d eskripsi - kpu kab.purbalingga pemilu sepanjang masa ok.pdf · dalam pemilu legislatif tahun 2004...

40
1 | Deskripsi Pemilu Purbalingga 2004 -2015 PENDAHULUAN Pemilihan Umum (Pemilu) sebagai sebuah proses seleksi terhadap lahirnya pemimpin dalam rangka perwujudan demokrasi diharapkan menjadi representasi dari rakyat, karena pemilu merupakan suatu rangkaian kegiatan politik untuk menampung kepentingan masyarakat, yang kemudian dirumuskan dalam berbagai bentuk kebijaksanaan ( policy). Dengan perkataan lain, pemilu adalah sarana demokrasi untuk membentuk sistem kekuasaan negara yang berkedaulatan rakyat dan permusyawaratan perwakilan yang digariskan oleh Undang- Undang Dasar. Kekuasaan yang lahir melalui pemilihan umum adalah kekuasaan yang lahir dari bawah menurut kehendak rakyat dan dipergunakan sesuai dengan keinginan rakyat. Pemilu yang dilaksanakan secara independen oleh Komisi Pmeilihan Umum dimulai saat Pemilu Tahun 2004, dimana saat itu pemerintah membentuk Komisi Pemilihan Umum baik ditingkat pusat hingga ke daerah (Provinsi dan Kabupaten/Kota). Berturut-turut dilaksanakan Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2004 dan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Purbalingga untuk pertama kali di Purbalingga oleh KPU Kabupaten Purbalingga pada tahun 2005. Tiga tahun kemudian KPU Kabupaten Purbalingga melaksanakan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Jawa Tengah. Kemudian penyelenggaraan Pemilihan Umum di Kabuapaten Purbalingga berjalan selama 5 tahun sekali hingga yang terakhir adalah Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Purbalingga Tahun 2015 ini. Mengingat pentingnya perjalanan setiap Pemilihan Umum yang ada di Kabupaten Purbalingga ini, diperlukan sebuah data yang akurat dan transparan untuk informasi yang diperlukan dikemudian hari. Untuk itulah, KPU Kabupaten Purbalingga membuat Deskripsi Pemilu sepanjang masa yang nantinya data-data tersebut tidak akan berhenti di kegiatan pemilu yang terakhir, namun buku deskripsi pemilu sepanjang masa ini akan bersifat dinamis sesuai dengan kegiatan kepemiluan yang dilaksanakan di Kabupaten Purbalingga. D eskripsi

Upload: phungkhanh

Post on 09-May-2019

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

1 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PENDAHULUAN

Pemilihan Umum (Pemilu) sebagai sebuah proses seleksi terhadap lahirnya pemimpin

dalam rangka perwujudan demokrasi diharapkan menjadi representasi dari rakyat, karena

pemilu merupakan suatu rangkaian kegiatan politik untuk menampung kepentingan

masyarakat, yang kemudian dirumuskan dalam berbagai bentuk kebijaksanaan (policy). Dengan

perkataan lain, pemilu adalah sarana demokrasi untuk membentuk sistem kekuasaan negara

yang berkedaulatan rakyat dan permusyawaratan perwakilan yang digariskan oleh Undang-

Undang Dasar. Kekuasaan yang lahir melalui pemilihan umum adalah kekuasaan yang lahir dari

bawah menurut kehendak rakyat dan dipergunakan sesuai dengan keinginan rakyat.

Pemilu yang dilaksanakan secara independen oleh Komisi Pmeilihan Umum dimulai saat

Pemilu Tahun 2004, dimana saat itu pemerintah membentuk Komisi Pemilihan Umum baik

ditingkat pusat hingga ke daerah (Provinsi dan Kabupaten/Kota). Berturut-turut dilaksanakan

Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2004 dan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati

Purbalingga untuk pertama kali di Purbalingga oleh KPU Kabupaten Purbalingga pada tahun

2005. Tiga tahun kemudian KPU Kabupaten Purbalingga melaksanakan Pemilihan Gubernur dan

Wakil Gubernur Provinsi Jawa Tengah. Kemudian penyelenggaraan Pemilihan Umum di

Kabuapaten Purbalingga berjalan selama 5 tahun sekali hingga yang terakhir adalah Pemilihan

Bupati dan Wakil Bupati Purbalingga Tahun 2015 ini.

Mengingat pentingnya perjalanan setiap Pemilihan Umum yang ada di Kabupaten

Purbalingga ini, diperlukan sebuah data yang akurat dan transparan untuk informasi yang

diperlukan dikemudian hari. Untuk itulah, KPU Kabupaten Purbalingga membuat Deskripsi

Pemilu sepanjang masa yang nantinya data-data tersebut tidak akan berhenti di kegiatan

pemilu yang terakhir, namun buku deskripsi pemilu sepanjang masa ini akan bersifat dinamis

sesuai dengan kegiatan kepemiluan yang dilaksanakan di Kabupaten Purbalingga.

D eskripsi

2 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF

TAHUN 2004

1. Dasar Hukum penyelenggaraan Pemilihan Umum Legislatif tahun 2004 adalah :

a. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2003 tentang Susunan dan Kedudukan Majelis

Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah dan

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah.

b. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentangPemerintaan Daerah.

Dalam Pemilu Legislatif Tahun 2004 diselenggarakan pada Hari Senin,5 april 2004 untuk

memilih 550 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), 128 Anggota Dewan Perwakilan

Daerah (DPD) danAnggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD Provinsi maupun

DPRD Kabupaten /Kota seluruh Indonesia) periode 2004 – 2009.

2. Peserta Pemilu Legislatif, diikuti oleh 24 partai politik yaitu :

No

Urut Lambang & Nama Partai

No

Urut Lambang & Nama Partai

1.

PARTAI NASIONAL INDONESIA MARHAENISME. 13.

PARTAI AMANAT NASIONAL ( PAN ).

2.

PARTAI BURUH SOSIAL DEMOKRAT (PBSD). 14.

PARTAI KARYA PEDULI BANGSA ( PKPB ).

3.

PARTAI BULAN BINTANG ( PBB ). 15.

PARTAI KEBANGKITAN BANGSA.

4.

PARTAI MERDEKA. 16.

PARTAI KEADILAN SEJAHTERA ( PKS ).

5.

PARTAI PERSATUAN PEMBANGUNAN ( PPP ). 17.

PARTAI BINTANG REFORMASI ( PBR ).

6.

PARTAI PERSATUAN DEMOKRASI KEBANGSAAN (PPDK) 18.

PARTAI DEMOKRASI INDONESIA PERJUANGAN

( PDI-P ).

7.

PARTAI PERHIMPUNAN INDONESIA BARU ( PPIB ). 19.

PARTAI DAMAI SEJAHTERA ( PDS ).

8.

PARTAI NASIONAL BANTENG KEMERDEKAAN (PNBK). 20.

PARTAI GOLONGAN KARYA ( GOLKAR ).

9.

PARTAI DEMOKRAT ( PD ).

21.

PARTAI PATRIOT PANCASILA.

10.

PARTAI KEADILAN DAN PERSATUAN INDONESIA ( PKPI ). 22.

PARTAI SARIKAT INDONESIA ( PSI ).

D eskripsi

3 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

11.

PARTAI PENEGAK DEMOKRASI INDONESIA ( PPDI ). 23.

PARTAI PERSATUAN DAERAH ( PPD ).

12.

PARTAI PERSATUAN NAHDLATUL UMMAH INDONESIA. 24.

PARTAI PELOPOR.

3. Daerah Pemilihan,

A. Daerah Pemilihan untuk Pemilihan Anggota DPR dan DPRD Provinsi, yaitu JAWA

TENGAH – 7, terdiri dari :

- Kabupaten Purbalingga.

- Kabupaten Banjarnegara, dan

- Kabupaten Kebumen.

B. Daerah Pemilihan untuk Pemilihan Anggota DPRD Kabupaten, Wilayah Kabupaten

Purbalingga dibagi menjadi 5 bagian :

1. Purbalingga 1 meliputi : Kecamatan Karanganyar, Kecamatan Kertanegara,

Kecamatan Karangmoncol, Kecamatan Rembang.

2. Purbalingga 2 meliputi : Kecamatan Kejobong, Kecamatan Pengadegan, Kecamatan

Kaligondang.

3. Purbalingga 3 meliputi : Kecamatan Kemangkon, Kecamatan Bukateja, Kecamatan

Purbalingga.

4. Purbalingga 4 meliputi : Kecamatan Kalimanah, Kecamatan Padamara, Kecamatan

Bojongsari, Kecamatan Kutasari.

5. Purbalingga 5 meliputi : Kecamatan Mrebet, Kecamatan Bobotsari, Kecamatan

Karangreja, Kecamatan Karangjambu.

4. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kacamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 2.236 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

5. Jumlah Pemilih Tetap,pada Pemilihan Umum Legislatif Tahun 2004 sebanyak 594.242 jiwa.

6. Hasil Perolehan Suara :

A. Jumlah Perolehan Suara 5 (lima) besar parpol untuk DPR:

1. Partisipasi Pemilih : 483.473

2. Pemilih yang Menggunakan Hak Pilih : 483.155

3. Pemilih dari TPS lain : 318

4. Perolehan Suara Sah : 451.314

5. Suara Tidak Sah : 32.159

6. Jumlah Suara PDIP : 151.923

7. Jumlah Suara Partai Golkar : 86.665

8. Jumlah Suara PKB : 53.451

9. Jumlah Suara PAN : 50.104

10. Jumlah suara PPP : 27.288

4 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

B. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Provinsi :

1. Partisipasi Pemilih : 483.446

2. Pemilih yang Menggunakan Hak Pilih : 483.135

3. Pemilih dari TPS lain : 311

4. Perolehan Suara Sah : 451.612

5. Suara Tidak Sah : 31.834

6. Jumlah Suara PDIP : 214.298

7. Jumlah Suara Partai Golkar : 140.076

8. Jumlah Suara PKB : 77.806

9. Jumlah Suara PAN : 73.978

10. Jumlah Suara PPP : 41.238

C. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Kabupaten :

1) Daerah Pemilihan Purbalingga – 1.

No Nama Parpol Dapil Purbalingga 1

Jumlah

Kr.Anyar Krt.Negara Kr.Moncol Rembang

1 PDIP 3.902 3.991 6.380 9.501 23.774

2 PKB 3.575 5.341 4.906 3.217 17.039

3 Partai Golkar 1.679 1.006 3.496 6.635 12.816

4 PAN 409 1.174 4.619 4.251 10.453

5 PPP 2.691 1.825 3.642 1.482 9.640

2) Daerah Pemilihan Purbalingga – 2.

No Nama

Parpol

Dapil Purbalingga 2

Jumlah

Pengadegan Kaligondang Kejobong

1 PDIP 7.661 10.202 7.525 25.388

2 Partai

Golkar 4.151 5.734 6.554 16.439

3 PAN 1.982 3.485 3.148 8.615

4 PKB 1.776 2.452 1.311 5.539

5 PKS 819 1.186 1.168 3.173

5 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

3) Daerah Pemilihan Purbalingga – 3.

No Nama

Parpol

Dapil Purbalingga 3

Jumlah

Bukateja Kemangkon Purbalingga

1 PDIP 9.824 8.860 9.858 28.542

2 Partai

Golkar 5.948 6.170 6.400 18.518

3 PAN 4.332 5.790 5.093 15.215

4 PKB 7.082 2.286 760 10.128

5 PPP 2.912 1.639 1.623 6.174

4) Daerah Pemilihan Purbalingga – 4.

No Nama

Parpol

Dapil Purbalingga 4

Jumlah Kalimanah Padamara Kutasari Bojongsari

1 PDIP 10.434 7.237 10.573 10.037 38.281

2 Partai

Golkar 4.853 4.044 5.542 5.665 20.104

3 PKB 1.554 1.787 3.192 5.309 11.842

4 PAN 3.195 2.514 3.347 2.583 11.639

5 PKS 2.256 838 1.049 915 5.058

5) Daerah Pemilihan Purbalingga – 5.

No Nama Parpol

Dapil Purbalingga 5

Jumlah

Karangreja Kr.Jambu Bobotsari Mrebet

1 PDIP 9.030 3.462 10.512 13.276 36.280

2 Partai Golkar 5.331 2.802 4.746 9.083 21.980

3 PKB 1.311 1.631 2.869 3.459 9.270

4 PPP 964 3.352 709 2.214 7.239

5 PAN 504 144 1.874 1.432 3.954

6 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

7. Prosentase :

A. Jumlah Perolehan Suara 5 (lima) besar Parpol untuk DPR:

1. PDIP = ( 151.923 : 451.314) x 100% = 33.66%

2. Partai Golkar = ( 86.665 : 451.314) x 100% = 19.20%

3. PKB = ( 53.451 : 451.314) x 100% = 11.84%

4. PAN = ( 50.104 : 451.314) x 100% = 11.10%

5. PPP = ( 27.288 : 451.314) x 100% = 6.04%

6. Partisipasi Pemilih = ( 483.155+318 ) x 100% = 81.35%

594.242

7. Perolehan Suara Sah = (451.314 : 483.592) x 100% = 93.345 %

8. Perolehan suara Tidak Sah = ( 32.159 : 483.592) x 100% = 6.650%

B. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Provinsi :

1. PDIP = (153.413 : 451.612) x 100% = 33.97%

2. Partai Golkar = (90.145 : 451.612) x 100% = 19.96%

3. PKB = (52.988 : 451.612) x 100% = 11.73%

4. PAN = (47.468 : 451.612) x 100% = 10.51%

5. PPP = (28.996 : 451.612) x 100% = 6.42%

6. Partisipasi Pemilih = (483.135+311) = x 100% = 81.35%

594.242

7. Perolehan Suara Sah = (451.612 : 483.446) x 100% = 93.41%

8. Perolehan suara Tidak Sah = (31.834 : 483.446 ) x 100% = 6.58%

7 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN UMUM PRESIDEN & WAKIL PRESIDEN

TAHUN 2004

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan pemilihan umum Presiden dan Wakil Presiden tahun 2004

adalah Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004 tentang Pemilihan Umum Presiden & Wakil

Presiden.

Dalam pemilihan umum presiden dan wakil presiden tahun 2004 dilaksanakan dalam dua

tahap. Tahap pertama diselenggarakan pada Hari Senin, 5 Juli 2004. Ada 5 Pasangan Calon

yang lolos sebagai Calon Presiden & Wakil presiden Republik Indonesia periode tahun 2004

- 2009 yaitu :

1. Pasangan Calon (Paslon) Nomor 1 : H. Wiranto, SH & Ir. H. Salahuddin Wahid, diusung

oleh Partai Golkar

2. Pasangan calon (Paslon) Nomor 2 : Hj. Megawati Soekarnoputri & KH. Hasyim

Muzadi, diusung oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan

3. Pasangan Calon (Paslon) Nomor 3 : Prof. DR. H.M. Amien Rais & Dr. Ir. H. Siswono

Yudo Husodo, diusung oleh Partai Amanat Nasional

4. Pasangan Calon (Paslon) Nomor 4 : H. Susilo Bambang Yudhoyono & Drs. H.

Muhammad Jusuf Kalla, diusung oleh Partai Demokrat, Partai Bulan bintang dan Partai

Keadilan dan Persatuan Indonesia.

5. Pasangan Calon (Paslon) Nomor 5 : Dr. H. Hamzah Haz & H. Agum Gumelar, M.Sc ,

diusung oleh Partai Persatuan Pembangunan.

Dalam pilpres tahap pertama akirnya meloloskan dua pasangan calon suara terbanyak yang

akan bertarung dalam pilpres tahap kedua yang diselenggarakan pada Hari Senin, 20

september 2004, yaitu :

1. Pasangan calon 1 : Hj. Megawati Soekarnoputri & KH.Hasyim Muzadi

2. Pasangan calon 2 : H. Susilo Bambang Yudhoyono & Drs. H. Muhammad Jusuf

Kalla.

2. Daerah Pemilihan,adalah Seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kabupaten (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 2.253 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

D eskripsi

8 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

4. Jumlah Pemilih.

Jumlah Pemilih pada Pemilihan Umum Presiden dan & Wakil presiden Tahun 2004 tahap

pertama ini sebanyak 607.659 jiwa. Terdiri dari 303.540 pemilih laki-laki dan 304.119

pemilih perempuan.

Jumlah pemilih pada pemilihan umum presiden & wakil presiden tahap kedua tahun

2004 sebanyak 608.920 jiwa. Terdiri dari 304.259 pemilih laki-laki dan 304.661 pemilih

perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara.

A. Pilpres tahap pertama:

1. Partisipasi pemilih : 476.321

2. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 470.718

3. Pemilih dari TPS lain : 5.603

4. Perolehan Suara Sah : 467.934

5. Suara Tidak Sah : 8.387

6. Jumlah Surat Suara Paslon 1 : 90.566

7. Jumlah Surat Suara Paslon 2 : 175.940

8. Jumlah Surat Suara Paslon 3 : 72.052

9. Jumlah Surat Suara Paslon 4 : 114.613

10. Jumlah Surat Suara Paslon 5 : 14.763

B. Pilpres tahap kedua :

1. Partisipasi pemilih : 456.893

2. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 451.948

3. Pemilih dari TPS lain : 4.945

4. Perolehan Suara Sah : 441.886

5. Suara Tidak Sah : 15.007

6. Jumlah Surat Suara Paslon 1 : 250.571

7. Jumlah Surat Suara Paslon 2 : 191.315

6. Prosentase :

A. Prosentase Pemilih presiden dan wakil presiden Tahap pertama

1. Paslon 1 = ( 90.566: 467.934) x 100% = 19.35%

2. Paslon 2 = (175.940 : 467.934) x 100% = 37.59%

3. Paslon 3 = ( 72.052 : 467.934) x 100% = 15.39%

4. Paslon 4 = (114.615 : 467.934) x 100% = 24.49 %

5. Paslon 5 = ( 14.763 : 467.934 ) x 100% = 3.15%

6. Partisipasi Pemilih = ( 470.718 + 5.603) = 0,7838 x 100% = 78,38%

607.659

7. Perolehan Suara Sah = (467.934 : 476.321) x 100% = 98,23%

8. Perolehan suara Tidak Sah = (8.387 : 467.321) x 100% = 1.77%

9 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

B. Prosentase pemilih presiden dan wakil preiden tahap kedua:

1. Paslon 1= (250.571 : (441.886) x 100% = 56.70%

2. Paslon 2= (191.315 : 441.886) x 100 % = 43.30 %

3. Partisipsi pemilih = (451.948+4.945)= 0.7503 x 100% = 75.03 %

608.920

4. Perolehan Suara Sah = ( 441.886 : 456893) x 100% = 96.71 %

5. Perolehan Suara Tidak Sah = ( 15.007 : 456893) x 100 % = 3.28%

10 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN BUPATI & WAKIL BUPATI PURBALINGGA

TAHUN 2005

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan Pilkada adalah Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004

tentang Pemerintahan Daerah. Diselenggarakan untuk memilih Kepala Daerah (Bupati &

Wakil Bupati) untuk memimpin suatu daerah. Pilkada ini merupakan yang pertama kali

dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Purbalingga dalam memilih Bupati &

Wakil Bupati Kabupaten Purbalingga.

