dokumen pemilihan belawan ulang

Upload: rendy-rinaldi-ginanjar

Post on 08-Jul-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    1/91

     

    D O K U M E N P E M I L I H A N

    Nomor : 05.03.03/PPBJ/KPA.5-PSDKP/III/2012

    Tanggal : 5 Maret 2012 

    untuk

    Pengadaan

    Penyusunan DED Dermaga di Belawan

    Panitia Pengadaan Barang/Jasa

    Satuan Kerja Direktorat Pemantauan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan

    dan Pengembangan Infrastruktur Pengawasan

    Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan 

    Kementerian Kelautan dan Perikanan 

    Tahun Anggaran 2012 

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    2/91

      i

    DAFTAR ISI

    BAB I. INSTRUKSI KEPADA PESERTA IKP) ........................................................................ 1 

    A.  UMUM ......................................................................................................................... 1 

    1. 

    LINGKUP PEKERJAAN ........................................................................................................................... 2 

    2. 

    SUMBER DANA ..................................................................................................................................... 2 

    3.  PESERTA PEMILIHAN ............................................................................................................................ 2 4.  LARANGAN K ORUPSI, K OLUSI, DAN NEPOTISME (KKN) SERTA PENIPUAN .......................................... 2 5.  LARANGAN PERTENTANGAN K EPENTINGAN ................................................................ ......................... 2 6.  PENDAYAGUNAAN PRODUKSI DALAM NEGERI ..................................................................................... 3 7.

     

    SATU PENAWARAN TIAP PESERTA ................................................................ ........................................ 3 

    B.  DOKUMEN PEMILIHAN .............................................................................................. 3 

    8. 

    ISI DOKUMEN PEMILIHAN ................................................................ ..................................................... 3 9.

     

    BAHASA DOKUMEN PEMILIHAN ........................................................................................................... 4 10.

     

    PEMBERIAN PENJELASAN ................................................................ ...................................................... 4 11.  PERUBAHAN DOKUMEN PEMILIHAN ..................................................................................................... 4 12.  PERUBAHAN WAKTU ............................................................................................................................ 5 

    C.

     

    PENYIAPAN PENAWARAN .......................................................................................... 5

     13. 

    BIAYA DALAM PENYIAPAN PENAWARAN ................................................................ .............................. 5 14.  BAHASA PENAWARAN .......................................................................................................... ................ 5 15.

     

    DOKUMEN PENAWARAN .................................................................. ..................................................... 5 16.  HARGA PENAWARAN ................................................................ ............................................................ 6 17.

     

    MATA UANG PENAWARAN DAN CARA PEMBAYARAN .......................................................................... 6 18.

     

    MASA BERLAKU PENAWARAN DAN JANGKA WAKTU PELAKSANAAN .................................................. 6 

    D.

     

    PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN ................................................................... 7

     

    19. 

    PENYAMPULAN DAN PENANDAANF  ILE  PENAWARAN .................................................................... ....... 7 20.

     

    PENYAMPAIAN DOKUMEN PENAWARAN ................................................................ ............................... 7 21.  BATAS AKHIR WAKTU PEMASUKAN PENAWARAN ............................................................................... 7 22.

     

    PENAWARAN TERLAMBAT ................................................................ .................................................... 7 

    E.  PEMBUKAAN DAN EVALUASI PENAWARAN ............................................................ 7 

    23. 

    PEMBUKAAN PENAWARANF  ILE   I ........................................................................................................ 7 

    24.  EVALUASI PENAWARANF  ILE  I ................................................................................................ ............. 8 25.  PENGUMUMAN PERINGKAT TEKNIS ................................................................ .................................... 15 26.  U NDANGAN PEMBUKAAN PENAWARANF  ILE  II .................................................................................. 15 27.

     

    PEMBUKAAN PENAWARANF  ILE  II, DAN EVALUASI PENAWARANF  ILE  II ........................................... 15 

    F.  PENETAPAN PEMENANG .......................................................................................... 17 

    28.  PENGUMUMAN PEMENANG ................................................................ ................................................. 17 29.

     

    SANGGAHAN ................................................................ ................................................................ ....... 18 30.

     

    SANGGAHAN BANDING ..................................................................... .................................................. 18 31.

     

    U NDANGAN K LARIFIKASI DAN NEGOSIASI TEKNIS DAN BIAYA .......................................................... 19 32.

     

    K LARIFIKASI DAN/ATAU NEGOSIASI ................................................................................................... 19 

    G.  PENUNJUKAN PEMENANG SELEKSI ......................................................................... 21 

    33.  PENUNJUKAN PENYEDIA JASA K ONSULTANSI .................................................................................... 21 34.

     

    BAHP DAN K ERAHASIAAN PROSES ................................................................ .................................... 22 

    H.  SELEKSI GAGAL .......................................................................................................... 22 

    35.  SELEKSI GAGAL ..................................................................... ............................................................. 22 36.  PENANDATANGANAN K ONTRAK  ................................................................. ........................................ 23 

    BAB II. LEMBAR DATA PEMILIHAN LDP) ...................................................................... 25

     

    BAB III. KERANGKA ACUAN KERJA KAK) ...................................................................... 32 

    BAB IV. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN ................................................................... 39 

    LAMPIRAN 1 A (FILE  I) : BENTUK  SURAT PENAWARAN ADMINISTRASI DAN TEKNIS .......... 39 LAMPIRAN 1 B (FILE  I) : DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS ........................................................... 41 LAMPIRAN 2 (FILE  II) : DOKUMEN PENAWARAN BIAYA ............................................................... 52 

    BAB V. BENTUK KONTRAK .............................................................................................. 57

     

    LAMPIRAN 1 : SURAT PERJANJIAN ................................................................ ..................................... 57

    LAMPIRAN 2 : SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK  (SSUK) ......................................................... 60 

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    3/91

      ii

    1.  DEFINISI ............................................................................................................................................. 60 2.  PENERAPAN ................................................................................................................................ ........ 62 3.  BAHASA DAN HUKUM ................................................................ ......................................................... 63 4.  K EUTUHAN K ONTRAK  .......................................................................................................... .............. 63 5.  PEMISAHAN ........................................................................................................................................ 63 

    6. 

    PERPAJAKAN ................................................................ ................................................................ ....... 63 7.

     

    K ORESPONDENSI ................................................................... .............................................................. 63 8.

     

    ASAL JASA K ONSULTANSI .................................................................................................................. 63 9.  PENGGUNAAN DOKUMEN-DOKUMEN K ONTRAK DAN I NFORMASI ...................................................... 63 10.

     

    HAK ATAS K EKAYAAN I NTELEKTUAL ................................................................................................ 63 11.  LAYANAN TAMBAHAN ....................................................................................................................... 63 12.  JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN ................................................................ .................................. 64 13.  R APAT PERSIAPAN PELAKSANAAN K ONTRAK  .................................................................................... 64 14.

     

    MOBILISASI ........................................................................................................................................ 64 15.

     

    PENGAWASAN DAN PEMERIKSAAN ..................................................................................................... 64 16.

     

    PEMBAYARAN ................................................................ ................................................................ ..... 65 17.

     

    HARGA ............................................................................................................................................... 66 18.  PERUBAHAN K ONTRAK  ...................................................................... ................................................. 66 

    19. 

    PERUBAHAN LINGKUP PEKERJAAN ................................................................ ..................................... 67 20.  PERPANJANGAN WAKTU PELAKSANAAN ............................................................................................ 67 

    21.  K ERJA SAMA ANTARA PENYEDIA DENGAN SUB PENYEDIA ................................................................ . 68 22.  PERSONEL K ONSULTAN DAN SUB K ONSULTAN .................................................................................. 68 23.

     

    PERUBAHAN PERSONEL ...................................................................................................................... 69 24.  K ETERLAMBATAN PELAKSANAAN PEKERJAAN ................................................................ .................. 70 25.

     

    DENDA DAN GANTI R UGI ................................................................ .................................................... 70 26.

     

    K EADAAN K AHAR  .............................................................................................................................. 71 27.

     

    LAPORAN HASIL PEKERJAAN ................................................................ .............................................. 72 28.

     

    PENGHENTIAN DAN PEMUTUSAN K ONTRAK  ....................................................................................... 73 29.  PENYELESAIAN PEKERJAAN ................................................................ ................................................ 74 30.

     

    HAK DAN K EWAJIBAN PPK ................................................................................................................ 75 31.  HAK DAN K EWAJIBAN PENYEDIA ................................................................................................ ....... 75 

    32. 

    ASURANSI ................................................................. ...................................................................... .... 77 

    33.  USAHA MIKRO, USAHA K ECIL, DAN K OPERASI K ECIL ................................................................ ....... 77 34.

     

    ITIKAD BAIK  ................................................................ ................................................................ ....... 78 35.

     

    PELAKSANAAN K ONTRAK ................................................................................................................... 78 36.

     

    PERDAMAIAN ................................................................ ................................................................ ...... 78 37.

     

    LEMBAGA PEMUTUS SENGKETA ......................................................................................................... 79 LAMPIRAN 3 : SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK  (SSKK) ...................................................... 80 LAMPIRAN 3 A : PERSONEL INTI, SUB PENYEDIA DAN PERALATAN ......................................... 83 

    BAB VI. BENTUK DOKUMEN LAINNYA .......................................................................... 84 

    LAMPIRAN 1 : SURAT PENUNJUKAN PENYEDIA BARANG/JASA (SPPBJ)................................... 84 LAMPIRAN 2 : SURAT PERINTAH MULAI KERJA ............................................................................. 85 LAMPIRAN 3 : JAMINAN SANGGAH BANDING ................................ ................................................ 87 

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    4/91

      1

    BAB I. INSTRUKSI KEPADA PESERTA IKP)

    A.  Umum

    IKP ini disusun berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, yang berisi instruksi dan/atauinformasi yang diperlukan oleh peserta untuk menyiapkan penawarannya.Dalam IKP ini dipergunakan istilah dan singkatan sebagai berikut :

    -  Jasa Konsultansi  : asa layanan profesional yang membutuhkan keahliantertentu di berbagai bidang keilmuan yang mengutamakanadanya olah pikir (brainware );

    -  KAK : Kerangka Acuan Kerja;

    -  HPS : Harga Perkiraan Sendiri;

    -  Kemitraan / KerjaSama Operasi

    KSO)

    : kerja sama usaha antar penyedia yang masing-masingpihak mempunyai hak, kewajiban dan tanggung jawab

     yang jelas berdasarkan perjanjian tertulis;

    -  Panitia : Panitia Pengadaan Barang/Jasa yang berfungsi untukmelaksanakan pemilihan penyedia;

    -  LDP : Lembar Data Pemilihan;

    -  PPK : Pejabat Pembuat Komitmen adalah pejabat yangbertanggung jawab atas pelaksanaan pekerjaan;

    -  SPPBJ : Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa;

    -  SPMK : Surat Perintah Mulai Kerja;

    -  BAPL : Berita Acara Penjelasan Lanjutan;

    -  LPSE : Layanan Pengadaan Secara Elektronik adalah unit kerjaK/L/D/I yang dibentuk untuk menyelenggarakan sistempelayanan Pengadaan Barang/Jasa secara elektronik;

    Aplikasi SPSE : Aplikasi perangkat lunak Sistem Pengadaan SecaraElektronik (SPSE) berbasis web   yang terpasang di server  LPSE yang dapat diakses melalui website  LPSE.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    5/91

      2

    1.  Lingkup Pekerjaan 1.1  Panitia mengundang para peserta untukmenyampaikan penawaran atas paket pekerjaan jasakonsultansi yang tercantum dalam LDP.

    1.2  Peserta yang ditunjuk berkewajiban untukmenyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktu yangtercantum dalam LDP, berdasarkan syarat umum dansyarat khusus kontrak dengan mutu sesuai KerangkaAcuan Kerja dan biaya sesuai kontrak.

    2.

