Anda dapat menciptakan dokumentasi internal

Elemen Kompetensi 4. Memverifikasi dan meninjau kode program

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

4. 1.Apakah Anda dapat memeriksa kode program dari kesalahan syntax atau semantic

4. 2.Apakah Anda dapat mengidentifikasikan daerah-daerah yang tidak tercakup atau tercakup salah pada kode program

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 8

Elemen Kompetensi 5. Kode program diidentifikasikan

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

5. 4. Apakah Anda dapat membuat dokumentasi teknis dari kode program.

5. 5.Apakah Anda dapat membuat dokumentasi untuk pengguna program

Kode Unit Kompetensi ICAPRG406A

Judul Unit Kompetensi Kemampuan menerapkan bahasa pemrograman berorientasi objek dasar

Elemen Kompetensi 1. Menerapkan sintaks dan tata letak bahasa pemrograman dasar

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M1.1 Apakah Anda dapat mendemonstrasikan pengertian

dan penerapan aturan sintaks bahasa pemrograman dasar dan best practice-nya?

1.2 Apakah Anda dapat memilih dan menggunakan tipe data, operator dan ekspresi untuk membuat koding yang jelas dan ringkas?

1.3 Apakah Anda dapat menggunakan sintaks yang sesuai untuk membuat urutan, seleksi dan iterasi

1.4 Apakah Anda dapat menggunakan pendekatan programming modular dalam mendeklarasikan data member dan function?

1.5 Apakah Anda dapat menerapkan array termasuk array objek dalam program sederhana?

1.6 Apakah Anda dapat menggunakan algoritma pembuatan array standar?

1.7 Apakah Anda dapat menggunakan sintaks untuk membaca –menulis data berupa text dan menyimpan hasilnya?

Elemen Kompetensi 2. Menerapkan prinsip-prinsip pemrograman berorientasi objek dalam bahasa pemrograman tertentu

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M2.1 Apakah Anda dapat menjalankan suatu class yang

memuat variabel bertipe data primitive dan bertipe class?

2.2 Apakah Anda dapat menjalankan suatu class yang mempunyai beberapa constructor?

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 9

2.3 Apakah Anda dapat menjalankan suatu class yang menggunakan user-defined aggregation (objek atau variabel bertipe class)?

2.4 Apakah Anda dapat menggunakan sintaks yang tersedia pada kasus inheritance paling tidak untuk dua level?

2.5 Apakah Anda dapat menggunakan polymorphism pada level sederhana dengan memanfaatkan inheritance untuk mempermudah perluasan koding?

Elemen Kompetensi 3. penelusuran kesalahan koding

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M3.1 Apakah Anda dapat menggunakan suatu integrated

development environment (IDE), khususnya fasilitas penelusuran kesalahannya, untuk menelusuri kesalahan koding?

3.2 Apakah Anda dapat menginterpretasikan pesan kesalahan untuk memperbaiki kesalahan sintaks dan menggunakan teknik penelusuran kesalahan untuk memperbaiki kesalahan logika?

Elemen Kompetensi 4. pendokumentasian

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M4.1 Apakah Anda dapat mengikuti panduan dokumentasi

untuk pengembangan koding dan mengikuti pengkodingan standar ketika dilakukan pendokumentasian?

4.2 Apakah Anda dapat menerapkan dokumentasi internal untuk semua koding yang dibuat dan menggunakan tool dokumentasi yang tersedia dalam bahasa pemrograman yang dipakai ketika dilakukan pendokumentasian?

Elemen Kompetensi 5. pengujian koding

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilaian Bukti-bukti

Pendukung Diisi Asesor

5.1 Apakah Anda dapat membuat dan melakukan tes sederhana untuk mengkonfirmasi apakah kodingnya memenuhi spesifikasi desain yang diinginkan?

5.2 Apakah Anda dapat mendokumentasikan tes yang dilakukan dan hasil yang dicapai?

Elemen Kompetensi 6. membuat aplikasi

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilaian Bukti-bukti

Pendukung Diisi Asesor

6.1 Apakah Anda dapat mengembangkan solusi ketika diberikan dokumen desain berorientasi objek dasar?

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 10

6.2 Apakah Anda dapat mengacu pada dokumentasi yang tepat untuk suatu bahasa pemrograman?

Kode Unit Kompetensi ICAPRG410A

Judul Unit KompetensiMembangun user interface

Elemen Kompetensi 01 Membangun prototipe user interface (UI)

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1 Apakah anda dapat memilih cara pengumpulan persyaratan untuk user interface?