Dilaksanakan serentak di seluruh Kabupaten Purbalingga pada hari Senin, 27 Juni 2005. Ada

2 Pasangan Calon yang mendaftar sebagai Calon Bupati & Wakil Bupati kabupaten

Purbalingga Tahun 2005 yaitu :

1. Pasangan Calon (Paslon) nomor 1 :Drs. H. Munir dengan Drs. H. Soetarto Rachmat.

2. Pasangan Calon (Paslon) nomor 2 :Drs. H. Triyono Budi Sasongko dengan Drs. H. Heru

Sudjatmoko, M.Si.

2. Daerah Pemilihan, adalah seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 2.177 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih Tetap, pada Pemilihan Umum Bupati & Wakil Bupati Kabupaten

Purbalingga Tahun 2005 ini sebanyak 618.208 jiwa. Terdiri dari 308.030 pemilih laki-laki dan

310.178 pemilih perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

1. Jumlah Pemilih Tetap : 618.208

2. Partisipasi Pemilih : 454.083

3. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 450.436

4. Pemilih dari TPS lain : 3.647

5. Perolehan Suara Sah : 439.808

6. Suara Tidak Sah : 14.275

7. Jumlah Suara Paslon 1 : 67.498

8. Jumlah Suara Paslon 2 : 372.310

D eskripsi

11 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

6. Prosentase :

1. Paslon 1 = (67.498 : 439.808) x 100% = 15,347%

2. Paslon 2 = (372.310 : 439.808) x 100% = 84,653%

3. Partisipasi Pemilih = (450.436 + 3.647) = x 100% = 72,14%

629.413

4. Perolehan Suara Sah = (439.808 : 454.083) x 100% = 96,86%

5. Perolehan suara Tidak Sah = (14.275 : 454.083) x 100% = 3,14%.

12 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN GUBERNUR & WAKIL GUBERNUR JAWA TENGAH

TAHUN 2008

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan Pilgub adalah Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004

tentang Pemerintahan Daerah. Sejak berlakunya Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2007

tentang Penyelenggara Pemilihan Umum, pilkada dimasukkan dalam rezim pemilu,

sehingga secara resmi bernama "pemilihan umum kepala daerah dan wakil kepala daerah".

Diselenggarakan untuk memilih Kepala Daerah (Gubernur & Wakil Gubernur) untuk

memimpin suatu Provinsi.

Dilaksanakan serentak di seluruh Provinsi Jawa Tengah pada hari Minggu, 22 Juni 2008

dengan cara “Centang/Contreng (√)”. Ada 5 Pasangan Calon yang mendaftar sebagai Calon

Gubernur & Wakil Gubernur Provinsi Jawa Tengah Tahun 2008 yaitu :

1. Pasangan Calon (Paslon) nomor 1 : H. Bambang Sadono, SH, MH dengan Drs. H.

Muhammad Adnan, MA.

2. Pasangan Calon (Paslon) nomor 2 :H. Agus Suyitno dengan Drs. H. Abdul Kholiq Arif,

M.Si.

3. Pasangan Calon (Paslon) nomor 3 : H. Sukawi Sutarip, SH, SE dengan Dr. H. Sudharto,

MA.

4. Pasangan Calon (Paslon) nomor 4 : H. Bibit Waluyo dengan Dra. Hj. Rustriningsih, M.Si.

5. Pasangan Calon (Paslon) nomor 5 : Ir. H. Muhammad Tamzil, MT dengan Drs. H. Abdul

Rozaq Rais, MM.

2. Daerah Pemilihan, adalah seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 1.463 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih Tetap,pada Pemilihan Umum Gubernur & Wakil Gubernur Jawa Tengah

Tahun 2008 ini sebanyak 670.612 jiwa. Terdiri dari 338.195 pemilih laki-laki dan 332.417

pemilih perempuan.

D eskripsi

13 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

5. Hasil Perolehan Suara :

1. Jumlah Pemilih Tetap : 670.612

2. Partisipasi Pemilih : 426.892

3. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 424.782

4. Pemilih dari TPS lain : 2.110

5. Perolehan Suara Sah : 396.964

6. Suara Tidak Sah : 29.928

7. Jumlah Suara Paslon 1 : 66.646

8. Jumlah Suara Paslon 2 : 22.692

11. Jumlah Suara Paslon 3 : 51.673

12. Jumlah Suara Paslon 4 : 209.006

13. Jumlah Suara Paslon 5 : 46.947

7. Prosentase :

1. Paslon 1 = (66.464 : 396.964) x 100% = 16,789%

2. Paslon 2 = (22.692 : 396.964) x 100% = 5,72%

3. Paslon 3 = (51.673 : 396.964) x 100% = 13,02%

4. Paslon 4 = (209.006 : 396.964) x 100% = 52,651%

5. Paslon 5 = (46.947 : 396.964) x 100% = 11,827%

6. Partisipasi Pemilih = (424.782 + 2.110) = 0,6366 x 100% = 63,66%

670.612

7. Perolehan Suara Sah = (396.964 : 426.892) x 100% = 92,989%

8. Perolehan suara Tidak Sah = (29.928 : 426.892) x 100% = 7,011%

14 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF

TAHUN 2009

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan Pilleg :

a. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2003 tentang Susunan dan kedudukan MPR, DPR,

DPD dan DPRD;

b. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2007 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum;

c. Undang-Undang Nomor 02 Tahun 2008 tentang Partai Politik;

d. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2008 tentang Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD,

dan DPRD.

Pemilu Legislatif adalah pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan

Perwakilan Daerah dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah yang diselenggarakan untuk

memilih 560 anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), 132 anggota Dewan Perwakilan

Daerah (DPD), serta anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPRD Provinsi maupun DPRD

Kabupaten) se-Indonesia untuk masa tugas 2009-2014.

Dilaksanakan serentak di seluruh wilayah Indonesia pada hari Kamis, 9 April 2009 dengan

cara “Centang/Contreng (√)”. Peserta Pemilu Legislatif Tahun 2009 sebanyak 44 oartai

politik, termasuk dan 6 (enam) partai politik lokal Nanggroe Aceh Darussalam (NAD).

Susunan Partai Politik Peserta Pemilu Legislatif Tahun 2009 adalah sebagai berikut :

No

Urut Lambang & Nama Partai

No

Urut Lambang & Nama Partai

1.

PARTAI HATI NURANI RAKYAT ( HANURA ). 23.

PARTAI GOLONGAN KARYA ( GOLKAR ).

2.

PARTAI KARYA PEDULI BANGSA ( PKPB ). 24.

PARTAI PERSATUAN PEMBANGUNAN ( PPP ).

3.

PARTAI PENGUSAHA DAN PEKERJA INDONESIA ( PPPI ). 25.

PARTAI DAMAI SEJAHTERA ( PDS ).

4.

PARTAI PEDULI RAKYAT NASIONAL ( PPRN ). 26.

PARTAI NASIONAL BANTENG KERAKYATAN INDONESIA ( PNBKI ).

5.

PARTAI GERAKAN INDONESIA RAYA ( GERINDRA ). 27.

PARTAI BULAN BINTANG ( PBB ).

6.

PARTAI BARISAN NASIONAL ( BARNAS ). 28.

PARTAI DEMOKRASI INDONESIA PERJUANGAN

( PDI-P ).

7.

PARTAI KEADILAN DAN PERSATUAN INDONESIA ( PKPI ). 29.

PARTAI BINTANG REFORMASI ( PBR ).

D eskripsi

15 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

8.

PARTAI KEADILAN SEJAHTERA ( PKS ). 30.

PARTAI PATRIOT.

9.

PARTAI AMANAT NASIONAL ( PAN ). 31.

PARTAI DEMOKRAT ( PD ).

10.

PARTAI PERJUANGAN INDONESIA BARU ( PPIB ). 32.

PARTAI KASIH DEMOKRASI INDONESIA ( PKDI ).

11.

PARTAI KEDAULATAN ( PK ). 33.

PARTAI INDONESIA SEJAHTERA ( PIS ).

12.

PARTAI PERSATUAN DAERAH ( PPD ). 34.

PARTAI KEBANGKITAN NASIONAL ULAMA ( PKNU ).

13.

PARTAI KEBANGKITAN BANGSA. 35.

PARTAI ACEH AMAN SEUJAHTRA.

14.

PARTAI PEMUDA INDONESIA ( PPI ). 36.

PARTAI DAULAT ATJEH.

15.

PARTAI NASIONAL INDONESIA MARHAENISME. 37.

PARTAI SUARA INDEPENDEN RAKYAT ACEH.

16.

PARTAI DEMOKRASI PEMBARUAN ( PDP ). 38.

PARTAI RAKYAT ATJEH.