     

    Sumber Dana Pengadaan ini dibiayai dari sumber pendanaan yangtercantum dalam LDP.

    3.  Peserta Pemilihan 3.1  Pemilihan penyedia jasa konsultansi ini dapat diikutioleh semua penyedia yang tercantum dalam DaftarPendek.

    3.2  Peserta kemitraan dilarang untuk mengubahPerjanjian Kerja Sama Operasi / kemitraan.

    4.

     

    Larangan Korupsi,

    Kolusi, dan

    Nepotisme KKN)

    serta Penipuan

    4.1  Peserta dan pihak yang terkait dengan pengadaan iniberkewajiban untuk mematuhi etika pengadaandengan tidak melakukan tindakan sebagai berikut :a.  berusaha mempengaruhi anggota Panitia dalam

    bentuk dan cara apapun, untuk memenuhikeinginan peserta yang bertentangan denganDokumen Pemilihan, dan/atau peraturanperundang-undangan;

    b. 

    melakukan persekongkolan dengan peserta lainuntuk mengatur hasil pemilihan, sehinggamengurangi / menghambat / memperkecil /meniadakan persaingan yang sehat dan/ataumerugikan pihak lain;

    c.  membuat dan/atau menyampaikan dokumendan/atau keterangan lain yang tidak benar untukmemenuhi persyaratan dalam DokumenPemilihan.

    4.2  Peserta yang terbukti melakukan tindakansebagaimana dimaksud dalam angka 4.1 di atas

    dikenakan sanksi-sanksi sebagai berikut :a.  sanksi administratif, seperti digugurkan dari

    proses pemilihan, atau pembatalan penetapanpemenang;

    b.  sanksi pencantuman dalam Daftar Hitam;c.   gugatan secara perdata; dan/ataud.  pelaporan secara pidana kepada pihak

    berwenang.

    4.3  Pengenaan sanksi dilaporkan oleh Panitia kepada KPA.

    5.

     

    Larangan

    Pertentangan

    5.1 

    Para pihak dalam melaksanakan tugas, fungsi danperannya, dilarang memiliki/melakukan peran ganda

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    6/91

      3

    Kepentingan atau terafiliasi.

    5.2  Pegawai K/L/D/I dilarang menjadi peserta kecualicuti di luar tanggungan K/L/D/I.

    6.

     

    Pendayagunaan

    Produksi Dalam

    Negeri

    6.1 

    Peserta berkewajiban untuk menyampaikanpenawaran yang mengutamakan jasa konsultansi

     yang dilaksanakan di Indonesia oleh tenaga Indonesia(produksi dalam negeri).

    6.2  Dalam pelaksanaan pekerjaan jasa konsultansidimungkinkan menggunakan komponen berupatenaga ahli dan perangkat lunak yang tidak berasaldari dalam negeri (impor) dengan ketentuan :a.  penggunaan tenaga ahli asing dilakukan semata-

    mata untuk mencukupi kebutuhan jenis keahlian

     yang belum dapat diperoleh di Indonesia, disusunberdasarkan keperluan yang nyata, dandiusahakan secara terencana untuk semaksimalmungkin terjadinya alih pengalaman/keahliandari tenaga ahli asing tersebut ke tenagaIndonesia;

    b.  komponen berupa perangkat lunak yangdiproduksi di dalam negeri belum memenuhipersyaratan.

    7.

     

    Satu Penawaran

    Tiap Peserta

    Setiap peserta, baik atas nama sendiri maupun sebagaianggota kemitraan hanya boleh memasukkan satu

    penawaran untuk satu paket pekerjaan.

    B.  Dokumen Pemilihan

    8.

     

    Isi Dokumen

    Pemilihan

    8.1  Dokumen Pemilihan terdiri dari :a.  Instruksi Kepada Peserta;b.  Lembar Data Pemilihan;c.  Kerangka Acuan Kerja (KAK);d.  Bentuk Dokumen Penawaran :

    1)  Surat Penawaran,2)  Dokumen Penawaran Teknis, dan3)  Dokumen Penawaran Biaya;

    e. 

    Bentuk Surat Perjanjian;f.  Syarat-Syarat Umum Kontrak;

     g.  Syarat-Syarat Khusus Kontrak;h.  Bentuk Dokumen Lain :

    1)  SPPBJ,2)  SPMK, dan3)  Surat Jaminan Sanggahan Banding.

    8.2  Peserta berkewajiban memeriksa keseluruhan isiDokumen Pemilihan ini. Kelalaian menyampaikanDokumen Penawaran yang tidak memenuhi

    persyaratan yang ditetapkan dalam DokumenPemilihan ini sepenuhnya merupakan risiko peserta.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    7/91

      4

    9.  Bahasa Dokumen

    Pemilihan

    Dokumen Pemilihan beserta seluruh korespondensi dalamproses pemilihan menggunakan Bahasa Indonesia.

    10.

     

    Pemberian

    Penjelasan

    10.1  Pemberian penjelasan dilakukan secara online  melaluiaplikasi SPSE sesuai jadwal dalam aplikasi SPSE.

    10.2  Ketidakikutsertaan peserta pada saat pemberianpenjelasan tidak dapat dijadikan dasar untukmenolak/menggugurkan penawaran.

    10.3  Apabila dipandang perlu, Panitia melalui Aanwijzer  atau tim teknis yang ditunjuk, dapat memberikanpenjelasan lanjutan dengan cara melakukanpeninjauan lapangan. Biaya peninjauan lapanganditanggung oleh peserta.

    10.4 

    Dalam pemberian penjelasan, Panitia tidak diwajibkanmemberikan penjelasan mengenai DokumenPengadaan, namun cukup memberikan kesempatankepada peserta untuk menyampaikan pertanyaan.

    10.5  Seluruh pertanyaan dari peserta dan jawaban dariPanitia dimuat dalam aplikasi SPSE. Jika dilaksanakanpeninjauan lapangan dapat dibuat Berita AcaraPenjelasan Lanjutan (BAPL) yang diunggah dalamwebsite  LPSE dan dapat dilihat melalui aplikasi SPSE.

    10.6  Apabila terdapat hal-hal/ketentuan baru atau

    perubahan penting yang perlu ditampung, makaPanitia menuangkan ke dalam Adendum DokumenPemilihan yang menjadi bagian tidak terpisahkan dariDokumen Pemilihan.

    10.7  Perubahan rancangan kontrak dan spesifikasi teknis, gambar dan/atau nilai HPS harus mendapatkanpersetujuan PPK sebelum dituangkan dalam AdendumDokumen Pemilihan.

    10.8  Apabila ketentuan baru atau perubahan pentingtersebut tidak dituangkan dalam Adendum Dokumen

    Pemilihan, maka ketentuan baru atau perubahantersebut dianggap tidak ada dan ketentuan yangberlaku adalah Dokumen Pemilihan awal.

    10.9  Peserta diberitahu secara elektronik oleh Panitia untukmengunduh Adendum Dokumen Pemilihan yangdiunggah Panitia pada aplikasi SPSE.

    11.

     

    Perubahan

    Dokumen

    Pemilihan

    11.1  Setelah Pemberian Penjelasan dan sebelum batas akhirwaktu pemasukan penawaran, Panitia dapatmenetapkan Adendum Dokumen Pemilihan,

    berdasarkan informasi baru yang mempengaruhisubstansi pekerjaan.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    8/91

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    9/91

      6

    informasi : nama pekerjaan yangdilaksanakan, lingkup dan datapekerjaan yang dilaksanakan secarasingkat, lokasi, pemberi tugas, nilai, danwaktu pelaksanaan (menyebutkan bulandan tahun);

    2)  pendekatan dan metodologi, terdiri dari :a)  tanggapan dan saran terhadap Kerangka

    Acuan Kerja,b)  uraian pendekatan, metodologi dan

    program kerja,c)   jadwal pelaksanaan pekerjaan,d)  komposisi tim dan penugasan,e)   jadwal penugasan tenaga ahli;

    3)  kualifikasi tenaga ahli, terdiri dari :a)  Daftar Riwayat Hidup personel yang

    diusulkan,b)  surat pernyataan kesediaan untukditugaskan.

    15.3  Penawaran Biaya (File  II) harus terdiri dari :a.  surat penawaran biaya yang di dalamnya

    tercantum masa berlaku penawaran dan totalbiaya penawaran (dalam angka dan huruf);

    b.  daftar kuantitas dan biaya.

    16.

     

    Harga Penawaran 16.1  Peserta mencantumkan harga satuan dan biaya totaluntuk tiap mata pembayaran/pekerjaan dalam daftar

    kuantitas dan biaya.

    16.2  Biaya overhead , asuransi dan keuntungan serta semuapajak, bea, retribusi, dan pungutan lain yang sahharus dibayar oleh penyedia untuk pelaksanaan paketpekerjaan jasa konsultansi ini diperhitungkan dalamtotal biaya penawaran.

    17.  Mata Uang

    Penawaran dan

    Cara Pembayaran

    17.1  Semua biaya dalam penawaran harus dalam bentukmata uang yang ditetapkan dalam LDP.

    17.2  Pembayaran atas pretasi pekerjaan jasa konsultansi ini

    dilakukan sesuai dengan cara yang ditetapkan dalamLDP dan diuraikan dalam Syarat-SyaratUmum/Khusus Kontrak.

    18.

     

    Masa Berlaku

    Penawaran dan

    Jangka Waktu

    Pelaksanaan

    18.1  Masa berlakunya penawaran sesuai dengan ketentuandalam LDP.

    18.2  Apabila evaluasi belum selesai dilaksanakan, sebelumakhir masa berlakunya penawaran, Panitia dapatmeminta kepada seluruh peserta secara tertulis untukmemperpanjang masa berlakunya penawaran tersebut

    dalam jangka waktu tertentu.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    10/91

      7

    18.3  Peserta dapat :a.  menyetujui permintaan tersebut tanpa mengubah

    penawaran;b.  menolak permintaan tersebut dan dapat

    mengundurkan diri secara tertulis dengan tidakdikenakan sanksi.

    18.4   Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkantidak melebihi jangka waktu yang ditetapkan dalamLDP.

    D.  Pemasukan Dokumen Penawaran

    19.  Penyampulan dan

    Penandaan File 

    Penawaran

    19.1  Dokumen Penawaran disampaikan sebanyak 2 (dua)file .

    19.2 

    File   dienkripsi dengan Aplikasi Pengaman Dokumen(APENDO).

    19.3  Peserta wajib mengetahui dan mengikuti ketentuanpenggunaan APENDO yang tersedia dalam APENDO.

    19.4  Penawaran Administrasi dan Teknis dimasukkan padaFile   I, sedangkan Penawaran Biaya dimasukkan padaFile   II. Selanjutnya diunggah (upload ) pada aplikasiSPSE.

    20.

     

    Penyampaian

    Dokumen

    Penawaran

    20.1  Peserta menyampaikan Dokumen Penawaran kepada

    Panitia dengan mengunggah file   penawaranterenkripsi (*.rhs) hanya melalui aplikasi SPSE sesuai

     jadwal yang ditetapkan.

    20.2  Peserta dapat mengunggah file   penawaran secaraberulang sebelum batas akhir waktu pemasukanDokumen Penawaran. File  penawaran terakhir akanmenggantikan file   penawaran yang telah terkirimsebelumnya.

    21.

     

    Batas Akhir Waktu

    Pemasukan

    Penawaran

    Penawaran harus disampaikan kepada atau harus sudahditerima melalui aplikasi SPSE oleh Panitia paling lambat

    pada waktu yang ditentukan.

    22.  Penawaran

    Terlambat

    22.1  Penawaran harus disampaikan secara elektronikmelalui aplikasi SPSE kepada Panitia paling lambatpada waktu yang ditentukan oleh Panitia.

    22.2  Setelah batas akhir waktu pemasukan penawaran,aplikasi SPSE akan menolak setiap file   penawaran

     yang dikirim.

    E.

     

    Pembukaan dan Evaluasi Penawaran

    23.

