bupati cilacap - patimuan.cilacapkab.go.id

6
BUPATI CILACAP PROVINS! JAWA TENGAH KEPUTUSAN BUPATI CILACAP NOMOR : 485.1/ 2 D /36/TAHUN 2020 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENGELOLA WEBSITE PADA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2020 Menimbang Mengingat BUPATI CILACAP, a. bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 7 Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, menyebutkan bahwa Badan Publik wajib menyediakan, memberikan dan/atau menerbitkan informasi publik yang berada di bawah kewenangannya kepada pemohon informasi publik, selain informasi yang dikecualikan sesuai ketentuan dengan memanfaatkan sarana dan/atau media elektronik dan non elektronik; b. bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 20 Peraturan Komisi Informasi Nomor 1 Tahun 2010 tentang Standar Layanan Informasi Publik, menyebutkan bahwa Badan Publik Negara wajib mengumumkan informasi yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala sekurang-kurangnya melalui situs resmi dan papan pengumuman dengan cara yang mudah diakses oleh masyarakat; c. bahwa dalam rangka meng-update dan meningkatkan mutu konten serta kelancaran pengembangan website pada Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Cilacap, perlu adanya Pengelola Website pada Perangkat Daerah ; d. bahwa berdasakan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b dan huruf c, perlu menetapkan Keputusan Bupati Cilacap ten tang Pembentukan Tim Pengelola Website pada Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Cilacap Tahun 2020; 1. Undang- Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Djawa Tengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 42); 2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 1999 tentang Telekomunikasi (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1999 , Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3881); 3. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843);

Upload: others

Post on 15-Mar-2022

12 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BUPATI CILACAP - patimuan.cilacapkab.go.id

BUPATI CILACAP PROVINS! JAWA TENGAH

KEPUTUSAN BUPATI CILACAP NOMOR : 485.1/ 2 D /36/TAHUN 2020

TENTANG

PEMBENTUKAN TIM PENGELOLA WEBSITE PADA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2020

Menimbang

Mengingat

BUPATI CILACAP,

a . bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 7 Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, menyebutkan bahwa Badan Publik wajib menyediakan, memberikan dan/atau menerbitkan informasi publik yang berada di bawah kewenangannya kepada pemohon informasi publik, selain informasi yang dikecualikan sesuai ketentuan dengan memanfaatkan sarana dan/atau media elektronik dan non elektronik;

b. bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 20 Peraturan Komisi Informasi Nomor 1 Tahun 2010 tentang Standar Layanan Informasi Publik, menyebutkan bahwa Badan Publik Negara wajib mengumumkan informasi yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala sekurang-kurangnya melalui situs resmi dan papan pengumuman dengan cara yang mudah diakses oleh masyarakat;

c. bahwa dalam rangka meng-update dan meningkatkan mutu konten serta kelancaran pengembangan website pada Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Cilacap, perlu adanya Pengelola Website pada Perangkat Daerah;

d. bahwa berdasakan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b dan huruf c , perlu menetapkan Keputusan Bupati Cilacap ten tang Pembentukan Tim Pengelola Website pada Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Cilacap Tahun 2020;

1. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Djawa Tengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 42) ;

2 . Undang-Undang Nomor 36 Tahun 1999 tentang Telekomunikasi (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1999, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3881);

3. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843);

Page 2: BUPATI CILACAP - patimuan.cilacapkab.go.id

Menetapkan :

KESATU

KEDUA

KETIGA

4. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan lnformasi Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 61, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4846);

5. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesi_a Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republ1k Indonesia Nomor 5679);

6 . Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 99, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5149);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42, Tambahan Lembaran Negara Republik Nomor 6322);

8 . Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Cilacap (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2016 Nomor 9, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 134);

9. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 8 Tahun 2018 tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2018 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 159);

10. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 10 Tahun 2019 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Cilacap Tahun Anggaran 2020 (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Nomor 10);

MEMUTUSKAN :

Membentuk Tim Pengelola Website pada Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Cilacap Tahun 2020, yang

susunan keanggotaannya sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini.

Tim Pengelola Website sebagaimana dimaksud Diktum KESATU

bertugas mengelola, meng-update data, memelihara dan menjaga

kelangsungan website serta meng-update Daftar Informasi Publik

(DIP) Pemerintah Kabupaten Cilacap dan mengelola website di masing-masing Perangkat Daerah.