17.

PARTAI KARYA PERJUANGAN ( PKP ). 39.

PARTAI ACEH.

18.

PARTAI MATAHARI BANGSA ( PMB ). 40.

PARTAI BERSATU ATJEH.

19.

PARTAI PENEGAK DEMOKRASI INDONESIA ( PPDI ). 41.

PARTAI MERDEKA.

20.

PARTAI DEMOKRASI KEBANGSAAN ( PDK ). 42.

PARTAI PERSATUAN NAHDLATUL UMMAH INDONESIA.

21.

PARTAI REPUBLIKA NUSANTARA (REPUBLIKAN ). 43.

PARTAI SARIKAT INDONESIA ( PPSI ).

22.

PARTAI PELOPOR. 44.

PARTAI BURUH.

2. Daerah Pemilihan,

A. Daerah Pemilihan untuk Pemilihan Anggota DPR dan DPRD Provinsi, yaitu JAWA

TENGAH – 7, terdiri dari :

- Kabupaten Purbalingga.

- Kabupaten Banjarnegara, dan

- Kabupaten Kebumen.

16 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

B. Daerah Pemilihan untuk Pemilihan Anggota DPRD Kabupaten, Wilayah Kabupaten

Purbalingga dibagi menjadi 5 bagian :

1. Purbalingga 1 meliputi : Kecamatan Karanganyar, Kecamatan Kertanegara,

Kecamatan Karangmoncol, Kecamatan Rembang.

2. Purbalingga 2 meliputi : Kecamatan Kejobong, Kecamatan Pengadegan, Kecamatan

Kaligondang.

3. Purbalingga 3 meliputi : Kecamatan Kemangkon, Kecamatan Bukateja, Kecamatan

Purbalingga.

4. Purbalingga 4 meliputi : Kecamatan Kalimanah, Kecamatan Padamara, Kecamatan

Bojongsari, Kecamatan Kutasari.

5. Purbalingga 5 meliputi : Kecamatan Mrebet, Kecamatan Bobotsari, Kecamatan

Karangreja, Kecamatan Karangjambu.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 2.214 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih Tetap, pada Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi dan

DPRD Kabupaten Purbalingga Tahun 2009 sebanyak 680.641 jiwa. Terdiri dari 342.606

pemilih laki-laki dan 338.035 pemilih perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

A. Jumlah Perolehan Suara 5 (lima) besar Parpol :

1. Partisipasi Pemilih : 484.848

2. Pemilih yang Menggunakan Hak Pilih : 482.815

3. Pemilih dari TPS lain : 2.033

4. Perolehan Suara Sah : 384.491

5. Suara Tidak Sah : 100.357

6. Jumlah Suara PDIP : 96.889

7. Jumlah Suara Partai Golkar : 64.267

8. Jumlah Suara Partai Demokrat : 59.692

9. Jumlah Suara PAN : 29.496

10. Jumlah Suara PKS : 25.291

B. Jumlah Perolehan Suara Calon Anggota DPD :

1. Partisipasi Pemilih : 484.848

2. Pemilih yang Menggunakan hak Pilih : 482.815

3. Pemilih dari TPS Lain : 2.033

4. Perolehan Suara Sah : 296.425

5. Suara Tidak Sah : 188.423

17 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

C. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Provinsi :

1. Partisipasi Pemilih : 484.848

2. Pemilih yang Menggunakan Hak Pilih : 482.815

3. Pemilih dari TPS lain : 2.033

4. Perolehan Suara Sah : 372.538

5. Suara Tidak Sah : 112.310

6. Jumlah Suara PDIP : 101.584

7. Jumlah Suara Partai Demokrat : 54.883

8. Jumlah Suara Partai Golkar : 50.507

9. Jumlah Suara PAN : 32.018

10. Jumlah Suara PKS : 29.071

D. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Kabupaten :

1) Daerah Pemilihan Purbalingga – 1.

No Nama Parpol Dapil Purbalingga 1

Jumlah

Kr.Anyar Krt.Negara Kr.Moncol Rembang

1 PDIP 3.884 2.969 4.640 6.512 18.005

2 Partai

Demokrat 2.054 3.218 6.136 3.206 14.614

3 PKB 3.031 1.693 3.110 2.484 10.318

4 PPP 1.996 1.949 4.049 1.850 9.844

5 Partai Golkar 2.408 638 1.291 2.836 7.173

2) Daerah Pemilihan Purbalingga – 2.

No Nama

Parpol

Dapil Purbalingga 2

Jumlah Kejobong Pengadegan Kaligondang

1 PDIP 3.531 4.428 6.433 14.392

2 Partai

Golkar 4.866 3.259 4.580 12.705

3 Partai

Demokrat 1.007 943 6.664 10.318

4 PAN 2.205 1.038 3.032 6.275

5 PKB 1.691 1.322 1.849 4.862

18 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

3) Daerah Pemilihan Purbalingga – 3.

No Nama Parpol

Dapil Purbalingga 3

Jumlah

Kemangkon Bukateja Purbalingga

1 PDIP 5.283 7.353 7.265 19.901

2 Partai

Demokrat 5.424 3.901 4.971 14.296

3 PAN 4.081 5.902 2.423 12.406

4 Partai Golkar 3.744 2.566 4.442 10.752

5 PKS 3.233 4.103 3.028 10.364

4) Daerah Pemilihan Purbalingga – 5.

No Nama Parpol Dapil Purbalingga 4

Jumlah

Kalimanah Padamara Bojongsari Kutasari

1 PDIP 7.963 8.053 11.203 9.187 36.406

2 Partai Golkar 7.018 3.366 4.221 4.927 19.532

3 PAN 1.855 504 3.023 3.443 8.825

4 PKB 544 941 2.828 2.909 7.222

5 PKS 1.855 504 3.023 3.443 6.418

5) Daerah Pemilihan Purbalingga – 5.

No Nama Parpol

Dapil Purbalingga 5

Jumlah Mrebet Bobotsari Karangreja Kr.Jambu

1 PDIP 9.107 7.106 9.655 1.756 27.624

2 Partai Golkar 5.514 2.408 2.688 1.596 12.206

3 Partai

Demokrat 5.214 2.521 873 451 9.059

4 PKS 2.417 2.561 1.505 1.627 8.110

5 PKB 2.971 3.265 513 1.105 7.854

19 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

6. Prosentase :

A. Jumlah Perolehan Suara 5 (lima) besar Parpol :

9. PDIP = (96.889 : 384.491) x 100% = 25,2%

10. Partai Golkar = (64.267 : 384.491) x 100% = 16,71%

11. Partai Demokrat = (59.692 : 384.491) x 100% = 15,52%

12. PAN = (29.496 : 384.491) x 100% = 7,67%

13. PKS = (25.291 : 384.491) x 100% = 6,58%

14. Partisipasi Pemilih = (482.815+2.033) = 0,7123 x 100% = 71,23%

680.641

15. Perolehan Suara Sah = (396.964 : 484.848) x 100% = 79,30%

16. Perolehan suara Tidak Sah = (100.357 : 484.848) x 100% = 20,70%

B. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Provinsi :

9. PDIP = (101.584 : 372.538) x 100% = 27,268%

10. Partai Demokrat = (54.883 : 372.538) x 100% = 14,73%

11. Partai Golkar = (50.507 : 372.538) x 100% = 13,56%

12. PAN = (32.018 : 372.538) x 100% = 8,59%

13. PKS = (29.071 : 372.538) x 100% = 7,80%

14. Partisipasi Pemilih = (482.815+2.033) = 0,7123 x 100% = 71,23%

680.641

15. Perolehan Suara Sah = (372.538 : 484.848) x 100% = 76,84%

16. Perolehan suara Tidak Sah = (112.310 : 484.848) x 100% = 23,16%

C. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Kabupaten :

1. Dapil 1 :

- PDIP = (18.005 : 81.731) x 100% = 22,03%

- Partai Demokrat = (14.614 : 81.731) x 100% = 17,88%

- PKB = (10.318 : 81.731) x 100% = 12,62%

- PPP = (9.844 : 81.731) x 100% = 12,044%

- Partai Golkar = (7.173 : 81.731) x 100% = 8,77%

- Jumlah Suara Sah = (81.731 : 94.889) x 100% = 86,13%

- Jumlah Suara Tidak Sah = (13.158 : 94.889) x 100% = 13,87%

2. Dapil 2 :

- PDIP = (14.392 : 63.450) x 100% = 22,68%

- Partai Golkar = (12.705 : 63.450) x 100% = 20,02%

- Partai Demokrat = (10.318 : 63.450) x 100% = 16,26%

- PAN = (6.275 : 63.450) x 100% = 9,9%

- PKB = (4.862 : 63.450) x 100% = 7,38%

- Jumlah Suara Sah = (63.450 : 74.406) x 100% = 85,27%

- Jumlah Suara Tidak Sah = (10.956 : 74.406) x 100% = 14,73%

20 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

3. Dapil 3 :

- PDIP = (19.901 : 88.955) x 100% = 22,37%

- Partai Demokrat = (14.296 : 88.955) x 100% = 16,07%

- PAN = (12.406 : 88.955) x 100% = 13,95%

- Partai Golkar = (10.752 : 88.955) x 100% = 12,09%

- PKS = (10.364 : 88.955) x 100% = 11,65%

- Jumlah Suara Sah = (88.955 : 101.044) x 100% = 88,04%

- Jumlah Suara Tidak Sah = (12.089 : 101.044) x 100% = 11,96%

4. Dapil 4 :

- PDIP = (36.406 : 98.454) x 100% = 36,98%

- Partai Golkar = (19.532 : 98.454) x 100% = 19,84%

- PAN = (8.825 : 98.454) x 100% = 8,96%

- PKB = (7.222 : 98.454) x 100% = 7,34%

- PKS = (6.418 : 98.454) x 100% = 6,52%

- Jumlah Suara Sah = (98.454 : 114.122) x 100% = 86,27%

- Jumlah Suara Tidak Sah = (15.668 : 114.122) x 100% = 13,73%

5. Dapil 5

- PDIP = (27.624 : 85.727) x 100% = 32,22%

- Partai Golkar = (12.206 : 85.727) x 100% = 14,24%

- Partai Demokrat = (9.059 : 85.727) x 100% = 10,57%

- PKS = (8.110 : 85.727) x 100% = 9,46%

- PKB = (7.854 : 85.727) x 100% = 9,161%

- Jumlah Suara Sah = (85.727 : 100.387) x 100% = 85,4%

- Jumlah Suara Tidak Sah = (14.660 : 100.387) x 100% = 14,6%

21 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN PRESIDEN & WAKIL PRESIDEN

