contoh soal spss

10
TUGAS INDIVIDU SPSS Data di bawah ini menggambarkan kondisi seorang ibu ketika dia hamil dan kemudian melahirkan bayi dengan status berat bayi lahirnya, yaitu: NO . Umur Pendidik an Status Pekerjaan Nilai Stres Gol. Darah Jumla h Anak Berat Lahir Awal Akhir 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 30 38 41 45 37 19 30 32 20 21 35 25 18 22 40 29 39 26 26 31 45 37 19 30 32 20 21 35 40 18 22 40 20 SMA SMP SMA SMA SMA SD SD SD SMA SMP SD SMP SMP SMA SMP SMP SMA SMA SMA SMA SMA SD SD SMP SMA SMP SMA SD SD SMP SMA SMP SMA Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Bekerja Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Bekerja Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Bekerja Bekerja Bekerja Bekerja Bekerja Tidak Bekerja 16 20 17 18 21 22 19 17 15 19 20 18 18 16 19 21 21 22 21 19 17 15 19 20 18 18 16 19 21 20 22 21 19 21 20 18 19 20 25 24 26 21 20 22 24 20 18 18 24 22 23 23 26 19 20 21 24 20 21 18 19 19 19 18 24 20 AB AB O A B A B A O A AB B A O O O AB AB O O O A A B A O O B O A B B A 3 4 2 5 5 1 2 3 2 1 4 1 1 2 4 2 3 1 2 2 5 2 1 3 2 1 1 5 1 1 1 2 1 Norma l Norma l Norma l BBLR Norma l Norma l BBLR BBLR BBLR Norma l BBLR BBLR Norma l Norma l Norma l Norma l BBLR Norma l Norma l BBLR BBLR

Upload: qitut

Post on 13-Dec-2015

1.462 views

Category:

Documents


214 download

DESCRIPTION

SPSS

TRANSCRIPT

Page 1: Contoh Soal SPSS

TUGAS INDIVIDU SPSS

Data di bawah ini menggambarkan kondisi seorang ibu ketika dia hamil dan kemudian melahirkan bayi dengan status berat bayi lahirnya, yaitu:

NO. Umur Pendidikan Status Pekerjaan

Nilai Stres Gol. Darah

Jumlah Anak

Berat LahirAwal Akhir

12345678910111213141516171819202122232425262728293031323334353637383940

30384145371930322021352518224029392626314537193032202135401822402018193032203135

SMASMPSMASMASMASDSDSD

SMASMPSD

SMPSMPSMASMPSMPSMASMASMASMASMASDSD

SMPSMASMPSMASDSD

SMPSMASMPSMASMASMPSMASD

SMPSMPSD

BekerjaTidak BekerjaTidak Bekerja

BekerjaBekerja

Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja

BekerjaTidak Bekerja Tidak Bekerja

BekerjaBekerja

Tidak Bekerja Tidak Bekerja

BekerjaBekerjaBekerjaBekerjaBekerja

Tidak BekerjaBekerja

Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja

BekerjaBekerjaBekerja

Tidak BekerjaBekerjaBekerja

Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja Tidak Bekerja

BekerjaBekerja

Tidak Bekerja

16201718212219171519201818161921212221191715192018181619212022211918161820172226

21201819202524262120222420181824222323261920212420211819191918242023192021241621

ABABOABABAOA

ABBAOOO

ABABOOOAABAOOBOABBAOBBA

ABABB

3425512321411242312252132115111211124134

NormalNormalNormalBBLRNormalNormalBBLRBBLRBBLRNormalBBLRBBLRNormalNormalNormalNormalBBLRNormalNormalBBLRBBLRBBLRNormalBBLRNormalNormalBBLRNormalNormalBBLRNormalBBLRBBLRNormalNormalNormalNormalBBLRNormalNormal

Page 2: Contoh Soal SPSS

Saudari diminta:Analisislah dengan uji statistic yang sesuai, dengan tingkat kepercayaan 95 % (α = 0,05) :1. Umur dibandingkan dengan rata-rata umur ibu hamil pada penelitian sebelumnya adalah

29 (Uji Beda Mean Satu Sampel = One Samples T-test)2. Status Pekerjaan dan Berat Lahir (Uji Berhubungan = Chi Square/ Fisher’s exact/

Korelasi Rank Spearman)3. Nilai Stres awal dan akhir (Uji Beda 2 Dependen = Paired Samples T-test)4. Pendidikan dan Nilai Stres Akhir (Uji Beda > 2 Mean = One Way Anova)5. Pendidikan dan Status Pekerjaan (Uji Hubungan = Chi Square/ Korelasi Range

