biak numfor dalam angka 2013

Upload: andriyaniwise7588

Post on 15-Oct-2015

345 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

  • BIAK NUMFOR DALAM ANGKA 2013

    Biak Numfor in Figures

    2013

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    ii

    BIAK NUMFOR DALAM ANGKA 2013 BIAK NUMFOR IN FIGURES 2013 ISBN : - NOMOR PUBLIKASI/PUBLICATION NUMBER: 9409.1301 KATALOG BPS : 1102001.9409 UKURAN BUKU/BOOK SIZE : 16 cm 21 cm JUMLAH HALAMAN/NUMBER OF PAGES : xxxi + 234 Halaman/Pages NASKAH/MANUSCRIPT: BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN BIAK NUMFOR Statistics of Biak Numfor Regency PENYUNTING/EDITOR: BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN BIAK NUMFOR Statistics of Biak Numfor Regency GAMBAR KULIT/COVER: SEKSI INTEGRASI PENGOLAHAN DAN DISEMINASI STATISTIK Section of Data Processing Integration and Statistical Disemination DITERBITKAN OLEH/PUBLISHED BY:

    DICETAK OLEH/PRINTED BY:

    Boleh Dikutip Dengan Menyebut Sumbernya/

    May Be Cited With Reference To The Source

    BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN BIAK NUMFOR STATISTICS OF BIAK NUMFOR REGENCY

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    iii

    PETA KABUPATEN BIAK NUMFOR Biak Numfor Map

    Ainando Pada ido

    Andey

    Biak Barat

    Biak Ko ta Biak Timur

    Biak Utara

    Bondifuar

    BruyadoriNumfo r Bara t

    Num for Timur

    OridekOrkeri

    Padaido

    Poi ru

    Samofa

    Swandiwe

    WarsaYawosi

    Yendidori

    Biak numfor per kecama ta n.shpAinando PadaidoAndeyBiak BaratBiak KotaBiak TimurBiak UtaraBondifuarBruyadoriNumfor BaratNumfor TimurOridekOrkeriPadaidoPoiruSamofaSwandiweWarsaYawosiYendidori

    N

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    iv

    LOGO KABUPATEN BIAK NUMFOR Symbol of Biak Numfor Regency

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    v

    BUPATI BIAK NUMFOR

    YUSUF MELIANUS MARYEN

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    vi

    BUPATI BIAK NUMFOR

    SAMBUTAN

    Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, kami menyambut gembira penerbitan Buku Daerah Dalam Angka Kabupaten Biak Numfor tahun 2013. Publikasi Biak Numfor Dalam Angka 2013 memuat data/informasi yang sangat penting dalam rangka penyelenggaraan tugas-tugas pemerintahan dan pembangunan. Oleh karena itu, dengan adanya Publikasi ini kiranya semua dinas/instansi dapat memanfaatkannya sebagai sumber data dalam perencanaan secara sistematik, menyeluruh, dan terpadu. Saya menyampaikan terima kasih dan sangat menghargai usaha Badan Pusat Statistik dan Bappeda Kabupaten Biak Numfor yang telah berusaha menghimpun data dan menyajikannya dalam bentuk Publikasi. Kepada semua pihak, saya mengharapkan koreksi dan penyempurnaan atas setiap penerbitan Publikasi Biak Numfor Dalam Angka ini, sehingga data/informasi selalu akurat, terkini, dan komprehensif sebagai dasar perencanaan pembangunan. Akhirnya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dalam upaya mewujudkan buku ini, saya menyampaikan terima kasih.

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    vii

    BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN BIAK NUMFOR

    KATA PENGANTAR

    Biak Numfor Dalam Angka Edisi 2013 ini adalah salah satu publikasi yang diterbitkan Badan Pusat Statistik Kabupaten Biak Numfor. Publikasi ini diterbitkan secara berkala dimaksudkan untuk memenuhi permintaan para konsumen data dan sekaligus sebagai media informasi kuantitatif tentang perkembangan pembangunan yang dilaksanakan oleh Pemerintah bersama masyarakat.

    Secara umum, publikasi ini memuat informasi tentang geografis beserta perilaku iklim, wilayah administrasi pemerintahan, perkembangan penduduk dan keadaan sosial ekonomi Kabupaten Biak Numfor. Dengan tersedianya informasi melalui publikasi ini, diharapkan dapat membantu berbagai pihak dalam menentukan program kerja maupun usahanya secara lebih terarah, rasional dan terencana.

    Kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungan dalam upaya penyusunan publikasi ini kami sampaikan terima kasih yang setulus-tulusnya.

    Biak, Agustus 2013

    Badan Pusat Statistik Kabupaten Biak Numfor

    K e p a l a,

    YUNUS WAKUM, SE

    N I P . 196503171996101001

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    viii Daftar Isi / Contents

    DAFTAR ISI Contents

    Halaman Katalog/ Catalog .. ii

    Peta Wilayah/ Regional Map.. iii

    Lambang Wilayah/ Regional Symbol. iv

    Foto Bupati/ Figure v

    Kata Sambutan/ Foreword vi

    Kata Pengantar/ Preface vii

    Daftar Isi/ Contents viii

    Daftar Tabel/ List of Table. xi

    BAB I Geografi / Geography 1

    BAB II Keadaan Iklim / Climate.. 5

    BAB III Pemerintahan / Government.. 13

    BAB IV Penduduk dan Tenaga Kerja / Population and Man Power

    1. Penduduk/ Population 30

    2. Tenaga Kerja/ Man Power 35

    BAB V Sosial / Social

    1. Pendidikan / Education 44

    2. Kesehatan / Health. 61

    3. Keluarga Berencana / Family Planning. 74

    4. Peradilan / Judiciary.. 78

    5. Agama / Religion.. 88

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    ix Daftar Isi / Contents

    6. Lainnya / Others 91

    BAB VI Pertanian / Agriculture

    1. Pertanian / Agriculture. 109

    2. Perkebunan / Plantation. 116

    3. Peternakan / Livestock. 121

    4. Perikanan / Fishery. 126

    5. Kehutanan / Forestry. 133

    6. Kegiatan Karantina Pertanian. 137

    BAB VII

    Industri Energi dan Air Minum/ Industry Energy and Water Supply

    1. Industri Pengolahan / Manufacturing Industry.. 145

    2. Listrik / Electricity. 150

    3. Air Minum / Water Supply. 154

    BAB VIII Perdagangan / Trade

    1. Ekspor / Eksport 159

    2. Perdagangan / Trade. 162

    BAB IX

    Transportasi dan Komunikasi / Transportation and Communication

    1. Transportasi/ Transportation.. 166

    2. Komunikasi/ Communication.. 189

    BAB X Keuangan / Finance

    1. Keuangan Pemerintah Daerah / Autonomy Currentment Finance.

    202

    2. Koperasi / Cooperation 208

    3. Asuransi/ Insurance 213

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    x Daftar Isi / Contents

    BAB XI PDRB/ Gross Regional Domestic Product 215

    BAB XII Pariwisata/ Tourism 228

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xi Daftar Tabel / List of Table

    DAFTAR TABEL List of Table

    BAB I Geografi/Geography

    1.1 Letak Geografis Kabupaten Biak Numfor/ Geographical location of Biak Numfor Regency. 2

    1.2 Jarak Tempuh Beberapa Daerah di Kabupaten Biak Numfor (km)/ Distance Some Area in Biak Numfor Regency (km). 3

    1.3 Luas Wilayah menurut Kecamatan di Kabupaten Biak Numfor/ Area by District at Biak Numfor Regency ........................................................ 4

