etika kristen

21
ETIKA KRISTEN

Upload: jjo

Post on 18-Jul-2016

415 views

Category:

Documents


54 download

DESCRIPTION

etika kristen

TRANSCRIPT

Page 1: Etika Kristen

ETIKA KRISTEN

Page 2: Etika Kristen

PENGERTIAN

• Kata Etika berasal dari bahasa Yunani “ethos” yang berarti adat kebiasaan

• Kata Moral berasal dari bahasa Latin “mos” atau “mores” yang berarti adat kebiasaan

Page 3: Etika Kristen

Emil Bruner

• Pengetahuan tentang tingkah laku manusia

Yongeneel

• Ajaran baik dan buruk,, dalam pikiran dan perkataan menyangkut individu dan kelompok

Page 4: Etika Kristen

EkaDharmaput

ra

• Ilmu/Study tentang norma-norma yang mengatur tingkah laku manusia

Page 5: Etika Kristen

Kamus Besar

Bahasa Indonesia

• Nilai-nilai dan norma-norma moral yang menjadi pegangan bagi seseorang atau kelompok dalam mengatur tingkah lakunya

Bertens

• Kumpulan nilai yang berkenan dengan akhlak

Page 6: Etika Kristen

CIRI-CIRI ETIKA KRISTEN

Etika Kristen berdasarkan pada

kehendak Allah

Etika Kristen berdasarkan pada

wahyu Allah

Page 7: Etika Kristen

CIRI-CIRI ETIKA KRISTEN

Etika Kristen bersifat Mutlak

Etika Kristen bersifat menentukan

Etika Kristen bersifat kewajiban

Page 8: Etika Kristen

PERSOALAN ETIKA

Apa yang seharusnya : Baik, Benar dan tepat berdasarkan

kesadaran Etis,, Kesadaran Etis adalah kesadaran tentang norma-norma yang ada

pada manusiaNorma-norma inilah yang

mengendalikan tingkah laku manusia

Page 9: Etika Kristen

HUBUNGAN ETIKA DAN THEOLOGIA

ETIKA

Perilaku Kelakua

nAktifitas

Page 10: Etika Kristen

ETIKA DAN MORAL

ETIK

A“Prinsip-prinsip

moral”“Ilmu Moralitas”bersifat umum dan

konseptual, Moral bersifat khusus

Page 11: Etika Kristen

TEORI TEORI MORAL

DEONTOLOGIS

• Cara berpikir yang mendasarkan pada prinsip-prinsip, hukum, norma objektif yang dianggap harus berlaku mutlak dalam situasi dan kondisi apapun

Page 12: Etika Kristen

TELEOLOGIS

Teleos artinya tujuan

Tujuan dan akibat

Cara berpikir Baik dan

jahat

Page 13: Etika Kristen

TEORI KONTEKSTUAL/TANGGUNG JAWAB

• Situasi dan kondisi dimana subjek berada.

• Apa yang paling tepat untuk dilakukan oleh subjek.

• Apa yang secara kontekstual paling bertanggung jawab.Apakah yang paling tepat, atau tindakan yang paling “bertanggung Jawab” untuk kita lakukan sesuai dengan kondisi/situasi.

Page 14: Etika Kristen

TEORI PERKEMBANGAN MORAL• PRA KONVENSIONAL • KONVENSIONAL • PURNA KONVENSIONAL

Page 15: Etika Kristen

PRA KONVENSIONAL JENJANG I• Seseorang bertindak/tidak bertindak

melakukan sesuatu bukan karena tidak mengetahui tentang yang baik atau jahat, namun seseorang takut dampaknya/akibatnya dari tindakannya itu.

• Orientasi pada hukuman

Page 16: Etika Kristen

PRA KONVENSIONAL II• Seseorang bertindak/tidak bertindak

berdasarkan hitungan untung dan rugi. • Bila tindakan moral yang dilakukannya

menguntungkan dalam hitungannya maka akan dilakukannya,

• Tindakan moral adalah instrumen untuk mencari kepuasan/keuntungan yang sebesar-besarnya

• Pertimbangan pokok bukan pada apa yang benar dan salah secara objektif, namun masih sibjektif berpusat pada untung rugi secara pribadi.

Page 17: Etika Kristen

KONVENSIONAL 3• Bertindak menjadi orang yang baik. • Berusaha menjadi anak yang patuh dan

taat • Berusaha menyenangkan orang lain.

Dengan melakukan yang benar dan baik. Saya mencintai ibu orang tua saya, karena dia adalah ibu saya, dan bukan karena alasan yang lain.

• Berusaha juga emnjadi anggota kelompok yang baik, sekalipun dia sendiri tidak terlibat dalam menentukan norma kelompok, namun ia tetap ingin menjadi bagian dari kelompok.

Page 18: Etika Kristen

JENJANG IV• Kesadaran etis melihat hukum berdimensi universal • Sebagai sebuah keputusan etis yang mendasari pilihan dan keputusan

seseorang. • Oleh karena hukum itu bersifat universal maka orang yang bersangkutan

akan menghargai dan memperhitungkan hak dan kepentingan banyak orang.

• Kewajiban kita melakukan sesuatu atau tidak melakukan sesuatu bukan hanya agar diterima orang lain namun karena itu adalah kewajibanku.

• Ketaatan pada hukum yang objektif mengeluarkan seseorang dari kungkungan kelompok yang sempit.

• Seseorang bisa menilai apakah norma/ketetapan didalam kelompok sudah benar atau salah.

Page 19: Etika Kristen

JENJANG V• Orang menyadari bahwa hukum yang ada

merupakan kesepakatan antar manusia oleh karena itu kesepakatan antar manusialah yang dapat mengubahnya

• Bila hukum tidak lagi memenuhi fungsinya ia harus diubah.

• Akal manusia mempunyai fungsi kritis dan kreatif untuk menilai apakah hukum ini sudah berfungsi baik, benar atau salah ?

Page 20: Etika Kristen

JENJANG VI• Jenjang ini perkembangan moral

seseorang mencapai puncaknya.• Tindakan moral yang

pantangmenghianati suara hati nurani dan keyakinan tentang apa yang benar dan baik.

• Kesadaran etis yang diwujudkan dengan memiliki visi dan misi yang jelas.

• Visi dan misi ini demi tegaknya harkat dan martabat seluruh umat manusia.

Page 21: Etika Kristen