TAHUN 2009

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan pemilihan umum Presiden dan Wakil Presiden adalah

Undang-Undang Nomor 42 Tahun 2008 tentang Pemilihan Umum Presiden & Wakil

Presiden.

Diselenggarakan pada Hari Rabu, 08 Juli 2009 dan Ada 3 Pasangan Calon peserta yang

akan maju sebagai Calon Presiden & Wakil presiden Republik Indonesia periode tahun

2009- 2014 yaitu :

1. Pasangan Calon (Paslon) nomor 1 : Hj. Megawati Soekarnoputri & H. Prabowo

Subianto di usung oleh PDIP, Partai Gerindra, PNI Marhaenisme, Partai Buruh, Pakar

Pangan, Partai Merdeka, Partai Kedaulatan, PSI, PPNUI (Memenuhi 21,61%)

2. Pasangan calon (Paslon) Nomor 2 : DR. H. Susilo Bambang Yudhoyono & PROF. DR.

Budiono di usung oleh Partai Demokrat, PKS, PAN, PPP, PKB, PBB, PDS, PKPB, PBR, PPRN,

PKPI, PDP, PPPI, Partai RepublikaN, Partai Patriot, PNBI, PMB, PPI, Partai Pelopor, PKDI,

PIS, Partai PIB, Partai PDI ( memenuhi 56,07 %)

3. Pasangan Calon (Paslon) nomor 3 : H. M. Jusuf Kalla & H. Wiranto. Di usung oleh

Partai Golkar dan Partai Hanura ( memenuhi 22,23 %)

2. Daerah Pemilihan, adalah seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 1.731 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih, pada Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2009 ini

sebanyak 684.967 jiwa. Terdiri dari 344.611 pemilih laki-laki dan 340.356 pemilih

perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

1. Partisipasi pemilih : 483.998

2. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 481.885

3. Pemilih dari TPS lain : 2.113

4. Perolehan Suara Sah : 448.944

D eskripsi

22 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

5. Suara Tidak Sah : 35.054

6. Jumlah Surat Suara Paslon 1 : 200.076

7. Jumlah Surat Suara Paslon 2 : 208.946

8. Jumlah Surat Suara Paslon 3 : 39.922

6. Prosentase :

1. Paslon 1 = (200.076 : 448.944) x 100% = 44,565 %

2. Paslon 2 = (208.946 : 448.944) x 100% = 46,541%

3. Paslon 3 = ( 39.922 : 448.944) x 100% = 8,892%

4. Partisipasi Pemilih = (481.885 + 2.113) = 0,7066 x 100% = 70,88%

684.967

5. Perolehan Suara Sah = (448.944 : 483.998) x 100% = 92.757%

6. Perolehan suara Tidak Sah = (35.054 : 483998) x 100% = 7,242%

Jadi untuk Pemilihan umum Presiden dan Wakil Presiden Rebublik Indonesia periode tahun

2009 – 2014 di kabupaten Purbalingga di menangkan oleh Pasangan : DR.H. Susilo Bambang

Yudhoyono dan PROF. DR. Budiono dengan memperoleh suara 208.946 ( 46,491 %). Disusul

pasangan Hj. Megawati Soekarnoputri dan H. Prabowo Subianto dengan 200.076 (44.565%)

dan pasangan H. M Jusuf Kalla dan H. Wiranto 39.922 (8.892%)

23 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN BUPATI & WAKIL BUPATI PURBALINGGA

TAHUN 2010

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan Pilkada adalah Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004

tentang Pemerintahan Daerah. Sejak berlakunya Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2007

tentang Penyelenggara Pemilihan Umum, pilkada dimasukkan dalam rezim pemilu,

sehingga secara resmi bernama "pemilihan umum kepala daerah dan wakil kepala daerah".

Pemilihan Umum Bupati & Wakil Bupati Tahun 2010 merupakan Pemilihan Kepala Daerah

secara langsung yang dilaksanakan untuk yang kedua kalinya di Kabupaten Purbalingga.

Diselenggarakan untuk memilih Kepala Daerah (Bupati & Wakil Bupati) untuk memimpin

suatu daerah.Pemilihan Umum dilaksanakan secara serentak di Kabupaten Purbalingga pada

hari Minggu, 18 April 2010 dengan cara coblos.

Ada 3 Pasangan Calon yang mendaftar sebagai Calon Bupati & Wakil Bupati Kabupaten

Purbalingga tahun 2010 yaitu :

1. Pasangan Calon (Paslon) nomor 1 : R. Bambang Budi Sardjono dengan Drs. Mohamad

Wijaya, MM

2. Pasangan Calon (Paslon) nomor 2 : Drs. H. Heru Sudjatmoko, M.Si dengan Drs. H.

Sukento Rido M., MM

3. Pasangan Calon (Paslon) nomor 3 : Ir. Singgih Hidayat dengan Setyaningrum.

2. Daerah Pemilihan, adalah seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 1.731 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih Tetap,pada Pemilihan Umum Bupati & Wakil Bupati Tahun 2010 ini

sebanyak 689.384 jiwa. Terdiri dari 346.617 pemilih laki-laki dan 342.767 pemilih perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

1. Partisipasi Pemilih : 460.041

2. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 459.288

3. Pemilih dari TPS lain : 753

4. Perolehan Suara Sah : 408.331

D eskripsi

24 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

5. Suara Tidak Sah : 51.710

6. Jumlah Suara Paslon 1 : 148.285

7. Jumlah Suara Paslon 2 : 235.158

8. Jumlah Suara Paslon 3 : 24.888

6. Prosentase :

1. Paslon 1 = (148.285 : 408.331) x 100% = 26,314%

2. Paslon 2 = (235.158 : 408.331) x 100% = 57,59%

3. Paslon 3 = ( 24.888 : 408.331) x 100% = 6,095%

4. Partisipasi Pemilih = (459.288 + 753) = 0,6673 x 100% = 66,73%

689.384

5. Perolehan Suara Sah = (408.331 : 460.041) x 100% = 88,759%

6. Perolehan suara Tidak Sah = (51.710 : 460.041) x 100% = 11,24%

25 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN GUBERNUR & WAKIL GUBERNUR JAWA TENGAH

TAHUN 2013

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan Pilgub adalah Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004

tentang Pemerintahan Daerah. Sejak berlakunya Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2007

tentang Penyelenggara Pemilihan Umum, Pilkada dimasukkan dalam rezim Pemilu, sehingga

secara resmi bernama "Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah".

Diselenggarakan untuk memilih Kepala Daerah (Gubernur & Wakil Gubernur) untuk

memimpin suatu Provinsi.

Dilaksanakan serentak di seluruh Provinsi Jawa Tengah pada hari Minggu, 26 Mei 2013

dengan cara “Coblos”. Ada 3 Pasangan Calon yang mendaftar sebagai Calon Gubernur &

Wakil Gubernur Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013 yaitu :

NO FOTO PASANGAN CALON

1 Drs. Hadi Prabowo, MM dengan Dr. H. Don Murdono, SH, M.Si

2 H. Bibit Waluyo dengan Prof. Dr. H. Sudijono Sastroadmodjo, M.Si

3 H. Ganjar Pranowo, SH dengan Drs. H. Heru Sudjatmoko, M.Si.

2. Daerah Pemilihan, adalah seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 1.629 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

D eskripsi

26 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

4. Jumlah Pemilih Tetap,pada Pemilihan Umum Gubernur & Wakil Gubernur Jawa Tengah

Tahun 2013 ini sebanyak 726.217 jiwa. Terdiri dari 365.946 pemilih laki-laki dan 360.217

pemilih perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

1. Jumlah Pemilih Tetap : 726.217

2. Pemilih DPT yang menggunakan Hak Pilih : 426.328 :

3. Pemilih dari TPS lain : 809

4. Pemilih yang menggunakan KTP : 418

5. Perolehan Suara Sah : 404.227

6. Suara Tidak Sah : 23.328

7. Jumlah Suara Paslon 1 : 37.952

8. Jumlah Suara Paslon 2 : 91.515

9. Jumlah Suara Paslon 3 : 274.760

6. Prosentase :

1. Paslon 1 = (37.952 : 404.227) x 100% = 9,38 %

2. Paslon 2 = (91.515 : 404.227) x 100% = 22,63 %

3. Paslon 3 = (274.760: 404.227) x 100% = 67,97 %

4. Partisipasi Pemilih = 427.555 = 0,588 x 100% = 58,84 %

(726.217+418)

5. Perolehan Suara Sah = (404.227 : 427.555) x 100% = 94,54 %

6. Perolehan suara Tidak Sah = (23.328 : 427.555) x 100% = 5,45 %

27 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF

TAHUN 2014

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan Pilleg :

a. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2003 tentang Susunan dan kedudukan MPR, DPR,

DPD dan DPRD;

b. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2007 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum;

c. Undang-Undang Nomor 02 Tahun 2008 tentang Partai Politik;

d. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2012 tentang Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD,

dan DPRD.

