cara kilat menulis kritis

Upload: fatkhurrochman

Post on 17-Jul-2015

88 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Cara Kilat Menulis Kritis untuk Mahasiswa Aktivis

Yusuf Maulanahttp://yusufmaulana.com

Mengapa Menulis? Ide lebih tersebar Ide bisa menginspirasi orang lain Memunculkan pendukung Mengimbangi musuh Terdokumentasi

Menulis Kritis? Menulis untuk mengamati, menelaah,

menemukan kekurangan dan kelebihan, mencermati solusi perbaikan. Menulis kritismelatih kepekaan thdp persoalan di sekitar kita; masalah perhatian pemerintah dlm masalah pornografi, misalnya.

Di Mana Aku Menulis Kritis? Media Internal newsletter; radio; milis; situs Media eksternalkoran, majalah, radio,

televisi, situs Tulisan opini/esai; berita (news); advertorial (pesan layanan)

Mencari & Menemukan Ide Peristiwa apa yg berpengaruh mendalam di

hatiku? Situasi apa yg mampu mengundang imajinasiku? Gagasan apa yg mampu merangsangku utk berpikir/merenung? Pengalaman yg berkesan apa saat aku berorganisasi, kuliah, membaca buku/koran/majalah, menonton TV?

Bagaimana Memulai? Menyalin ulang karya penulis favorit. Menulis ala diari. Menulis ala surat pembaca & minta wesel. Menulis esai bebas 2-3 hlmn A4 spasi 2. Catat kutipan buku yg kita sukai. Kumpulkan

& rangkai kutipan2 itu. Masih sulit? Bicara 30-menit, rekam, dengar, transkip.

Adakah Halangan Menulis? Internalmalas; tak ada ide; gagal

bersaing; tidak ada motivasi dr organisasi Eksternalmedia tidak berpihak; tekanan (teror) pihak ketiga; sensor

Tetap Fit Menulis; Caranya? Perbanyak membaca (teks, pengalaman) Berdiskusi; gabung dg komunitas menulis Amati tulisan di koran/majalah/jurnal Lihat kasus yang masuk di organisasi