    BAB II Iklim/ Climate

    2.1 Banyaknya Curah Hujan, Hari Hujan, dan Curah Hujan Terbesar Tahun

    2012/ Number of Rain Falls, Rain Days and Maximum Rain falls 2012 6

    2.2 Suhu Udara Minimum dan Maksimum Setiap Bulan Tahun 2012 (oC)/ Maximum and Minimum Temperatures 2012 (oC) 7

    2.3 Rata-rata Suhu Udara Setiap Bulan Tahun 2008-2012 (oC)/ Average of Temperatures by Month, 2008-2012 (oC) 8

    2.4 Rata-rata Kelembaban Udara Setiap Bulan Tahun 2008-2012 (%)/Average of Relative Humidity by Month, 2008 - 2012 (%).. 9

    2.5 Jumlah Penyinaran Matahari Setiap Bulan Tahun 2008-2012 (jam) / Total Duration of Sun Shine by Month, 2008 2012 (hours). 10

    2.6 Kecepatan Angin Rata-rata Setiap Bulan Tahun 2008-2012 (knots)/ Average of Wind Velocity by Month, 2008 - 2012 (knots). 11

    2.7 Tekanan Udara Rata-rata Setiap Bulan Tahun 2008-2012 (mba)/ Average of Atmospheric Pressure by Month, 2008 - 2012 (mba). 12

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xii Daftar Tabel / List of Table

    BAB III Pemerintahan/Government

    3.1 Nama Kecamatan, Ibukota Kecamatan, dan Jumlah Desa/Kelurahan Tahun 2012/ Name of District, District Capital and Number of Village, 2012.. 14

    3.2 Banyaknya Badan Musyawarah Kampung (Bamuskam) Menurut Kategori Tahun 2012/ Number of Village Comunicaties Defence Institutions by Category, 2012 15

    3.3 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil Daerah Menurut Pendidikan di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2008-2012/ Number of Civil Servant at Regional Government by Education in Biak Numfor Regency, 2008 2012.. 16

    3.4 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil Daerah Menurut Golongan di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2008-2012/ Number of Civil Servant at Regional Government by Rank in Biak Numfor Regency, 2008 2012. 17

    3.5 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil Pusat Menurut Pendidikan dan Jenis Kelamin di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2008-2012/ Number of Civil Servant at Central Government by Education and Sex in Biak Numfor Regency, 2008 2012 18

    3.6 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil Pusat Menurut Golongan dan Jenis Kelamin di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2008-2012/ Number of Civil Servant at Central Government by Rank and Sex in Biak Numfor Regency, 2008 2012 19

    3.7 Jumlah Keputusan DPRD Tahun 2012/ Number of DPRD Decision, 2012.. 20

    3.8 Jumlah Anggota Dewan Menurut Partai Dan Jenis Kelamin Tahun 2012/ Number of Parliamentary by Party and Sex, 2012. 21

    3.9 Jumlah Anggota Dewan Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin Tahun 2012/ Number of Parliamentary by Age Group and Sex, 2012. 22

    3.10 Jumlah Anggota Dewan Menurut Pendidikan Tertinggi dan Jenis Kelamin Tahun 2012/ Number of Parliamentary by Education and Sex, 2012.. 23

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xiii Daftar Tabel / List of Table

    3.11 Bantuan Langsung Masyarakat (BLM) PNPM Mandiri Respek Menurut Lokasi TPKD Dan Dana Kegiatan Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012 (Jutaan Rupiah)/ Direct Assistance of Community Empowerment National Program by District in Biak Numfor Regency, 2012 (Million Rupiah) 24

    3.12 Banyaknya Permohonan Sertifikat Tanah Menurut Jenis Hak Tahun 2008-2012/ Number of Land Certificate Request by Type 0f Right, 2008 2012.. 25

    3.13 Banyaknya Sk Yang Diterima Menurut Jenis Hak Tahun 2008-2012/ Number of Issue Land Proprietorship Receipt by Type 0f Right, 2008 2012 26

    3.14 Banyaknya Sertifikat Tanah Yang Diterbitkan Menurut Jenis Hak Tahun 2008-2012/ Number of Land Certificate Issued by Type 0f Right, 2008 2012..

    27

    BAB IV

    Penduduk dan Tenaga Kerja/Population and Manpower

    4.1.1 Banyaknya Penduduk Menurut Jenis Kelamin Tahun 2001-2012/ Number of Population by Sex, 2001 2012 30

    4.1.2 Banyaknya Penduduk Menurut Kecamatan, Luas, Rumah Tangga dan Kepadatan Tahun 2012/ Number of Population by District, Area, Number of Household and Density, 2012 31

    4.1.3 Rata-Rata Penduduk per Desa Menurut Distrik Tahun 2012/ Average of Villages Population by District, 2012.. 32

    4.1.4 Penduduk Menurut Golongan Umur dan Jenis Kelamin Tahun 2011-2012/ Population by Age Group and Sex, 2011-2012 33

    4.1.5 Banyaknya Penduduk Menurut Distrik, Jenis Kelamin dan Sex Ratio Tahun 2012/ Number of Population by District, Sex and Sex Ratio, 2012. 34

    4.2.1 Banyaknya Pencari Kerja Menurut Tingkat Pendidikan, Jenis Kelamin di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of Job Seeker by Educational Level and Sex in Biak Numfor Regency, 2012.

    35

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xiv Daftar Tabel / List of Table

    4.2.2 Banyaknya Pencari Kerja Terdaftar, Permintaan Dan Penempatan di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2001-2012/ Number of Job Seeker Registered, Request and Placement in Biak Numfor Regency, 2001 2012.. 36

    4.2.3 Banyaknya Lowongan Kerja Yang Belum Dipenuhi, Terdaftar dan Yang Dipenuhi Menurut Lapangan Usaha di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of Unfield, Registered and Wich Field by Main Industry in Biak Numfor Regency, 2012.. 37

    4.2.4 Banyaknya Peserta Latihan Menurut Kejuruan Di LLK Biak Tahun 2008-2012/ Number of Trainning Members by Vocation in Biak BLK , 2008 2012................................................................................................... 38

    4.2.5 Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) Dan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2008-2011/ Labor Force Participation Rate and Open Unemployment Rate in Biak Numfor Regency, 2008-2011.............................................................................................. 39

    4.2.6 Komponen Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Biak Numfor Tahun 2010-2012/ Component of Human Development Index (HDI) in Biak Numfor Regency , 2010 2012.. 40

    4.2.7 Persentase Penduduk Miskin di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2010-2011/ Percentage of poverty in Biak Numfor Regency , 2010 2011. 41

    BAB V Sosial/Social

    5.1.1 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Menurut Jenis Sekolah Tahun 2012/ Number of School, Teacher and Pupils by Level of Education, 2012. 44

    5.1.2 Banyaknya Sekolah Menurut Distrik dan Jenis Sekolah Tahun 2012/ Number of School by District and Type of School, 2012 45

    5.1.3 Banyaknya Guru Menurut Distrik dan Jenis Sekolah Tahun 2012/ Number of Teacher by District and Type of School, 2012. 46

    5.1.4 Banyaknya Murid Menurut Distrik dan Jenis Sekolah Tahun 2012/ Number of Pupils by District and Type of School, 2012.. 47

