daftar pertanyaan observasi

1
1. Kapan pelaksanaan evaluasi pembelajaran Biologi? 2. Apa saja teknik penilaian aspek kognitif, afektif dan psikomotorik siswa? 3. Apa saja Instrumen yang digunakan untuk penilaian kompetensi siswa? 4. Bagaimana pengembangan instrument penilaian masing-masing ranah? 5. Apakah instrumen penilaian yang digunakan disusun sendiri oleh guru atau dibahas dalam forum MGMP? 6. Bagaimanakah pembuatan kisi-kisi ujian biologi? 7. Bagaimana distribusi kriteria soal dalam setiap tes tertulis yang digunakan ? 8. Apakah evaluasi tersebut sudah dapat mengukur KD yang dirumuskan ? 9. Setelah dilaksanakan evaluasi atau ujian, apakah soal-soal yang telah diujikan selanjutnya dianalisis menggunakan metode iteman/excel? 10. Bagaimana cara bapak melakukan konversi skor ujian siswa menjadi nilai (A+,A, A-, B+, B, B- dst) sesuai kurikulum 2013? 11. Bagaimana cara bapak menentukan KKM sesuai kurikulum 2013? 12. Bagaimana tidak lanjut hasil belajar siswa apabila nilai ujian (kognitif) yang didapatkan baik/kurang baik?

Upload: agung-budi-santoso

Post on 11-Nov-2015

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

observasi

TRANSCRIPT

1. Kapan pelaksanaan evaluasi pembelajaran Biologi?2. Apa saja teknik penilaian aspek kognitif, afektif dan psikomotorik siswa?3. Apa saja Instrumen yang digunakan untuk penilaian kompetensi siswa?4. Bagaimana pengembangan instrument penilaian masing-masing ranah?5. Apakah instrumen penilaian yang digunakan disusun sendiri oleh guru atau dibahas dalam forum MGMP? 6. Bagaimanakah pembuatan kisi-kisi ujian biologi?7. Bagaimana distribusi kriteria soal dalam setiap tes tertulis yang digunakan ?8. Apakah evaluasi tersebut sudah dapat mengukur KD yang dirumuskan ? 9. Setelah dilaksanakan evaluasi atau ujian, apakah soal-soal yang telah diujikan selanjutnya dianalisis menggunakan metode iteman/excel?10. Bagaimana cara bapak melakukan konversi skor ujian siswa menjadi nilai (A+,A, A-, B+, B, B- dst) sesuai kurikulum 2013?11. Bagaimana cara bapak menentukan KKM sesuai kurikulum 2013?12. Bagaimana tidak lanjut hasil belajar siswa apabila nilai ujian (kognitif) yang didapatkan baik/kurang baik?