cara memasukkan data siswa

8
Cara Memasukkan Data Siswa, Guru dan Staff dalam Data Administrasi Padamu Negeri Sabtu, 27 Juli 2013 | By SOKEP PUJIANTO Cara Memasukkan Data Siswa, Guru dan Staff dalam Data Administrasi Padamu Negeri Pada kesempatan ini saya akan membagikan Cara Memasukkan Data Siswa, Guru dan Staff dalam Data Administrasi Padamu Negeri. Seperti kita ketahui bahwa pengisian EDS bukan hanya di lakukan oleh guru dan kepala sekolah, melainkan juga di lakukan oleh siswa disekolah anda. Di dalam situs padamu negeri yang terdapat tombol login yang di tujukan untuk siswa. Namun untuk login siswa saat ini belum bisa di lakukan karena pihak PADAMU mendahulukan dalam verifikasi dan validasi ptk terlebih dahulu. Tak ada salahnya jika Sambil menunggu di aktifnya fitur login siswa, operator sekolah memasukkan data siswa, guru dan staff . tapi jangan kawatir, data adminitrasi siswa, guru dan staff bisa kita masukkan dengan mengunggah data berbentuk ms. excel. Yaitu dengan cara Login di web sekolah anda. Setelah itu klik sekolah dan administrasi beta seperti pada gambar dibawah ini

Upload: bani-farroncy

Post on 22-Dec-2015

221 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

fdgfd

TRANSCRIPT

Page 1: Cara Memasukkan Data Siswa

Cara Memasukkan Data Siswa, Guru dan Staff dalam Data Administrasi Padamu Negeri

Sabtu, 27 Juli 2013 | By SOKEP PUJIANTO

Cara Memasukkan Data Siswa, Guru dan Staff dalam Data Administrasi Padamu Negeri

Pada kesempatan ini saya akan membagikan Cara Memasukkan Data Siswa, Guru dan Staff dalam Data Administrasi Padamu Negeri. Seperti kita ketahui bahwa pengisian EDS bukan hanya di lakukan oleh guru dan kepala sekolah, melainkan juga di lakukan oleh siswa disekolah anda.

Di dalam situs padamu negeri yang terdapat tombol login yang di tujukan untuk siswa. Namun untuk login siswa saat ini belum bisa di lakukan karena pihak PADAMU mendahulukan dalam verifikasi dan validasi ptk terlebih dahulu.Tak ada salahnya jika Sambil menunggu di aktifnya fitur login siswa, operator sekolah memasukkan data siswa, guru dan staff . tapi jangan kawatir, data adminitrasi siswa, guru dan staff bisa kita masukkan dengan mengunggah data berbentuk ms. excel.

Yaitu dengan cara Login di web sekolah anda. Setelah itu klik sekolah dan administrasi beta seperti pada gambar dibawah ini

Page 2: Cara Memasukkan Data Siswa

1              1.     Cara memasukkan data siswa

          Setelah masuk administrasi sekolah di klik, maka akan tampil gambar seperti           dibawah ini, dan pilih siswa dan alumni

Page 3: Cara Memasukkan Data Siswa

          kemudian pada bagian profil sekolah terdapat tulisan daftar siswa kemudian anda           klik. dan akan muncul gambar seperti dibawah ini.

Page 4: Cara Memasukkan Data Siswa

Pada Bagian Kiri Data Siswa terdapat ikon Upload ( tanda panah kea rah atas), Kemudian klik ikon itu untuk diarahkan untuk mengUnduh data Siswa di memori yang telah anda simpan.

setelah semua data selesai dimasukkan saatnya mengungah file, format file nya dalam bentuk xls, dengan format isian sesuai dengan format yang ditentukan.

Jika berhasil dan tidak terdapat kesalahan maka akan terdapat notifikasi. Jika anda telah mendaftarkan sekolah anda di siap sekolah, maka data akan otomatis terpajang di data siswa dalam web sekolah tersebut. 

biasanya pada saat data siswa berhasil di upload maka akan tampil tulisan 50% agar data siswa menjadi 100% maka lengkapilah data siswa dengan memasukkan nomer telpon siswa dan foto siswa masing masing, seperti pada gambar di bawah ini.

apabila ada kesalahan nama, tanggal lahir dan lainnya dengan cara memilih edit siswa seperti pada gambar dibawah ini, dan setelah selesai simpan data tersebut.

Page 5: Cara Memasukkan Data Siswa

Dengan Menginput Data Siswa di Data Administrasi Padamu Negeri siswa diberi kemudahan dalam mencari profilnya biodatanya di sekolah misalnya nomor NISN, NIS dan lain sebagainya.

 jika dalam meng upload data siswa masih erorr atau hal lain silahkan lihat tata cara di bawah ini.

● Keterangan pengisian data siswa pada Excel :

Page 6: Cara Memasukkan Data Siswa

1. Kolom A untuk NO adalah Nomor Urut data dan wajib diisi. 2. Kolom B untuk KODE SISTEM diabaikan saja, ini adalah kode sistem yang diberikan oleh SIAP, jangan melakukan perubahan apapun pada kolom ini jika ternyata sudah ada isinya. 3. Kolom C untuk NOMOR INDUK, jika terdapat nomor induk siswa yang berlaku internal sekolah, silahkan diisikan dan jika tidak ada silahkan dikosongkan (tidak wajib diisi). 4. Kolom D untuk NISN, jika siswa memiliki NISN harap diisikan dan jika tidak ada silahkan dikosongkan (tidak wajib diisi). 5. Kolom E untuk NAMA, wajib diisikan nama lengkap Siswa. 6. Kolom F untuk JENIS KELAMIN, diisikan dengan huruf “L” untuk laki-laki dan ”P” untuk perempuan. 7. Kolom G untuk TEMPAT LAHIR, wajib diisi. 8. Kolom H untuk TANGGAL LAHIR, wajib diisi dengan standar penulisan (YYYY-MM-DD) contoh : 2000-02-27, dengan format kolom = TEXT. 9. Kolom I untuk ALAMAT, wajib diisi dengan alamat lengkap siswa. 10. Kolom J untuk TINGKAT, wajib diisi dengan angka sesuai dengan tingkatan siswa tersebut. Contoh : untuk SD 1-6, untuk SMP 7-9, untuk SMA 10-12. 11. Kolom K untuk TAHUN MASUK, wajib diisi tahun masuk siswa disekolah berupa angka dengan standar penulisan (YYYY), contoh : 2012. Tips : - Data siswa bisa anda salin tempel (copy paste) dari data siswa sekolah anda yang ada di DAPODIK - Untuk memudahkan pengerjaan sesuaikan urutan kolomnya dengan standar upload file di SIAP dan ubahlah seluruh kolom file excel tersebut dengan format TEXT - File excel harus berformat .XLS (excel 97-2003)

              2.  Cara memasukkan data guru

              langkah dalam memasukkan data guru hampir sama dengan cara memasukkan data              siswa, beda nya hanya pada menu yang di pilih. pilihlah pada tulisan guru, dan               mulailah dengan meng upload data semua guru. seperti pada gambar di bawah             ini.

Page 7: Cara Memasukkan Data Siswa

              3.    Cara memasukkan data staff               langkah dalam memasukkan data staff hampir sama juga  dengan cara                  memasukkan data siswa, beda nya hanya pada menu yang di pilih. yakni pada               tulisan staff, dan mulailah dengan meng upload data staff tersebut, seperti               pada gambar di bawah  ini.

Page 8: Cara Memasukkan Data Siswa

                                                      Selamat Mencoba