edisi november 2016 neraca kelapa sawit …...3. rekapitulasi neraca kelapa sawit indonesia di tahun...

1
1. Sempat tertekan di Semester I, produksi minyak kelapa sawit Indonesia di tahun 2016 diproyeksikan mencapai 33,95 juta ton (ket: composite CPO, lauric oil dan biodiesel). 2. Pergerakan volume ekspor produk minyak kelapa sawit Indonesia di sepanjang tahun 2016 relatif berfluktuasi dengan korelasi yang rendah terhadap stok awal maupun volume produksi di bulan berjalan (0,30 dan 0,25). Volume ekspor produk minyak kelapa sawit Indonesia s.d. September 2016 telah mencapai 18,38 juta ton (GAPKI). Tambahan ekspor Indonesia di Oktober-Desember 2016 diperkirakan sebesar 7,02 juta ton, atau menjadi 25,40 juta ton di tahun 2016. Sedangkan pergerakan volume konsumsi domestik relatif flat dengan rerata sebesar 931 ribu ton/bulan (PPKS). 3. Rekapitulasi neraca kelapa sawit Indonesia di tahun 2016: Stok awal Januari 2016 = 4.500 ribu ton Produksi 2016 = 33.945 ribu ton Ekspor 2016 = 25.405 ribu ton = 66% dari total produksi 2016 + stok awal Januari 2016 Konsumsi domestik 2016 = 11.166 ribu ton = 29% dari total produksi 2016 + stok awal Januari 2016 Stok akhir Desember 2016 = 1.874 ribu ton = 5% dari total produksi 2016 + stok awal Januari 2016 = 42% dari stok awal Januari 2016 (Tim Kelti. Sosio Tekno Ekonomi) PPKS Note | Edisi November 2016 Neraca Kelapa Sawit Indonesia Tahun 2016 - 500 1.000 1.500 2.000 2.500 3.000 3.500 4.000 4.500 5.000 Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nop Des x ribu ton Stok Awal Stok Akhir Produksi Ekspor Konsumsi Domestik Ket: 1) data rekapitulasi GAPKI 2) hasil proyeksi PPKS ITEM SMT-1 1) (000 ton) SMT-2 (000 ton) TOTAL (000 ton) PORSI JUL-SEP 1) OKT 2) NOP 2) DES 2) JUMLAH SMT-1 SMT-2 Stok Awal 4.500 1.803 2.174 1.989 1.944 - Produksi 15.298 9.088 3.235 3.105 3.219 18.647 45% 55% Ekspor 12.521 5.859 2.482 2.250 2.292 12.884 49% 51% Konsumsi Domestik 5.474 2.858 937 900 997 5.692 49% 51% Stok Akhir 1.803 2.174 1.989 1.944 1.874 - 4.500 33.945 25.405 11.166 1.874

Upload: others

Post on 16-Aug-2020

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Edisi November 2016 Neraca Kelapa Sawit …...3. Rekapitulasi neraca kelapa sawit Indonesia di tahun 2016: • Stok awal Januari 2016 = 4.500 ribu ton • Produksi 2016 = 33.945 ribu

1. Sempat tertekan di Semester I, produksi minyak kelapa sawit Indonesia di tahun 2016 diproyeksikan mencapai 33,95 juta ton (ket: composite CPO, lauric oil dan biodiesel).

2. Pergerakan volume ekspor produk minyak kelapa sawit Indonesia di sepanjang tahun 2016 relatif berfluktuasi dengan korelasi yang rendah terhadap stok awal maupun volume produksi di bulan berjalan (0,30 dan 0,25). Volume ekspor produk minyak kelapa sawit Indonesia s.d. September 2016 telah mencapai 18,38 juta ton (GAPKI). Tambahan ekspor Indonesia di Oktober-Desember 2016 diperkirakan sebesar 7,02 juta ton, atau menjadi 25,40 juta ton di tahun 2016. Sedangkan pergerakan volume konsumsi domestik relatif flat dengan rerata sebesar 931 ribu ton/bulan (PPKS).

3. Rekapitulasi neraca kelapa sawit Indonesia di tahun 2016:

• Stok awal Januari 2016 = 4.500 ribu ton

• Produksi 2016 = 33.945 ribu ton

• Ekspor 2016 = 25.405 ribu ton = 66% dari total produksi 2016 + stok awal Januari 2016

• Konsumsi domestik 2016 = 11.166 ribu ton = 29% dari total produksi 2016 + stok awal Januari 2016

• Stok akhir Desember 2016 = 1.874 ribu ton = 5% dari total produksi 2016 + stok awal Januari 2016 = 42% dari stok awal Januari 2016

(Tim Kelti. Sosio Tekno Ekonomi)

PPKS Note | Edisi November 2016

Neraca Kelapa Sawit IndonesiaTahun 2016

-

500

1.000

1.500

2.000

2.500

3.000

3.500

4.000

4.500

5.000

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nop Des

x r

ibu

to

n

Stok Awal Stok Akhir Produksi Ekspor Konsumsi Domestik

Ket: 1) data rekapitulasi GAPKI 2) hasil proyeksi PPKS

ITEMSMT-11)

(000 ton)

SMT-2(000 ton) TOTAL

(000 ton)

PORSI

JUL-SEP1) OKT2) NOP2) DES2) JUMLAH SMT-1 SMT-2

Stok Awal 4.500 1.803 2.174 1.989 1.944 -

Produksi 15.298 9.088 3.235 3.105 3.219 18.647 45% 55%

Ekspor 12.521 5.859 2.482 2.250 2.292 12.884 49% 51%

Konsumsi Domestik 5.474 2.858 937 900 997 5.692 49% 51%

Stok Akhir 1.803 2.174 1.989 1.944 1.874 -

4.500

33.945

25.405

11.166

1.874