di poltekkes kemenkes semarang (spm-pt, · pdf filedokumen koord. data & ... penyusunan...

37
Oleh : Sugiyanto, SPd, M.App.Sc Direktur Poltekkes Kemenkes Semarang IMPLEMENTASI PENJAMINAN MUTU DI POLTEKKES KEMENKES SEMARANG (SPM-PT, PDPT DAN AKREDITASI) dan OVERVIEW MST. KES

Upload: trinhanh

Post on 30-Jan-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Oleh :

Sugiyanto, SPd, M.App.Sc

Direktur

Poltekkes Kemenkes Semarang

IMPLEMENTASI PENJAMINAN MUTU

DI POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

(SPM-PT, PDPT DAN AKREDITASI)

dan

OVERVIEW MST. KES

SISTEM PENJAMINAN MUTU

POLTEKKES SEMARANG

• REGULASI EXTERNAL

1. UU. No. 20 Tahun 2003 Tentang Sisdiknas 2. Pedoman Penjaminan mutu DIKTI th 2003 3. Sistem Penjaminan Mutu Perguruan Tinggi (SPM-PT) 2005 4. UU. No. 14 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen 5. PP. No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan 6. UU. NO 12 TAHUN 2012 Tentang Pendidikan Tinggi

• KEBIJAKAN INTERNAL

1. VISI

2. MISI

3. MOTTO

4. FALSAFAH

ORGANISASI UNIT PENJAMINAN MUTU

POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

Ketua Perwakilan Manajemen (KPM)‏

Management of Representatives (MR)‏

Pengendali

Dokumen

Koord. Data &

informasi

Pengendali Sistem Mutu (PSM)‏

Quality System Control

Koordinator

Audit

Perwakilan QA

Jurusan/Prodi

Tahapan Umum Penerapan Sistem Jaminan

Mutu

Tahap Pernyataan Komitmen :

Membentuk Unit Penjaminan Mutu

Penyiapan sarana pendukung

Menetapkan waktu implementasi

Menetapkan Visi dan Misi

Menetapkan Kebijakan Mutu

Menetapkan Sasaran Mutu

Mengkomunikasikan kepada seluruh

staff dan stakeholder lainnya

Persiapan

Pernyataan Komitmen

Penyusunan Sistem

Implementasi Sistem

Pengukuran dan Analisis

[ evaluasi ]

Implementasi dan

Pengembangan

Persiapan Sertifikasi

Tahap Meraih Sertifikasi

Hasil

EvaluasiPerbaikan Sistem

Sertifikasi ?

Tdk

Ok

YA

MODEL SISTEM PENJAMINAN MUTU

Visi dan Misi Politeknik Kesehatan Semarang

Kebijakan Mutu Politeknik Kesehatan Semarang

Rencana : - Program Kerja

- Program Pengembangan

- Program Inisiatif

-------------------------

Rencana Anggaran :

Sasaran Jurusan/Program Studi

Rencana Mutu Jurusan/Program Studi

Sasaran Mutu Politeknik Kesehatan Semarang

Prosedur / SOP

Aturan / Ketentuan Internal

Instruksi Kerja Formulir

Standard

Eksternal

Wewenang

dan

Tanggung

Jawab

Implementasi / Pelaksanan secara konsisten

Terdokumentasi dalam Catatan Mutu

Measurement, Monitoring, and Evaluation

PDCA KENDALI MUTU SPMI

PDCA (Plan, Do, Check, Action) yang akan menghasilkan pengembangan berkelanjutan (continuous

improvement) mutu pendidikan tinggi PT

SDCA

SDCA

SDCA

SDCA

PD

CA

PD

CA

PD

CA

PD

CA

SDCA

S : Standard

POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

ROAD MAP PENJAMINAN MUTU

Komitmen

Bersama

Sertifikasi ISO

9001

Akreditasi

BAN PT Implementasi

Permendikbud

No.49 th 2014

ttg SNPT :

Standar

Nasional

Pendidikan

SPME

1) PT SGS (berbasis ISO 9001) :

2x/thn : Maret & Sept ,

resertifikasi setiap 3 thn

2) Akreditasi BAN-PT - /5 thn

1) Benchmarking

2) Pemilihan Konsultan

3) Penyusunan SOP

4) Pelatihan Auditor Internal

5) RTM - /4bln

6) Survey Kepuasan

Pelanggan - /thn

7) SPMI -2x/thn : Mei & Nov

8) SPME : PPSDM

2006 2009 2012 2014 2015

1) Penyusunan

Standar Nasional

Penelitian

2) Penyusunan

Standar Nasional

Pengabmas

Penerimaan Sertifikat ISO 9001: 2008

Penyebaran angket

Penyediaan kotak saran

Sarasehan mahasiswa

Survei kepuasan pelanggan dilakukan melalui:

Sarasehan Mahasiswa

Kotak Saran

KIAT PENGELOLAAN

PDPT DALAM LAMAN DIKTI

POLTEKKES KEMENKES

SEMARANG

PERSIAPAN • Review Tabel yang harus di input

• Download field Layar Biru PDPT

• Customisasi field layar biru ke tabel Excel

• Siapkan data-data yang harus di entry :

1.Master Mahasisiwa (MSMHS)

2.Master Kurikulum (TBKMK)

3.Transaksi Dosen Mengajar (TRAKD)

4.Transaksi Aktivitas Mahasiswa (TRAKM)

5.Transaksi Nilai Mahasiswa (TRNLM)

6.Transaksi Mahasiswa Lulus (TRLSM)

PELAKSANAAN

Workshop entry data masing-masing

Prodi

Kompilasi data dari Prodi Poltekkes

Transfer data (excel) ke file DBF

(database file)

Input data ke forlap Dikti

MONITORING

• Check data yang sudah di entry satu

hari setelah entry

• Revisi data/upload ulang jika ada yang

tidak sesuai

• Existing pengelolaan PDPT telah

selesai uplouad kisaran 100% dgn

migrasi data / Tahun Akademik baru

Tampilan Rekap Jumlah Mahasiswa

Tampilan Rekap Pelaporan PDDIKTI

KIAT MENGELOLA VISITASI

BAN PT

DASAR PEMIKIRAN

1. Standar Nasional Pendidikan

2. Penjaminan Mutu

3. Kebijakan Alih Bina

4. Kebijakan Rekrutmen CPNS di beberapa Pemkab/Pemkota

STRATEGI PENGELOLAAN

1. Membangun Komitmen

2. Pembentukan Tim Tugas Akreditasi (2010)

3. Pendampingan Akreditasi (Th.2011)

4. Banchmarking Th.2011

5. Self Assesment Th.2011

6. Strategi Mengelola Asesor

7. Visitasi BAN PT Th.2012

MEMBANGUN KOMITMEN

1. Akreditasi BAN PT adalah suatu kebutuhan

2. Peningkatan Mutu Sistem Pengelolaan

3. Daya Tawar Institusi dan Lulusan

4. Regulasi Pengembangan Mensyaratkan

PENBENTUKAN TIM TUGAS

AKREDITASI

1. Tim tugas di Direktorat melibatkan Pudir;

Ka.Subag.Adak; Ka.Subag.Adum ; Unit

Penjaminan Mutu, UP2M; Perpustakaan; IT;

Laboratorium; Alumni bertanggungjawab

menyiapkan pengisian borang IIIB

2. Tim tugas di Jurusan melibatkan pengelola

jurusan, Program Studi, Sub-Unit terkait

bertanggungjawab menyiapkan pengisian

borang IIIA dan borang evaluasi diri

PENDAMPINGAN AKREDITASI

1.Mengajukan permohonan tertulis ke BAN PT

2.Pendampingan dilakukan oleh Majelis BAN

PT dengan narasumber anggota majelis dari

Perguruan Tinggi terdekat

3.Pelaksanaan di luar hari kerja (senin s/d jumat)

4.Tanpa dipunggut biaya

5.Peserta pendampingan Tim Tugas Direktorat

dan Jurusan/Program Studi

BENCHMARKING

1. Forumnya dalam bentuk workshop

2. Mengundang narasumber berasal dari Perguruan

Tinggi sejenis/vokasi (Politeknik Pelayaran)

3. Tahap awal paparan pengalaman mengelola

akreditasi dari pengelola di direktorat dan program

studi

4. Paparan borang IIIA, IIIB, Evaluasi diri dari

perwakilan program studi di Poltekkes Semarang

untuk diberikan masukan/penyempurnaan

SELF ASSESMENT

1.Masing-masing program studi memaparkan isian

borang IIIA dan isian borang evaluasi diri

2.Telaah isian borang dilakukan oleh Pudir I,

Ka.Subag. Adak dan Kajur terkait dengan acuan

kisi-kisi penilaian buku VI

3.Rekomendasi meliputi komponen standar yang

memiliki potensi untuk memperoleh skor

maksaimal serta perlunya dukungan bukti fisik

STRATEGI MENGELOLA ASSESOR

1. Identifikasi karakter asesor dari sejawat

2. Penguasaan Kode etik asesor

3. Penguasaan materi borang dan bukti fisik

4. Menjelaskan materi yang diklarifikasi dengan strategi menutupi aspek kelemahan serta mengungkapkan komponen keunggulan

PROSES VISITASI

1. Borang dievaluasi majelis BAN PT

2. Pemberitahuan pelaksanaan visitasi 1-2 minggu sebelumnya dengan 2 nama asesor

3. Pelaksaanaan visitasi untuk satu prodi selama 3 hari dengan cakupan Borang III A dan evaluasi diri di Prodi dan Borang III B di Direktorat diawali presentasi dari Direktur dan Ka.Prodi

4. Hasil verifikasi akan diplenokan di akhir visitasi dengan bukti naskah dokumen IVA dan IVB

Hasil Akreditasi

Dari 24 Prodi D III dan D IV :