     

    Pembukaan 23.1 

    Dokumen Penawaran (File  I) dibuka pada waktu pada

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    11/91

      8

    Penawaran File  I waktu yang telah ditetapkan.

    23.2  Panitia tidak boleh menggugurkan penawaran padawaktu pembukaan penawaran kecuali untuk file  penawaran yang sudah dipastikan tidak dapat dibukaberdasarkan keterangan LPSE.

    23.3  Pada tahap pembukaan penawaran, Panitiamengunduh dan melakukan dekripsi file   penawarandengan menggunakan APENDO sesuai waktu yangtelah ditetapkan.

    23.4  Terhadap file   penawaran yang tidak dapat dibuka(didekripsi), Panitia menyampaikan file   penawarantersebut kepada LPSE untuk mendapat keteranganbahwa file   yang bersangkutan tidak dapat dibuka.

    Selanjutnya Panitia menetapkan penawaran tidakmemenuhi syarat. Apabila dapat dibuka, maka Panitiaakan melanjutkan proses atas penawaran yangbersangkutan.

    23.5  Penawaran masuk adalah dokumen penawaran yangberhasil dibuka dan lengkap sebagaimana dalamangka 15.2.

    23.6  Apabila penawaran yang masuk kurang dari 3 (tiga)peserta maka pelelangan dinyatakan gagal.

    24.

     

    Evaluasi

    Penawaran

    File

     I

    24.1 

    Semua ketentuan IKP mengenai evaluasi penawaranberlaku untuk setiap metode evaluasi, kecuali dalamklausul diatur atau disebutkan secara khusus hanyaberlaku untuk salah satu metode evaluasi saja.

    24.2  Penawaran dievaluasi dengan cara memeriksa danmembandingkan Dokumen Penawaran terhadappemenuhan persyaratan yang diurut mulai daritahapan penilaian persyaratan administrasi,persyaratan teknis, dan kewajaran biaya.

    24.3  Metode evaluasi, kriteria, dan tata cara selain yang

    disebutkan dalam IKP tidak diperbolehkan.

    24.4  Panitia melakukan evaluasi terhadap file   I yangmeliputi :a.  evaluasi administrasi; danb.  evaluasi teknis.

    24.5  Ketentuan umum dalam melakukan evaluasi sebagaiberikut :a.  Panitia dilarang menambah, mengurangi,

    mengganti, dan/atau mengubah kriteria dan

    persyaratan yang telah ditetapkan dalamDokumen Pemilihan;

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    12/91

      9

    b.  Panitia dan/atau peserta dilarang menambah,mengurangi, mengganti dan/atau mengubah isifile  I;

    c.  penawaran yang memenuhi syarat adalahpenawaran yang sesuai dengan ketentuan, syarat-syarat, dan ruang lingkup serta kualifikasi tenagaahli yang ditetapkan dalam Dokumen Pemilihan,tanpa ada penyimpangan yang bersifatpenting/pokok atau penawaran bersyarat;

    d.  penyimpangan yang bersifat penting/pokok ataupenawaran bersyarat adalah :1)  penyimpangan dari Dokumen Pemilihan

     yang mempengaruhi lingkup, kualitas, danhasil/kinerja pekerjaan; dan/atau

    2)  penawaran dari peserta dengan persyaratantambahan di luar ketentuan Dokumen

    Pemilihan yang akan menimbulkanpersaingan usaha tidak sehat dan/atau tidakadil di antara peserta yang memenuhi syarat;

    e.  para pihak dilarang mempengaruhi ataumelakukan intervensi kepada Panitia selamaproses evaluasi;

    f.  apabila dalam evaluasi ditemukan bukti adanyapersaingan usaha yang tidak sehat dan/atauterjadi pengaturan bersama(kolusi/persekongkolan) antara peserta, Panitiadan/atau PPK dengan tujuan untukmemenangkan salah satu peserta, maka :

    1) 

    peserta yang terlibat dimasukkan dalamDaftar Hitam baik badan usahanya maupunpengurusnya;

    2)  proses evaluasi tetap dilanjutkan denganmenetapkan peserta lainnya yang tidakterlibat (apabila ada);

    3)  apabila tidak ada peserta lainnyasebagaimana dimaksud pada angka 2, makaseleksi dinyatakan gagal.

    24.6  Evaluasi Administrasi :a.  Evaluasi terhadap data administrasi hanya

    dilakukan terhadap hal-hal yang tidak dinilaipada saat penilaian kualifikasi;

    b.  Penawaran dinyatakan memenuhi persyaratanadministrasi, apabila :1)  syarat-syarat substansial yang diminta

    berdasarkan Dokumen Pemilihandipenuhi/dilengkapi;

    2)  surat penawaran :a)   jangka waktu berlakunya surat

    penawaran tidak kurang dari waktu yangditetapkan dalam Dokumen Pemilihan;

    b) 

     jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan tidak melebihi jangka

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    13/91

      10

    waktu yang ditetapkan dalam DokumenPemilihan; dan

    c)  bertanggal;3)  untuk menghindari kesalahan-kesalahan

    kecil yang dapat menggugurkan penawaran,maka syarat-syarat lainnya yang diperlukanagar diminta dan dievaluasi pada saatprakualifikasi dan tidak perlu dilampirkanpada file  I;

    4)  Panitia dapat melakukan klarifikasi terhadaphal-hal yang kurang jelas dan meragukan;

    5)  peserta yang memenuhi persyaratanadministrasi dilanjutkan dengan evaluasiteknis;

    6)  apabila hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua)peserta yang memenuhi persyaratan

    administrasi, maka evaluasi tetap dilanjutkandengan evaluasi teknis;7)  apabila tidak ada peserta yang memenuhi

    persyaratan administrasi, maka seleksidinyatakan gagal.

    24.7  Evaluasi Teknis :a.  Evaluasi teknis dilakukan terhadap peserta yang

    memenuhi persyaratan administrasi.b.  Unsur-unsur yang dievaluasi harus sesuai dengan

     yang ditetapkan.c.  Evaluasi penawaran teknis dilakukan dengan cara

    memberikan nilai angka tertentu pada setiapkriteria yang dinilai dan bobot yang telahditetapkan dalam Dokumen Pemilihan, kemudianmembandingkan jumlah perolehan nilai dari parapeserta, dengan ketentuan :1)  unsur-unsur pokok yang dinilai adalah :

    a)  pengalaman perusahaan (bobot nilaiantara 10% s.d 20%),

    b)  pendekatan dan metodologi (bobot nilaiantara 20% s.d 40%),

    c)  kualifikasi tenaga ahli (bobot nilai antara50% s.d 70%);

    2) 

    penilaian dilakukan sesuai pembobotan darimasing-masing unsur yang telah ditentukandalam LDP;

    3)  bobot masing-masing unsur ditetapkan olehPanitia berdasarkan jenis pekerjaan yangakan dilaksanakan;

    d.  Penilaian terhadap Pengalaman Perusahaandilakukan atas :1)  pengalaman perusahaan peserta dalam

    melaksanakan pekerjaan sejenis denganpekerjaan yang dipersyaratkan dalam KAK

    untuk 10 (sepuluh) tahun terakhir;2) 

    pengalaman kerja di Indonesia dan/atau di

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    14/91

      11

    lokasi proyek mendapat tambahan nilai;3)  pengalaman tersebut diuraikan secara jelas

    dengan mencantumkan informasi : namapekerjaan yang dilaksanakan, lingkup dandata pekerjaan yang dilaksanakan secarasingkat, lokasi, pemberi tugas, nilai, danwaktu pelaksanaan (menyebutkan bulan dantahun);

    4)  penilaian juga dilakukan terhadap jumlahpekerjaan yang sedang dilaksanakan olehpeserta, disamping untuk mengukurpengalaman juga dapat dipergunakan untukmengukur kemampuan/kapasitas peserta

     yang bersangkutan dalam melaksanakantugasnya;

    5)  pengalaman perusahaan peserta harus

    dilengkapi dengan referensi dari pengguna jasa, yang menunjukkan kinerja perusahaanpeserta yang bersangkutan selama 10(sepuluh) tahun terakhir;

    6)  sub unsur Pengalaman Perusahaan yangdinilai adalah :a)  pengalaman melaksanakan

    proyek/kegiatan sejenis;b)  pengalaman melaksanakan di lokasi

    proyek/kegiatan;c)  pengalaman manajerial dan fasilitas

    utama;

    d) 

    kapasitas perusahaan denganmemperhatikan jumlah tenaga ahli tetap;

    7)  bobot masing-masing sub unsur ditetapkanoleh Panitia berdasarkan jenis pekerjaan yangakan dilaksanakan sesuai dengan yangtercantum dalam LDP; 

    e.  Penilaian terhadap Pendekatan dan Metodologidilakukan atas :1)  pemahaman perusahaan peserta atas lingkup

    pekerjaan/jasa layanan yang diminta dalamKAK, pemahaman atas sasaran/tujuan,kualitas metodologi, dan hasil kerja;

    2) 

    sub unsur Pendekatan dan Metodologi yangdinilai adalah :a)  pemahaman atas jasa layanan yang

    tercantum dalam KAK, penilaianterutama meliputi : pengertian terhadaptujuan proyek/kegiatan, lingkup serta

     jasa konsultansi yang diperlukan (aspek-aspek utama yang diindikasikan dalamKAK), dan pengenalan lapangan;

    b)  kualitas metodologi, penilaian terutamameliputi : ketepatan menganalisa

    masalah dan langkah pemecahan yangdiusulkan dengan tetap mengacu kepada

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    15/91

      12

    persyaratan KAK, konsistensi antarametodologi dengan rencana kerja,apresiasi terhadap inovasi, tanggapanterhadap KAK khususnya mengenai data

     yang tersedia, orang bulan ( person- month ) tenaga ahli, uraian tugas, jangkawaktu pelaksanaan, laporan-laporan

     yang disyaratkan, jenis keahlian serta jumlah tenaga ahli yang diperlukan,program kerja, jadwal pekerjaan, jadwalpenugasan, organisasi, kebutuhan

     jumlah orang bulan, dan kebutuhanfasilitas penunjang;

    c)  hasil kerja (deliverable ), penilaianmeliputi antara lain : analisis, gambar-

     gambar kerja, spesifikasi teknis,

    perhitungan teknis, dan laporan-laporan;d)  fasilitas pendukung dalam melaksanakanpekerjaan yang diminta dalam KAK;

    e)   gagasan baru yang diajukan oleh pesertauntuk meningkatkan kualitas keluaran

     yang diinginkan dalam KAK diberikannilai lebih;

    3)  bobot masing-masing sub unsur ditetapkanoleh Panitia berdasarkan jenis pekerjaan yangakan dilaksanakan sesuai dengan yangtercantum dalam LDP; 

    f.  Kualifikasi Tenaga Ahli, penilaian dilakukan atas :

    1) 

    tenaga ahli yang diusulkan untukmelaksanakan pekerjaan denganmemperhatikan jenis keahlian, persyaratan,serta jumlah tenaga yang telah diindikasikandi dalam KAK;

    2)  sub unsur Kualifikasi Tenaga Ahli yangdinilai adalah :a)  tingkat pendidikan, yaitu lulusan

    perguruan tinggi negeri atau perguruantinggi swasta yang telah lulus ujiannegara atau yang telah diakreditasi, atauperguruan tinggi luar negeri yang telah

    diakreditasi, dibuktikan dengan salinanijazah;

    b)  pengalaman kerja profesional seperti yang disyaratkan dalam KAK, didukungdengan referensi dari pengguna jasa.Bagi tenaga ahli yang diusulkan sebagaipemimpin / wakil pemimpin pelaksanapekerjaan (team leader /co team leader )dinilai pula pengalaman sebagaipemimpin / wakil pemimpin tim.Ketentuan penghitungan pengalaman

    kerja profesional dilakukan sebagaiberikut :