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xv Daftar Tabel / List of Table

    5.1.5 Banyaknya Sekolah Menurut Distrik dan Status Tahun 2012/ Number of School by District and Status, 2012.. 48

    5.1.6 Banyaknya Murid Menurut Distrik dan Status Sekolah Tahun 2012/ Number of Pupils by District and School Status, 2012 50

    5.1.7 Banyaknya Guru Menurut Distrik dan Status Sekolah Tahun 2012 / Number of Teacher by District and School Status, 2012 52

    5.1.8 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Dasar dan Ratio Murid Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of Primary School, Teacher, Pupil, and Pupil Ratio by District, 2012. 54

    5.1.9 Banyaknya Sekolah Lanjutan Pertama, Guru dan Murid dan Ratio Murid Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of Junior High School, Teacher, Pupil, and Pupil Ratio by District, 2012 55

    5.1.10 Banyaknya Sekolah Lanjutan Atas Umum, Guru dan Murid dan Ratio Murid Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of General Senior High School, Teacher, Pupil, and Pupil Ratio by District, 2012 56

    5.1.11 Banyaknya Sekolah Lanjutan Atas Kejuruan, Guru dan Murid dan Ratio Murid Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of Vocational Senior High School, Teacher, Pupil, and Pupil Ratio by District, 2012. 57

    5.1.12 Banyaknya Siswa Aktif di Sekolah Luar Biasa (SLB) ABC Menurut Jenis Kelamin Tahun 2010-2012/ Number of Students in Special School by Sex, 2010-2012 58

    5.1.13 Banyaknya Dosen Dan Mahasiswa Dirinci Menurut Perguruan Tinggi Tahun 2012/ Number of Lectures and Students by Name of University, 2012 59

    5.1.14 Banyaknya Lulusan Dirinci Menurut Perguruan Tinggi Tahun 2007-2012/ Number of University, Graduated Atundent by Name of University, 2007-2012.. 60

    5.2.1 Jumlah Rumah Sakit dan Kapasitas Tempat Tidur Tahun 2012/ Number of Hospital and Bad of Capasity, 2012.. 61

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xvi Daftar Tabel / List of Table

    5.2.2 Jumlah Puskesmas, Balai Pengobatan dan BKIA Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of Public Health Centres, Public Clinic and BKIA by District, 2012.. 62

    5.2.3 Banyaknya Tenaga Medis Menurut Kecamatan Tahun 2012/ Number of Personal Medical by District, 2012. 63

    5.2.4 Jumlah Puskesmas Menurut Tipe dan Kecamatan Tahun 2012/ Number of Public Health Centres by Type and District, 2012. 64

    5.2.5 Jumlah Puskesmas Keliling Menurut Kecamatan Tahun 2012/ Number of Public Health Surroundings by District, 2012.. 65

    5.2.6 Banyaknya Imunisasi Menurut Jenis dan Kecamatan Tahun 2012/ Number of Immunization by Type and District, 2012 66

    5.2.7 Banyaknya Kasus HIV dan AIDS Serta Jumlah Yang Meninggal Tahun 2006-2012/ Number of HIV and AIDS Suferrer Cases, 2006-2012. 69

    5.2.8 Banyaknya Penderita Penyakit Menurut Jenis Penyakit dan Kelompok Umur Tahun 2012/ Number of Sufferers by Kind and Age Group, 2012. 70

    5.2.9 Peningkatan Fasilitas Pelayanan di RSUD Kabupaten Biak Numfor Tahun 2004-2012/ Improvement of Service Facilities in Biak Numfors Public Hospital, 2004-2012 71

    5.2.10 Jumlah Akseptor Baru Menurut Kecamatan dan Sarana Pelayanan Tahun 2012/ Number of New Acceptors by Facility Service and District, 2012. 74

    5.2.11 Jumlah Akseptor Baru Menurut Alat Kontrasepsi Yang Digunakan Dirinci Menurut Kecamatan Tahun 2012/ Number of New Acceptors by Contraseptive Method and District, 2012.. 75

    5.2.12 Banyaknya Klinik KB Serta Akseptor Aktif Menurut Alat Kontrasepsi di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of Family Planning Clinic and Active Acceptors in Biak Numfor Regency, 2012

    76

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xvii Daftar Tabel / List of Table

    5.2.13 Banyaknya Posyandu Menurut Kecamatan Tahun 2007-2012/ Number of Integrated Health Service by District, 2008-2012.. 77

    5.3.1 Banyaknya Perkara Perdata, Gugatan dan Permohonan Yang Diterima dan Diputuskan oleh Pengadilan Negeri Biak Tahun 2007-2012/ Number of Civil Law Cases Which Reported and Settled by District Court of Biak, 2007-2012 78

    5.3.2 Banyaknya Perkara Pidana Biasa dan Cepat Yang Diterima dan Diputuskan oleh Pengadilan Negeri Biak Tahun 2007-2012/ Number of Criminal Law Cases Which Reported and Settled by District Court of Biak, 2007-2012.. 79

    5.3.3 Banyaknya Narapidana dan Tahanan Titipan di Lembaga Pemasyarakatan Biak Tahun 2007-2012/ Number of Prisoner and Accused Prison in Correctional Institution of Biak Numfor Regency, 2007-2012 80

    5.3.4 Banyaknya Penggugat/Tergugat, Permohonan dalam Perkara Perdata Yang Diputuskan oleh Pengadilan Negeri Biak Tahun 2007-2012/ Number of Accussation, Demand in Civil Law Which Settled by District Court of Biak, 2007-2012. 81

    5.3.5 Banyaknya Terdakwa dalam Tindak Pedana Yang Diputuskan oleh Pengadilan Negeri Biak Tahun 2007-2012/ Number of Accused in Criminal Law Which Settled by District Court of Biak, 2007-2012 82

    5.3.6 Banyaknya Jaksa di Kantor Kejaksaan Negeri Biak Tahun 2008-2012/ Number Prosecutor by Sex in Prosecution Office of Biak Numfor Regency, 2008-2012. 83

    5.3.7 Banyaknya Hakim di Kantor Pengadilan Negeri Biak Numfor Tahun 2008-2012/ Number of Judge in District Court of Biak Numfor Regency, 2008-2012...... 84

    5.3.8 Banyaknya Perkara Yang Diterima dan Diputus Pengadilan Agama Biak Tahun 2012/ Number of Cases Received by Religion Court of Biak, 2012 85

    5.3.9 Banyaknya Hakim di Kantor Pengadilan Agama Biak Numfor Tahun 2008-2012/ Number of Judge in Religion Court of Biak Numfor Regency, 2008-2012...... 86

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xviii Daftar Tabel / List of Table

    5.3.10 Jumlah Kegiatan Fatwa Ruyat Sumpah Pegawai Negeri Sipil dan Pejabat Tahun 2008-2012/ Number of Activity Oath of Civil Servant and Oath of Job, 2008-2012 87

    5.4.1 Jumlah Tempat Peribadatan Menurut Kecamatan Tahun 2012/ Number of Worship Facilities by District, 2012 88

    5.4.2 Banyaknya Rohaniawan/Rohaniawati Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of Spiritual Leaders by Religion and District, 2012 89

    5.4.3 Jumlah Jemaah Haji Dirinci Menurut Jenis Kelamin Tahun 2006-2012/ Number of Moslem Pilgrims by Sex,2006- 2012. 90

    5.5.1 Banyaknya Akta yang Diterbitkan Kantor Catatan Sipil Kabupaten Biak Numfor Tahun 2006-2012/ Number of Certificate Issued by Civil Registration Office of Biak Numfor Regency,2006- 2012. 91