• 21 Prodi telah terakreditasi

• 17 Prodi terakreditasi B

• 4 Prodi terakreditasi C

• 2 Prodi terjadual untuk divisitasi pada bulan

Oktober 2014

• 1 Prodi msh menunggu jadual visitasi

BERBAGI PENGALAMAN

PENGELOLAAN PRODI BARU

MAGISTER TERAPAN KESEHATAN

DASAR PEMIKIRAN

MAGISTER TERAPAN KESEHATAN

1. Kebutuhan pengembangan pendidikan lanjut

lulusan sarjana sain terapan (DIV) ke jenjang

Magister yang linier sesuai kebutuhan layanan

kesehatan

2. Materi draf Undang-udang Pendidikan Tinggi

Tahun 2011 yang didalamnya terdapat konsep

Magister Terapan untuk pengembangan jenjang

pendidikan tinggi vokasi

UPAYA KELEMBAGAAN

1. MoU antara Ka Badan PPSDM Kesehatan

dengan Rektor Undip No.

HK06.01/1.2/06457.1/2011 dan No.

33/UN.7P/HK/2011 tanggal 20 september

2011 tentang pengembangan kualitas SDM

kesehatan melalui pendidikan, penelitian

dan pengabmas di program pascasarjana

Undip semarang.

2.Perjanjian kerjasama antara Direktur

Poltekkes Semarang dengan Direktur program

pascasarjana undip No.

HK.06.01/A.1.3/055/2011 dan No.

1999/UN7.4/TU/2011 tanggal 20 September

2011 tentang penyelenggaraan pendidikan

program MST

PERSIAPAN AKADEMIK

• Dilakukan Penyusunan Naskah Akademik

Program MST di lingkup internal Poltekkes,

dikirim ke Rektor Undip 11 Juli 2011, melalui

surat No. DM.02.04/A.I.1/352/2011

• Penyusunan kurikulum diawali dgn studi

kelayakan, lokakarya dgn keterlibatan

pengambil kebijakan (pusat dan daerah),

pengguna lulusan, OP

PROSES PERIJINAN

1. Surat Direktur Kelembagaan dan Kerjasama

Dirjen Dikti kepada rektor undip No.

7683/E2.2/2012 tanggal 1 nopember 2012

perihal usulan pembukaan prodi-2 baru pada

UNDIP, untuk program MST

direkomendasikan pengajuan ijin Prodi Baru

MST oleh Poltekkes Semarang

2.Surat permohonan mandat MST dari

Poltekkes Semarang ke Dirjen Dikti No.

DM.02.04/A.II.1/992/2013, tanggal 27

Mei 2013, dilampiri rekomendasi Ka Badan

PPSDM tentang Mandat Penyelenggaraan

Program Studi S2 Sains Terapan Kesehatan

kepada Poltekkes Semarang.

3. Surat Dirjen Dikti No.

582/E.E3/DT/2013, tanggal 27 Juni 2013

perihal permohonan mandat MST;

bahwasanya mandat belum dapat

diberikan apabila yang dimaksud dengan

MST memiliki konsentrasi/peminatan yg

beragam

4.Surat Direktur Poltekkes Semarang No.

DM.02.04/A.11.1/501/2014, tanggal 16 Juni

2014 perihal Permohonan ijin

penyelenggaraan Prodi Teknologi Imeging

Diagnostik, Prodi Kebidanan dan Prodi

Keperawatan Magister Terapan Kesehatan.

5. Surat Dirjen Dikti No. 590/E.E3/DT/2014,

tanggal 4 Juli 2014, perihal Tanggapan

permohonan ijin penyelenggaraan prodi;

terkait dgn kualifikasi dosen MST, kuantitas

minimal dosen MST dan program aliansi dgn

Undip dlm bentuk MoU

6. Visitasi usulan Prodi Baru MST oleh Direktur

Kelembagaan dan Kerjasama ke Poltekkes Semarang

pada tanggal 29 Agustus 2014 di bawah koordinasi

Badan PPSDM Kesehatan/Biro Hukor dan

Organisasi

7. Penyerahan penyempurnaan dokumen persyaratan

ijin Prodi baru MST mengacu pada :

a. KepMendiknas nomor : 234/U/2000 tentang

Pedoman Pendirian Perguruan Tinggi

b. SK Dirjen Dikti Nomor : 108/DIKTI/Kep/2001

tentang Pedoman Pembukaan Program Studi

c. Peraturan Presiden RI Nomor 8 tahun 2012

tentang Kerangka Kualifikasi Nasional

Indonesia (KKNI).

d. Permendikbud Nomor 49 tahun 2014

tentang Standar Nasional Pendidikan

Tinggi

e. Surat Edaran Dirjen Dikti Nomor :

526/E.E3/MI/2014 tentang Penjelasan

tentang Standar Nasional Pendidikan

Tinggi untuk Program Pascasarjana.

TERIMA KASIH SEMOGA BERMANFAAT