Dalam melaksanakan tugasnya Tim Pengelola Website sebagaimana

dimaksud Diktum KESATU berkewajiban untuk melaporkan hasilnya secara tertulis dan bertanggung jawab kepada Bupati.

Page 3: BUPATI CILACAP - patimuan.cilacapkab.go.id

KEEMPAT

KELIMA

Segala biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Cilacap Tahun Anggaran 2020 dengan Kade Kegiatan / Kade Rekening 2.10.2.10.01 .18.10.5.2. 1.01.07. Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan

Ditetapkan di Cilacap pada tangg 2 'J~N 2020

TO PAMUJI

Page 4: BUPATI CILACAP - patimuan.cilacapkab.go.id

NO

1

1.

2 .

3.

4 .

I-

5.

6 .

7 .

8.

9 .

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI CILACAP NOMOR : 485.1/ 2 0 /36/TAHUN 2020 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENGELOLA WEBSITE PADA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2020

SUSUNAN TIM PENGELOLA WEBSITE PADA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2020

JABATAN DALAM KEDINASAN KEDUDUKAN DALAMTIM

2 3

Kepala Dinas Komunikasi dan lnformatika Penanggungjawab Kabupaten Cilacap Kabid Pengelolaan Informasi dan Pengembangan Redaktur Komunikasi Publik pada Dinas Komunikasi dan lnformatika Kabuoaten Cilacap J

Pelaksana pada Dinas Komunikasi dan Informatika Web Developer Kabu2aten Cilaca2 yang ditunju k 1 (satul orang Pelaksana pada Dinas Komunikasi dan Informatika Web Admin Kabupaten Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang Kasi Pengelolaan Infonna si dan Statistik pada Dinas Editor Kom un ikasi dan Informatika Kabupaten Cilacap -Pejabat/ Pelaksana pada Sekretariat Daerah Pengelola Website Kabupaten Cilacap yang ditunjuk 1 (sat~ _orang Pejabat/ Pelaksana pada Sekretariat DPRD Pengelola Website Kabupaten Cilaca p ya ng ditunjuk 1 (satu) orang ---Pejabat/ Pelaksana pada Inspektorat Ka bu paten Pengelola Website Cilacap yang dituniuk I (satu ) orang Pejabat/Pelaksana pada Dinas Kesehatan Kabupaten Pengelola Website Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada Dinas Sosial Kabupaten Pengelola Website Cilacap vang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada Dinas Perhubungan Pengelola Website Kabupaten Cilacap ang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada Dinas Lingkungan Hidup Pengelola Website Kabuoaten Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang

·--Pejabat/Pelaksana pada Dinas Pertanian Kabupaten Pengelola Website Cilacap yang dituniuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada Dinas Perikanan Kabupaten Pengelola Website Cilacap yang dituniuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada Dinas P dan K Kabupaten Pengelola Website Cilacap yang dituniuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada DPUPR Kabupaten Cilacap Pengelola Website

_yang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada DISPERKIMTA Kabupaten Pengelola Website Cilacap yang dituniuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada DISDUKCAPIL Ka bu paten Pengelola Website Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang

Page 5: BUPATI CILACAP - patimuan.cilacapkab.go.id

1

19.

20.

2

P:jabat/Pelaksana pada DPMPTSP Kabupaten C~acap Yang ditunjuk 1 (satu) orang

3

Pengelola Website

P:Jabat/ Pelaksana pada DISPORA~P_A_R_ K_a_b_u_p-aten -::-- ,-C_il __ a_c.....:..a 2._yang_ditunjuk 1 J satu) orang __ 21 . PeJabat/Pelaksana pada DISPERMADES Kabupaten

Pengelola Website

22.

23.

24.

25.

26.

27.

28.

29 .

30.

31.

32.