Pemilu Legislatif adalah pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan

Perwakilan Daerah dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah yang diselenggarakan untuk

memilih 560 anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), 132 anggota Dewan Perwakilan

Daerah (DPD), serta anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPRD Provinsi maupun DPRD

Kabupaten) se-Indonesia untuk masa tugas 2014-2019.

Dilaksanakan serentak di seluruh wilayah Indonesia pada hari Rabu, 9 April 2014 dengan

cara “mencoblos”. Peserta Pemilu Legislatif Tahun 2014 sebanyak 12 partai politik, termasuk

dan 3 (tiga) partai politik lokal Nanggroe Aceh Darussalam (NAD). Susunan Partai Politik

Peserta Pemilu Legislatif Tahun 2014 adalah sebagai berikut :

DAFTAR PARTAI POLITIK PESERTA PEMILIHAN UMUM TAHUN 2014

NO LAMBANG ALAMAT KANTOR PUSAT ALAMAT DPD PURBALINGGA

1

PARTAI NASDEM.

Ketua Umum

: SURYA PALOH Ketua : NUR TJAHYATI

Sekjen : PATRICE RIO CAPELLA. Sekretaris : R. HERU PRASETYA.

Bendahara : MEIDINI B. SOEBROTO. Bendahara : MUKHAMI.

Alamat : Jl. RP. Soeroso No. 44 Gondangdia Lama, Jakarta.

Alamat : Jl. Dipokusumo No. 03, Purbalingga Lor.

Telepon : 021 - 3929801. Telepon : 0281- 894357

No.Faks. : 021 - 31927288. SK Pengurus

: (SK 1170-SK/DPP-Nasdem/VI/2012).

D eskripsi

28 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

NO LAMBANG ALAMAT KANTOR PUSAT ALAMAT DPD PURBALINGGA

2

PARTAI KEBANGKITAN BANGSA ( PKB ).

Ketua Umum

: H. A. MUHAIMIN ISKANDAR. Ketua : SLAMET WAHIDIN AL-HANAFI.

Sekjen : H. IMAM NAHRAWI. Sekretaris : MISWANTO, M.Pd.

Bendahara : H. BACHRUDIN NASORI. Bendahara : PUPUT ADI PURNOMO.

Alamat : Jl. Raden Saleh No. 09, Jakarta Pusat.

Alamat : Jl. Letnan Sudani No. 15 Kembaran Kulon.

Telepon : 021 - 3145328. Telepon : 0281- 896098.

No.Faks. : 021 - 3145329. SK Pengurus

:

(SK DPP No. 12942/ DPP-03/ V/ A.1/ III/ 2013).

3

PARTAI KEADILAN SEJAHTERA ( PKS ).

Ketua Umum

: M. ANIS MATTA. Ketua : CAHYO SUSILO, A.Md. RO.

Sekjen : - Sekretaris : RAHMAT ARIPIN, SE.

Bendahara : MAHFUDZ ABDURRAHMAN. Bendahara : AFIQ YUNAN

Alamat : Jl. TB. Simatupang No. 82, Pasar Minggu Jakarta.

Alamat : Penambongan

Telepon : 021 - 78842116. Telepon :

No.Faks. : 021 - 78846456. SK Pengurus

:

4

PARTAI DEMOKRASI INDONESIA PERJUANGAN ( PDI-P ).

Ketua Umum

: MEGAWATI SOEKARNOPUTRI.

Ketua : H. TASDI, SH, MM.

Sekjen : HASTO KRISTYARTO Sekretaris : H.R. BAMBANG IRAWAN, SH

Bendahara : OLLY DONDOKAMBEY. Bendahara : R RAGIL

Alamat : Alamat : Jl. Letjen. S. Parman No. 42 Purbalingga.

Telepon : Telepon : (0281) - 894534.

No.Faks. : SK Pengurus

:

5

PARTAI GOLONGAN KARYA (P.GOLKAR).

Ketua Umum

: H. ABURIZAL BAKRIE. Ketua : SUDARNO

Sekjen : IDRUS MARHAM. Sekretaris :

Bendahara : Drs. SETYA NOVANTO. Bendahara :

Alamat : Jl. Anggrek Nelly Murni, Jakarta.

Alamat : Jl. Komnot Sumarsono No. 83 A, Purbalingga.

Telepon : 021 - 5302222. Telepon : (0281) - 892444.

No.Faks. : 021 - 5303380. SK Pengurus

:

6

PARTAI GERAKAN INDONESIA RAYA (P. GERINDRA).

Ketua Umum

: PRABOWO SUBIANTO Ketua : IMAM PURSETO, S.Sos.

Sekjen : H. AHMAD MUZANI, S.Sos. Sekretaris : WISNU RAHARJO, ST.

Bendahara : THOMAS A. MULIATNA DJIWANDONO, MA.

Bendahara : Ny. SRI MUSRINGAH, SGN.

Alamat : Jl. Harsono RM No. 54, Ragunan, Pasar Minggu.

Alamat : Jl. Mayjen DI Panjaitan No. 60 A, Purbalingga Lor.

Telepon : 021 - 7892377, 7801396. Telepon : (0281) - 7689585.

No.Faks. : 021 - 7819712. SK Pengurus

: (SK 02-0093/Kpts/DPP-GERINDRA/2011).

29 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

NO LAMBANG ALAMAT KANTOR PUSAT ALAMAT DPD PURBALINGGA

7

PARTAI DEMOKRAT.

Ketua Umum

: SUSILO BAMBANG YUDHOYONO

Ketua : NUROCHIM YUDHADIHARJA (Plt.)

Sekjen : HINCA PANJAITAN Sekretaris : SUNARKO, SH.

Bendahara : Bendahara : NAJIB AL JUFRI.

Alamat : Jl. Kramat Raya No. 146, Jakarta Pusat.

Alamat : Jl. Letkol Isdiman No. 11, Purbalingga.

Telepon : 021 - 31907999 Telepon : (0281) - 896099.

No.Faks. : 021 - 31908999 SK Pengurus

:

8

PARTAI AMANAT NASIONAL. (PAN).

Ketua Umum

: ZULKIFLI HASAN Ketua : Drs. SOBERI ARAFAH, M.Si.

Sekjen : Sekretaris : KHOSIMUN, SH.

Bendahara : Bendahara : Drs. H. MUGO WALUYO.

Alamat : Jl. Warung Buncit Raya No. 17, Jakarta Selatan.

Alamat : Jl. Letnan Sudani No. 08, Kembaran Kulon.

Telepon : 021 - 7975588. Telepon : (0281) - 577555.

No.Faks. : 021 - 7975632222. SK Pengurus

: (SK PAN/11/A/Kpts/K-S/149/V/2011).

9

PARTAI PERSATUAN PEMBANGUNAN. (PPP).

Ketua Umum

: Drs. H. SURYADHARMA ALI, M.Si.

Ketua : Hj. NURUL HIDAYAH, SH, MSi.

Sekjen : Ir. H. M. ROMAHURMUZIY, MT.

Sekretaris : IMRON FAISAL, S.Ag.

Bendahara : Drs. H. MAHMUD YUNUS. Bendahara : MAKSUD.

Alamat : Jl. Diponegoro No. 60, Jakarta. Alamat : Jl. Achmad Nur No. 8 Rt. 01/ 05 ( Kauman ), Kel. Purbalingga Lor, Purbalingga. Telepon : 021 - 31926164, 31936338.

No.Faks. : 021 - 3142558. Telepon : (0281) 891401

SK Pengurus

: (SK 231.37/KPTS/K/I/2011).

10

PARTAI HATI NURANI RAKYAT. (HANURA).

Ketua Umum

: H. WIRANTO. Ketua : HARYANTO, S.Pd.

Sekjen : DOSSY ISKANDAR PRASETYO.

Sekretaris : AT. HADI SETYADI.

Bendahara : BAMBANG SUDJAGAD. Bendahara : BAMBANG BANGUN N.

Alamat : Jl. Imam Bonjol No. 04, Menteng, Jakarta Pusat.

Alamat : Jl. Raya Soekarno - Hatta, Penambongan, Purbalingga.

Telepon : 021 - 3100169. Telepon : 081327672469.

No.Faks. : 021 - 3100174. SK Pengurus

: (SKEP/ 023/DPD-HANURA-JT/X/2012).

11

PARTAI DAMAI ACEH (PDA).

TIDAK ADA

Ketua Umum

: Tgk. MUHIBBUSSABRI A. WAHAB.

Sekjen : KHAIDIR RIZAL JAMAL, S.Pd.

Bendahara : M. TAHIR, S.Sos.

