cerita rakyat bhs.indonesia

15
Cerita Rakyat

Upload: sepuluhtiga

Post on 10-Aug-2015

268 views

Category:

Documents


20 download

DESCRIPTION

Slide Cerita Rakyat Bahasa Indonesia

TRANSCRIPT

Page 1: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Cerita Rakyat

Page 2: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

PengertianCerita rakyat adalah merupakan suatu peristiwa yang dikisahkan untuk menjelaskan akan terjadinya sesuatu yang ada dimuka bumi ini.

Page 3: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

a. Bersifat Anonim (pengarang tidak diketahui) b. Sastra Lisan (disampaikan dari mulut ke mulut)c. Istana Sentrisd. Statis (tidak berubah)e. Berisi Ajaran Moralf. Tokoh-tokohnya, (manusia, binatang/tumbuhan)g. Bersifat fiktif

Ciri-Ciri Cerita Rakyat

Page 4: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Dongeng

Hikayat

Kissah

Jenis-Jenis Cerita Rakyat

Page 5: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

DONGENGDongeng merupakan suatu kisah yang diangkat dari pemikiran fiktif dan kisah nyata, menjadi suatu alur perjalanan hidup dengan pesan moral yang mengandung makna hidup dan cara berinteraksi dengan makhluk lainnya.

Page 6: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Jenis dongeng berdasarkan isi cerita tersebut,

yakni :

Page 7: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Fabel artinya cerita rakyat yang menceritakan kehidupan binatang

Page 8: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Sage artinya cerita rakyat yang berisi tentang kepahlawanan, keistimewaan seseorang, dan keberanian seseorang. Contoh : Ciung Wanara.

Page 9: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Mite adalah cerita yang dianggap suci dan dianggap pernah terjadi oleh masyarakat setempat dan ditokohi oleh para dewa. Contoh : Rama dan Shinta, Krisna, Hanoman, Gatot Kaca, dll.

Page 10: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Legenda atau cerita asal usul adalah cerita yang mengisahkan asal usul nama, tempat atau kejadian. Contoh : Tangkuban Perahu, Asal Mula Danau Toba, Asal Mula Selat Bali, dll.

Page 11: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Keagamaan

Perseorangan

Alam Gaib

Legenda

Setempat

Page 12: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

KissahMenceritakan tentang kesan-

kesan situasi pengalaman atau pelajaran seseorang.

• Contoh : Kissah Pelayaran Abdullah ke Negeri Jeddah, Kissah Pengalaman ke Melaka Utara.

Page 13: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

HikayatHikayat dapat berarti cerita khayal

yang penuh dengan kejadian-kejadian serba aneh dan ajaib yang tak dapat diterima oleh akal pikiran manusia.

Hikayat dapat pula diartikan riwayat yaitu cerita tentang seseorang yang memang benar-benar ada dalam sejarah.

Page 14: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Nilai moral

Kepercayaan

Nilai sosialNilai –Nilai

Cerita Rakyat

Nilai Budaya

Page 15: Cerita Rakyat Bhs.Indonesia

Terimakasih

Bayani Nur KChika R

Inastuhayu P.RSue Rebeka