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    16/91

      13

    (1)  tidak boleh terjadi tumpang tindih(overlap ), bila terjadi overlap   yangdihitung hanya salah satu,

    (2)  apabila terdapat perhitungan bulanmenurut Panitia lebih kecil dari yangtertulis dalam penawaran, maka

     yang diambil adalah perhitunganPanitia. Apabila perhitungan Panitialebih besar dibandingkan dengan

     yang tertulis dalam penawaran,maka yang diambil adalah yangtertulis dalam penawaran,

    (3)  apabila jangka waktu pengalamankerja profesional ditulis secaralengkap tanggal, bulan, dantahunnya, maka pengalaman kerja

    akan dihitung secara penuh (kecualibila terjadi overlap , maka bulan yangoverlap  dihitung satu kali),

    (4)  apabila jangka waktu pengalamankerja profesional ditulis bulan dantahunnya saja (tanpa tanggal), makapengalaman kerja yang dihitungadalah total bulannya dikurangi 1(satu) bulan,

    (5)  apabila jangka waktu pengalamankerja profesional ditulis tahunnyasaja (tanpa tanggal dan bulan), maka

    pengalaman kerja yang dihitunghanya 25 % dari total bulannya,

    (6)  kesesuaian lingkup pekerjaan danposisi pengalaman kerja profesionaldibandingkan dengan yangdipersyaratkan dalam KAK, dinilaidengan kriteria sebagai berikut :(a)  lingkup pekerjaan :

    i.  sesuai,ii.  menunjang,iii.  terkait,

    (b)  posisi :

    i. 

    sesuai,ii.  tidak sesuai,

    (c)  nilai masing-masing kriteriaditetapkan oleh Panitiaberdasarkan jenis pekerjaan

     yang akan dilaksanakan sesuaidengan yang tercantum dalamLDP,

    (7)  bulan kerja profesional yangdidapatkan dari angka 3, 4, dan 5dikalikan dengan nilai kesesuaian

    lingkup pekerjaan dan posisi yangdidapatkan dari angka 6,

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    17/91

      14

    (8)  total seluruh bulan kerja profesionaldibagi dengan angka 12 sehinggadidapatkan jangka waktupengalaman kerja profesionalseorang tenaga ahli,

    (9) 

    Nilai jangka waktu pengalamankerja profesional tenaga ahlidicantumkan dalam LDP;

    c)  sertifikat keahlian/profesi yangdikeluarkan oleh pihak yang berwenangmengeluarkan, sesuai dengankeahlian/profesi yang disyaratkan dalamKAK;

    d)  lain-lain : penguasaan bahasa Inggris,bahasa Indonesia (bagi konsultan Asing),bahasa setempat, aspek pengenalan

    (familiarity ) atas tata-cara, aturan,situasi, dan kondisi (custom ) setempat.Personel yang menguasai/memahamiaspek-aspek tersebut di atas diberikannilai lebih tinggi;

    3)  bobot masing-masing sub unsur ditetapkanoleh Panitia berdasarkan jenis pekerjaan yangakan dilaksanakan sesuai dengan yangtercantum dalam LDP; 

    4)  Tingkat pendidikan tenaga ahli yang kurangdari tingkat pendidikan yang dipersyaratkandalam KAK tidak diberi nilai; 

    5) 

    Kualifikasi dari tenaga ahli yang melebihidari kualifikasi yang dipersyaratkan dalamKAK tidak mendapat tambahan nilai; 

     g.  Hasil evaluasi teknis harus melewati ambangbatas nilai teknis ( passing grade ) seperti yangtercantum dalam LDP;

    h.  Apabila tidak ada peserta yang lulus evaluasiteknis maka seleksi dinyatakan gagal;

    i.  Apabila peserta yang lulus evaluasi teknis kurangdari 3 (tiga) maka proses tetap dilanjutkan.

    24.8  Panitia membuat dan menandatangani Berita Acara

    Hasil Evaluasi File  I yang paling sedikit memuat :a.  nama seluruh peserta;b.  hasil evaluasi penawaran administrasi dan teknis

    termasuk alasan ketidaklulusan peserta;c.  nilai evaluasi teknis diurutkan mulai dari nilai

    tertinggi;d.  ambang batas nilai teknis;e.   jumlah peserta yang lulus dan tidak lulus pada

    setiap tahapan evaluasi;f.  tanggal dibuatnya Berita Acara;

     g.  keterangan-keterangan lain yang dianggap perlu

    mengenai pelaksanaan seleksi;h. 

    pernyataan bahwa seleksi gagal apabila tidak ada

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    18/91

      15

    penawaran yang memenuhi syarat.

    25.

     

    Pengumuman

    Peringkat Teknis

    Panitia memberitahukan secara elektronik penetapanperingkat teknis kepada seluruh peserta, serta diumumkan dialamat website   yang tercantum dalam LDP dan ditempel dipapan pengumuman resmi untuk masyarakat.

    26.  Undangan

    Pembukaan

    Penawaran

    File

     II

    Panitia menyampaikan undangan melalui aplikasi SPSEkepada seluruh peserta yang lulus evaluasi teknis untukmenghadiri acara pembukaan File   II segera setelahPengumuman Peringkat Teknis diumumkan.

    27.  Pembukaan

    Penawaran File II,

    dan Evaluasi

    Penawaran File II

    27.1  Penawaran File   II dibuka pada waktu yang telahditetapkan.

    27.2  Panitia tidak boleh menggugurkan penawaran pada

    waktu pembukaan penawaran kecuali untuk file  penawaran yang sudah dipastikan tidak dapat dibukaberdasarkan keterangan LPSE.

    27.3  Pada tahap pembukaan penawaran, Panitiamengunduh dan melakukan dekripsi file   penawarandengan menggunakan APENDO sesuai waktu yangtelah ditetapkan.

    27.4  Terhadap file   penawaran yang tidak dapat dibuka(didekripsi), Panitia menyampaikan file penawarantersebut kepada LPSE untuk mendapat keterangan

    bahwa file   yang bersangkutan tidak dapat dibuka.Selanjutnya Panitia menetapkan penawaran tidakmemenuhi syarat. Apabila dapat dibuka, maka Panitiaakan melanjutkan proses atas penawaran yangbersangkutan.

    27.5  Penawaran masuk adalah dokumen penawaran yangberhasil dibuka dan lengkap sebagaimana dalamangka 15.3.

    27.6  Apabila penawaran yang masuk kurang dari 3 (tiga)peserta maka pelelangan dinyatakan gagal.

    27.7  Panitia melakukan Koreksi Aritmatik terhadappenawaran biaya, dengan ketentuan :a.  kesalahan hasil pengalian antara volume dengan

    harga satuan, harus dilakukan pembetulan,dengan ketentuan harga satuan pekerjaan yangditawarkan tidak boleh diubah;

    b.   jenis pekerjaan yang tidak diberi harga satuandianggap sudah termasuk dalam harga satuanpekerjaan yang lain, dan harga satuan pada suratpenawaran tetap dibiarkan kosong.

    27.8 

    Total penawaran biaya terkoreksi yang melebihi pagu

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    19/91

      16

    anggaran tidak menggugurkan penawaran sebelumdilakukan negosiasi biaya. Jika total nilai HPS samadengan nilai pagu anggaran maka total nilai HPStersebut dijadikan patokan untuk menggugurkanpenawaran biaya terkoreksi apabila melebihi totalnilai HPS.

    27.9  Panitia tanpa dihadiri peserta, melakukan evaluasipenawaran biaya dalam jangka waktu yang telahditetapkan.

    27.10  Unsur-unsur yang perlu diteliti dan dinilai dalamevaluasi penawaran biaya dilakukan terhadap :a.  kewajaran biaya pada Rincian Biaya Langsung

    Personel (remuneration );b.  kewajaran penugasan tenaga ahli;

    c. 

    kewajaran penugasan tenaga pendukung;d.  kewajaran biaya pada Rincian Biaya LangsungNon Personel (direct reimbursable cost ).

    27.11  Panitia melakukan perhitungan kombinasi teknis danbiaya, dengan ketentuan sebagai berikut :a.  menghitung nilai kombinasi antara nilai

    penawaran teknis dan nilai penawaran biayaterkoreksi dengan cara perhitungan sebagaiberikut :NILAI AKHIR = {Nilai/skor Penawaran Teknis xBobot Penawaran Teknis} + {Nilai/skor

    Penawaran Biaya Terkoreksi x Bobot PenawaranBiaya}.catatan :pembobotan nilai/skor teknis dan biaya sesuaidengan bobot yang telah ditentukan dalamDokumen Pemilihan. Pada saat menyusunDokumen Pemilihan, acuan yang digunakanuntuk pembobotan sesuai dengan rentang sebagaiberikut :-  bobot penawaran teknis sebesar 0,60 sampai

    0,80;-  bobot penawaran biaya sebesar 0,20 sampai

    0,40;b.  bobot masing-masing unsur ditetapkan oleh

    Panitia berdasarkan jenis pekerjaan yang akandilaksanakan sesuai dengan yang tercantumdalam LDP;

    c.  nilai penawaran biaya terendah diberikannilai/skor tertinggi, sementara itu untuk nilaipenawaran biaya yang lain secara proporsional.Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut :NBt = (PBt / PBt) x 100NBn = (PBt / PBn) x 100

    dimana :NBt = nilai/skor untuk peserta dengan

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    20/91

      17

    penawaran biaya terendah;NBn = nilai/skor untuk peserta dengan

    penawaran biaya yang di atasnya;PBt = penawaran biaya terendah;PBn = penawaran biaya di atasnya.

    27.12  Dalam hal terdapat 2 (dua) atau lebih pesertamendapatkan nilai gabungan penawaran teknis danpenawaran biaya yang sama, maka penentuanperingkat peserta didasarkan pada perolehan nilaiteknis yang lebih tinggi, dan hal ini dicatat dalamBerita Acara.

    27.13  Panitia membuat dan menandatangani Berita AcaraHasil Evaluasi Penawaran Biaya dan PerhitunganKombinasi Teknis dan Biaya yang sekurang-

    kurangnya memuat :a.  nama peserta;b.  kelengkapan isi file  II;c.  besaran usulan biaya dan biaya terkoreksi;d.  nilai/skor penawaran :

    1)  teknis; dan2)  biaya;

    e.  nilai/skor gabungan penawaran teknis danpenawaran biaya;

    f.  kesimpulan tentang kewajaran :1)  biaya pada Rincian Biaya Langsung Personel

    (remuneration );

    2) 

    penugasan tenaga ahli;3)  penugasan tenaga pendukung; dan4)  biaya pada Rincian Biaya Langsung Non

    Personel (direct reimbursable cost ); g.  keterangan lain yang dianggap perlu;h.  tanggal dibuatnya berita acara.

    27.14  Dalam hal terjadi penundaan waktu pembukaan file  II, maka penyebab penundaan tersebut harus dimuatdengan jelas dalam Berita Acara.

    27.15  Berita Acara dilampiri Dokumen Penawaran Biaya.

    27.16  Salinan Berita Acara dibagikan kepada peserta yangdiundang melalui aplikasi SPSE tanpa dilampiriDokumen Penawaran Biaya dan Panitia dapatmengunggah salinan tersebut melalui alamat website  

     yang tercantum dalam LDP.

    F.  Penetapan Pemenang

    28.

     

    Pengumuman 

    Pemenang 

    Panitia memberitahukan penetapan peringkat teknis melaluiaplikasi SPSE kepada seluruh peserta, serta diumumkan di

    alamat website   yang tercantum dalam LDP dan ditempel dipapan pengumuman resmi untuk masyarakat.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    21/91

      18

    29.  Sanggahan 29.1  Peserta dapat menyampaikan sanggahan secaraelektronik atas penetapan peringkat teknis kepadaPanitia dalam waktu 5 (lima) hari kerja setelahpengumuman peringkat teknis, disertai buktiterjadinya penyimpangan, dengan tembusan secaraoffline   kepada PPK, KPA, dan APIP yang tercantumdalam LDP.