Cil_acap yang ditunjuk 1 (satu) orang _ PeJabat/Pelaksana pada Dinas ARPUS Kabupaten Cilacao yang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada DPKUKM Kabupaten Cilacap yang_Qitunjuk 1 (satu) orang __ Pejabat/Pelaksana pada DISNAKERIN Kabupaten Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada DISPABUN Kabupaten Cilacao yang ditunjuk 1 (satul orang Pejabat/Pelaksana pada DISKOMINFO Kabupaten Cilacao yang ditunjuk 1 (satu) orang _ Pejabat/Pelaksana pada Dinas KB, PP dan PA Kabuoaten Cilacap yang ditunj uk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada Dinas PSDA Kabupaten Cilacap yang dituniuk 1 (satul orang Pejabat/Pelaksana pada BAPPEDA Kabupaten Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada BKPPD Kabupaten Cilacap

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website yang ditunj uk 1 J satu) orang - --~------------;----------Pe jab at/Pelak s an a pada BPPKAD Kabupaten Cilacap Pengelola Website yang ditunjuk 1 (satul orang Pejabat/Pelaksana pada BAKESBANGPOL Pengelola Website Kabupaten Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang

33. Pejabat/Pelaksana pada BPBD Kabupaten Cilacap f----1-' ang ditunjuk 1 (satu) orang

Pengelola Website

34.

35.

36.

37.

38.

39.

40.

41.

42 .

43 .

Pejabat/Pelaksana pada SATPOL PP Kabupaten Cilacap yang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada RSUD Cilacap yang ditunjuk 1 (satul orang

Pengelola Website

Pengelola Website

Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Kroya yang Pengelola Website ditunjuk l_(satulJ?rang_ _ _ _ __ __ __ __ Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Nusawungu Pengelola Website ang ditunjuk 1 (satul orang

Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Adipala yang ditunjuk 1 (satu) orang Pejabat/ Pelaksana pada Kecamatan Binangun yang dituniuk 1 (satu) orang Pejabat/ Pelaksana pada Kecamatan Maos yang ditunjuk 1 (satul orang Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Sampang yang

_qitunjuk 1 (satu) orang_ _ _ ___ _ __ _ Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Kesugihan yang dituniuk 1 (satu) orang Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Jeruklegi yang ditunjuk 1 (satu) orang

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Page 6: BUPATI CILACAP - patimuan.cilacapkab.go.id

1 2 3

44· Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Kawunganten Pengelola Website ,___,_yang ditunjuk 1 (satu) orang

45 · P~jab~.t/ Pelaksana pada Ke'--c_a_m_a_t_an __ S_i_d_ar_e_j_a_ y_an_ g--+--P-e-n-ge_l_o_la_ W_e_b_s...,..it-e----l d1tunJuk 1 (satu) orang__

46. P~jab~t/Pelaksana pada Kee. Gandrungmangu yang d1tunJuk 1 (satu) orang

Pengelola Website -

47. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Bantarsari yang ditunjuk 1 (satu) orang

Pengelola Website -

48. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Kedungreja yang Pengelola Website _ ditunjuk 1 (satu) orang _____ ____ __ 49. Pejabat/ Pelaksana pada Kecamatan Patimuan yang

-------Pengelola Website

_ - ~ njuk 1 (satuj orang _____ ____ _ 50. Pejabat/Pelaksana p ada Kecamatan Cipari yang ~ Pengelola Website

dituniuk 1 (satu) orang 51. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Majenang yang ~ ditunjuk 1 (satu) orang

52. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Wanareja yang ditunjuk 1 (satu) orang ____ _ _ __ _

53. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Dayeuhluhur yang ditunj uk 1 (satu) orang

54. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Cimanggu yang dituniuk 1 (satu) orang

55. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Karangpucung

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website yang ditunjuk 1 (satu) orang ____ _ , _________ __,

56. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Kampung Laut Pengelola Website yang ditunjuk 1 (satu) orang

57. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Cilacap Selatan yang dituniuk 1 (satu) orang

58. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Cilacap Tengah yang dituniuk 1 (satu) orang

59. Pejabat/Pelaksana pada Kecamatan Cilacap Utara yang ditunjuk 1 (satu) orang

60. Pelaksana pada Dinas Komunikasi dan lnformatika Kabupaten Cilacap yang ditunjuk 2 (dua) orang

Pengelola Website

Pengelola Website

Pengelola Website

Pembuat Artikel

TATTO TO PAMUJI