format analisa jabatan.doc

2
FORMAT ANALISA JABATAN ( E – FORMASI ) 1. (a) Ikhtisar jabatan Guru adalah pendidik professional dengan tugas mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan melalui jalur pendidikan formal, pendidikan dasar dan pendidikan menengah. (b) Uraian jabatan Membuat persiapan mengajar dengan kegiatan membuat perangkat mengajar, melaksanakan kegiatan mengajar sesuai jadual pelajaran, mengevaluasi peserta didik dengan kegiatan ulangan harian, ulangan tengah semester dan ulangan akhir semester (ulangan kenaikan kelas).Mengajar Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial dengan beban mengajar 24 jam per minggu. (c) Tanggung jawab Tanggung jawab guru adalah merencanakan pembelajaran yang bermutu serta menilai dan mengevaluasi hasil pembelajaran. -meningkatkan dan mengembangkan kualifikasi Akademik dan kompetensi secara berkelanjutan seJalan perkembangan IPTEK dan seni. -bertindak obyektif dan tidak deskriminatif. -menjunjung tinggi perundang-undangan hokum dan etika. -memelihara dan memupuk persatuan dan kesatuan bangsa. (d) Wewenang Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan , melatih, menilai,mengevaluasi peserta didik di SMP yang menjadi tanggung jawabnya. 2. (a) Bahan kerja 1.BSE IPS 2.BKS IPS 3.Buku Referensi IPS. 4.Keadaan lingkungan sekitar. Kurikulum, kalender pendidikan,progam tahunan, progam semester, silabus, rpp, daftar nilai, jurnal mengajar, daftar hadir siswa dan buku catatan siswa (b) Penggunaan dalam tugas. Semua bahan ajar tersebut digunakan oleh guru untuk menunjang kegiatan belajar mengajar. (c) Perangkat / alat kerja Kurikulum, kalender pendidikan,progam tahunan, progam semester, silabus, rpp, daftar nilai, jurnal mengajar, daftar hadir siswa dan buku catatan siswa. Alat peraga yang menunjang,

Upload: ellynursim

Post on 06-Dec-2015

12 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: FORMAT  ANALISA  JABATAN.doc

FORMAT ANALISA JABATAN ( E – FORMASI )

1. (a) Ikhtisar jabatan Guru adalah pendidik professional dengan tugas mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan melalui jalur pendidikan formal, pendidikan dasar dan pendidikan menengah.

(b) Uraian jabatan Membuat persiapan mengajar dengan kegiatan membuat perangkat mengajar, melaksanakan kegiatan mengajar sesuai jadual pelajaran, mengevaluasi peserta didik dengan kegiatan ulangan harian, ulangan tengah semester dan ulangan akhir semester (ulangan kenaikan kelas).Mengajar Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial dengan beban mengajar 24 jam per minggu.

(c) Tanggung jawab Tanggung jawab guru adalah merencanakan pembelajaran yang bermutu serta menilai dan mengevaluasi hasil pembelajaran.

-meningkatkan dan mengembangkan kualifikasi Akademik dan kompetensi secara berkelanjutan seJalan perkembangan IPTEK dan seni.-bertindak obyektif dan tidak deskriminatif.-menjunjung tinggi perundang-undangan hokum dan etika.-memelihara dan memupuk persatuan dan kesatuan bangsa.

(d) Wewenang Mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan , melatih, menilai,mengevaluasi peserta didik di SMP yang menjadi tanggung jawabnya.

2. (a) Bahan kerja 1.BSE IPS 2.BKS IPS 3.Buku Referensi IPS. 4.Keadaan lingkungan sekitar. Kurikulum, kalender pendidikan,progam tahunan, progam semester, silabus, rpp, daftar nilai, jurnal mengajar, daftar hadir siswa dan buku catatan siswa

(b) Penggunaan dalam tugas. Semua bahan ajar tersebut digunakan oleh guru untuk menunjang kegiatan belajar mengajar.

(c) Perangkat / alat kerja Kurikulum, kalender pendidikan,progam tahunan, progam semester, silabus, rpp, daftar nilai, jurnal mengajar, daftar hadir siswa dan buku catatan siswa. Alat peraga yang menunjang, memperlancar, memperjelas proses belajar sesuai dengan materi mengajar yang disampaikan (yang diajarkan).

(d) Hasil kerja Menyampaikan materi pembelajaran kepada peserta didik secara tuntas dan siswa dapat menerima dengan baik, mempunyai kompetensi yang berkarakter sesuai tujuan.

3. Prestasi kerja yang diharapkan a.Nilai non akademik : Peserta didik memiliki akhlak dan kepribadian yang baik.b.Nilai akademik : Peserta didik memperoleh di atas KKM

4. Resiko kerja Bagi guru berupaya semaksimal mungkin meminimalisir resiko bahaya kerja dalam bentuk controlling secara kontinue