bab vii + viii

2
BAB VII PEMBAHASAN Dari rumusan masalah diatas apakah terdapat efek samping dari penggunaan jangka panjang Glibenclamide pada penderita DM, didapatkan dari berbagai referensi bahwa penggunaan glibenclamid jangka panjang mengakibatkan hipoglikemi, dan efek samping lainnya seperti mual, muntah, diare, gejala hematologik, gangguan SSP, gangguan mata. Gangguan SSP berupa vertigo, kebingungan, ataksia. Gangguan hematologik berupa leukopenia, agranulositosis. Hipoglikemi dapat terjadi pada pasien yang tidak mendapat dosis tepat, tidak makan dengan cukup dan memiliki gangguan fungsi hepar atau ginjal. Oleh karena itu, selain memperhatikan dosis yang tepat, penggunaan Glibenclamide harus memperhatikan kondisi hepar dan ginjal pasien. Dan juga memperhatikan interaksi obat yang meningkatkan risiko hipoglikemia sewaktu penggunaan glibenclamide, yaitu: insulin, alkohol, fenformin, sulfonamid, salisilat dosis besar, fenilbutazon, oksifenbutazon, probenazid, dikumarol, kloramfenikol, guanetidin, anabolik steroid, fenfluramin, dan klofibrat.

Upload: aditya-raharja

Post on 12-Jan-2016

9 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Kedokteran

TRANSCRIPT

Page 1: BAB VII + VIII

BAB VII

PEMBAHASAN

Dari rumusan masalah diatas apakah terdapat efek samping dari penggunaan

jangka panjang Glibenclamide pada penderita DM, didapatkan dari berbagai referensi

bahwa penggunaan glibenclamid jangka panjang mengakibatkan hipoglikemi, dan efek

samping lainnya seperti mual, muntah, diare, gejala hematologik, gangguan SSP,

gangguan mata.

Gangguan SSP berupa vertigo, kebingungan, ataksia. Gangguan hematologik

berupa leukopenia, agranulositosis.

Hipoglikemi dapat terjadi pada pasien yang tidak mendapat dosis tepat, tidak

makan dengan cukup dan memiliki gangguan fungsi hepar atau ginjal. Oleh karena itu,

selain memperhatikan dosis yang tepat, penggunaan Glibenclamide harus

memperhatikan kondisi hepar dan ginjal pasien. Dan juga memperhatikan interaksi obat

yang meningkatkan risiko hipoglikemia sewaktu penggunaan glibenclamide, yaitu:

insulin, alkohol, fenformin, sulfonamid, salisilat dosis besar, fenilbutazon,

oksifenbutazon, probenazid, dikumarol, kloramfenikol, guanetidin, anabolik steroid,

fenfluramin, dan klofibrat.

Page 2: BAB VII + VIII

BAB VIII

RINGKASAN DAN KESIMPULAN

1. Glibenclamide merupakan

2. Glibenclamide