etika bersosial media

14
ETIKA BERSOSIAL MEDIA Kelompok 3

Upload: iyrha-auriliand

Post on 09-Nov-2015

21 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

ETIKA BERSOSIAL MEDIA

ETIKA BERSOSIAL MEDIAKelompok 3

APA SIH MEDIA SOSIAL ITU?????????Media sosialadalah sebuah media online, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi meliputiblog,jejaring sosial, wiki, forum dandunia virtual.

KLASIFIKASI MEDIA SOSIALProyek KolaborasiBlog dan microblogKontenSitus jejaring sosialVirtual game worldVirtual social world

CIRI-CIRI MEDIA SOSIAL1. Pesan yang di sampaikan tidak hanya untuk satu orang saja namun bisa keberbagai banyak orang contohnya pesan melalui SMS ataupun internet2. Pesan yang di sampaikan bebas, tanpa harus melalui suatu Gatekeeper3. Pesan yang di sampaikan cenderung lebih cepat dibanding media lainnya4. Penerima pesan yang menentukan waktu interaksiKARAKTERISTIK SOSIAL MEDIAPartisipasiKeterbukaanPerbincanganKomunitasKeterhubungan

Dalam bersosial-media ada baiknya kita mengenal bagaimana Etika dan hal-hal yang harus diperhatikan dalam penggunaan sosial media yang sehat.Etika ini bertujuan agar kita sebagai pengguna sosial media tidak terkena imbas buruk seperti kejahatan, penipuan dan lain sebagainya.TIPS SEPUTAR ETIKA DALAM BERSOSIAL MEDIABatasi membagi informasi seputar kehidupan pribadi. Terlebih yang sangat pirbadi dan sensitif

Hati-hati bilacheck in placedan mengupdate sedang dimana kita berada.

Tidak berbicara dan membagi konten yang memiliki unsur SARA dan Pornografi

Hindari untuk mengupdate status yang berhubungan dengan privasi seperti sedang dirumah sendiri atau mengambil uang di Bank

Bijak dalam mencantumkanpersonal information.Hindari Media Sosial bila anda sedang emosiMenghargai Hasil Karya Orang LainJangan terlalu overposting atau overacting

Selalu menggunakan bahasa dan sosial yang baikBila beropini, dasarkan pada fakta, bukan dugaan semataJangan terlalu banyak di depan media sosial

Media sosial adalah tempat dimana dapat kita jadikan untuk berinteraksi dengan orang lain. Tanpa interaksi kita tidak akan menjadi makhluk sosial. Terlebih di era globalisasi ini, Dengan adanya fasilitas seperti ini, hendaknya kita tetap menggunakan dengan hal-hal yang bermanfaat, selain menjadikan kita bijak dalam bersosial, bersikap bijak pula dalam menggunakan kemajuan di era globalisasi.

Referensihttps://ovaltinesusu.wordpress.com/2013/05/14/mediasosial-2/\http://sosbud.kompasiana.com/2013/12/30/etika-dalam-media-sosial-620690.htmlhttp://muhhamadfaizalashar.blogspot.ch/2014/10/etika-dalam-bermedia-sosial.htmlhttp://bisakomputer.com/etika-dalam-bersosial-media/http://eprints.ung.ac.id/2146/5/2013-1-69201-281409095-bab2-26072013030624.pdf