    29.2  Sanggahan diajukan oleh peserta apabila terjadipenyimpangan prosedur meliputi :a.  penyimpangan ketentuan dan prosedur diatur

    dalam Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010dan yang telah ditetapkan dalam DokumenPemilihan;

    b.  rekayasa tertentu sehingga menghalangiterjadinya persaingan usaha yang sehat; dan/atau

    c. 

    penyalahgunaan wewenang oleh Panitiadan/atau pejabat yang berwenang lainnya.

    29.3  Panitia wajib memberikan jawaban secara elektronikatas semua sanggahan paling lambat 5 (lima) harikerja setelah menerima surat sanggahan.

    29.4  Apabila sanggahan dinyatakan benar maka Panitiamenyatakan seleksi gagal.

    29.5  Sanggahan yang disampaikan secara offline   bukankepada Panitia atau disampaikan di luar masa

    sanggah, dianggap sebagai pengaduan dan tetapharus ditindaklanjuti secara offline   oleh pihak-pihakterkait.

    30.

     

    Sanggahan

    Banding

    30.1  Peserta yang tidak sependapat dengan jawabansanggahan dari Panitia, dapat mengajukan sanggahanbanding secara tertulis kepada Menteri yangtercantum dalam LDP paling lambat 5 (lima) harikerja setelah menerima jawaban sanggahan, dengantembusan kepada PPK, Panitia, APIPK/L/D/I yang tercantum dalam LDP.

    30.2 

    Menteri yang tercantum dalam LDP wajibmemberikan jawaban secara tertulis atas semuasanggahan banding paling lambat 15 (lima belas) harikerja setelah surat sanggahan banding diterima.

    30.3  Peserta yang akan melakukan sanggahan bandingharus memberikan Jaminan Sanggahan Banding yangditujukan kepada Panitia sebesar 2‰ (dua perseribu)dari HPS atau paling tinggi sebesar Rp 50.000.000,-(lima puluh juta rupiah) dengan masa berlaku 20(dua puluh) hari kerja sejak tanggal pengajuan

    sanggahan banding.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    22/91

      19

    30.4  Penerima Jaminan Sanggah Banding adalah Panitia.

    30.5  Sanggahan banding menghentikan proses seleksi.

    30.6  Sanggahan banding yang disampaikan bukan kepadaMenteri yang tercantum dalam LDP atau disampaikandi luar masa sanggah banding, dianggap sebagaipengaduan dan tetap harus ditindaklanjuti.

    31.

     

    Undangan

    Klarifikasi dan

    Negosiasi Teknis

    dan Biaya

    31.1  Panitia segera mengundang peserta yang ditetapkansebagai pemenang untuk menghadiri acara klarifikasidan negosiasi teknis dan biaya, dengan ketentuan :a.  tidak ada sanggahan dari peserta;b.  sanggahan terbukti tidak benar; atauc.  masa sanggah berakhir.

    31.2 

    Undangan mencantumkan tempat, hari, tanggal, danwaktu klarifikasi dan negosiasi teknis dan biaya.

    32.  Klarifikasi

    dan/atau

    Negosiasi

    32.1  Klarifikasi dan negosiasi teknis dan biaya dilakukanoleh Panitia dengan :a.  direktur utama / pimpinan perusahaan;b.  penerima kuasa dari direktur utama / pimpinan

    perusahaan yang nama penerima kuasanyatercantum dalam Akta pendirian atauperubahannya (dinyatakan dengan surat kuasa);

    c.  kepala cabang perusahaan yang diangkat olehkantor pusat yang dibuktikan dengan dokumen

    otentik; ataud.  pejabat yang menurut perjanjian kerja sama

    berhak mewakili perusahaan yang bekerja sama.

    32.2  Klarifikasi dan negosiasi teknis dan biaya dilakukanuntuk :a.  meyakinkan kejelasan teknis dan biaya, dengan

    memperhatikan kesesuaian antara bobotpekerjaan dengan tenaga ahli dan/atau tenagapendukung yang ditugaskan, sertamempertimbangkan kebutuhanperangkat/fasilitas pendukung yang proporsional

     guna pencapaian hasil kerja yang optimal;b.  memperoleh kesepakatan biaya yang efisien dan

    efektif dengan tetap mempertahankan hasil yangingin dicapai sesuai dengan penawaran teknis

     yang diajukan peserta.

    32.3  Aspek-aspek teknis yang perlu diklarifikasi dandinegosiasi terutama :a.  lingkup dan sasaran jasa konsultansi;b.  cara penanganan pekerjaan dan rencana kerja;c.  kualifikasi tenaga ahli;

    d. 

    organisasi pelaksanaan;e. 

    program alih pengetahuan;

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    23/91

      20

    f.   jadwal pelaksanaan pekerjaan; g.   jadwal penugasan personel; danh.  fasilitas penunjang.

    32.4  Aspek-aspek biaya yang perlu diklarifikasi dandinegosiasi terutama :a.  kesesuaian rencana kerja dengan jenis

    pengeluaran biaya;b.  volume kegiatan dan jenis pengeluaran; danc.  biaya satuan dibandingkan dengan biaya yang

    berlaku di pasaran.

    32.5  Klarifikasi dan negosiasi terhadap unit biaya personeldilakukan berdasarkan daftar gaji yang telah diauditdan/atau bukti setor pajak penghasilan tenaga ahlikonsultan yang bersangkutan, dengan ketentuan :

    a. 

    biaya satuan dari biaya langsung personel,maksimum 3,2 (tiga koma dua) kali gaji dasar yang diterima oleh tenaga ahli tetap dan/ataumaksimum 2,5 (dua koma lima) kali penghasilan

     yang diterima oleh tenaga ahli tidak tetapberdasarkan perhitungan dari daftar gaji yangtelah diaudit dan/atau bukti setor pajakpenghasilan tenaga ahli konsultan yangbersangkutan;

    b.  unit biaya personel dihitung berdasarkan satuanwaktu yang dihitung berdasarkan tingkatkehadiran dengan ketentuan sebagaimana

    tercantum dalam LDP.

    32.6  Klarifikasi dan negosiasi terhadap biaya tenagapendukung dilakukan berdasarkan harga pasartenaga pendukung tersebut.

    32.7  Negosiasi biaya dilakukan terhadap total penawaranbiaya terkoreksi yang melebihi HPS, agar didapatkantotal penawaran biaya hasil negosiasi yang memenuhiHPS, tanpa mengurangi kualitas penawaran teknis.

    32.8  Harga satuan yang dapat dinegosiasikan yaitu Biaya

    Langsung Non Personel yang dapat diganti (directreimbursable cost ) dan/atau Biaya Langsung Personel(remuneration ) yang dinilai tidak wajar berdasarkanketentuan pada angka 32.5.

    32.9  Apabila hasil evaluasi biaya serta klarifikasi dannegosiasi teknis dan biaya tidak ditemukan hal-hal

     yang tidak wajar, maka total penawaran biaya dapatditerima sepanjang tidak melebihi pagu anggaran.

    32.10  Apabila klarifikasi dan negosiasi dengan pemenang

    seleksi  tidak menghasilkan kesepakatan, maka Panitiamelanjutkan dengan mengundang pemenang

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    24/91

      21

    cadangan pertama  (apabila ada) untuk melakukanproses klarifikasi dan negosiasi sebagaimana diaturdalam angka 32.1 dan seterusnya.

    32.11  Apabila dalam klarifikasi dan negosiasi denganpemenang cadangan pertama  tidak menghasilkankesepakatan, maka Panitia melanjutkan denganmengundang pemenang cadangan kedua  (jika ada),

     yang selanjutnya dilakukan proses klarifikasi dannegosiasi sebagaimana diatur dalam angka 32.1 danseterusnya.

    32.12  Apabila klarifikasi dan negosiasi teknis dan biayadengan 1 satu) pemenang dan 2 dua) pemenangcadangan  tidak menghasilkan kesepakatan makaseleksi dinyatakan gagal.

    32.13  Panitia membuat Berita Acara Hasil Klarifikasi danNegosiasi.

    G.

     

    Penunjukan Pemenang Seleksi

    33.

     

    Penunjukan

    Penyedia Jasa

    Konsultansi

    33.1  Panitia menyampaikan Berita Acara Hasil Seleksi(BAHS) ke dalam aplikasi SPSE dan menginformasikankepada PPK sebagai dasar untuk menerbitkan SuratPenunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ).

    33.2  PPK menerbitkan SPPBJ, bila sependapat dengan

    Panitia, kepada peserta seleksi dengan peringkat teknisterbaik yang telah mencapai kesepakatan denganPanitia dalam acara klarifikasi dan negosiasi teknisdan biaya untuk melaksanakan pekerjaan.

    33.3  SPPBJ harus diterbitkan paling lambat 2 (dua) harikerja setelah Panitia menyampaikan BAHS kepadaPPK.

    33.4  Salah satu tembusan dari SPPBJ disampaikan (tanpalampiran surat perjanjian) sekurang-kurangnyakepada unit pengawasan internal.

    33.5  Apabila pemenang yang ditunjuk mengundurkan diri,maka dilakukan proses klarifikasi dan negosiasi teknisdan biaya kepada peringkat teknis kedua atau ketigasesuai dengan urutan peringkatnya, selama masasurat penawarannya masih berlaku atau sudahdiperpanjang masa berlakunya. 

    33.6  Apabila semua peserta yang memiliki peringkat teknisterbaik pertama, kedua, dan ketiga yang lulus ambangbatas nilai teknis dan akan ditunjuk sebagai penyedia

    mengundurkan diri, maka seleksi dinyatakan gagaloleh KPA setelah mendapat laporan dari PPK.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    25/91

      22

    33.7  Bagi calon penyedia yang mengundurkan diri denganalasan yang tidak dapat diterima, dikenakan sanksiberupa dimasukkan dalam Daftar Hitam.

    33.8  Kontrak ditandatangani paling lambat 14 (empatbelas) hari kerja setelah SPPBJ.

    34.  BAHP dan

    Kerahasiaan

    Proses

    34.1  Evaluasi penawaran yang disimpulkan dalam BeritaAcara Hasil Seleksi (BAHS) oleh Panitia bersifatrahasia sampai dengan saat pengumuman pemenang.

    34.2  Panitia menuangkan ke dalam BAHP segala hal terkaitproses pemilihan penyedia secara elektronik yangtidak dapat diakomodir atau difasilitasi aplikasi SPSE.

    H.

     

    Seleksi Gagal

    35.  Seleksi Gagal 35.1  Panitia menyatakan seleksi gagal, apabila :a.  seluruh peserta yang masuk sebagai Calon Daftar

    Pendek tidak hadir dalam pembuktian kualifikasi;b.  apabila dalam evaluasi penawaran terjadi

    persaingan usaha yang tidak sehat;c.  semua penawaran biaya terkoreksi yang

    disampaikan peserta melampaui pagu anggaran;d.  tidak ada penawaran yang lulus evaluasi

    penawaran;e.  sanggahan dari peserta atas pelaksanaan seleksi

    ternyata benar terhadap :

    1) 

    penyimpangan ketentuan dan prosedur yangdiatur dalam Peraturan Presiden Nomor 54Tahun 2010 dan yang telah ditetapkan dalamDokumen Kualifikasi atau DokumenPemilihan; dan/atau

    2)  kesalahan substansi Dokumen Pengadaan;f.  pemenang dan pemenang cadangan 1 dan 2,

    tidak hadir dalam klarifikasi teknis dan negosiasibiaya; atau

     g.  klarifikasi teknis dan negosiasi biaya denganpemenang dan pemenang cadangan 1 dan 2 tidakmenghasilkan kesepakatan.