Spearman)6. Golongan Darah dan Status Pekerjaan (Uji Hubungan = Chi Square/ Korelasi Range)7. Jumlah anak dan berat badan lahir (Uji Beda 2 Mean Independen = Independent Sample

T-test)8. Umur dan Nilai stress awal (Uji Korelasi Pearson Product Moment/ Regresi Linier

Sederhana)9. Umur, Pendidikan, Status Pekerjaan, Nilai Stres Awal, Golongan Darah dan Jumlah Anak

dengan Nilai Stres Akhir (Uji Regresi Linier Berganda)

Jawab:1. Output Uji Beda Mean Satu Sampel = One Samples T-test

One-Sample Statistics

40 28.40 9.265 1.465umurN Mean Std. Deviation

Std. ErrorMean

One-Sample Test

-.410 39 .684 -.600 -3.56 2.36umurt df Sig. (2-tailed)

MeanDifference Lower Upper

95% ConfidenceInterval of the

Difference

Test Value = 29

Hipotesis :

Ho : tidak ada perbedaan antara Umur dengan Rata-rata umur ibu hamil pada penelitian

sebelumnya

Ha : ada perbedaan antara Umur dengan Rata-rata umur ibu hamil pada penelitian

sebelumnya

Pengambilan Keputusan :

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.684 > 0.05, maka Ho diterima

Page 3: Contoh Soal SPSS

Jadi, tidak ada perbedaan yang bermakna antara Umur dengan Rata-rata umur ibu

hamil pada penelitian sebelumnya.

2. Output Uji Korelasi Rank Spearmen

Correlations

1.000 -.041

. .802

40 40

-.041 1.000

.802 .

40 40

Correlation Coefficient

Sig. (2-tailed)

N

Correlation Coefficient

Sig. (2-tailed)

N

pekerjaan

berat_akhir

Spearman's rhopekerjaan berat_akhir

Hipotesis :

Ho : tidak ada hubungan antara status pekerjaan dan berat lahir

Ha : ada hubungan antara status pekerjaan dan berat lahir

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.802 > 0.05, maka Ho diterima

Jadi, tidak ada hubungan yang bermakna antara status pekerjaan dan berat lahir.

3. Output Paired Samples T-test

Paired Samples Statistics

19.03 40 2.293 .362

21.00 40 2.460 .389

awal

akhir

Pair1

Mean N Std. DeviationStd. Error

Mean

Paired Samples Correlations

40 .132 .417awal & akhirPair 1N Correlation Sig.

Paired Samples Test

-1.975 3.134 .495 -2.977 -.973 -3.986 39 .000awal - akhirPair 1Mean Std. Deviation

Std. ErrorMean Lower Upper

95% ConfidenceInterval of the

Difference

Paired Differences

t df Sig. (2-tailed)

Page 4: Contoh Soal SPSS

Hipotesis :

Ho : tidak ada perbedaan antara nilai stres awal dengan nilai stres akhir

Ha : ada perbedaan antara nilai stres awal dengan nilai stres akhir

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.000 < 0.05, maka Ho ditolak

Jadi, ada perbedaan yang bermakna antara nilai stres awal dengan nilai stres akhir.

4. Output One Way Anova

Descriptives

pendidikan

1 2.00 . . . . 2 2

5 2.80 .447 .200 2.24 3.36 2 3

6 2.00 .894 .365 1.06 2.94 1 3

8 2.38 .744 .263 1.75 3.00 1 3

6 1.83 .983 .401 .80 2.87 1 3

2 2.00 1.414 1.000 -10.71 14.71 1 3

3 3.00 .000 .000 3.00 3.00 3 3

6 1.83 .408 .167 1.40 2.26 1 2

1 1.00 . . . . 1 1

2 2.00 1.414 1.000 -10.71 14.71 1 3

40 2.18 .813 .129 1.92 2.43 1 3

16

18

19

20

21

22

23

24

25

26

Total

N Mean Std. Deviation Std. Error Lower Bound Upper Bound

95% Confidence Interval forMean

Minimum Maximum

Test of Homogeneity of Variances

pendidikan

3.812a 7 30 .004

LeveneStatistic df1 df2 Sig.

Groups with only one case are ignored in computingthe test of homogeneity of variance for pendidikan.

a.

