dinas kebersihan...dinas kebersihan provinsi daerah khusus ibukota jakarta keputusan kepala dinas...

4
DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA KEPUTusAN KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA , NOMOR.:¥O 12013 TENTANG TIM PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA TAHUN 2013 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, Menimbang Mengingat a. bahwa sehubungan dengan telah ditetapkannya Sekretaris Dinas Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Pembantu (PPIDP) di lingkungan Satuan Kerja Perangkat Daerah sesuai dengan Keputusan Gubemur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 579/2011 tentang Penetapan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) dan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Pembantu (PPIDP); b. bahwa Sekretaris Dinas Kebersihan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta adalah sebagai salah satu PPID Pembantu yang mempunyai tU9as membantu PPID dalam membuat, mengumpulkan, serta memelihara informasi dan dokumentasi untuk kebutuhan organisasi dilingkungan Dinas Kebersihan Provinsi DKI Jakarta; C. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pad a huruf a dan b diatas, perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Kebersihan Provinsi DKI Jakarta tentang Tim Pengelola Informasi dan Dokumentasi Dinas Kebersihan Provinsi DKI Jakarta Tahun 2013.' 1. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008; 2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2007 tentang Pemerintahan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Ibukota Negara Kesatuan Republik Indonesia; 3. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik; 4. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan;

Upload: others

Post on 27-Nov-2020

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: DINAS KEBERSIHAN...DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA KEPUTusAN KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, NOMOR.:¥O 12013 TENTANG …

DINAS KEBERSIHANPROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

KEPUTusAN KEPALA DINAS KEBERSIHANPROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

,

NOMOR.:¥O 12013

TENTANG

TIM PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASIDINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

TAHUN 2013

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA,

Menimbang

Mengingat

a. bahwa sehubungan dengan telah ditetapkannya Sekretaris Dinas ProvinsiDaerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Pejabat Pengelola Informasi danDokumentasi Pembantu (PPIDP) di lingkungan Satuan Kerja PerangkatDaerah sesuai dengan Keputusan Gubemur Provinsi Daerah Khusus IbukotaJakarta Nomor 579/2011 tentang Penetapan Pejabat Pengelola Informasi danDokumentasi (PPID) dan Pejabat Pengelola Informasi dan DokumentasiPembantu (PPIDP);

b. bahwa Sekretaris Dinas Kebersihan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakartaadalah sebagai salah satu PPID Pembantu yang mempunyai tU9asmembantu PPID dalam membuat, mengumpulkan, serta memeliharainformasi dan dokumentasi untuk kebutuhan organisasi dilingkungan DinasKebersihan Provinsi DKI Jakarta;

C. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a danb diatas, perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Kebersihan Provinsi DKIJakarta tentang Tim Pengelola Informasi dan Dokumentasi Dinas KebersihanProvinsi DKI Jakarta Tahun2013.'

1. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerahsebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-UndangNomor 12 Tahun 2008;

2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2007 tentang Pemerintahan ProvinsiDaerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Ibukota Negara Kesatuan RepublikIndonesia;

3. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan InformasiPublik;

4. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan PeraturanPerundang-undangan;

Page 2: DINAS KEBERSIHAN...DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA KEPUTusAN KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, NOMOR.:¥O 12013 TENTANG …

Menetapkan

KESATU

KEDUA

2

5. Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Undang­Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik;

6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 35 Tahun 2010 tentang PedomanPengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi di LingkunganKementerian Dalam Negeri dan Pemerintahan Daerah;

7. Peraturan Daefah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 10 Tahun2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah;

8. Peraturan Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 131Tahun 2009 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Kebersihan Provins!Daerah Khusus Ibukota Jakarta;

9. Peraturan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta nomor 118 Tahun 2010tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Unit Tempat PengolahanSampah Terpadu Regionai;

10. Peraturan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta nomor 133 Tahun 2010tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Unit Pengolahan LimbahSeptic Tank;

11. Peraturan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta nomor 134 Tahun 2010tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Unit Tempat PengolahanSampah Terpadu Kota;

12. Peraturan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta nomor 136 Tahun 2010tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Unit Pengelola KebersihanPesisir dan Pantai;

13. Keputusan Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor579/2011 tentang Penetapan Pejabat Pengelola informasi dan Dokumentasi(PPID) dan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Pembantu(PPIDP);

MEMUTUSKAN:

KEPUTUSAN KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUSIBUKOTA JAKARTA TENTANG TIM PENGELOLA INFORMASI DANDOKUMENTASI DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2013.

Membentuk Tim Pengelola Informasi dan Dokumentasi Dinas KebersihanProvinsi DKi Jakarta Tahun 2013 sebagaimana tercantum dalam lampirankeputusan in!.

Tugas dan tariggung jawab Tim Pengelola Informasi dan Dokumentasi DinasKebersihan Provinsi DKI Jakarta sebagaimana DIKTUM KESATU adalah:a. Membantu PPiD Pembantu dalam memberikan aksi sebagai hasil respon

terhadap opini pUblik yang merupakan cakupan kerja Dinas KebersihanProvinsi DKI Jakarta;

b. Melakukan koordinasi berjenjang dengan Tim Pengelola Informasi danDokumentasi pada Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan ProvinsiDKI Jakarta;

Page 3: DINAS KEBERSIHAN...DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA KEPUTusAN KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, NOMOR.:¥O 12013 TENTANG …

3

c. Oalam pelaksanaan aksi sebagai respon terhadap opini publik danketerbukaan informasi pUblik, dilakukan secara digital melalui websitehttp://prov.jakarta.go.id/opinipublikladmin dan/atau secara manual melaluisaluran surat dan berjenjang;

d. Untuk menjamin dan mendukung percepatan aksi sebagai respon terhadapopini publik dan keterbukaan informasi publik, dapat mensiagakan beberapaorang operator.