    35.2  KPA menyatakan seleksi gagal, apabila :a.  KPA sependapat dengan PPK yang tidak bersedia

    menandatangani SPPBJ karena pelaksanaanseleksi melanggar Peraturan Presiden Nomor 54Tahun 2010;

    b.  pengaduan masyarakat atas terjadinyapenyimpangan ketentuan dan prosedur dalampelaksanaan seleksi yang melibatkan Panitiadan/atau PPK, ternyata benar;

    c.  pemenang dan pemenang cadangan 1 dan 2

    mengundurkan diri dari penunjukan pemenang;d. 

    pengaduan masyarakat atas terjadinya KKN dari

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    26/91

      23

    pemenang dan pemenang cadangan 1 dan 2ternyata benar;

    e.  Dokumen Pemilihan tidak sesuai denganPeraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010;

    f.  pelaksanaan seleksi tidak sesuai atau menyimpangdari Dokumen Pemilihan; atau

     g.  pelaksanaan seleksi melanggar Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010.

    35.3  Menteri menyatakan seleksi gagal, apabila :a.  sanggahan banding dari peserta atas terjadinya

    penyimpangan ketentuan dan prosedur dalampelaksanaan seleksi yang melibatkan KPA, PPKdan/atau Panitia, ternyata benar; atau

    b.  pengaduan masyarakat atas terjadinya KKNdan/atau terjadinya penyimpangan ketentuan

    dan prosedur dalam pelaksanaan seleksi yangmelibatkan KPA, ternyata benar.

    35.4  Setelah seleksi dinyatakan gagal, maka Panitiamemberitahukan kepada seluruh peserta.

    35.5  Setelah pemberitahuan adanya seleksi gagal, makaPanitia meneliti dan menganalisis penyebab terjadinyaseleksi gagal, untuk menentukan langkah selanjutnya,

     yaitu melakukan :a.  evaluasi ulang;b.  penyampaian ulang Dokumen Penawaran; atau

    c. 

    penghentian proses seleksi.

    36.  Penandatanganan

    Kontrak

    Setelah SPPBJ diterbitkan, PPK melakukan finalisasi terhadaprancangan Kontrak, dan menandatangani Kontrakpelaksanaan pekerjaan, apabila dananya telah cukup tersediadalam dokumen anggaran, dengan ketentuan sebagai berikut:

    36.1  Penandatanganan Kontrak dilakukan paling lambat14 (empat belas) hari kerja setelah diterbitkan SPPBJ.

    36.2  PPK dan penyedia tidak diperkenankan mengubahsubstansi Dokumen Pemilihan sampai dengan

    penandatanganan Kontrak.

    36.3  PPK dan penyedia wajib memeriksa konsep Kontrakmeliputi substansi, bahasa, redaksional, angka danhuruf serta membubuhkan paraf pada setiap lembarDokumen Kontrak.

    36.4  Menetapkan urutan hierarki bagian-bagian DokumenKontrak dalam Surat Perjanjian dengan maksudapabila terjadi pertentangan ketentuan antara bagiansatu dengan bagian yang lain, maka berlaku urutan

    sebagai berikut :a. 

    adendum Surat Perjanjian (apabila ada);

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    27/91

      24

    b.  pokok perjanjian;c.  surat penawaran, beserta rincian penawaran

    biaya;d.  syarat-syarat khusus Kontrak;e.  syarat-syarat umum Kontrak;f. 

    Kerangka Acuan Kerja; g.   gambar-gambar;h.  dokumen lainnya, seperti : SPPBJ, BAHS, BAPL

    (apabila ada).

    36.5  Banyaknya rangkap Kontrak dibuat sesuai kebutuhan, yaitu :a.  sekurang-kurangnya 2 (dua) Kontrak asli, terdiri

    dari :1)  Kontrak asli pertama untuk PPK dibubuhi

    meterai pada bagian yang ditandatangani

    oleh penyedia; dan2)  Kontrak asli kedua untuk penyedia dibubuhimeterai pada bagian yang ditandatanganioleh PPK;

    b.  rangkap kontrak lainnya tanpa dibubuhi meterai,apabila diperlukan.

    36.6  Pihak yang berwenang menandatangani Kontrak atasnama penyedia adalah Direksi yang disebutkannamanya dalam Akta Pendirian / Anggaran Dasar,

     yang telah didaftarkan sesuai dengan peraturanperundang-undangan.

    36.7  Pihak lain yang bukan Direksi atau yang namanyatidak disebutkan dalam Akta Pendirian / AnggaranDasar sebagaimana dimaksud pada angka 36.6, dapatmenandatangani Kontrak, sepanjang mendapatkuasa/pendelegasian wewenang yang sah dari Direksiatau pihak yang sah berdasarkan Akta Pendirian /Anggaran Dasar untuk menandatangani Kontrak.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    28/91

      25

    BAB II. LEMBAR DATA PEMILIHAN LDP)

    A.  Lingkup

    Pekerjaan

    Panitia : Panitia Pengadaan Barang/JasaSatuan Kerja Direktorat

    Pemantauan Sumber Daya Kelautandan Perikanan dan PengembanganInfrastruktur Pengawasan. 

    Alamat Panitia : Gd. Mina Bahari II Lt. 15, Jl. MedanMerdeka Timur No. 16 JakartaPusat.

    Alamat website   : www.kkp.go.idAlamat website  LPSE : lpse.depkeu.go.id

    Nama pekerjaan : Penyusunan DED Dermaga diBelawan.

    Uraian singkat pekerjaan : Menyusun perencanaan dermagapengawasan di Belawan sesuaidengan hasil kajian potensi lahan,survei, perencanaan, perhitungandan kondisi di lapangan.

    B.

     

    Jangka Waktu

    Penyelesaian

    Pekerjaan

    angka waktu penyelesaian pekerjaan : 120 (seratus dua puluh)hari kalender.

    C.  Sumber Dana Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan DIPA SatuanKerja Direktorat Pemantauan Sumber Daya Kelautan danPerikanan dan Pengembangan Infrastruktur Pengawasan TahunAnggaran 2012.

    D.

     

    Pemberian

    Penjelasan

    (Lihat jadwal pengadaan dalam aplikasi SPSE)

    E.

     

    Mata Uang

    Penawaran dan

    Cara

    Pembayaran

    1.  Bentuk mata uang penawaran : Rupiah (Rp).2.  Pembayaran dilakukan dengan cara berdasarkan tahapan

    penyelesaian pekerjaan (termin).

    F.

     

    Masa Berlaku

    Penawaran dan

    Jangka Waktu

    Pelaksanaan

    1. 

    Masa berlaku penawaran selama 60 (enam puluh) harikalender sejak batas akhir waktu pemasukan penawaran.2.   Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan 120 (seratus dua

    puluh) hari kalender sejak SPMK.

    G.

     

    Penyampulan

    dan Penandaan

    File

     Penawaran

    Dokumen penawaran berupa file   penawaran (File   I yangberisikan penawaran Administrasi dan Teknis, serta File  II yangberisikan Biaya) dienkripsi menggunakan APENDO.

    H.  Evaluasi Teknis Bobot unsur-unsur pokok yang dinilai :1.  Unsur Pengalaman Perusahaan : 10%

    a.  Pengalaman perusahaan peserta harus dilengkapi

    dengan referensi, yang menunjukkan kinerja

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    29/91

      26

    perusahaan peserta yang bersangkutan selama 10(sepuluh) tahun terakhir dan dapat dibuktikankebenarannya dengan menghubungi penerbit referensi.

    b.  Apabila tidak dilengkapi referensi maka tidak dinilai.c.  Apabila dilengkapi referensi namun terbukti tidak

    benar, maka penawaran digugurkan dan pesertadikenakan Daftar Hitam.

    d.  Sub unsur pengalaman melaksanakan proyek/kegiatansejenis, dengan bobot sub unsur 25%, dan ketentuanpenilaian sub unsur :1)  memiliki ≥ 21 paket pekerjaan sejenis dalam waktu

    10 (sepuluh) tahun diberi nilai : 1;2)  memiliki 11 s.d 20 paket pekerjaan sejenis dalam

    waktu 10 (sepuluh) tahun diberi nilai : 0,5;3)  memiliki < 11 paket pekerjaan sejenis dalam waktu

    10 (sepuluh) tahun diberi nilai : 0,25;

    4) 

    nilai yang didapatkan X bobot sub unsurpengalaman melaksanakan proyek/kegiatan sejenis= NILAI BOBOT sub unsur pengalamanmelaksanakan proyek/kegiatan sejenis;

    5)  proyek/kegiatan yang sejenis adalah : perencanaankonstruksi.

    e.  Sub unsur pengalaman melaksanakan di lokasiproyek/kegiatan, dengan bobot sub unsur 25%, danketentuan penilaian sub unsur :1)  memiliki ≥ 11  paket pekerjaan di lokasi

    proyek/kegiatan dalam waktu 10 (sepuluh) tahundiberi nilai : 1;

    2) 

    memiliki 6 s.d 10 paket pekerjaan di lokasiproyek/kegiatan dalam waktu 10 (sepuluh) tahundiberi nilai : 0,5;

    3)  memiliki < 6 paket pekerjaan di lokasiproyek/kegiatan dalam waktu 10 (sepuluh) tahundiberi nilai : 0,25;

    4)  nilai yang didapatkan X bobot sub unsurpengalaman melaksanakan di lokasiproyek/kegiatan = NILAI BOBOT sub unsurpengalaman melaksanakan di lokasiproyek/kegiatan.

    f.  Sub unsur pengalaman manajerial dan fasilitas utama,

    dengan bobot sub unsur 25%, dan ketentuan penilaiansub unsur :1)  memiliki ≥ 11 pengalaman manajerial dan fasilitas

    utama dalam waktu 10 (sepuluh) tahun diberinilai: 1;

    2)  memiliki 6 s.d 10 pengalaman manajerial danfasilitas utama dalam waktu 10 (sepuluh) tahundiberi nilai : 0,5;

    3)  memiliki < 6 pengalaman manajerial dan fasilitasutama dalam waktu 10 (sepuluh) tahun diberinilai: 0,25;

    4) 

    nilai yang didapatkan X bobot sub unsurpengalaman manajerial dan fasilitas utama = NILAI

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    30/91

      27

    BOBOT sub unsur pengalaman manajerial danfasilitas utama.

     g.  Sub unsur kapasitas perusahaan denganmemperhatikan jumlah tenaga ahli tetap, dengan bobotsub unsur 25%, dan ketentuan penilaian sub unsur :1)

     

    memiliki ≥ 5  orang tenaga ahli tetap yangdigunakan untuk melakukan pekerjaan sejenisdalam waktu 10 (sepuluh) tahun diberi nilai : 1;

    2)  memiliki 3 s.d 4 orang tenaga ahli tetap yangdigunakan untuk melakukan pekerjaan sejenisdalam waktu 10 (sepuluh) tahun diberi nilai : 0,5;

    3)  memiliki < 3 orang tenaga ahli tetap yangdigunakan untuk melakukan pekerjaan sejenisdalam waktu 10 (sepuluh) tahun diberi nilai : 0,25;

    4)  nilai yang didapatkan X bobot sub unsur kapasitasperusahaan dengan memperhatikan jumlah tenaga

    ahli tetap = NILAI BOBOT sub unsur kapasitasperusahaan.h.  Total bobot seluruh sub unsur = 100%.i.  Total NILAI BOBOT seluruh sub unsur X bobot unsur

    Pengalaman Perusahaan = NILAI PENGALAMANPERUSAHAAN.