ANOVA

pendidikan

7.433 9 .826 1.351 .254

18.342 30 .611

25.775 39

Between Groups

Within Groups

Total

Sum ofSquares df Mean Square F Sig.

Hipotesis :

Ho : tidak ada perbedaan antara pendidikan dengan nilai stres akhir

Ha : ada perbedaan antara pendidikan dengan nilai stres akhir

Page 5: Contoh Soal SPSS

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.254 > 0.05, maka Ho diterima

Jadi, tidak ada perbedaan yang bermakna antara pendidikan dengan nilai stres

akhir.

5. Output Korelasi Range Spearmen

Correlations

1.000 -.227

. .158

40 40

-.227 1.000

.158 .

40 40

Correlation Coefficient

Sig. (2-tailed)

N

Correlation Coefficient

Sig. (2-tailed)

N

pendidikan

pekerjaan

Spearman's rhopendidikan pekerjaan

Hipotesis :

Ho : tidak ada hubungan antara pendidikan dan status Pekerjaan

Ha : ada hubungan antara pendidikan dan status pekerjaan

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.158 > 0.05, maka Ho diterima

Jadi, tidak ada hubungan yang bermakna antara pendidikan dan status pekerjaan.

6. Output Korelasi Range Spearmen

Correlations

1.000 -.083

. .610

40 40

-.083 1.000

.610 .

40 40

Correlation Coefficient

Sig. (2-tailed)

N

Correlation Coefficient

Sig. (2-tailed)

N

gol_darah

pekerjaan

Spearman's rhogol_darah pekerjaan

Hipotesis :

Ho : tidak ada hubungan antara golongan darah dan status Pekerjaan

Ha : ada hubungan antara golongan darah dan status pekerjaan

Page 6: Contoh Soal SPSS

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.610 > 0.05, maka Ho diterima

Jadi, tidak ada hubungan yang bermakna antara golongan darah dan status

pekerjaan.

7. Output Independent Sample T-test

Group Statistics

24 2.25 1.391 .284

16 2.38 1.360 .340

berat_akhirnormal

BBLR

jumlah_anakN Mean Std. Deviation

Std. ErrorMean

Independent Samples Test

.095 .760 -.281 38 .780 -.125 .445 -1.026 .776

-.282 32.807 .780 -.125 .443 -1.026 .776

Equal variancesassumed

Equal variancesnot assumed

jumlah_anakF Sig.

Levene's Test forEquality of Variances

t df Sig. (2-tailed)Mean

DifferenceStd. ErrorDifference Lower Upper

95% ConfidenceInterval of the

Difference

t-test for Equality of Means

Hipotesis :

Ho : tidak ada perbedaan antara jumlah anak dengan berat badan lahir

Ha : ada perbedaan antara jumlah anak dengan berat badan lahir

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.760 > 0.05, maka Ho diterima

Jadi, tidak ada perbedaan yang bermakna antara jumlah anak dengan berat badan

lahir.

8. Output Uji Korelasi Pearson Product Moment

Correlations

1 -.128

.430

40 40

-.128 1

.430

40 40

Pearson Correlation

Sig. (2-tailed)

N

Pearson Correlation

Sig. (2-tailed)

N

umur

awal

umur awal

Page 7: Contoh Soal SPSS

Hipotesis :

Ho : tidak ada hubungan antara umur dan nilai stress awal

Ha : ada hubungan antara umur dan nilai stress awal

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.430 > 0.05, maka Ho diterima

Jadi, tidak ada hubungan tang bermakna antara umur dan nilai stres awal.

9. Output Uji Regresi Linier BergandaModel Summary(b)

Model R R Square Adjusted R

Square Std. Error of the Estimate

1 .317(a) .100 -.063 2.536

a Predictors: (Constant), jumlah_anak, pekerjaan, gol_darah, awal, pendidikan, umur b Dependent Variable: akhir

Hipotesis :

Ho : ada hubungan antara umur, pendidikan, status pekerjaan, nilai stress awal, golongan

darah, jumlah anak dan nilai stress akhir

Ha : tidak ada hubungan antara umur, pendidikan, status pekerjaan, nilai stress awal,

golongan darah, jumlah anak dan nilai stress akhir

Pengambilan Keputusan:

p > α , Ho diterima sedangkan p < α , Ho ditolak ; dengan tingkat kepercayaan α = 0.05

p = 0.317 > 0.05, maka Ho diterima

Jadi, ada hubungan antara umur, pendidikan, status pekerjaan, nilai stress awal,

golongan darah, jumlah anak dan nilai stress akhir.