Alamat : Jln. Pocut Baren No. 11, Kp. Kramat, Banda Aceh.

Telepon : -

No.Faks. : -

30 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

NO LAMBANG ALAMAT KANTOR PUSAT ALAMAT DPD PURBALINGGA

12

PARTAI NASIONAL ACEH (PNA).

TIDAK ADA

Ketua Umum

: IRWANSYAH (Tgk. MUCHSALMINA).

Sekjen : MUHARRAM IDRIS.

Bendahara : LUKMAN AGE.

Alamat : -

Telepon : -

No.Faks. : -

13

PARTAI ACEH.

TIDAK ADA

Ketua Umum

: MUZAKIR MANAF.

Sekjen : MUKHLIS BASYAH.

Bendahara : HASANUDIN SABON.

Alamat : Jl. Soekarno Hatta No. 5-6-7, Simpang Dodik Emperum Jaya Baru, Banda Aceh.

Telepon : 0651 - 40750.

No.Faks. : -

14

Ketua Umum

: Dr. H. MS. KABAN, SE, M.Si. Ketua : H. A. ACHMAD KAMAL ISMA'IL.

Sekjen : B.M WIBOWO, SE, MM. Sekretaris : MUHAMMAD IQBAL, SE.I.

Bendahara : SARINANDA DJIBRAN, SH. Bendahara : NANI SUBANDIAH.

Alamat : Jl. Raya Pasar Minggu KM. 18 No. 1 B, Jakarta Selatan.

Alamat : Jl. Achmad Nur No. 8 Rt. 01/ 05 ( Kauman ), Kel. Purbalingga Lor, Purbalingga.

Telepon : 021 - 79180734.

:

No.Faks. : 021 - 79180765. Telepon : 081327397481.

SK Pengurus

:

(SKR.PP/937/2012).

15

PARTAI KEADILAN DAN PERSATUAN INDONESIA (PKP INDONESIA).

Ketua Umum

: Letjen TNI (Purn) Dr. (HC) H. SUTIYOSO, SH.

Ketua : Drs. RAWAN UDI PURWITO.

Sekjen : Drs. H. LUKMAN F. MOKOGINTA, M.Si.

Sekretaris : KASTO. BBS, SH.

Bendahara : LINDA SETIAWATI. Bendahara : ROKHADI.

Alamat : Jl. Pangeran Antasari No. 68, Cipete Utara, Jakarta.

Alamat : Desa Kejobong Rt 01 Rw 04, Kejobong, Purbalingga.

Telepon : 021 - 7246174. Telepon : 085227035769. E-mail : [email protected]

No.Faks. : 021 - 7253952. SK Pengurus

: (SK 035.25A/DPP PKP IND/Jtg/IV/2013).

2. Daerah Pemilihan,

A. Daerah Pemilihan untuk Pemilihan Anggota DPR dan DPRD Provinsi, yaitu JAWA

TENGAH – 7, terdiri dari :

- Kabupaten Purbalingga.

- Kabupaten Banjarnegara, dan

- Kabupaten Kebumen.

31 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

B. Daerah Pemilihan untuk Pemilihan Anggota DPRD Kabupaten, Wilayah Kabupaten

Purbalingga dibagi menjadi 5 bagian :

1. Purbalingga 1 meliputi : Kecamatan Karanganyar, Kecamatan Kertanegara, Kecamatan

Karangmoncol, Kecamatan Rembang.

2. Purbalingga 2 meliputi : Kecamatan Kejobong, Kecamatan Pengadegan, Kecamatan

Kaligondang.

3. Purbalingga 3 meliputi : Kecamatan Kemangkon, Kecamatan Bukateja, Kecamatan

Purbalingga.

4. Purbalingga 4 meliputi : Kecamatan Kalimanah, Kecamatan Padamara, Kecamatan

Bojongsari, Kecamatan Kutasari.

5. Purbalingga 5 meliputi : Kecamatan Mrebet, Kecamatan Bobotsari, Kecamatan

Karangreja, Kecamatan Karangjambu.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 1.926 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih Tetap, pada Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi dan

DPRD Kabupaten Purbalingga Tahun 2014 sebanyak 724.380 jiwa. Terdiri dari 364.588

pemilih laki-laki dan 359.792 pemilih perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

A. Jumlah Perolehan Suara 5 (lima) besar Parpol :

1. Partisipasi Pemilih : 529.553

2. Pemilih yang Menggunakan Hak Pilih : 529.553

3. Pemilih dari TPS lain : 3.761

4. Perolehan Suara Sah : 500.199

5. Suara Tidak Sah : 29.354

6. Jumlah Suara PDIP : 119.363

7. Jumlah Suara Partai Golkar : 74.759

8. Jumlah Suara Partai Gerindra : 68.531

9. Jumlah Suara PKB : 56.388

10. Jumlah Suara PKS : 38.580

B. Jumlah Perolehan Suara Calon Anggota DPD :

1. Partisipasi Pemilih : 529.550

2. Pemilih yang Menggunakan hak Pilih : 529.550

3. Pemilih dari TPS Lain : 3.761

4. Perolehan Suara Sah : 427.518

5. Suara Tidak Sah : 102.032

C. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Provinsi :

1. Partisipasi Pemilih : 529.551

2. Pemilih yang Menggunakan Hak Pilih : 457.082

32 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

3. Pemilih dari TPS lain : 3.761

4. Perolehan Suara Sah : 457.082

5. Suara Tidak Sah : 72.469

6. Jumlah Suara PDIP : 99.963

7. Jumlah Suara Partai Golkar : 47.741

8. Jumlah Suara Partai Gerindra : 35.501

9. Jumlah Suara PKS : 33.355

10. Jumlah Suara PPP : 33.298

D. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Kabupaten :

1) Daerah Pemilihan Purbalingga – 1.

No Nama Parpol Dapil Purbalingga 1

Jumlah

Kr.Anyar Krt.Negara Kr.Moncol Rembang

1 PDIP 4.865 3.777 6.339 9.030 24.011

2 Partai Golkar 2.784 1.575 3.437 3.449 11.245

3 Partai Gerindra 1.812 1.356 3.597 3735 10.500

4 PKB 2.167 2.566 1.875 3.660 10.268

5 PPP 4.130 1.646 3.188 475 9.439

2) Daerah Pemilihan Purbalingga – 2.

No Nama Parpol

Dapil Purbalingga 2

Jumlah

Kejobong Pengadegan Kaligondang

1 PDIP 4.866 4.437 6.558 15.861

2 Partai Gerindra 1.802 2.398 10.779 14.979

3 Partai Golkar 4.620 2.312 3829 10.761

4 PKB 3.559 3.069 3.527 10.155

5 PKS 1.538 3.630 3.870 9.038

33 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

3) Daerah Pemilihan Purbalingga – 3.

No Nama Parpol

Dapil Purbalingga 3

Jumlah

Kemangkon Bukateja Purbalingga

1 PDIP 7.536 9.722 8.060 25.318

2 Partai Golkar 4.931 7.272 6.814 19.017

3 Partai Gerindra 5.992 3.797 3.109 12.898

4 PKB 4.504 5.086 2.415 12.005

5 PAN 2.051 4.560 2.177 8.788

4) Daerah Pemilihan Purbalingga – 4.

No Nama Parpol

Dapil Purbalingga 4

Jumlah

Kalimanah Padamara Bojongsari Kutasari

1 PDIP 8.297 5.837 10.082 6.877 31.093

2 Partai Golkar 7.018 3.439 5.892 5.439 21.788

3 Partai Gerindra 2.500 2.672 1.667 5.193 12.032

4 PKB 1.920 1.736 4.459 3.123 11.238

5 Partai Nasdem 2.200 4.735 1.898 1.209 10.042

5) Daerah Pemilihan Purbalingga – 5.

No Nama Parpol

Dapil Purbalingga 5

Jumlah Mrebet Bobotsari Karangreja Kr.Jambu

1 PDIP 5.844 5.130 10.005 2.101 23.080

2 Partai Gerindra 8.814 7.281 1.161 1.098 18.354

3 PKB 3.636 3.270 2.269 3.547 12.722

4 Partai Golkar 5.251 1.873 3.416 1.408 11.948

5 PPP 1.941 3.006 1.828 2.314 9.089

34 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

6. Prosentase :

A. Jumlah Perolehan Suara 5 (lima) besar Parpol :

1. PDIP = (119.363 : 500.199) x 100% = 23,8%

2. Partai Golkar = (74.759 : 500.199) x 100% = 14,9%

3. Partai Gerindra = (68.531 : 500.199) x 100% = 13,7%

4. PKB = (56.388 : 500.199) x 100% = 11,2%

5. PKS = (38.580 : 500.199) x 100% = 7,7%

6. Partisipasi Pemilih = (500.199+29.354) = 0,73104 x 100% = 73,10%

724.380

7. Perolehan Suara Sah = (500.199 : 529.553) x 100% = 94,45%

8. Perolehan suara Tidak Sah = (29.354 : 529.553) x 100% = 5,54%

B. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Provinsi :