    2.  Unsur Pendekatan dan Metodologi : 30%a.  Sub unsur pemahaman atas jasa layanan yang

    tercantum dalam KAK, dengan bobot sub unsur 20%,dan ketentuan penilaian sub unsur :1)  apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan

    tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 1;2)  apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuai

    dengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 0,5;3)  apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 0;4)  nilai yang didapatkan X bobot sub unsur

    pemahaman atas jasa layanan yang tercantumdalam KAK = NILAI BOBOT sub unsur pemahamanatas jasa layanan yang tercantum dalam KAK. 

    b.  Sub unsur kualitas metodologi, dengan bobot sub unsur20%, dan ketentuan penilaian sub unsur :1)  apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan

    tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 1;

    2) 

    apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuaidengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 0,5

    3)  apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 0;4)  nilai yang didapatkan X bobot sub unsur kualitas

    metodologi = NILAI BOBOT sub unsur kualitasmetodologi.

    c.  Sub unsur hasil kerja (deliverable ), dengan bobot subunsur 20%, dan ketentuan penilaian sub unsur :1)  apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan

    tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 1;2)  apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuai

    dengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 0,5;3) 

    apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 0;

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    31/91

      28

    4)  nilai yang didapatkan X bobot sub unsur hasil kerja(deliverable ) = NILAI BOBOT sub unsur hasil kerja(deliverable ).

    d.  Sub unsur fasilitas pendukung dalam melaksanakanpekerjaan yang diminta dalam KAK, dengan bobot subunsur 20%, dan ketentuan penilaian sub unsur :1)  apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan

    tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 1;2)  apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuai

    dengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 0,5;3)  apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 0;4)  nilai yang didapatkan X bobot sub unsur fasilitas

    pendukung dalam melaksanakan pekerjaan yangdiminta dalam KAK = NILAI BOBOT sub unsurfasilitas pendukung dalam melaksanakan pekerjaan

     yang diminta dalam KAK.

    e. 

    Sub unsur gagasan baru yang diajukan oleh pesertauntuk meningkatkan kualitas keluaran yang diinginkandalam KAK, dengan bobot sub unsur 20%, danketentuan penilaian sub unsur :1)  apabila menyajikan dengan baik sesuai dengan

    tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 1;2)  apabila menyajikan namun dinilai kurang sesuai

    dengan tujuan yang akan dicapai, diberi nilai : 0,5;3)  apabila tidak menyajikan, diberi nilai : 0;4)  nilai yang didapatkan X bobot sub unsur gagasan

    baru yang diajukan oleh peserta untukmeningkatkan kualitas keluaran yang diinginkan

    dalam KAK = NILAI BOBOT sub unsur gagasanbaru yang diajukan oleh peserta untukmeningkatkan kualitas keluaran yang diinginkandalam KAK.

    f.  Total bobot seluruh sub unsur = 100%. g.  Total NILAI BOBOT seluruh sub unsur X bobot unsur

    Pendekatan dan Metodologi = NILAI PENDEKATANDAN METODOLOGI.

    3.  Unsur Kualifikasi Tenaga Ahli : 60%a.  Sub unsur tingkat pendidikan, dengan bobot sub unsur

    25%, dan ketentuan penilaian sub unsur :

    1) 

    ≥ tingkat pendidikan yang disyaratkan dalam K AK,diberi nilai : 1;

    2)  < tingkat pendidikan yang disyaratkan dalam KAK,diberi nilai : 0;

    3)  Nilai yang didapatkan X bobot sub unsur tingkatpendidikan = NILAI BOBOT sub unsur tingkatpendidikan.

    b.  Sub unsur pengalaman kerja profesional seperti yangdisyaratkan dalam KAK, dengan bobot sub unsur 25%,dan ketentuan penilaian sub unsur :1)  dukungan referensi :

    a) 

    apabila melampirkan referensi dan dapatdibuktikan kebenarannya dengan

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    32/91

      29

    menghubungi penerbit referensi, makapengalaman kerja diberikan penilaian;

    b)  apabila tidak dilengkapi referensi maka tidakdiberikan penilaian;

    c)  apabila melampirkan referensi namun terbuktitidak benar, maka penawaran digugurkan danpeserta dikenakan Daftar Hitam;

    2)  perhitungan bulan kerja tenaga ahli, yang dihitungberdasarkan ketentuan yang tercantum dalam IKP;

    3)  lingkup pekerjaan :a)  sesuai, diberi nilai : 1;b)  menunjang, diberi nilai : 0,5;c)  terkait, diberi nilai : 0,25;d)  lingkup pekerjaan yang :

    i.  sesuai adalah : perencanaan konstruksibangunan;

    ii. 

    menunjang adalah : perencanaankonstruksi lainnya;iii.  terkait adalah : pengawasan konstruksi;

    4)  posisi :a)  sesuai, diberi nilai : 1;b)  tidak sesuai, diberi nilai : 0;c)  posisi yang :

    i.  sesuai adalah : teknik sipil / struktur,teknik struktur bangunan (structureengineer ), teknik kelautan /hidrooceanografi, teknik geodesi, atauteknik lingkungan;

    ii. 

    tidak sesuai adalah : selain teknik sipil /struktur, teknik struktur bangunan(structure engineer ), teknik kelautan /hidrooceanografi, teknik geodesi, atauteknik lingkungan;

    5)  perhitungan bulan kerja X nilai lingkup pekerjaanX nilai posisi = jumlah bulan kerja profesional;

    6)  nilai total seluruh jumlah bulan kerja profesionaldibagi angka 12 = jangka waktu pengalaman kerjaprofesional;

    7)  nilai jangka waktu pengalaman kerja profesional :a)  memiliki ≥ 5  tahun pengalaman kerja

    profesional, diberi nilai : 1;b)  memiliki < 5 tahun pengalaman kerja

    profesional, diberi nilai : 0;8)  nilai jangka waktu pengalaman kerja profesional

     yang didapatkan X bobot sub unsur pengalamankerja profesional seperti yang disyaratkan dalamKAK = NILAI BOBOT sub unsur pengalaman kerjaprofesional seperti yang disyaratkan dalam KAK.

    c.  Sub unsur sertifikat keahlian/profesi, dengan bobot subunsur 25%, dan ketentuan penilaian sub unsur :1)  memiliki, diberi nilai : 1;

    2) 

    tidak memiliki, diberi nilai : 0;3) 

    nilai yang didapatkan X bobot sub unsur sertifikat

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    33/91

      30

    keahlian/profesi = NILAI BOBOT sub unsursertifikat keahlian/profesi.

    d.  Sub unsur lain-lain yang dibutuhkan dalam KAK,dengan bobot sub unsur 25%, dan ketentuan penilaiansub unsur :1)

     

    penguasaan bahasa setempat, diberi nilai : 0,5;2)  aspek pengenalan (familiarity ) atas tata-cara,

    aturan, situasi, dan kondisi (custom ) setempat,diberi nilai : 0,5;

    3)  total nilai yang didapatkan X bobot sub unsur lain-lain = NILAI BOBOT sub unsur lain-lain.

    e.  Total bobot seluruh sub unsur = 100%.f.  Total NILAI BOBOT seluruh sub unsur = NILAI 1

    (SATU) ORANG TENAGA AHLI. g.  Bobot tenaga ahli :

    1)  Tenaga Ahli 1 (Team Leader ), diberi bobot = 20;

    2) 

    Tenaga Ahli 2 (Teknik Struktur Bangunan(Structure Engineer )), diberi bobot = 20;3)  Tenaga Ahli 3 (Teknik Kelautan /

    Hidrooceanografi), diberi bobot = 20;4)  Tenaga Ahli 4 (Teknik Geodesi), diberi bobot = 20;5)  Tenaga Ahli 5 (Teknik Lingkungan), diberi bobot =

    20.h.  Nilai 1 (Satu) Orang Tenaga Ahli X bobot tenaga ahli =

    NILAI BOBOT tenaga ahli. i.  Total NILAI BOBOT seluruh tenaga ahli X bobot unsur

    Kualifikasi Tenaga Ahli = NILAI KUALIFIKASI TENAGAAHLI. 

    4.  Nilai Evaluasi Teknis = NILAI PENGALAMAN PERUSAHAAN+ NILAI PENDEKATAN DAN METODOLOGI + NILAI

    KUALIFIKASI TENAGA AHLI. 

    5.  Ambang batas nilai teknis ( passing grade ) = 75. 

    I.  Evaluasi Biaya 1.  Bobot Penawaran Teknis : 70%.Bobot Penawaran Biaya : 30%.

    2.   Jangka waktu pelaksanaan Evaluasi Biaya :19 s.d 22 Maret 2012.

    J.  Unit Biaya

    Personel

    Berdasarkan

    Satuan Waktu

    Unit biaya personel berdasarkan satuan waktu dihitung sebagaiberikut :

    1 (satu) bulan : 22 (dua puluh dua) hari kerja.1 (satu) hari kerja : 8 (delapan) jam kerja.

    K.  Sanggahan,

    Sanggahan

    Banding dan

    Pengaduan

    1.  Sanggahan disampaikan melalui aplikasi SPSE ditujukankepada Panitia Pengadaan Barang/Jasa Satuan KerjaDirektorat Pemantauan Sumber Daya Kelautan danPerikanan dan Pengembangan Infrastruktur Pengawasan.

    2. 

    Tembusan sanggahan disampaikan di luar aplikasi SPSE

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    34/91

      31

    (offline ) ditujukan kepada :a.  PPK Satuan Kerja Direktorat Pemantauan Sumber Daya

    Kelautan dan Perikanan dan PengembanganInfrastruktur Pengawasan;

    b.  KPA Satuan Kerja Direktorat Pemantauan Sumber DayaKelautan dan Perikanan dan PengembanganInfrastruktur Pengawasan;

    c.  Inspektur Jenderal Kementerian Kelautan danPerikanan.

    3.  Sanggahan Banding disampaikan di luar aplikasi SPSE(offline ) ditujukan kepada : Menteri Kelautan danPerikanan.

    4.  Tembusan sanggahan banding disampaikan di luar aplikasiSPSE (offline ) ditujukan kepada : 

    a. 

    Panitia Pengadaan Barang/Jasa Satuan Kerja DirektoratPemantauan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan danPengembangan Infrastruktur Pengawasan;

    b.  PPK Satuan Kerja Direktorat Pemantauan Sumber DayaKelautan dan Perikanan dan PengembanganInfrastruktur Pengawasan;

    c.  Inspektur Jenderal Kementerian Kelautan danPerikanan.

    5.  Pengaduan disampaikan di luar aplikasi SPSE (offline )ditujukan kepada Inspektur Jenderal Kementerian Kelautandan Perikanan.

    L.

     

    Jaminan

    Sanggahan

    Banding

    1.  Besarnya jaminan sanggahan banding Rp 661.650,- (enamratus enam puluh satu ribu enam ratus lima puluh rupiah).

    2.   Jaminan sanggahan banding ditujukan kepada Panitia.

    3.   Jaminan Sanggahan Banding dicairkan dan disetorkan padaKas Negara.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    35/91

      32

    BAB III. KERANGKA ACUAN KERJA KAK) 

    Uraian Pendahuluan

    1.

     

    Latar Belakang Dengan semakin meningkatnya kegiatan pengawasan sumberdaya kelautan dan perikanan, diperlukan infrastrukturpengawasan yang memadai baik dari jumlah maupunkualitas. Untuk itu diperlukan pembangunan prasaranapengawasan secara komprehensif dan terintegrasi terutamadermaga pengawasan SDKP.Dermaga pengawasan berfungsi untuk mendukungoperasional kapal pengawas dalam penyediaan fasilitastambat labuh baik untuk bongkar muat atau tambat labuhkapal hasil tangkapan. Pembangunan dermaga pengawasanharus memperhitungkan beberapa aspek antara lain :kebutuhan dermaga, luas area dan kondisi lokasi.

    Perencanaan infrastruktur pengawasan yang disesuaikandengan kebutuhan pengawasan diharapkan menjadi dayadukung dalam pelaksanaan operasional pengawasan dilapangan sesuai dengan kondisi di lokasi yang telah dipilih,sehingga dapat meningkatkan kinerja pengawasan sumberdaya kelautan dan perikanan di kemudian hari.Pembangunan dermaga pengawasan perlu segeradilaksanakan mengingat intensitas kegiatan pengawasanSDKP yang sangat tinggi di UPT Stasiun Pengawasan SDKP,diharapkan dengan dibangunnya dermaga dimaksudpemenuhan infrastruktur pengawasan SDKP untuk mencapaisasaran dan indikator kinerja Direktorat Jenderal PSDKP akan

    terpenuhi.

