Transcript

KISI-KISI UJIAN AKHIR SEMESTERCompounding and Dispensing T.A 2015/2016Deden Indra Dinata, M.SI., Apt.

Bentuk Soal MCQ sebagai Latihan Computer Based Test (CBT) melalui Paper Based Test (PBT) dengan jumlah soal 40 Waktu Ujian maksimum 1.5 Jam Dikerjakan langsung pada soal tanpa bekerjama dan tanpa membuka buku atau sumber apapun.

KISI-KISII. MATERI 2: IMPLEMENTASI PRINSIP KESELAMATAN PASIEN (PATIENT SAFETY) DALAM PELAYANAN KEFARMASIAN (Terutama Di Rumah Sakit) Mengenal dan membedakan karakteristik OBAT LASA berikut cara penyimpanan dan pelayanannya Mengenal dan membedakan karakteristik OBAT HIGH ALERT berikut cara penyimpanan dan pelayanannya Mengenal dan membedakan karakteristik OBAT EMERGENCY berikut cara penyimpanan dan pelayanannya Mengenal Ruang Lingkup Medication Management Use Prinsip-Prinsip Patient Savety

II. MATERI 3: PENGENALAN TEKNOLOGI ALAT KESEHATAN & PERAN CSSD DI RUMAH SAKIT Kategori alat kesehatan berikut contohnya Beberapa prinsip kerja Alat kesehatan Peran CSSD di rumah Sakit Jenis-jenis desinfektan pada fasilitas kesehatan

III. MATERI 4: PENGETAHUAN PRAKTIS TENTANG RESEP Pengkajian Resep/Skrining Resep Pilihan Obat berdasarkan kategori penyakit dan informasi resep Informasi Obat terkait Resep

IV. MATERI 5,6 :OPTIMALISASI PENGGUNAAN SEDIAAN FARMASI OBAT Optimalisasi Sediaan Pengetahuan Pilihan Obat berdasarkan indikasi/diagnosis (drug of choice) KOSMETIKA Mengenal kategori Kosmetika dan Penandaan Mengenal bahan/zat aktif yang disalahgunakan dalam kosmetika OBAT TRADISIONAL-Membedakan kategori Obat Bahan Alam Indonesia- PenandaanVI.MATERI 7: PRINSIP-PRINSIP COMPOUNDING & DISPENSING Metode /Teknik Pencampuran Penuangan Sediaan Cairan Penimbangan

1


Top Related