'.KETIGA Melaporkan hasil pelaksanaan tugas Tim Pengelola Informasi dan Ookumentasi

kepada Kepala Oinas Kebe'tsihan Provinsi OKI Jakarta.

KEEMPAT Keputusan Kepala Oinas Nomor 202/2012 tentang Pembentukan Tim Pengelolainformasi dan Ookumentasi Oinas Kebersihan Provinsi OKI Jakarta dicabut dandinyatakan tidak berlaku.

KELIMA Keputusan Kepala Oinas ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Oitetapkan di Jakartapada tanggal~ Maret 2013

.. KEPALA OINAS KEBERSIHANPROVINSI OKI JAKARTA,

t.>,~, .

'\. '. :, .... Drs. H. U~U NU~~~ M.Si

,,~>., ·:.'..N:iP::l~~' 1111~51001":-~:: .... :... :.~~.:.:: ..,Tembusan:

1. Sekretaris Oaerah Provinsi OKI Jakarta2. Inspektur Provinsi OKI Jakarta3. Kepala Badan Perencanaan Oaerah Provinsi OKI Jakarta4. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Oaerah Provinsi OKI Jakarta5. Kepala Oinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan Provinsi OKI Jakarta6. Wakii Kepala Oinas Kebersihan Provinsi OKI Jakarta

Page 4: DINAS KEBERSIHAN...DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA KEPUTusAN KEPALA DINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, NOMOR.:¥O 12013 TENTANG …

4

Lampiran : Keputusan Kepala Dinas Kebersihan Provinsi DKI Jakarta

Nemer ~O 12013Tanggal dJ,,:2. -.3 - ::LaO

SUSUNAN TIM PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASIDINAS KEBERSIHAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

>. TAHUN 2013

NAMA - JABATAN

Pengarah 1. Drs. H. UNU NURDIN, M.Si Kepala Dinas Kebersihan Prov. DKI Jakarta2. Dr. Ir. SAPTASTRI EDINIGTYAS, M.M Wakil Kepala Dinas Kebersihan Provo DKI Jakarta

Ketua Drs. SYARIPUDIN, M.Si Sekretaris Dinas Kebersihan Provo DKI Jakarta

Wakil Ketua Drs. AJANG PINEM, M.Si. Kepala Bidang PPSM dan UK

Sekretaris 1. HESTI LESTARI, SH Kasie Humas Kebersihan2. ARYADI, SE Kasubbag Umum

Anggota 1. Ora. HJ. ENDANG H. WAHYUNI, M.Si Kabid. Teknik Pengelolaan Kebersihan2. Drs. SUHENDRA, M.Si Kabid. Penanganan dan Pengendalian Kebersihan3. Ir. HERSANTOSO, M.Si Kabid. Prasarana dan Sarana Kebersihan4. Ir. H. YULI HARTONO, MTP Kepala Unit Pengolahan Limbah Septic Tank5. Drs. SR MARNAEK SIAHAAN, M.Si Kepala Unit TPST Regional6. DUDI KUSMAYADI, SE, M.Si Kepala Unit TPST Kota7. H.BUDHIKARYAIRWANTO,SE,ME Kepala UPK Pesisir dan Pantai8. Drs. A TOGATOROP, M.M Kasudin Kebersihan Kota Adm. Jakarta Pusat9. H. ZAINURI, S.Sos, M.M Kasudin Kebersihan Kota Adm. Jakarta Utara10. Ir. HJ. WAHYU PUDJIASTUTI, M.Si Kasudin Kebersihan Kota Adm. Jakarta Barat11. H. ZAENAL SYARIFUDIN, SH, M.Si Kasudin Kebersihan Kota Adm. Jakarta Selatan12. Drs. APUL SILALAHI, M.Si Kasudin Kebersihan Kota Adm Jakarta Timur

Sekretariat 1. SUMARTINI, S.Sos Kasubbag Tata Usaha UPLS2. TURIANNA NAINGGOLAN, S.Sos Kasubbag Tata Usaha Unit TPST Regional3. PUJI LESTARI, ST Kasubbag Tata Usaha Unit TPST Kota4. BUDI MULYONO, S.Sos Kasubbag Tata Usaha UPK. Pesisir dan Pantai5. Ora. NOORDJANAH SP Kasubbag Tata Usaha Sudin Keb. Kota Adm. Jakpus6. SRI ATI L1STIANI, SH Kasubbag Tata Usaha Sudin Keb. Kota Adm Jakut7. M. ARIF, S.Sos Kasubbag Tata Usaha Sudin Keb. Kota Adm. Jakbar8. TATANG KUSMANA, BA Kasubbag Tata Usaha Sudin Keb. Kota Adm. Jaksel9. ENDAR MUJAYATI, SE, M.Si Kasubbag Tata Usaha Sudin Keb. Kota Adm. Jaktim

Operator 1. DEDY SETIONO, SH, M.Kn Stat Subbag Kepegawaian2. YOGI IKHWAN, ST Stat Unit TPST Kota3. SARI APRIDA, ST Stat SUbbag Umum4. EVI MELVA S, ST Stat Subbag Program dan Anggaran5. WISHNU WIDHIANA, ST Stal Bidang Penanganan & Pengendalian Kebersihan6. FAHMI HERMAWAN, ST Stat Bidang Teknik Pengelolaan Kebersihan

.., XE8ALA DINAS KEBERSIHAN<~ \) .: P.R'~~~I DKI JAKAR1A,

t., '1 '"f. I 'f

.. ' ; I "N\,' ,. Drs. f-j! U .U RDIN, M.Si

w."; NIP. ~~56 11~978051 001

~ <.'~. ·~~:.~i_;·~.)~~·:(::· .. '