1.2 Apakah anda dapat menentukan bahasa pengembangan aplikasi untuk user interface?

1.3 Apakah anda dapat membangun prototipe dengan menggunakan kakas yang tersedia sesuai dengan bahasa yang telah ditentukan?

1.4 Apakah anda dapat melakukan review UI dengan client dan perubahan jika diperlukan?

Elemen Kompetensi 02 Merancang UI

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

2.1 Apakah anda dapat membuat rumusan aliran konten aplikasi?

2.2 Apakah anda dapat membuat rancangan komponen-komponen UI?

2.3 Apakah anda dapat mendefinisikan tindakan-tindakan UI?

2.4 Apakah anda dapat membuat Inventarisasi even-even UI?

Elemen Kompetensi 03 Membangun UI

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3.1 Apakah anda dapat menentukan bahasa yang sesuai?

3.2 Apakah anda dapat membangun UI dengan fungsionalitas yang sesuai?

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 11

Elemen Kompetensi 04 Menguji UI

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

4.1 Apakah anda dapat menguji semua fungsionalitas UI menurut kebutuhannya?

4.2 Apakah anda dapat membuat iterasi rancangan atau pembuatan UI sampai hasil uji memenuhi persyaratan?

Elemen Kompetensi 05 Dokumen UI dan

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilaian Bukti-bukti

Pendukung Diisi Asesor

5.1 Apakah anda dapat membuat dokumen kebutuhan user?

5.2 Apakah anda dapat membuat dokumen UI?

5.3 Apakah anda dapat memperoleh persetujuan Client untuk melengkapi UI?

Kode Unit Kompetensi ICAPRG414A

Judul Unit Kompetensi Menerapkan keterampilan pemrograman dasar ke dalam bahasa pemrograman lain

Elemen Kompetensi 1. Menerapkan sintaks dan tata letak bahasa pemrograman dasar

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1 Apakah Anda dapat menerapkan aturan sintaks bahasa pemrograman dasar?

1.2 Apakah Anda dapat menggunakan tipe data, operator dan ekspresi untuk membuat koding yang jelas dan ringkas?

1.3 Apakah Anda dapat menggunakan sintaks yang tepat untuk membuat urutan, seleksi dan iterasi?

Elemen Kompetensi 2. Koding dengan menggunakan struktur data

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

2.1 Apakah Anda dapat mendemontrasikan pemahaman tentang struktur data?

2.2 Apakah Anda dapat menulis koding untuk membuat dan memanipulasi array?

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 12

2.3 Apakah Anda dapat mendesain, mendefinisikan dan menggunakan struktur data?

Elemen Kompetensi 3. Membuat koding dengan menggunakan algoritma standar

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3.1 Apakah Anda dapat membuat algoritma pencarian sekuensial, pencarian biner, penyisipan dan penghapusan untuk dioperasikan pada array?

3.2 Apakah Anda dapat membuat koding standar untuk algoritma akses sekuensial dan algoritma akses acak?

Elemen Kompetensi 4. Penelusuran kesalahan koding

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

4.1 Apakah Anda dapat menggunakan tool penelusuran kesalahan stand-alone atau tool yang telah disediakan oleh IDE untuk penelusuran kesalahan koding?

4.2 Apakah Anda dapat menggunakan debugger untuk melacak eksekusi koding dan memeriksa nilai variabel untuk mendeteksi dan memperbaiki kesalahan?

Elemen Kompetensi 5. Pendokumentasian

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilaian Bukti-bukti

Pendukung Diisi Asesor

5.1 Apakah Anda dapat mengikuti panduan dokumentasi untuk pengembangan koding dan mengikuti pengkodingan standar ketika dilakukan pendokumentasian?

5.2 Apakah Anda dapat menerapkan dokumentasi internal yang sesuai untuk dipakai oleh pakar serumpun untuk semua koding yang dibuat dan menggunakan tool dokumentasi yang tersedia dalam bahasa pemrograman yang dipakai ketika dilakukan pendokumentasian?