    2.  Maksud dan

    Tujuan

    Maksud :1.  Merancang dan menyusun dermaga pengawasan SDKP

    pada kawasan UPT Stasiun PSDKP Belawan, yangdisesuaikan dengan kondisi teknis dan non teknis dilapangan.

    2.  Melaksanakan kajian potensi lahan pembangunanmelalui kegiatan investigasi dan survei teknik detail padalokasi yang telah ditetapkan.

    3.  Menyusun perencanaan dermaga pengawasan sesuai

    dengan hasil kajian potensi lahan, survei, perencanaan,perhitungan dan kondisi di lapangan.4.  Memperoleh arahan teknik dan pembiayaan

    pembangunan dermaga pengawasan SDKP di Belawan,berdasarkan kebutuhan pokok dan fungsi kelembagaanpengawasan serta berdasarkan urgensi kebutuhan.

    Tujuan :1.  Tersusunnya perencanaan dermaga pengawasan SDKP di

    Belawan sesuai dengan hasil kajian potensi lahan,standar teknis Ditjen PSDKP, hasil survei, perencanaan,perhitungan dan kondisi di lapangan.

    2. 

    Tersusunnya dokumen untuk pekerjaan fisik

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    36/91

      33

    pembangunan dermaga pengawasan SDKP, meliputi gambar layout , gambar kerja, rencana kerja dan syarat,bill of quantity , rencana anggaran biaya dan spesifikasiteknis. 

    3.

     

    Sasaran Tersedianya pedoman pelaksanaan dan pengawasanpembangunan dermaga pengawasan SDKP di Belawan.

    4.  Lokasi Kegiatan Belawan dan Jakarta.

    5.

     

    Sumber

    Pendanaan

    Kegiatan ini dibiayai dari sumber pendanaan : DIPA SatuanKerja Direktorat Pemantauan Sumber Daya Kelautan danPerikanan dan Pengembangan Infrastruktur PengawasanTahun Anggaran 2012.

    6.

     

    Nama dan

    Organisasi Pejabat

    Pembuat

    Komitmen 

    Nama Pejabat Pembuat Komitmen : Aris Rustandi, S.Sos, M.Si.

    Satuan Kerja : Direktorat Pemantauan Sumber Daya Kelautandan Perikanan dan Pengembangan Infrastruktur Pengawasan.

    Data Penunjang 

    7.  Data Dasar 1.  Data administrasi dan kondisi umum lokasi, antara lain :a.  Administrasi wilayah, kepemilikan, legalitas,

    perizinan.b.  Luas, kondisi fisik.c.  Akses jalan, jaringan listrik, air, telepon.

    2.  Data pengawasan sumber daya kelautan dan perikanan

    meliputi semua aspek yang berkaitan dengan kegiatanpengawasan sumber daya kelautan dan perikanan,diutamakan untuk data lokasi UPT Pengawasan danwilayah kerja di sekitarnya, antara lain desaininfrastruktur pengawasan :a.  Kapal Pengawas.b.  Dermaga.c.  Kolam Labuh.d.  Bangunan pendukung lainnya.

    3.  Data kondisi fisik dan non fisik lokasi, meliputi :a.  Topografi, Hidrooseanografi dan Batimetri.b.  Muka air banjir (pasang tertinggi).c.

     

    Daya dukung tanah untuk keperluan perencanaanpondasi dan data penyelidikan tanah lainnya.

    d.  Ketersediaan air bersih (jarak dan kondisi sumberair, debit dan kualitas air).

    e.  Sumber bahan bangunan / material.f.  Kebijakan pemerintah setempat, antara lain rencana

    Prasarana dan Sarana Dasar Umum (PSDU). g.  Rencana Tata Ruang, Persetujuan dan Perizinan dari

    Dinas Setempat.

    8.  Standar Teknis 1.  Desain bangunan dermaga dan fasilitas pengawasan

     yang telah ada sebagai model yang dapat diaplikasikan.2. 

    Penataan sistem operasional, akses dan mobilitas.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    37/91

      34

    3.  Penyediaan air bersih dan listrik.4.  Efisiensi biaya (desain yang ekonomis) dengan

    memperhitungkan sistem konstruksi yang aman, mudahdalam pelaksanaan, menggunakan material bangunansetempat, peralatan dan kemampuan teknis kontraktor.

    5. 

    Keamanan dalam pelaksanaan.6.  Kemudahan dalam operasional.7.  Perhitungan struktur berpedoman pada peraturan yang

    berlaku (standar umum pelabuhan, PBI, PMI, PKKI, SNI,ASTM, dan peraturan lain yang terbaru dan berlaku diIndonesia).

    Ruang Lingkup

    9.  Lingkup Kegiatan 1.  Survei dan pengumpulan data.2.  Penyusunan perencanaan dermaga pengawasan SDKP

    dan Detail Engineering Desain di Belawan.3.  Pembuatan Dokumen Lelang, Rencana Anggaran Biayadan Gambar.Berdasarkan perencanaan dermaga yang telah dibuat,selanjutnya disusun dokumen lelang yang terdiri dari :a.  Rencana Kerja dan Syarat (RKS) yang meliputi :

    1)  Spesifikasi Teknis Pekerjaan.2)  Gambar Arsitektur, Konstruksi, Mekanikal dan

    Elektrikal.b.  Bill of Quantity  (BQ)

    Bill of Quantity   dihitung berdasarkan gambar- gambar rencana detail yang dibuat dan dirinci ke

    dalam uraian-uraian pekerjaan yang standar. Jenismaterial yang digunakan dalam pelaksanaankonstruksi dimasukkan pula ke dalam Bill oQuantity .

    c.  Rencana Anggaran Biaya (RAB)RAB disusun berdasarkan ketentuan dan peraturanpemerintah yang berlaku dan standar yang lazimdigunakan di lingkungan Direktorat JenderalPengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan.Perhitungan RAB harus dibuat berdasarkan analisaharga satuan pekerjaan dan bahan yang terincidengan menggunakan harga satuan upah dan bahan

     yang dikeluarkan oleh pemerintah denganmempertimbangkan pula harga yang berlaku dipasaran/daerah setempat.

    10.

     

    Keluaran 1.  Laporan Pendahuluan.2.  Laporan Antara.3.  Laporan Draft  Akhir.4.  Laporan Akhir.5.  Laporan Survei (tanah, topografi, hidrooceanografi,

    batimetri, dokumentasi).6.  Laporan Analisa Lingkungan.

    7. 

    Laporan Perhitungan dan Perencanaan.

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    38/91

      35

    8.  Album gambar layout   (A1) dan Detail Desain DermagaPengawasan (A3) yang dicetak (hardcopy ) di atas kertassebanyak 6 eksemplar dan softcopy , meliputi :a.  Gambar siteplan , layout  dermaga dan detailnya.b.  Gambar peta topografi.c.

     

    Gambar peta lokasi pengambilan sampel pengujiantanah dan survei investigasi tanah.

    d.  Gambar arsitektur dermaga pengawasan SDKP,meliputi :1)  Layout.2)  Tampak.3)  Potongan.4)  Detail.5)  Tiga Dimensi.

    e.  Gambar struktur, meliputi :1)  Pondasi, tiang pancang, pile cap.

    2) 

    Balok, plat lantai.3)  Detail lengkap termasuk penulangan, barbending.

    f.  Gambar mekanikal elektrikal, meliputi :1)  Denah dan isometri titik lampu dan sumber

    listrik.2)  Denah drainase.

    9.  Dokumen Lelang, meliputi :1)  Rencana Kerja dan Syarat (RKS) Arsitektur, Struktur

    dan Mekanikal Elektrikal termasuk SpesifikasiTeknis.

    2)  Bill of Quantity   (BQ) Arsitektur, Struktur dan

    Mekanikal Elektrikal.10.  Rencana Anggaran Biaya (RAB) Arsitektur, Struktur dan

    Mekanikal Elektrikal.

    11.

     

    Peralatan,

    Material, Personel

    dan Fasilitas dari

    Pejabat Pembuat

    Komitmen

    -  Stasiun Pengawasan SDKP Belawan.-  Tenaga pendamping.

    12.

     

    Peralatan dan

    Material dari

    Penyedia Jasa

    Konsultansi

    a.  peralatan survei lahan/topografi dan hidrooceanografi,terdiri dari :

    1) 

    theodolit  lengkap dengan rambu ukur;2)  roll meter ;3)  kompas;4)  GPS;5)  clinometer /distometer ;6)  perlengkapan hidrooceanografi dan batimetri;

    b.  peralatan soil investigation , terdiri dari :1)  alat boring  lengkap;2)  peralatan laboratorium;

    c.  peralatan penunjang, terdiri dari :1)  komputer PC;

    2) 

    laptop;3) 

     printer ;

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    39/91

      36

    4)  kamera.

    13.

     

    Jangka Waktu

    Penyelesaian

    Kegiatan 

    120 (seratus dua puluh) hari kalender.

    14.

     

    Personel

    Posisi Kualifikasi JumlahOrg Bln

    Tenaga Ahli :Teknik Sipil /Struktur(Team Leader )

    Teknik Struktur

    Bangunan(StructureEngineer )

    Teknik Kelautan /Hidrooceanografi

    Teknik Geodesi 

    TeknikLingkungan

    Pendidikan S1 Teknik Sipil /Struktur dan pengalaman 8tahun dalam bidangperencanaan bangunan

     gedung dan fasilitas pelabuhan(umum/perikanan).Pendidikan S1 Teknik Sipil dan

    pengalaman 5 tahun dalambidang perencanaan konstruksibangunan dan fasilitaspelabuhan (umum/perikanan),bangunan pengawasan sertabangunan kedinasan lainnya.Pendidikan S1 Teknik Kelautandan pengalaman 5 tahundalam bidang kelautan, teknikpelabuhan, hidrooceanografi,batimetri, bangunan danfasilitas pelabuhan

    (umum/perikanan), bangunanpengawasan serta bangunankedinasan lainnya.Pendidikan S1 Teknik Geodesidan pengalaman 5 tahundalam bidang survei dantopografi untuk perencanaankonstruksi bangunan danfasilitas pelabuhan(umum/perikanan), bangunanpengawasan serta bangunankedinasan lainnya.

    Pendidikan S1 TeknikLingkungan dan pengalaman 5tahun dalam bidangpenyusunan UKL/UPL sertamemiliki pengetahuan dibidang fasilitas pelabuhan.

    4

    4

    2

    2

    2

    Tenaga Pendukung :Asisten Struktur

    Asisten

    Estimator  

    Pendidikan S1 Teknik Sipil danpengalaman 3 tahun dalamperencanaan konstruksi.Pendidikan S1 Teknik Sipil dan

    pengalaman minimal 3 tahundalam estimasi perencanaan

    3

    2

  • 8/19/2019 Dokumen Pemilihan Belawan Ulang

    40/91

      37

    Surveyor  

    Operator Autocad/ Drafter

    OperatorKomputer

    Administrasi

    konstruksi.Pendidikan D3 atau STM danpengalaman 3 tahun dalamsurvei dan topografi untukperencanaan konstruksi.Pendidikan D3 atau STM danpengalaman 3 tahun dalambidang gambar konstruksi,mengetahui standar gambardan ahli mengoperasikanAutocad.Pendidikan D3 atau STM danpengalaman 3 tahun dalammengoperasikan komputer.Pendidikan D1 danpengalaman 3 tahun dalam

    administrasi.

    4

    5

    4

    4

    15.  Jadwal Tahapan

    Pelaksanaan

    Kegiatan 

    Uraian PekerjaanBulan

    I II III IVSurvei dan pengumpulan data.Perencanaan, analisa dan perhitungandermaga pengawasan.Koreksi perencanaan dermaga dan DED.Pem