Transcript
Page 1: 130445888-brosur-emulsi

I. BROSUR

FUNVITA PLUS EMULSION

Mengandung Oleum Iecoris Aselli, Vitamin A, Vitamin D, dan vitamin E.Membantu pertumbuhan & perkembangan anak.Membantu meningkatkan daya tahan tubuh anak.

KHASIAT DAN KEGUNAAN :- Membantu memenuhi kebutuhan vitamin pada

masa pertumbuhan.- Membantu memelihara daya tahan tubuh.- Membantu memperbaiki nafsu makan.

KOMPOSISI :Tiap 200 ml mengandung :Ol Iecoris 80 gGom Arab 30 gGliserin 40 gAsam Sitrat 1 gAsam Benzoat 0,3 gTokoferol 0,1 gSirupus Simplex 20 gPasta Orange 2 gOl. Citrus 20 gttAquadest ad 200 ml TAKARAN PEMAKAIAN :Dewasa : sehari 3 kali 1 sendok makan.Anak-anak :

6-12 thn : sehari 2 kali 1 sendok makan.1-6 thn : sehari 1 kali 1 sendok makan.6 bln-1thn : sehari 1 kali 1/2 sendok makan.

SIMPAN Dl TEMPAT SEJUK DAN KERINGDI BAWAH SUHU 30° CTERLINDUNG DARI CAHAYA

KOCOK DAHULU SEBELUM DIMINUM

PT PHP PLUS FARMAMAKASSAR-INDONESIA

Top Related