bab3 jurna wouncare

3
MAKALAH TREND DAN ISU EFEK MADU DALAM PROSES EPITELISASI LUKA BAKAR DERAJAT DUA DANGKAL Disusun oleh kelompok 1 : 1. Novandrew Selvian 2. Dwi Astuti 3. Ema Alfiani 4. Mirza Kumala 5. Sandy Prasetyo 6. Riedanti Iwangda Taneo 7. Robinson Nubatonis SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN PATRIA HUSADA BLITAR 2015

Upload: mirza-kumala

Post on 27-Sep-2015

228 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

MAKALAH TREND DAN ISUEFEK MADU DALAM PROSES EPITELISASI LUKA BAKARDERAJAT DUA DANGKAL

Disusun oleh kelompok 1 :

1. Novandrew Selvian2. Dwi Astuti3. Ema Alfiani4. Mirza Kumala5. Sandy Prasetyo6. Riedanti Iwangda Taneo7. Robinson Nubatonis

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN PATRIA HUSADA BLITAR 2015

BAB 3ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Pada saat ini banyak sekali tentang tehnik-tehnik yang digunakan dalam asuhan keperawatan sistem integumen. Gangguan sistem integumen merupakan gangguan yang mempengaruhi penurunan harga diri. Salah satu tehnik yang digunakan dalam asuhan keperawatan sistem integumen yaitu madu. Madu dapat digunakan dalam perawatan luka, baik luka bakar ataupun luka lainnya.Dalam jurnal yang berjudul Efek madu dalam proses epitelisasi luka bakar derajat dua dangkal, sudah dijelaskan efektifitas dari madu yaitu mempercepat proses epitelisasi, selain itu madu memiliki efek antimikroba, efek anti inflamasi, dan meningkatkan fibroblast serta angioblast. Penelitian ini dibuktikan sebelumnya dengan menggunakan media tikus, dan dengan hasil yang sama.Namun belum ada yang menjelaskan tentang jenis madu yang digunakan dalam perawatan gangguan pada sistem integumen, utamanya gangguan pada kulit atau luka. Akan lebih riil dan meyakinkan jika ada penelitian yang menyebutkan jenis madu yang digunakan, sehingga mempermudah dalam pemilihan jenis madu. Saat ini sudah banyak sekali perawatan integumen dengan menggunakan madu, karena madu mengandung zat-zat yang membantu dalam proses penyembuhan (epitelisasi). Madu juga merupakan primary dressing yang dapat memberikan sifat moist pada luka utamanya.

DAFTAR PUSTAKA

http://eprints.undip.ac.id/37295/1/Shazita.pdf

http://docslide.net/documents/trend-dan-issue-wound-care-meggunakan-madu.html