Transcript
  • Kontrak Perkuliahan Semester Genap/2014 - 2015

    Berikut adalah beberapa tata tertib dalam kontrak perkuliahan yang akan kita jalankan dalam Kuliah Bahasa Inggris PPS500 (Kelas A dan Kelas B) Semester Genap /2014 - 2015

    1. Kuliah dimulai 24 Februari 2015.

    2. Mahasiswa wajib mengikuti perkuliahan minimal 80%. Mahasiswa yang tidak dapat memenuhi batas minimal kehadiran tersebut dianggap BATAL mengikuti Kuliah.

    3. Mahasiswa dengan nilai Placement Test (A, AB dan B) tetap wajib mencantumkan Mata Kuliah Bahasa Inggris PS500 dalam FRS (Formulir Rencana Studi), demikian pula mahasiswa dengan nilai Placement test yang tergolong Kelas A (wajib mengikuti kuliah dalam Kelas A), sedangkan mahasiswa yang tergolong Kelas B tidak perlu mencantumkan Mata Kuliah Bahasa Inggris dalam FRS.

    4. Selama perkuliahan mahasiswa WAJIB membawa materi kuliah (buku) Bahasa Inggris (Reading & Writing) dan TIDAK diperkenankan mengaktifkan alat komunikasi (handphone, dsb).

    5. Kontrak Perkuliahan ini dan rencana tatap muka perkuliahan, quiz, dan tes dibacakan pada minggu pertama.

    6. Nilai akhir bahasa Inggris didasarkan pada: Komponen Reading Writing a. Kehadiran 5% 5% b. Quiz 10% 10% c. UTS 15% 15% d. UAS 20% 20%

    7. Sebaran nilai akhir (PPS 500) berdasarkan butir 5 di atas (total 100) adalah sebagai berikut: A : 75 AB : 65 - 74 B : 50- 64 F :


Top Related