Download - SOAL LILI

Transcript
Page 1: SOAL LILI

PEMERINTAH KOTA BATAMDINAS PENDIDIKAN

SEKOLAH DASAR NEGERI 004 BATAM KOTANomor Induk Sekolah (NIS) : 100170

Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN) 11001574Alamat : Jl. Engku putri Kp Belian. Kec. Batam Kota, Tlp. (0778)7032795 Kota Batam, E-mail:[email protected]

Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c, atau d di lembar jawaban !

1. Benda yang sangat mudah melakukan gerak berputar adalah….a. kardus c. kotak pesilb. bola d. lemari

2. Baling- baling yang tertiup angin akan bergerak…..a. Memutar c. memantulb. Mengalir d. meluncur

3. Benda berikut ini yang tenggelam jika dimasukkan ke dalam air adalah…a. Besi c. gabusb. Bola d. kayu

4. Gerak yang selalu mengarah kebawah menuju bumi disebut….a. Gerak jatuh c. gerak melompatb. Gerak meluncur d. gerak memantul

5. Energi yang dimiliki oleh mobil mainan berasal dari…..a. Baterai di dalamnya c. tembaga didalamnyab. Roda-rodanya d. bahan pembuatnya

6. PLTA memanfaatkan energi…….a. Matahari c. airb. Gas d. uap

7. Sumber energi bagi tubuh kita berasal

Top Related