brosur diklat kekarantinaan 2010

2

Click here to load reader

Upload: adminkkptanjungpriok

Post on 19-Jun-2015

139 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: brosur diklat kekarantinaan 2010

PELATIHAN

KEKARANTINAAN

KAPAL

Telp. (021) 43931045

KANTOR KESEHATAN

PELABUHAN KELAS I

TANJUNG PRIOK

PENGAWASAN KAPAL DALAM

KARANTINA

Page 2: brosur diklat kekarantinaan 2010

Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas

I Tanjung Priok akan menyeleng-

garakan Pelatihan Kekarantinaan

Kapal pada tanggal 27 April—01

Mei 2010.

Pelatihan kekarantinaan kapal di

adakan dengan tujuan untuk men-

ingkatkan kemampuan dan

ketrampilan petugas KKP didalam

melakukan pengawasan kapal

dalam karantina, termasuk meme-

cahkan permasalahan-

permasalahan yang ditemukan

pada saat melakukan pengawasan

kapal dalam karantina di lapangan

Materi yang akan diberikan pada

Pelatihan kekarantinaan kapal

diantaranya adalah sebagi beri-

kut :

Tugas pokok dan fungsi KKP

Kebijakan dan Strategi

Departemen Kesehatan Dalam

Penerapan IHR 2005

Peraturan Perundang-

undangan yang berkaitan dengan

kekarantinaan kapal

Kapasitas inti IHR 2005 dalam

kekarantinaan kapal

Penggunaan Alat Pelindung Diri

dalam kekarantinaan

Instrumen pengawasan kapal

Pemeriksaan dokumen kesehatan

kapal

Metode pelatihan yang digunakan :

Penyajian materi

Tanya jawab

Diskusi

Praktek di kelas & lapangan

Apakah Ini

Terjadi Di Tempat

Kerja Anda????

Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I

Tanjung Priok

Jalan Raya Pelabuhan Nomor 17,

Tanjung Priok, Jakarta Utara

Telp : Dewi (08161458176)

Evi (081513569464)

Office : (021) -43931045

Fax : (021) -4373266

More Information????

B u s i n e s s N a m e

Kapal Dalam Karantina

UU No.1 Tahun 1962 Pasal 21

menyebutkan “Nakhoda kapal yang dalam

karantina dilarang menurunkan atau

menaikkan orang barang, tanaman dan

hewan, sebelum memperoleh surat izin

karantina.”

A. Di atas kapal sudah ada petugas

instansi lain yang naik ke atas kapal

sebelum petugas KKP

Apa tindakan kita????

B. Di atas kapal telah melakukan

aktivitas (bongkar muat ataupun

naik/turun manusia) sebelum

mendapat izin bebas karantina

Apa tindakan kita????

C. Pelanggaran seperti tidak

dipasangnya isyarat karantina,

adanya faktor risiko PHEIC

Apa tindakan kita????

D. Ingin mengetahui contoh-contoh

penyataan (Statement latter)

nahkoda atau agen pelayaran atas

pelanggaran yang dilakukan??

Ikuti pelatihan ini!!!!!!

E. dll