biologi, sistem endokrin

19
Kelompok 2

Upload: zhafira-rahmayanti

Post on 10-Jul-2015

124 views

Category:

Science


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Biologi, sistem endokrin

K e l o m p o k 2

Page 2: Biologi, sistem endokrin

Human Endocrine

System

Page 3: Biologi, sistem endokrin

Kelenjar endokrin adalah kumpulan atau sejumlah kelenjar yang fungsi utamanya menghasilkan hormon kemudian melepaskan hormon tersebut langsung kedalam aliran darah. Sistem Endokrin disebut jugaSistem Hormon.

Sedangkan hormon adalah zat kimia yang di lepaskan kedalam darah yang mempengaruhi kegiatan di dalam sel. Hormon bertindak sebagai "pembawa pesan" dan dibawa oleh aliran darah ke berbagai sel dalam tubuh, yang selanjutnya akan menerjemahkan "pesan" tersebut menjadi suatu tindakan.

Page 4: Biologi, sistem endokrin

Fungsi Sistem Endokrin

1. Mengontrol aktivitas kelenjar tubuh2. Merangsang aktivitas kelenjar tubuh3. Merangsang pertumbuhan jaringan4. Mengatur metabolisme, oksidasi,

meningkatkan absorbsi glukosa pada usus halus

5. Mempengaruhi metabolisme lemak, protein, dan karbohidrat

6. Memacu pertumbuhan reproduksi dan tingkah laku.

Page 5: Biologi, sistem endokrin

Endokrin Hipotalamus

Pineal

Tiroid

Paratiroid

Adrenal

Pankreas

Kelamin

Ovarium Testis

Page 6: Biologi, sistem endokrin

HipotalamusHipotalamus terletak di otak depan dan berfungsi mengontrol kerja dari kelenjarpituitari (kelenjar hipofisis). Kelenjar hipofisis disebut juga master of gland karenabanyak menyekresikan hormon dan memengaruhi kerja hormon yang dihasilkan olehkelenjar lain di dalam tubuh.

Hipotalamus dapat berkomunikasi dengan kelenjar hipofisis dengan dua cara, yaitu dengan impuls saraf atau dengan mengeluarkan hormon.

Misalnya, jika tekanan darah turun, hipotalamus mengirimkan implus saraf kekelenjar hipofisis bagian depan. Akbatnya, hipofisis menyekresikan ADH (antidiuretic hormone) yang menyebabkan tekanan darah naik.

Dari 9 jenis hormon yang disekresikan kelenjar hipofisis, 7 hormondisekresikan bagian depan (anterior) hipofisis dan 2 lainnya oleh bagianbelakang (posterior) hipofisis.

Kelenjar hipofisis posterior tersusun atas jaringan saraf dan sebenarnyamerupakan bagian dari hipotalamus.

Kelenjar hipofisis anterior tersusun atas sel-sel endokrin yang mensintesisdan mensekresikan beberapa hormon ke dalam darah.

Page 7: Biologi, sistem endokrin

Bagian hipofisis anterior (depan) menghasilkan hormon-hormon sebagai berikut :

1. FSH (folikel stimulating hormone), berfungsi merangsangpematangan folikel de Graaf tempat sel telur berada.

2. LH (lutenizing hormone), yaitu hormon yang berperan dalampematangan sel gonad pada wanita.

3. ACTH (adrenocorticotropic hormone), yaitu hormon yang berperan merangsang kelenjar adrenal untuk mengeluarkanhormon tertentu.

4. TSH (tyroid stimulating hormone), merangsang kelenjar tiroidmengeluarkan hormon tiroksin.

5. Prolaktin, hormon ini mengaktivasi air susu pada ibu yang sedang menyusui.

6. GH (growth hormone), merangsang pertumbuhan tulang danbagian tubuh lainnya dan berperan membantu penyerapannutrisi tubuh.

7. Endorfin, merupakan hormon yang berfungsi sebagaipenghilang rasa sakit. Beberapa narkotika menghasilkan efekyang sama dengan endorfin.

Page 8: Biologi, sistem endokrin
Page 9: Biologi, sistem endokrin

Kelenjar Pituitari (hipofisis)

Kelenjar hipotalamus memerintahkan kelenjar hipofisis

bagian depan dan belakang untuk menghasilkan atau

menghambat produksi hormon kelenjar endokrin lain

sesuai dengan kebutuhan.

Page 10: Biologi, sistem endokrin

Penyakit gangguan pertumbuhan:

• Gigantisme : disebabkan oleh kelebihan

somatotropin pada masa sebelum

pubertas.

• Kerdil : disebabkan kekurangan

somatotropin.

• Diabetes insipidus disebabkan oleh

kekurangan ADH

Page 11: Biologi, sistem endokrin

Kelenjar Pineal (epifisis)

• Kelenjar pineal berukuransebesar kacang tanah yang terletak di tengah otak.

• Kelenjar ini menyekresikanhormon melatonin yang membantu mengatur ritmetubuh sehari-hari, sepertijadwal tidur di malam haridan bangun di pagi hari.

• kelenjar ini menghasilkan sekresi interns dalam membantu pankreas dan kelenjar kelamin.

Page 12: Biologi, sistem endokrin
Page 13: Biologi, sistem endokrin

• menghasilkan hormonparatiroid atau parathormon(PTH).

• Parathormon merupakanhormon yang bersama dengankalsitonin mengatur kadarkalsium tubuh.

• Jika kadar kalsium dalam darahberkurang karena nutrisimakanan yang kurang kalsium, kebutuhan kalsium akan diambildari tulang oleh parathormon.

• Jika kadar kalsium sudah cukupatau terlalu tinggi, hormonkalsitonin akan menghambatpelepasan kalsium dari tulang.

Page 14: Biologi, sistem endokrin
Page 15: Biologi, sistem endokrin

• Setiap kelenjar adrenal tersusun atasdua bagian. Bagian dalam disebutbagian medula dan bagian luardisebut bagian korteks.

• Kerja medula adrenal dipengaruhi olehsistem saraf otonom, sedangkankorteks adrenal dipengaruhi olehhormon ACTH dari hipofisis.

Pada medulla menghasilkan hormonadrenalin (epinefrin)

Mengubah glikogen menjadiglukosa, menaikkan gula darah danmempercepat kerja jantung.

Hormon adrenalin bekerjaantagonis dengan hormon insulin dalam mengatur gula dalam darahagar tetap normal.

Page 16: Biologi, sistem endokrin
Page 17: Biologi, sistem endokrin

Kelenjar Kelamin

Pria Testis

Testis tersusun dari tubulus yang disebut tubulusseminiferus.

Testis menghasilkan hormon testoteron

Mempengaruhi pematangan sperma(spermatogenesisi)

Mempengaruhi pembentukan tanda – tanda kelaminsekunder pria, misalnya pertumbuhan kumis, janggut, bulu dada, jakun, dan membesarnya suara.

Sekresi hormon tersebut distimulasi oleh ICTH yang dihasilkan oleh hipofisis bagian anterior.

Page 18: Biologi, sistem endokrin

Wanita Ovarium

Estrogen dihasilkan oleh folikel graaf.

Mempengaruhi pertumbuhan ciri-ciri kelaminsekunder pada wanita.

Progesterone dihasilkan oleh korpus luteum

Mempersiapkan dinding uterus untuk menerimaembrio.

perkembangan, dan pertumbuhan kelenjar air susu.

Page 19: Biologi, sistem endokrin