Elemen Kompetensi 6. Pengujian koding

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment) Penilaian Bukti-bukti

Pendukung Diisi Asesor

6.1 Apakah Anda dapat mendesain dan mendokumentasikan pengujian?

6.2 Apakah Anda dapat mengambil dan merekam hasil pengujian?

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 13

Kode Unit Kompetensi ICAPRG415A

Judul Unit Kompetensi Menerapkan keterampilan dalam desain berorientasi obyek

Elemen Kompetensi 01 Menurunkan desain tingkat tinggi dari spesifikasi

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1Apakah Anda dapat mengembangkan Diagram kelas statis dari himpunan spesifikasi

1.2Apakah Anda dapat mengembangkan Baik diagram kolaborasi atau sequence diagram dari himpunan spesifikasi

1.3Apakah Anda dapat mengembangkan Baik activity diagram atau state diagram dari himpunan spesifikasi

Elemen Kompetensi 02 Memperbaiki desain

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

2.1

Apakah anda dapat menyeidiki dan memperbaiki Perilaku, keadaan kelas dan kolaborasi antara kelas

2.2Apakah anda dapat memvalidasi Visibilitas yang benar dari layanan activity dan state diagram

2.3Apakah anda dapat mengidentifikasi Generalisasi dalam kelas

2.4Apakah anda dapat mengidentifikasi Spesialisasi dalam kelas

2.5Apakah anda dapat menerapkan Prinsip-prinsip agregasi dan komposisi untuk memperbaiki desain kelas

Elemen Kompetensi 03 Dokumentasi desain

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3.1Apakah anda dapat membuat Detail Uniform Modelling Language (UML) diagram kelas statis

3.2Apakah anda dapat membuat Detail UML kolaborasi atau sequence diagram

3.3Apakah anda dapat membuat Detail UML activity atau state diagram

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 14

Kode Unit Kompetensi ICAPRG419A

Judul Unit Kompetensi Menganalisa kebutuhan perangkat lunak

Elemen Kompetensi 1. Mengumpulkan dan mengkonfirmasi kebutuhan pelanggan

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

1.1 Apakah Anda dapat mengkonfirmasi kebutuhan dan ruang lingkup oleh pelanggan

1.2Apakah Anda dapat mrngumpulkan informasi yang berkaitan dengan kebutuhan dari berbagai sumber informasi dan proses bisnis

1.3Apakah Anda dapat menentukan ruang lingkup proyek serta kontek permasalahan atau peluang yang dihadapi

1.4Apakah Anda dapat mendokumentasikan kebutuhan pelanggan, ruang lingkup proyek, permasalahan yang berkaitan serta sumber informasi

Elemen Kompetensi 2. Menganalisa kebutuhan fungsional dan non-fungsional

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

2. 1. Apakah Anda dapat memetakan proses bisnis mengunakan alat modeling seperti unified modeling language (UML)

2. 2. Apakah Anda dapat menentukan peluang efisiensi proses bisnis Terdokumennya proses fungsional dan non-fungsional terkait

Elemen Kompetensi 3. Menganalisa kelayakan proyek

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

3. 1. Apakah saudara dapat menganalisa kelayakan teknis proyek

3. 2. Apakah Anda dapat menganalisa kelayakan operasional proyek

3. 3. Apakah Anda dapat menentukan kelayakan kebutuhan biaya dan dana proyek

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 15

3. 4. Apakah Anda dapat mengevaluasi kesesuaian proyek dengan organisasi

Elemen Kompetensi 4. Membangun solusi sistem

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

4. 1. Apakah Anda dapat membuat dan mendokumentasikan solusi layak yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan

4. 2. Apakah Anda dapat Memeriksa dan mendokumentasikan kelayakan setiap solusi

4. 3. Apakah Anda dapat menyiapkan alternatif untuk menangani batasan proyek

4. 4. Apakah Anda dapat mendokumentasikan asumsi, ketergantungan, dan sumber daya yang dibutuhkan

4. 5. Apakah Anda dapat menghasilkan analisa resiko proyek

4. 6. Apakah Anda dapat mendokumentasikan kebutuhan perangkat lunak yang akan datang

Elemen Kompetensi 5. Menyiapkan dan mempublikasikan dokumentasi analisa kebutuhan perangkat lunak

Nomor KUK

Daftar Pertanyaan(Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Penilaian Bukti-bukti Pendukung

Diisi Asesor

K BK V A T M

4. 1. Apakah Anda dapat membuat dokumen kebutuhan perangkat lunak

4. 2. Apakah Anda dapat mengirimkan dokumen kebutuhan perangkat lunak kepada personil yang tepat untuk persetujuan proyek

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 16

Rekomendasi Asesor :

Peserta :

Nama

Tanda tangan/Tanggal

Catatan : Asesor :

Nama

No. Reg.

Tanda tangan/Tanggal

KOMISI SERTIFIKASI BNSP-IA/2015 FORM APL-02 17