    5.5.2 Banyaknya Kecelakaan Lalu Lintas dan Korban Tahun 2012/ Number of Traffic Accident and Victims, 2012.. 92

    5.5.3 Jumlah Tindak Pidana Terhadap Fisik Dan Hak Milik Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Total Crime Of Physical and Property Rights In Biak Numfor, 2012 93

    5.5.4 Banyaknya Korban Musibah yang Ditanggulangi Menurut Jenis Musibah dan Kondisi Korban di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2010-2012/ Number of Disasters Victim by Kind of Disaster and Victims Condition in Biak Numfor Regency, 2010-2012. 94

    5.5.5 Banyaknya Surat Izin Mengemudi yang Dikeluarkan Polres Biak Numfor Tahun 2007-2012/ Number of Drivers License Issued by Resort Police In Biak Numfor Regency, 2007-2012.. 95

    5.5.6 Banyaknya Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial Tahun 2006-2012/ Number of Social Welfare Problem, 2006-2012. 96

    5.5.7 Banyaknya Rumah Tangga Miskin Di Pedesaan Dan Perkotaan Kab Biak Numfor Tahun 2009-2012 / Number Of Poor Household In Rural and Urban, Biak Numfor Regency 2009-2012 . 97

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xix Daftar Tabel / List of Table

    5.5.8 Banyaknya Tuna Netra Menurut kelompok Umur di Bina Netra Kabupaten Biak Numfor Tahun 2010-2012/ Number of Visually Impaired People According to Age Group in Bina Netra of Biak Numfor Regency, 2010-2012. 98

    5.5.9 Banyaknya Penyandang Cacat Menurut kelompok Umur dan Jenis Kecacatan di Sekolah Luar Biasa (SLB) ABC Kabupaten Biak Numfor Tahun 2010-2012/ Number of Disability Person by Age Group and Kind of Disability in Special School of Biak Numfor Regency, 2010-2012.. 99

    5.5.10 Banyaknya Peserta Askes dan Keluarga Pemegang Kartu Askes Indonesia Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2006-2012/ Number of Participants Indonesian Health and Holding of Indonesian Health Card in Biak Numfor Regency, 2006-2012... 100

    5.5.11 Banyaknya Peserta Askes Indonesia Menurut Jenis Kepesertaan di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2007-2012/ Number of Participants Indonesian Health by Participation in Biak Numfor Regency, 2007-2012 101

    5.5.12 Banyaknya Penerimaan dan Pengiriman Rujukan Peserta Askes Indonesia di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2006-2012/ Number of Receiving and Sending Participants Indonesian Healthy in Biak Numfor Regency, 2006-2012.. 102

    5.6.1 Banyaknya Orang Asing Pemegang KITAS Menurut Kebangsaan Tahun 2012/ Number of KITAS Holder by Nationality in Biak Numfor Regency, 2012. 103

    5.6.2 Banyaknya Orang Asing Pemegang KITAP Menurut Kebangsaan Tahun 2012/ Number of KITAP Holder by Nationality in Biak Numfor Regency, 2012. 104

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xx Daftar Tabel / List of Table

    BAB VI Pertanian/Agriculture

    6.1.1 Luas Tanam, Panen dan Rata-Rata Produksi Jagung di Kabupaten Biak Numfor Menurut Distrik Tahun 2012/ Planting Area, Harvested Area, and Yield Rate of Corn by District, 2012.. 109

    6.1.2 Luas Tanam, Panen dan Rata-Rata Produksi Ketela Pohon di Kabupaten Biak Numfor Menurut Distrik Tahun 2012/ Planting Area, Harvested Area, and Yield Rate of Cassava by District, 2012. 110

    6.1.3 Luas Tanam, Panen dan Rata-Rata Produksi Ubi Jalar di Kabupaten Biak Numfor Menurut Distrik Tahun 2012/ Planting Area, Harvested Area, and Yield Rate of Sweet Potato by District, 2012. 111

    6.1.4 Luas Tanam, Panen dan Rata-Rata Produksi Kacang Tanah di Kabupaten Biak Numfor Menurut Distrik Tahun 2012/ Planting Area, Harvested Area, and Yield Rate of Peanut by District, 2012.. 112

    6.1.5 Luas Tanam, Panen dan Rata-Rata Produksi Talas di Kabupaten Biak Numfor Menurut Distrik Tahun 2012/ Planting Area, Harvested Area, and Yield Rate of Mungbean by District, 2012 113

    6.1.6 Luas Tanam, Panen dan Rata-Rata Produksi Sayur-Sayuran di Kabupaten Biak Numfor Menurut Distrik Tahun 2012/ Planting Area, Harvested Area, and Yield Rate of Vegetables by District, 2012 114

    6.1.7 Luas Tanam, Panen dan Rata-Rata Produksi Buah-Buahan di Kabupaten Biak Numfor Menurut Distrik Tahun 2012/ Planting Area, Harvested Area, and Yield Rate of fruits by District, 2012.. 115

    6.2 Luas Dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat Dirinci Menurut Jenis dan Distrik Tahun 2012/ Area and Production of Small Estate by Kind of Crops and District, 2012.. 116

    6.3.1 Banyaknya Ternak Besar, Kecil, dan Unggas Tahun 2008-2012/ Number of Large Livestock, Small Livestock and Fowls, 2008-2012 121

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxi Daftar Tabel / List of Table

    6.3.2 Populasi Ternak Besar Menurut Distrik dan Jenis Kelamin Tahun 2012/ Population of Large Livestock by District and Sex, 2012. 122

    6.3.3 Populasi Ternak Kecil dan Unggas Menurut Distrik Tahun 2012/ Population of Small Livestock and Bird, 2012.. 123

    6.3.4 Jumlah Ternak yang Dipotong Tahun 2008-2012/ Number of Slaughtered Livestock, 2008-2012.. 124

    6.3.5 Produksi Telur (Kg) Tahun 2008-2012/ Egg Production (Kg), 2008-2012.. 125

    6.4.1 Jumlah Perahu/ Kapal Penangkap Ikan Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of Marine Fishing Boat by District, 2012.. 126

    6.4.2 Jumlah Alat Penangkap Ikan Menurut Distrik Tahun 2012/ Number of Marine Fishing Geart by District, 2012 127

    6.4.3 Produksi Ikan dan Hasil Laut Lainnya dari Usaha Perikanan Rakyat (Ton) Tahun 2012/ Fish Production and the Others from Small Fishery Production, 2012.. 128

    6.4.4 Jumlah Rumah Tangga Nelayan Menurut Distrik Tahun 2008-2012/ Number of Fisheries Household by District, 2008-2012. 130

    6.4.5 Jumlah Produksi Perikanan serta Rata-Rata Harga Menurut Komoditi di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2009-2012/ Number of Fishery Production and Price Average by Commodity, 2009-2012.... 131

    6.4.6 Perkembangan Budidaya Beberapa Komoditi Perikanan di Biak Numfor Tahun 2010-2012 / Development of Fishery Comodities in Biak Numfor, 2010-2012... 132

    6.5.1 Produksi Kayu Non HPH Menurut Jenisnya (m3) Tahun 2005-2012/ Non HPH Wood Production by Kind (M3), 2005-2012.. 133

    6.5.2 Luas Kawasan Hutan (Ha) Menurut Fungsinya Tahun 2012/ KPH Forestry Area by its Function (Ha), 2012... 134

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxii Daftar Tabel / List of Table

