detonator peledakan

2
DETONATOR Definisi Adalah suatu alat bantu peledakan yang mengandung isian bahan peledak yang digunakan sebagai penyala awal ledakan. Jenis Detonator biasa Detonator Listrik Detonator Non Listrik (Nonel) Sumbu Bakar Adalah sumbu yang berfungsi untuk menghantar nyala/panas ke dalam detonator biasa. Isi: Low Explosive dengan cepat rambat antara 85 - 160 detik/m, dibungkus bahan tekstil berlapis kedap air. Keuntungan : Relatif aman terhadap kilat, dan gelombangrai Aman terhadap pengaruh listrik atau gelombang radio. Pipa plastic cukup kuat terhadap gesekan dan pukulan, Detonator Biasa Adalah jenis detonator yang penyalaannya dengan api/panas yang dihantarkan melalui sumbu bakar. Isian detonator biasa terdiri dari : Ramuan pembakar berupa bahan yang mudah terbakar sebagai penerus nyala api dari sumbu bakar. Isian utama berisi bahan peledak sebagai penghasil gelombang ledak setelah terkena panas. Isian dasar bagian yang berfungsi sebagai pemicu meledaknya bahan peledak pada lubang ledak. Detonator Listrik Adalah jenis detonator yang penyalaannya dengan arus listrik yang dihantarkan melalui kabel halus yang ujungnya terbuka sehingga apabila dialiri listrik akan memijar akan membakar ramuan. Isian detonator listrik terdiri dari : 1. Detonator Listrik Keuntungan : Jumlah lubang ledak yang akan diledakan sekaligus banyak. Pola dan hasil peledakan lebih leluasa. Penanganan lebih muda dan praktis. Kerugian : Peka terhadap aliran listrik. Membutuhkan perlengkapan tambahan yang ada hubungannya dengan listrik. Jenis : Instanteneous Delay Khusus Detonator listrik 1.1. Instantaneous Electric Detonator Peledakan terjadi pada saat aliran pada kabel detonator, jadi tidak ada tenggang waktu. Jadi detonator akan meledak seketika itu juga saat terjadi aliran lisrik. Pemakaian detonator umumnya pada pola peledakan dengan hanya satu baris, dengan jumlah primer pada PC hanya satu

Upload: davidsapan

Post on 18-Jun-2015

1.529 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Detonator peledakan

DETONATORDefinisiAdalah suatu alat bantu peledakan yang mengandung isian bahan peledak yang digunakan sebagai penyala awal ledakan.JenisDetonator biasa Detonator ListrikDetonator Non Listrik (Nonel)Sumbu Bakar Adalah sumbu yang berfungsi untuk menghantar nyala/panas ke dalam detonator biasa.Isi: Low Explosive dengan cepat rambat antara 85 - 160 detik/m, dibungkus bahan tekstil berlapis kedap air.Keuntungan :

Relatif aman terhadap kilat, dan gelombangrai Aman terhadap pengaruh listrik atau gelombang radio. Pipa plastic cukup kuat terhadap gesekan dan pukulan,

Detonator BiasaAdalah jenis detonator yang penyalaannya dengan api/panas yang dihantarkan melalui sumbu bakar.Isian detonator biasa terdiri dari :

Ramuan pembakar berupa bahan yang mudah terbakar sebagai penerus nyala api dari sumbu bakar.

Isian utama berisi bahan peledak sebagai penghasil gelombang ledak setelah terkena panas.

Isian dasar bagian yang berfungsi sebagai pemicu meledaknya bahan peledak pada lubang ledak.

Detonator ListrikAdalah jenis detonator yang penyalaannya dengan arus listrik yang dihantarkan melalui kabel halus yang ujungnya terbuka sehingga apabila dialiri listrik akan memijar akan membakar ramuan.Isian detonator listrik terdiri dari :1. Detonator Listrik Keuntungan :

Jumlah lubang ledak yang akan diledakan sekaligus banyak.

Pola dan hasil peledakan lebih leluasa. Penanganan lebih muda dan praktis.Kerugian : Peka terhadap aliran listrik. Membutuhkan perlengkapan tambahan yang ada

hubungannya dengan listrik.Jenis : Instanteneous Delay

KhususDetonator listrik1.1. Instantaneous Electric Detonator

Peledakan terjadi pada saat aliran pada kabel detonator, jadi tidak ada tenggang waktu. Jadi detonator akan meledak seketika itu juga saat terjadi aliran lisrik.

Pemakaian detonator umumnya pada pola peledakan dengan hanya satu baris, dengan jumlah primer pada PC hanya satu

Delay : proses ranbatan aliran panas sempat tertahan oleh adanya elemen delay pada isian det. ; ½,1/4,25 mili detik

Det. Ksusus; det yang dirancang untuk kegiatan tertentu antara lain untuk kegiatan seismic yang dirancang dengan tenggang waktu yang sekecil mungkin pada saaat arus dilepas dari sumber arus dengan saat peledakan

Untuk peled. Bawah air tabung kemasan harus kedap air dan kuat menahan air

NONEL; det. Yang penyalaanx tdk dengan nyala api atau arus listrik tetapi dengan gel.detonasi yang dihantarkan via pipa plastic kecil (3mm) yang berisi bahan yang sangat mudah bereaksi. Gel. Smpai 2000m/det.proses peled sistim delay ; detik(0,1;0,2;0,3)mili detik (25,50,75)

Fly rock fragmen batuan kecil yang terlempar jauh akibat proses peled kurang sempurna. ; kurang kuatnya stemming, B terlalu pendek, HD terlalu kuat, batuan tidak homogeny

Gang.ling: getaran ( bergetarx bumi karena ledakan yang mengganggu bangunan dan kenyamanan bekeja atau istirehat); air blast ( bergetarnya udara akibat tekanan dari get.gel. ledak yang menekan udara sekitar

Mangkir: LL yang tdk meledak pada saat diledakkan ditandai dengan permukaan tanah msh utuh; ada bong. Tdk lazim;HD beserakan pada bong.; ditangani dengan menyemprot air k e LL agr HD tdk berfungsi