1. PDIP = (99.963 : 457.082) x 100% = 21,86%

2. Partai Golkar = (47.741 : 457.082) x 100% = 10.44%

3. Partai Gerindra = (35.501 : 457.082) x 100% = 7.76%

4. PKS = (33.355 : 457.082) x 100% = 7.29%

5. PPP = (33.298 : 457.082) x 100% = 7,28%

6. Partisipasi Pemilih = (457.082+72.469) = 0,7310 x 100% = 73,10%

724.380

7. Perolehan Suara Sah = (457.082 : 529.553) x 100% = 86,31%

8. Perolehan suara Tidak Sah = (72.469 : 529.553) x 100% = 13.68%

C. Jumlah Perolehan Suara Parpol Tingkat Kabupaten :

1. Dapil 1 :

- PDIP = (24.011 : 97.207) x 100% = 22,03%

- Partai Golkar = (11.245 : 97.207) x 100% = 11,56%

- Partai Gerindra = (10.500 : 97.207) x 100% = 10,80%

- PKB = (10.268 : 97.207) x 100% = 10,56%

- PPP = ( 9.439 : 97.207) x 100% = 9,71%

- Jumlah Suara Sah = (97.207 : 102.271) x 100% = 95,04%

- Jumlah Suara Tidak Sah = ( 5.064 : 102.271) x 100% = 4,06%

2. Dapil 2 :

- PDIP = (15.861 : 79.419) x 100% = 19,97%

- Partai Gerindra = (14.979 : 79.419) x 100% = 18,86%

- Partai Golkar = (10.761 : 79.419) x 100% = 13,54%

- PKB = (10.155 : 79.419) x 100% = 12,78%

- PKS = (9.038 : 79.419) x 100% = 11,38%

- Jumlah Suara Sah = (79.419 : 83.122) x 100% = 95,54%

- Jumlah Suara Tidak Sah = ( 3.703 : 83.122) x 100% = 4,46%

35 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

3. Dapil 3 :

- PDIP = (25.318 : 104.711) x 100% = 24,17%

- Partai Golkar = (19.017 : 104.711) x 100% = 18,16%

- Partai Gerindra = (12.898 : 104.711) x 100% = 12,31%

- PKB = (12.005 : 104.711) x 100% = 11,46%

- PAN = (8.788 : 104.711) x 100% = 8,39%

- Jumlah Suara Sah = (104.711 : 109.958) x 100% = 95,22%

- Jumlah Suara Tidak Sah = (5.247 : 109.958) x 100% = 4,78%

4. Dapil 4 :

- PDIP = (31.093 : 117.760) x 100% = 26,40%

- Partai Golkar = (21.788 : 117.760) x 100% = 18,50%

- Partai Gerindra = (12.032 : 117.760) x 100% = 10,21%

- PKB = (11.238 : 117.760) x 100% = 9,54%

- Partai Nasdem = (10.042 : 117.760) x 100% = 8,52%

- Jumlah Suara Sah = (117.760 : 126.105) x 100% = 93,38%

- Jumlah Suara Tidak Sah = ( 8.345 : 126.105) x 100% = 6,62%

5. Dapil 5

- PDIP = (23.080 : 101.102) x 100% = 22,82%

- Partai Gerindra = (18.354 : 101.102) x 100% = 18,15%

- PKB = (12.722 : 101.102) x 100% = 12,58%

- Partai Golkar = (11.948 : 101.102) x 100% = 11,81%

- PPP = ( 9.089 : 101.102) x 100% = 8,98%

- Jumlah Suara Sah = (101.102 : 108.097) x 100% = 93,52%

- Jumlah Suara Tidak Sah = ( 6.995 : 108.097) x 100% = 6,48%

36 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN PRESIDEN & WAKIL PRESIDEN

TAHUN 2014

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan pemilihan umum Presiden dan Wakil Presiden adalah

Undang-Undang Nomor 42 Tahun 2008 tentang Pemilihan Umum Presiden & Wakil

Presiden.

Diselenggarakan pada Hari Rabu, 9 Juli 2014 dan ada 2 Pasangan Calon peserta yang maju

sebagai Calon Presiden & Wakil presiden Republik Indonesia periode tahun 2014- 2019

yaitu :

1. Pasangan Calon (Paslon) nomor 1 : H. Prabowo Subianto & Ir. H. M. Hatta Rajasa di

usung oleh Partai Gerindra, Partai Golkar, PAN, PKS, PPP, PBB dan Partai Demokrat

(Memenuhi 63,54 %)

2. Pasangan calon (Paslon) Nomor 2 : Ir. H. Joko Widodo & Drs. H. M. Jusuf Kalla di

usung oleh PDIP, PKB, Partai Hanura, Partai NasDem, PKPI ( memenuhi 36,46 %)

2. Daerah Pemilihan, adalah seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 1.627 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih, yang terdaftar dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) pada Pemilihan Umum

Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2014 ini sebanyak 727.777 jiwa. Terdiri dari 366.161

pemilih laki-laki dan 361.616 pemilih perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

1. Partisipasi pemilih : 510.579

2. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 507.452

3. Pemilih Tambahan : 3.127

4. Perolehan Suara Sah : 504.577

5. Suara Tidak Sah : 6.002

6. Jumlah Surat Suara Paslon 1 : 183.873

7. Jumlah Surat Suara Paslon 2 : 320.704

D eskripsi

37 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

6. Prosentase :

1. Paslon 1 = (183.873 : 504.577) x 100% = 36,44 %

2. Paslon 2 = (320.704 : 504.577) x 100% = 63,56%

3. Partisipasi Pemilih = (507.452 + 3.127) = 0,6982 x 100% = 69,82%

731.258

4. Perolehan Suara Sah = (504.577 : 510.579) x 100% = 98,82%

5. Perolehan suara Tidak Sah = (6.002 : 510.579) x 100% = 1,18%

38 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PEMILIHAN UMUM BUPATI & WAKIL BUPATI

TAHUN 2015

1. Dasar Hukum, penyelenggaraan Pilkada adalah Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 1

Tahun 2015 Tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1

Tahun 2014 Tentang Pemilihan Gubernur, Bupati, Dan Walikota Menjadi Undang-Undang.

Pilkada ini merupakan pilkada serentak yang pertama kali dilaksanakan oleh Komisi

Pemilihan Umum Kabupaten Purbalingga yang diikuti oleh daerah, baik itu Provinsi dan

Kabupaten/Kota di seluruh wilayah Indonesia. Dilaksanakan di Kabupaten Purbalingga pada

hari Rabu, 9 Desember 2015. Ada 2 Pasangan Calon yang mendaftar sebagai Calon Bupati &

Wakil Bupati kabupaten Purbalingga Tahun 2015 yaitu :

1. Pasangan Calon (Paslon) nomor 1 : H. Tasdi, SH., MM dengan Dyah Hayuning Pratiwi

2. Pasangan Calon (Paslon) nomor 2 : H. Sugeng, SH., M.SI dengan H. Sutjipto, SH

2. Daerah Pemilihan, adalah seluruh Wilayah Kabupaten Purbalingga.

3. Penyelenggara Pemilu.

Kabupaten Purbalingga terdiri dari 18 Kecamatan dan 239 Desa. Untuk jumlah Panitia

Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 18, jumlah Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebanyak

239 dan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) sebanyak 1.629 yang tersebar di seluruh

Kabupaten Purbalingga.

4. Jumlah Pemilih Tetap, pada Pemilihan Umum Bupati & Wakil Bupati Kabupaten

Purbalingga Tahun 2015 ini sebanyak 737.595 jiwa. Terdiri dari 370.907 pemilih laki-laki dan

366.688 pemilih perempuan.

5. Hasil Perolehan Suara :

1. Jumlah Pemilih Tetap : 737.595

2. Partisipasi Pemilih : 442.768

3. Pemilih Yang Menggunakan Hak Pilih : 442.207

4. Pemilih dari TPS lain : 561

5. Perolehan Suara Sah : 418.313

6. Suara Tidak Sah : 25.495

7. Jumlah Suara Paslon 1 : 228.037

8. Jumlah Suara Paslon 2 : 190.276

D eskripsi

39 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

6. Prosentase :

1. Paslon 1 = (228.037 : 418.813) x 100% = 55,16%

2. Paslon 2 = (190.276 : 418.813) x 100% = 44,84%

3. Partisipasi Pemilih = (442.768 + 561) = x 100% = 60,06%

737.595

4. Perolehan Suara Sah = (418.313 : 443.808) x 100% = 94,25%

5. Perolehan suara Tidak Sah = (25.495 : 443.808) x 100% = 5,75%

40 | D e s k r i p s i P e m i l u P u r b a l i n g g a

2 0 0 4 - 2 0 1 5

PENUTUP

Dengan tersusunnya buku deskripsi pemilu sepanjang masa oleh KPU Kabupaten

Purbalingga diharapkan dapat memberikan kontribusi yang positif dalam proses

kehidupan ber-demokrasi di Jawa Tengah, khususnya di Kabupaten Purbalingga serta

dapat memberikan informasi bagi setiap masyarakat yang ingin mengetahui hasil

perolehan suara dari setiap pemilihan umum yang telah diselenggarakan di Kabupaten

Purbalingga.

Kami sadari sepenuhnya bahwa upaya kami menyusun buku deskripsi ini masih

jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu kritik dan saran sangat kami harapkan guna

perbaikan penyusunan buku deskripsi pemilu sepanjang masa di masa mendatang.

Atas segala kekurangan dan keterbatasan, KPU Purbalingga menyampaikan

permohonan maaf, semoga dapat digunakan sebagai pedoman dan memahami

penyelenggaraan setiap pemilihan umum yang dilaksanakan di Kabupaten Purbalingga.

D eskripsi