    6.5.3 Alokasi Bantuan Bibit Tanaman Kehutanan Menurut Distrik Tahun 2011-2012 / Allocation of Forestry Plant Seed Per District, Biak Numfor Regency 2011-2012 135

    6.6.1 Banyaknya Komoditi Pangan yang Dikirim Masuk ke Kabupaten Biak Numfor Tahun 2011-2012/ Number of Food Commodities sent into Biak Numfor Regency, 2011-2012. 137

    6.6.2 Banyaknya Komoditi Pangan yang Dikirim Keluar dari Kabupaten Biak Numfor Tahun 2011-2012/ Number of Food Commodities Sent out from Biak Numfor Regency, 2011-2012.. 139

    6.6.3 Tindakan Pemusnahan yang Dilakukan pada Tahun 2012 Lingkup SKP Kelas I Biak/ Extermination Actions by Agriculture Quarantine Station at Biak Numfor regency, 2012 140

    6.6.4 Tindakan Penolakan yang Dilakukan pada Tahun 2012 Lingkup SKP Kelas I Biak/ Refusal Actions by Agriculture Quarantine Station at Biak Numfor regency, 2012.. 141

    BAB VII

    Industri/ Industry

    7.1.1 Banyaknya Industri dan Tenaga Kerja Menurut Golongan Industri Tahun 2010-2012/ Number of Industry and Man Power by Group, 2010-2012 145

    7.1.2 Banyaknya Industri Kecil Pangan, Sandang dan Kulit Menurut Jenis dan Tenaga Kerja Tahun 2010-2012/ Number of Small Industry of Food and Leather by Kind of Industry and Man Power, 2010-2012.. 146

    7.1.3 Banyaknya Industri Kecil, Kimia dan Bahan Bangunan Menurut Jenis dan Tenaga Kerja Tahun 2010-2012/ Number of Small Industry of Chemical and Material Contruction by Kind of Industry and Man Power, 2010-2012 147

    7.1.4 Banyaknya Industri Kecil Kerajinan dan Umum Menurut Jenis dan Tenaga Kerja Tahun 2010-2012/ Number of Small Handicraffs Industry by Kind of Industry and Man Power, 2010-2012 148

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxiii Daftar Tabel / List of Table

    7.1.5 Banyaknya Industri Kecil Cabang Logam dan Elektronika Menurut Jenis dan Tenaga Kerja Tahun 2010-2012/ Number of Small Industry of Metal and Electronica Branch by Kind of Industry and Man Power, 2010-2012. 149

    7.2.1 Tenaga Listrik Yang Diproduksi, Disalurkan dan Yang Terjual Tahun 2012/ Electricity Produced, Distributed and Sold, 2012. 150

    7.2.2 Banyaknya Pelanggan KVA Tersambung, Panjang Jaringan dan Jumlah Gardu Listrik Tahun 2012/ Number of Consumer, Connected KVA, Length Of Meddle and Number of Sentry, 2012 151

    7.2.3 Banyaknya Unit Pembangkit Tenaga Listrik PLN, Kapasitas Terpasang, Kemampuan Mesin dan Beban Puncak Menurut Daerah Kerja Tahun 2012/ Number of Electric Generator of State Electrical Company, Installed Capacity, Mechanical Power, 2012 152

    7.2.4 Jumlah Pelanggan Listrik Menurut Daya Terpasang dan Status Pengguna di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of Consumer According to Installed Power and Kind of Consumers, 2012.... 153

    7.3.1 Jumlah Pelanggan dan Air Bersih yang Terjual BPAM 2006-2012/ Number of Consumers and Water Supply, 2006-2012.... 154

    7.3.2 Air Minum yang Terjual PDAM Menurut Jenis Pelanggan Tahun 2012/ Quality of Water Supply Establisment According to Kind of Consumers, 2012 155

    7.4.1 Banyaknya Penerimaan Bahan Bakar Minyak Menurut Jenisnya Setiap Bulan Tahun 2012/ Number of Fuel Oil Received by Month, 2012. 156

    7.4.2 Banyaknya Penyaluran Bahan Bakar Minyak Menurut Jenisnya Setiap Bulan Tahun 2012/ Number of Fuel Oil Distributed by Month, 2012.. 157

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxiv Daftar Tabel / List of Table

    BAB VIII Perdagangan/Trade

    8.1.1 Perkembangan Ekspor Menurut Sektor Tahun 2008-2012/ Trend of Export by Sector, 2008-2012 (US $). 159

    8.1.2 Jumlah Ekspor Menurut Jenis Komoditi Tahun 2012/ Number of Export by Kind of Commodity, 2012.. 160

    8.1.3 Ekspor Melalui Pelabuhan Laut/Udara Biak Menurut Negara Tujuan dan Jenis Komoditi Tahun 2012/ Export by Port/Airport by Country of Destination and Kind of Commodity in biak, 2012 161

    8.1.4 Banyaknya Usaha Perdagangan Besar, Sedang, dan Kecil di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2011-2012/ Number of large, medium, and small trading in Biak Numfor Regency 2011-2012.. 162

    8.2.1 Jumlah Pemasukan dan Penyaluran Beras (Kg) Tahun 2008-2012/ Number of Receiving and Distribution of Rice (kg), 2008-2012 163

    8.2.2 Jumlah Realisasi Penyaluran Beras oleh Sub Dolog Wilayah I Biak (Kg) Tahun 2012/ Number of Realization Rice Distribution by Region I Sub Dolog of Biak Numfor Regency (kg), 2012.. 164

    BAB IX

    Transportasi dan Komunikasi/Transportation and Communication

    9.1.1 Panjang Jalan Nasional, Provinsi dan Kabupaten (Km) Tahun 2008-2012/ Length of Road National, Province and Regency (Km), 2008-2012. 166

    9.1.2 Panjang Jalan Menurut Status Administrasi dan Jenis Permukaan (Km) di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Length of Road by Administration Status and by Type of Surface in Biak Numfor Regency , 2012..................... 167

    9.1.3 Panjang Jalan Menurut Status Administrasi dan Kondisi Permukaan (Km) di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Length of Road by Administration Status and Condition of Road in Biak Numfor Regency , 2012..................... 168

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxv Daftar Tabel / List of Table

    9.1.4 Panjang Jalan Menurut Status Administrasi dan Akses Kendaraan Roda Empat (Km) di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Length of Road by Administration Status and Accessibility in Biak Numfor Regency , 2012 169

    9.1.5 Data Perkembangan Jumlah Kendaraan Motor (Ranmor) Menurut Jenisnya Tahun 2008-2012/ Number of Motorrised Vehicle by Type Vehicle, 2008-2012. 170

    9.1.6 Jumlah Kendaraan Bermotor Menurut Jenis dan Status Pemilikan Tahun 2012/ Number of Motorrised Vehicle by Type Vehicle and Status Ownership, 2012 171

    9.1.7 Jumlah Kendaraan Bermotor Umum Dan Pribadi Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2010-2012 / Number of Public And Private Vehicle in Biak Numfor, 2010-2012.. 172

    9.1.8 Banyaknya Kendaraan yang Diuji Menurut Jenisnya Tahun 2012/ Number of Vehicle Complusory Tested by Kind, 2012.. 173

