cara membuat poster

Upload: early-yuni-manalu

Post on 12-Apr-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 Cara Membuat Poster

    1/3

    Nama : Bethesda Sri Lestari. Sinaga

    NIM : 10091001011

    Poster merupakan pesan singkat dalam bentuk gambar dengan tujuan

    untuk mempengaruhi seseorang agar tertarik pada sesuatu atau mempengaruhi

    agar seseorang bertindak akan sesuatu hal. Petugas kesehatan seringkali membuat

    poster yang nantinya akan di tempel di tempat tempat umum. Ini adalah salah

    satu metode tidak langsung dari petugas kesehatan untuk melakukan kegiatanpromosi kesehatan mereka. Poster tidak dapat memberi pelajaran dengan

    sendirinya karena keterbatasan katakata. Poster lebih cocok kalau diperuntukan

    sebagai tindak lanjut dari suatu pesan yang sudah disampaikan beberapa waktu

    yang lalu. Dengan demikian poster bertujuan untuk mengingatkan kembali para

    pembaca dan mengarahkannya untuk melakukan tindakan tertentu yang

    diinginkan oleh komunikator.

    Syarat Syarat Pembuatan Poster :

    1. dapat dilihat dan dibaca oleh orang yang melewatinya2. dapat dibaca dari jarak 6 meter3. katakata yang ada di poster tersebut tidak boleh lebih dari 7 kata4. dibuat dalam tata letak yang menarik, misalnya menggunakan huruf yang

    besar, gambar yang menarik dan menggunakan warna yang mencolok

    5. menggunakan katakata yang provokatif, sehingga dapat menarik perhatianmasyarakat

    6. ukurannya, untuk yang besar (50 x 70) cm, yang kecil (35 x 50) cm.

    Cara Membuat Poster :

    1. pilih subyek yag akan dijadikan topik, misalnya kesehatan lingkungan,PHBS, dan lainlain

    2. pilih satu pesan kesehatan yang terkait, misalnya keluarga yang menggunakanjamban BAB

  • 7/21/2019 Cara Membuat Poster

    2/3

    3. tentukan sasaran promosi kesehatan4. desain pesan tersebut dalam gambar, buat sketsanya5. buatlah pesan yang menyolok, cukup besar, singkat dan dapat dilihat dari

    kejauhan 6 meter. Contoh pesan : STOP siksa paru paru anda dengan

    merokok

    6. gunakan warna mencolok dan kontras sehingga jelas terbaca. Kombinasiwarna yang tidak bertabrakan adalah biru tuamerah; hitamkuning; merah

    kuning; biru tuabiru muda

    7. hindari embelembel yang tidak perlu8. gambar yang dibuat di poster harus sederhana9. jarak huruf dan gambar harus diperhatikan. Bentuk dan ukuran poster juga

    harus diperhatikan

    10. uji poster yang telah anda buat kepada teman anda untuk melihat apakahposter yang tersebut dapat dimengerti maksud dan tujuannya.

    Hal yang Perlu diperhatikan dalam Membuat Poster :

    Secara umum poster terdiri atas beberapa bagian :

    1. head line (judul) harus dapat dibaca jelas dari kejauhan 6 meter, mudahdiingat dan mudah dimengerti

    2. sub head line (sub judul) isi sub head line harus menjelaskan head line tadidan menerangkan secara singkat maksud dari poster secara keseluruhan

    3. body copy / copy writing4. logo dan identitas

  • 7/21/2019 Cara Membuat Poster

    3/3