dukungan teknologi penyediaan & keamanan … · as we all know, the consequences of hunger are...

11
DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN PRODUK PANGAN HEWANI Oleh : Thomas Darmawan Ketua Umum GAPMMI Sebagai bahan pembahasan : Pada acara SEMINAR HPS XXVII tahun 2007 “Dukungan Teknologi Untuk Meningkatkan Produk Pangan Hewani Dlm Rangka Pemenuhan Gizi Masyarakat” Balitbang Pertanian, Bogor, 21 Nopember 2007

Upload: vuque

Post on 11-Jul-2019

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN PRODUK

PANGAN HEWANIOleh :

Thomas DarmawanKetua Umum GAPMMI

Sebagai bahan pembahasan : Pada acara SEMINAR HPS XXVII tahun 2007

“Dukungan Teknologi Untuk Meningkatkan Produk PanganHewani Dlm Rangka Pemenuhan Gizi Masyarakat”

Balitbang Pertanian, Bogor, 21 Nopember 2007

Page 2: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

“ When a man’s stomach is full it makes no difference whether he is rich or poor”(Euripedes, “Electra”, 413 BC)‏

Food – fundamental to everyone’s existence, irrespective of race, colour or religionThe global population of around 6.7 billionpeople is estimated to consume food valued between US$ 2/day and US$ 5 trillion / year

Page 3: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything”(Spanish proverb )‏

“Hunger does not breed reform; it breeds madness and all the ugly distempers that make an ordered life impossible” (Woodrow Wilson’s address to the US Congress, November 11, 1918)‏

The reality is there is poverty and hunger – and there is a huge international food industry

Page 4: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

Standar Gizi Nasional(Widya Gizi Nasional Tahun 20042)

Konsumsi Protein Optimum: 60 gr/cap/hariKonsumsi Protein Minimal: 52 gr/cap/hariKonsumsi Protein Hewani ditetapkan 10,5 gram/cap/hari (20%)Tahun 2006 baru tercapai 5,15 gram/cap/ hari; rata-rata makan 4,5 Kg daging ayam& 67 butir Telur percapita/tahun, setara 3,2 gram protein hewani per kapita/tahun.Komsumsi daging ternak (sapi,kambing , babi): 1,5 kg/cap/thn, susu : 9 ltr/cap/thnDaging Broiler & Telur sumbang 62% dari total protein hewani yang dikonsumsi masyarakat Indonesia. Tertinggal jauh dibanding Filipina, Thailand, Malaysia

Page 5: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

Tempe Rp. 7.500 15 % Rp. 50,-

Tahu Rp. 5.500 7.5 % Rp. 75,-

T e l u r Rp. 9.000 12.5 % Rp. 75,-

Daging Broiler Rp. 16.000 18.5 % Rp. 85,-

Susu Segar Rp. 6.000 4 % Rp. 150,-

Daging Sapi Rp. 50.000 20 % Rp. 250,-

Ikan Tawar Rp. 12.500 15 % Rp. 85,-

Ikan Laut Rp. 15.000 17.5 % Rp. 85,-

Data dr Jabotabek, Juni 2007

PERBANDINGAN HARGA PROTEIN HEWANI

Harga BahanKandungan

ProteinHarga Per

Gram Protein

Page 6: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

KONSUMSI AYAM DI ASEAN(RATA-RATA ASEAN 7.5 KG / ORANG / SETAHUN) :

Kambodja kurang dari 2.0 Kg / Kap / ThnVietnam kurang dari 3.5 Kg / Kap / ThnMyanmar kurang dari 4.0 Kg / Kap / ThnIndonesia 4.5 Kg / Kap / ThnFilipina 8.5 Kg / Kap / ThnThailand 14.0 Kg / Kap / ThnSingapore 28.0 Kg / Kap / ThnMalaysia 38.5 Kg / Kap / Thn

Data FAO Augst 2006

Page 7: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

KONSUMSI TELUR DI ASEAN & RRC

Kambodja 16 Butir / Kap / ThnVietnam 41 Butir / Kap / ThnSingapore 64 Butir / Kap / ThnIndonesia 67 Butir / Kap / ThnThailand 93 Butir / Kap / ThnRep. China 304 Butir / Kap / ThnMalaysia 311 Butir / Kap / Thn

Data FAO - Jan 2005

Page 8: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

Karakter Bisnis Pangan IndonesiaTotal Total KonsumsiKonsumsi PanganPangan tahuntahun 2006 +/2006 +/-- RpRp. 900 . 900 trilyuntrilyunPentingPenting panganpangan segarsegar & & blmblm diolahdiolah (68%) (68%) RpRp 610 610 trlyuntrlyunKonsumsiKonsumsi panganpangan olahanolahan & & rokokrokok (32%)=(32%)=RpRp 290 290 trilyuntrilyunBerdirinyaBerdirinya Mal &modern Mal &modern ritelritel (Mini/Super/Hypermarket) (Mini/Super/Hypermarket)

Konsumen yg besar, sangat terbagi dari pendapatan, geografi, umur tapi pendidikan relatif rendah (53%<SD)Ada 950.000 industri pangan dgn 3,5 juta pekerjaMNC terlibat di industri Pangan (Nestle, Heinz, F.Flag, Kraft, Unilever, Coca Cola, Danone, Nabisco, Marsh, C.P Ajinomoto, Nissin, Miwon, Phillip Moriss, Cargill, Lotte, Purefoods, Arrnot, Carefour,Giants,Sogo, Guthrie dll)Private label / makloon & OEM meningkat tajam (baikdidalam & luar negeri krn AFTA/CAFTA)Promosi & Merek dominan dan Impor masih sangat tinggi

Competitive Environment

Source: Euromonitor 2003 & USDA 2003

Page 9: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

Konsumen Indonesia 2007230 juta penduduk, terbagi sosial ekonomi(12% atas, 40% menengah, 48% bawah)30 juta orang dikota dg daya beli tinggi100 juta orang sangat rendah daya belinya60% tinggal di P Jawa, 21% di Sumatera18,110 pulau -> distribusi mahal & sulit58% tinggal di desa, 42% di kota87% agama muslim (200juta)-pangan halal55% berusia < 25 tahun480 kelompok etnik -> rasa nusantara99% tetap makan nasi sbg mak pokok

Page 10: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb
Page 11: DUKUNGAN TEKNOLOGI PENYEDIAAN & KEAMANAN … · As we all know, the consequences of hunger are far reaching – “An empty stomach will not listen to anything” (Spanish proverb

KONDISI PASAR ECERAN Merk & Design harus atraktifKemasan Menarik & sesuai, kuatKemasan cenderung mengecilPersyaratan Label semakin rumitMutu harus sesuai peraturanTanggal Kadaluarsa / produksiKontrak Produksi/Customer LabelBahan kemasan ramah lingkungan& kemasan isi ulang/botol/gelas