    9.1.9 Jumlah Kunjungan Kapal Menurut Jenis Pelayaran Setiap Bulan Tahun 2012/ Number of Arrival Ship by Shipping Sector by Month, 2012. 174

    9.1.10 Jumlah Penumpang Naik dan Turun Menurut Jenis Pelayaran Tahun 2012/ Number of Arrival Ship by Shipping Sector by Month, 2012 175

    9.1.11 Jumlah Bongkar Muat Barang dari Dalam/Luar Negeri (Ton) Tahun 2012/ Number of Loaded Unloaded Form Domestic and Abroad (Ton), 2012.. 176

    9.1.12 Banyaknya Komoditi Migas dan Non Migas Antar Pulau Yang Dibongkar/Muat di Pelabuhan Biak Tahun 2012 (Ton)/ Number of migas and non-migas commodity that loaded/unloaded in Biak Port (Ton), 2012 177

    9.1.13 Banyaknya Barang Pokok dan Strategis Antar Pulau Yang Dibongkar/Muat di Pelabuhan Biak Tahun 2012 (Ton)/ Number of essential and strategic goods that loaded/unloaded in Biak Port (Ton), 2012.................................... 178

    9.1.14 Banyaknya Barang Pokok Lain-Lain Antar Pulau yang Dibongkar/Muat di Pelabuhan Biak Tahun 2012 (Ton)/ Number of others essential goods that loaded/unloaded in Biak Port (Ton), 2012.. 179

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxvi Daftar Tabel / List of Table

    9.1.15 Jumlah Penumpang Naik Dan Turun Menurut Jenis Pelayaran, Tahun 2012 / Number of Passanger by Shipping Sector by Month, 2012..... 180

    9.1.16 Jarak dan Waktu Tempuh Kapal Feri Menurut Jalur Lintasan dan Kapal Layanan Tahu 2012/ Distance and Travel Time of Ferry According to Shipping Line and Ship Service, 2012 181

    9.1.17 Banyaknya Pelayaran, Penumpang, dan Muatan Kapal Feri Tahun 2008-2012/ Number of Shipping, Passanger, and Loaded of Ferry, 2008-2012. 182

    9.1.18 Banyaknya Lalu Lintas Pesawat Udara Domestik Tahun 2012/ Number of Domestic Air Traffic, 2012 183

    9.1.19 Banyaknya Lalu Lintas Pesawat Udara Internasional Tahun 2012/ Number of International Air Traffic, 2012. 184

    9.1.20 Jumlah Lalu Lintas Penumpang Angkutan Udara Tahun 2012/ Number of Passanger Air Traffic, 2012 185

    9.1.21 Jumlah Lalu Lintas Bagasi Pesawat Udara Tahun 2012/ Number of Baggage Air Traffic, 2012.. 186

    9.1.22 Jumlah Bongkar Muat Barang (Kargo) Melalui Bandara Frans Kaisiepo Tahun 2012/ Number of Cargo Loaded/Unloaded by Frans Kaisiepo Airport, 2012.. 187

    9.1.23 Jumlah Bongkar Muat Paket Melalui Bandara Frans Kaisiepo Tahun 2012/ Number of Package Loaded/Unloaded by Frans Kaisiepo Airport, 2012 188

    9.2.1 Jumlah Surat Pos Udara yang Dikirim untuk Dalam dan Luar Negeri Tahun 2006-2012/ Number of Airmail to Domestic and Abroad, 2006-2012. 189

    9.2.2 Wesel Pos yang Dikirim untuk Dalam dan Luar Negeri Tahun 2008-2012/ Number of Money Order and Send to Domestic and Abroad, 2008-2012 190

    9.2.3 Wesel Pos yang Diterima dari Dalam dan Luar Negeri Tahun 2008-2012/ Number of Money Order Receieved From Domestic and Abroad, 2008-2012 191

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxvii Daftar Tabel / List of Table

    9.2.4 Jumlah Paket Pos yang Dikirim Untuk dalam dan Luar Negeri Tahun 2008-2012/ Number of Package Pos and Send to Domestic and Abroad, 2008-2012 192

    9.2.5 Banyaknya Pos-Pos Telepon Otomatis Tahun 2008-2012/ Number of Outomatic Telephon Pos, 2008-2012.. 193

    9.2.6 Banyaknya Pulsa Lokal dan SLJJ Tahun 2008-2012/ Number of Local Pulse and Long Distances Call, 2008-2012. 194

    9.2.7 Jumlah Terpasang Nomor Telepon Kabel Aktif, Pemasangan Baru, dan Pemutusan Sambungan di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of Installed Telephone, New Installation, and Disconnection in Biak Numfor Regency,2012 195

    9.2.8 Jumlah Pengguna Internet Terpasang Menurut Jenisnya dan Kelompok Pengguna di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of Installed Internet by Type and User Group in Biak Numfor Regency, 2012.. 196

    9.2.9 Banyaknya Berita/Penerangan RRI Biak Setiap Bulan Menurut Jenisnya Tahun 2012/ Number of RRI Broadcasts News and Information, 2012.. 197

    9.2.10 Banyaknya Siaran Hiburan RRI Biak Tahun 2012 / Number of RRI Entertainment Broadcasts Biak, 2012 198

    9.2.11 Banyaknya Penerangan Umum Siaran RRI Biak Menurut Jenis Siaran Setiap Bulan Tahun 2012/ Number of RRI Public Broadcast by Month and Type, 2012.. 200

    BAB X

    Keuangan/Finance

    10.1 Realisasi Anggaran Kabupaten Biak Numfor Periode 1 Januari 2012-31 Desember 2012/ Budget Realization in Biak Numfor Regency, 1 January 2012- 31 December 2012....................................................................... 202

    10.2 Jumlah Target Dan Realisasi PBB Tahun Anggaran 2012/ Number of Target and Realisation of Land and Building Taxes 2012.. 203

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxviii Daftar Tabel / List of Table

    10.3 Jumlah Penerimaan PBB Menurut Sektor Tahun Anggaran 2007-2012/ Land and Building Taxes Receipts Realization Period 2007 2012 (Rp. 000).. 204

    10.4 Jumlah Potensi, Taget dan Realisasi PBB Tahun Anggaran 2007-2012/ Number of Potency, Target and Realization For land and Building Taxes Budget Year 2007 -2010 (Rp. 000) 205

    10.5 Jumlah Tunggakan PBB Menurut Sektor (000) Tahun Anggaran 2007-2012/ Number of Unpaid Credit Balance by Economic Sector (Rp. 000), 2007-2012.. 206

    10.6 Target dan Realisasi Penerimaan Pajak Daerah Tahun 2012/ Target and Realization of Second Stage Region Tax Receipts by Kind, 2012 (Rp. 000) 207

    10.7 Banyaknya Koperasi Non KUD Menurut Tingkatan Tahun 2008-2012/ Number of Cooperative Non VUC by Rank, 2008-2012.. 208

    10.8 Banyaknya Koperasi Non KUD Menurut Jenis Tahun 2010-2012/ Number of Cooperative Non VUC by Type, 2010-2012.. 209

    10.9 Banyaknya Koperasi Non KUD Menurut Kelompok 2008-2012 / Number of Cooperative Non VUC by Group, 2008-2012... 210

    10.10 Banyaknya Anggota Koperasi Non KUD Menurut Kelompok Tahun 2008-2012/ Number of Cooperative Members Non VUC by Group, 2008-2012...... 211

