contoh text procedure wan

2
http://www.elraz.co.cc/ (Blog pembelajaran Bahasa Inggris dan TIK tingkat SMP dan sederajat) Teks Prosedur adalah teks yang isinya mengenai langkah- langkah/step bagaimana membuat/ melakukan sesuatu. Generic Structure: Aim/Goal - Materials – Steps - Aim/Goal (tujuan), terdapat pada judul - Material (bahan dan alat) - Steps (langkah-langkah) Ciri-ciri kebahasaan teks ini antara lain sebagai berikut: - Tenses yang digunakan adalah Simple Present - Pola kalimatnya dominan kalimat imperative (perintah) seperti: Don't, cut, mix, stir, pour, dan sebagainya, yang semua kata-kata tersebut merupakan action verb. - Dipakainya Connectives untuk mengurutkan kegiatan atau action-action yang ada seperti :then, while, the next, after, dll. - ada pula Adverbials untuk menyatakan rinci waktu, tempat, cara yang akurat, misalnya for two minutes, two centimeters from the top, dll.

Upload: one-cute

Post on 26-Jun-2015

149 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Contoh Text Procedure Wan

 http://www.elraz.co.cc/

(Blog pembelajaran Bahasa Inggris dan TIK tingkat SMP dan sederajat)  

Teks Prosedur adalah teks yang isinya mengenai langkah-langkah/step bagaimanamembuat/ melakukan sesuatu. Generic Structure: Aim/Goal - Materials – Steps- Aim/Goal (tujuan), terdapat pada judul- Material (bahan dan alat)- Steps (langkah-langkah) Ciri-ciri kebahasaan teks ini antara lain sebagai berikut:

 

- Tenses yang digunakan adalah Simple Present

 - Pola kalimatnya dominan kalimat imperative (perintah) seperti: Don't, cut, mix,

stir, pour, dan sebagainya, yang semua kata-kata tersebut merupakan action verb.

- Dipakainya Connectives untuk mengurutkan kegiatan atau action-action yang

  ada seperti :then, while, the next, after, dll.

 

- ada pula Adverbials untuk menyatakan rinci waktu, tempat, cara yang akurat, misalnya for two minutes, two centimeters from the top, dll.

 

Page 2: Contoh Text Procedure Wan