    10.11 Banyaknya Koperasi Unit Desa Menurut Klasifikasi Tahun 2010-2012/ Number of Village Unit Cooperative by Classification, 2010-2012................ 212

    10.12 Banyaknya Peserta, Uang Pertanggungan, Penerimaan Premi dan Claim Asuransi Tahun 2007-2012/ Number of Savers and Assured, Receipts, Premium and Claim, 2007-2012............................................................. 213

    10.13 Banyaknya Claim Atas Polis Serta Nilai yang Terjadi Tahun 2012/ Number of Claim for Polis and Value, 2012.......................................................... 214

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxix Daftar Tabel / List of Table

    BAB XI PDRB

    11.1 Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Biak Numfor menurut

    Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku Tahun 2009 2012 (Jutaan Rupiah)/ Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at Current Price by Industrial Origin, 2009-2012 (Million Rupiahs). 216

    11.2 Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Biak Numfor menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Konstan Tahun 2009 2012 (Jutaan Rupiah)/ Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at 2000 Constant Price by Industrial Origin, 2009-2012 (Million Rupiahs).. 217

    11.3 Index Perkembangan PDRB Kabupaten Biak Numfor Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku Tahun 2009-2012/ Development index of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at Current Price by Industrial Origin, 2009-2012 (percent).. 218

    11.4 Indeks Perkembangan PDRB Kabupaten Biak Numfor Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Konstan 2000 Tahun 2009 2012 (Persen)/ Development Index of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at 2000 Constant Price by Industrial Origin, 2009-2012 (percent) 219

    11.5 Laju Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Biak Numfor Atas Dasar Harga Berlaku Tahun 2009 2012 (dalam persentase)/ Growth of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at Current Price by Industrial Origin, 2009-2012 (percent) 220

    11.6 Laju Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Biak Numfor Atas Dasar Harga Konstan 2000 Tahun 2009 2012 (dalam persentase)/ Growth of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at 2000 Constant Price by Industrial Origin, 2009-2012 (percent) 221

    11.7 Indeks Berantai Produk Domestik Regional Kabupaten Biak Numfor Atas Dasar Harga Berlaku Tahun 2009 2012 (dalam persentase)/ Chain Indices of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at Current Priceby Industrial Origin, 2009-2012 (percent). 222

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxx Daftar Tabel / List of Table

    11.8 Indeks Berantai Produk Domestik Regional Kabupaten Biak Numfor Atas Dasar Harga Konstan Tahun 2009 2012 (dalam persentase)/ Chain Indices of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at 2000 Constant Price by Industrial Origin, 2009-2012 (percent) 223

    11.9 Angka Agregarif Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Biak Numfor Tahun 2009 2012/ Aggregate of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency, 2009-2012 224

    11.10 Indeks Implisit Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Biak Numfor Tahun 2009 2012 (dalam persentase)/ Implicit Indices of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency by Industrial Origin, 2009-2012 (percent).. 225

    11.11 Distribusi PDRB Kabupaten Biak Numfor Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku Tahun 2009 2012 (Persen)/ Percentage Distribution of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at Current Price by Industrial Origin, 2009-2012 (percent) .. 226

    11.12 Distribusi PDRB Kabupaten Biak Numfor Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Konstan 2000 Tahun 2009 2012 (Persen)/ Percentage Distribution of Gross Regional Domestic Product of Biak Numfor Regency at 2000 Constant Price by Industrial Origin, 2009-2012 (percent) .. 227

    BAB XII

    PARIWISATA

    12.1 Jumlah Pengunjung Objek Wisata Alam Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of visitor of Natural Tourism Object in Biak Numfor Regency, 2012.. 230

    12.2 Pertunjukan Dan Festival Seni Budaya Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012 / Art Performance and Cultural Festival of Biak Numfor Regency, 2012.. 231

    12.3 Jumlah Hotel Menurut Klasifikasi Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012/ Number of Hotel According by Classification in Biak Numfor Regency, 2012.... 232

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    xxxi Daftar Tabel / List of Table

    12.4 Jumlah Kamar Hotel Menurut Klasifikasi Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012 / Total Room Of Hotel by The Classification in Biak Numfor Regency, 2012.. 233

    12.5 Jumlah Tempat Tidur Hotel Menurut Klasifikasi Hotel Di Kabupaten Biak Numfor Tahun 2012 / Total Sleeping Bed Of Hotel by Classification of Room and Hotel in Biak Numfor Regency, 2012 234

  • BAB I

    Chapter I

    KEADAAN GEOGRAFI Geography

    Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures 2013

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    1 Keadaan Geografi / Geography

    Kabupaten Biak Numfor yang

    beribukota di Biak, merupakan pulau

    yang terletak di sebelah utara daratan

    Papua pada titik 0o55 1o27 Lintang

    Selatan dan 134o47 136o Bujur Timur

    dengan luas wilayah 2.269,84 km2.

    Kabupaten ini memiliki dua pulau besar,

    yaitu Pulau Biak dan Pulau Numfor serta

    sekitar 42 pulau-pulau kecil. Sebelah

    utara kabupaten ini berbatasan dengan

    Kabupaten Supiori dan Samudera Pasifik,

    di sebelah selatan adalah Selat Yapen,

    sementara sebelah timur berbatasan

    dengan Samudera Pasifik dan sebelah

    barat adalah Kabupaten Manokwari.

    Kabupaten Biak Numfor terdiri

    dari 19 distrik, yaitu Numfor Barat,

    Numfor Timur, Orkeri, Poiru, Bruyadori,

    Padaido, Aimando, Oridek, Biak Timur,

    Biak Kota, Samofa, Yendidori, Biak Utara,

    Yawosi, Andey, Bondifuar, Warsa, Biak

    Barat, dan Swandiwe. Dari 19 distrik

    tersebut, Distrik Yendidori memiliki

    wilayah paling luas sekitar 242,84 km2,

    sedangkan Distrik Padaido merupakan

    distrik dengan wilayah paling kecil, yaitu

    20,65 km2.

    Dari 19 distrik yang ada, distrik

    dengan jarak tempuh dari ibukota

    kecamatan ke ibukota kabupaten paling

    jauh adalah Distrik Swandiwe, yaitu

    sekitar 80 km, sedangkan jarak yang

    paling dekat adalah Distrik Samofa

    dengan jarak sekitar 2 km.

  • BAB II

    Chapter II

    I K L I M Climate

    Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures 2013

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    5 Keadaan Iklim / Climate

    Berdasarkan hasil pencatatan

    Stasiun Meteorologi Kelas I Frans

    Kaisiepo Biak pada tahun 2012 dilaporkan

    bahwa suhu udara rata-rata di wilayah

    Kabupaten Biak Numfor adalah 27,1oC

    dengan kelembaban udara rata-rata

    86,6%, sehingga dapat disimpulkan

    bahwa daerah Kabupaten Biak Numfor

    termasuk kategori panas. Hal ini juga

    dapat dilihat dari suhu udara minimum

    sekitar 24,5oC sementara suhu

    maksimum mencapai 30,2oC.

    Di sisi lain, curah hujan rata-rata

    yang terjadi sepanjang tahun 2012 adalah

    230,7 mm, di mana curah hujan tertinggi

    terjadi pada bulan Maret yaitu 457,9 mm,

    sedangkan curah hujan terendah terjadi

    pada bulan Februari yaitu 123,0 mm.

    Sementara itu, banyaknya hari

    hujan rata-rata dalam satu bulan di

    Kabupaten Biak Numfor adalah 25 hari.

    Bahkan pada bulan Maret banyaknya hari

    hujan hampir mencapai satu bulan, yaitu

    30 hari. Sedangkan banyaknya hari hujan

    paling kecil terjadi pada bulan September

    dan Oktober, yaitu 21 hari.

    BMKG juga mencatat bahwa

    rata-rata penyinaran matahari setiap

    bulan adalah 128,9 jam, dimana

    penyinaran terlama terjadi pada bulan

    Oktober yaitu 158,2 jam dan paling kecil

    pada bulan Maret hanya 97,3 jam.

    Sementara pantauan rata-rata kecepatan

    angin setiap bulan masih tergolong

    normal yaitu 4 knots dan tekanan udara

    sebesar 1.007,4 mba.

  • BAB III

    Chapter III

    PEMERINTAHAN Government

    Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures 2013

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    13 Pemerintahan /Government

    Kabupaten Biak Numfor memiliki

    19 distrik yang terdiri dari 8 kelurahan

    dan 250 kampung/desa.

    Pada tahun 2012 seluruh distrik

    di Kabupaten Biak Numfor menerima

    bantuan langsung masyarakat berupa

    PNPM Mandiri Respek. Dana kegiatan

    tersebut berasal dari APBN, APBD

    Provinsi, dan APBD Kabupaten. APBN

    mengalokasikan dana ke setiap distrik

    sebesar 1,4 Milyar, kecuali untuk Distrik

    Biak Kota dan Distrik Samofa sebesar 2,4

    Milyar rupiah. Begitu pula dengan APBD

    kabupaten, dimana setiap distrik

    menerima dana sebesar 380 juta rupiah,

    sementara Distrik Biak Kota dan Distrik

    Samofa sebesar 630 juta rupiah.

    Di pihak lain, banyaknya pegawai

    negeri sipil daerah pada tahun 2012 di

    Kabupaten Biak Numfor yaitu sebanyak

    4.723. Rincian pegawai menurut

    pendidikan digambarkan pada Grafik 3.1.

    Dari grafik tersebut diketahui bahwa PNS

    daerah paling banyak merupakan lulusan

    SLTA sebanyak 42 persen dari total

    pegawai pegawai. Sedangkan persentase

    terendah adalah lulusan SD yaitu sebesar

    1 persen

    Sementara itu, jumlah PNS Pusat

    di Kabupaten Biak Numfor adalah 728

    pegawai yang tersebar di beberapa

    instansi vertikal. Komposisi PNS Pusat

    menurut jenis kelamin masing-masing

    adalah 542 laki-laki dan 186 perempuan.

    Selama tahun 2012 Sekretariat

    DPRD Kabupaten Biak Numfor telah

    menghasilkan 42 keputusan. Jumlah

    keputusan menurut jenisnya dapat dilihat

    pada grafik berikut.

    19202122

    Keputusan DPRD

    Keputusan Pimpinan

    DPRD

    20 22

    Jum

    lah

    Kepu

    tusa

    nGrafik 3.2

    Banyaknya Keputusan yang Dihasilkan Sekretariat DPRD Tahun 2012

    Sementara itu, jumlah anggota

    dewan di Kabupaten Biak Numfor adalah

    25 orang dengan rincian 23 orang laki-laki

    dan 2 orang perempuan. Sebagian besar

    anggota dewan berpendidikan Sarjana

    (S1/DIV) yaitu sebanyak 15 orang,

    sedangkan sisanya adalah lulusan SMA

    dan S2/S3.

  • BAB IV

    Chapter IV

    PENDUDUK & KETENAGAKERJAAN

    Population & ManPower

    Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures 2013

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    28 Penduduk & Ketenagakerjaan/Population & Man Power

    PENDUDUK

    Berdasarkan proyeksi penduduk

    pertengahan tahun dengan dasar data

    hasil Sensus Penduduk Tahun 2010,

    jumlah penduduk Kabupaten Biak

    Numfor Tahun 2012 adalah 134.917 jiwa

    yang terdiri dari 69.802 laki-laki dan

    65.115 perempuan. Jumlah penduduk

    paling besar berada di Distrik Biak Kota

    sebesar 44.405 jiwa dengan kepadatan

    penduduk 1.035,32 jiwa per Km2. Ini

    berarti tiap 1 km2 dihuni sekitar 1.035

    jiwa. Sementara itu jumlah penduduk

    paling sedikit berada di Distrik Bondifuar

    yakni sebanyak 226 jiwa dengan

    kepadatan penduduk 2 jiwa per Km2.

    Rata-rata laju pertumbuhan

    penduduk Kab Biak Numfor per tahun

    dalam lima tahun terakhir (tahun 2008-

    2012) adalah sebesar 2,69 persen

    pertahun. Sementara itu rata-rata

    kepadatan penduduk tahun 2012 sebesar

    59 jiwa per Km2. Angka ini menunjukkan

    jumlah penduduk di Kabupaten Biak

    Numfor selama lima tahun terakhir masih

    tergolong sedikit atau jarang.

    Jumlah penduduk di Kab Biak

    Numfor paling banyak terkonsentrasi di

    daerah perkotaan seperti Distrik Biak

    Kota, dan Samofa. Sekitar hampir 33

    persen penduduk berdomisili di Distrik

    Biak Kota, dan sekitar hampir 22 persen

    penduduk berdomisili di Distrik Samofa.

    Sedangkan pada beberapa distrik di pulau

    jumlah penduduknya kurang dari 2

    persen per distrik.

    Perbandingan antara laki-laki

    dan perempuan penduduk dapat dilihat

    dari rasio jenis kelamin (sex ratio). Rasio

    jenis kelamin penduduk Kabupaten Biak

    Numfor tahun 2012 adalah 107,20 artinya

    setiap 100 perempuan terdapat 107 laki-

    laki, atau dengan kata lain jumlah

    penduduk laki-laki lebih besar 7 persen

    dibanding perempuan. Dari 19 distrik

    yang ada terdapat satu distrik yang

    mempunya sex ratio di bawah 100, yaitu

    Distrik Yawosi sebesar 97,16.

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    29 Penduduk & Ketenagakerjaan/Population & Man Power

    6 3076

    750

    423

    125 195

    0

    100

    200

    300

    400

    500

    600

    700

    800

    Grafik 4.1Jumlah Pencari Kerja Menurut

    Tingkat Pendidikan

  • Biak Numfor Dalam Angka 2013 Biak Numfor in Figures

    UNTUK AKSES PENUH TERHADAP PUBLIKASI INI SILAKAN MENGHUBUNGI

    BPS KABUPATEN BIAK NUMFOR

    Jl.Majapahit No.8, Biak, Papua

    Telp (0981) 21994, 22560

    Email: [email protected]

  • depani-hal cover2013ii-Hal-katalog2013iii-Peta Wilayah2013iv-Lambang Wilayah2013v-Foto Bupati2013vi-Kata Sambutan Bupativii-Kata Pengantar Ka BPSviii-Daftar Isi 2013x-Daftar Tabel2013Hal_Batas_Bab 1BAB 1 Keadaan Geografi-ulasan okHal_Batas_Bab 2BAB 2 Keadaan Iklim-ulasan okHal_Batas_Bab 3BAB 3 Pemerintahan-ulasan2013 okHal_Batas_Bab 4BAB 4 Duknaker-ulasanakses pubbelakang