bab iv penutup · 96 2. disarankan pt. suka buku menggunakan aplikasi akuntansi myob premier versi...

2
95 BAB IV PENUTUP 4.1. Kesimpulan Berdasakan hasil tinjauan permasalahan sistem yang sedang berjalan pada PT. Suka Buku, akhirnya penulis dapat mengambil kesimpulan sebagai berikut: 1. PT. Suka Buku dalam pengolahan data yang dilakukan masih manual, sehingga bisa menyebabkan adanya manipulasi data. 2. Dengan sistem yang masih manual tersebut, proses pengolahan data akuntansi menjadi kurang efektif dan efisien sehingga menimbulkan hambatan dalam pembuatan laporan keuangan. 3. Dengan menggunakan MYOB Premier Versi 16 dapat menjadi alternatif pemecahan masalah dalam pengolahan data. 4. Dapat mempercepat pengolahan data akuntansi yang dilakukan oleh administrasi PT. Suka Buku. Dalam hal penyimpanan data dikomputer menjadi lebih aman, begitu pula jika kita ingin mencari data lebih mudah dan cepat. 4.2. Saran Berdasarkan kesimpulan di atas, penulis akan memberikan beberapa saran dengan harapan dapat bermanfaat dalam menjalankan pengolahan data akuntansi. sebagai berikut: 1. Penulis menyarankan PT. Suka Buku untuk mengubah system manual menjadi sistem yang terkomputerisasi.

Upload: others

Post on 26-Nov-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB IV PENUTUP · 96 2. Disarankan PT. Suka Buku menggunakan aplikasi akuntansi MYOB Premier Versi 16 terdapat beberapa fasilitas yang dapat digunakan untuk memudahkan pengolahan

95

BAB IV

PENUTUP

4.1. Kesimpulan

Berdasakan hasil tinjauan permasalahan sistem yang sedang berjalan pada

PT. Suka Buku, akhirnya penulis dapat mengambil kesimpulan sebagai berikut:

1. PT. Suka Buku dalam pengolahan data yang dilakukan masih manual, sehingga bisa

menyebabkan adanya manipulasi data.

2. Dengan sistem yang masih manual tersebut, proses pengolahan data akuntansi

menjadi kurang efektif dan efisien sehingga menimbulkan hambatan dalam

pembuatan laporan keuangan.

3. Dengan menggunakan MYOB Premier Versi 16 dapat menjadi alternatif

pemecahan masalah dalam pengolahan data.

4. Dapat mempercepat pengolahan data akuntansi yang dilakukan oleh administrasi

PT. Suka Buku. Dalam hal penyimpanan data dikomputer menjadi lebih aman,

begitu pula jika kita ingin mencari data lebih mudah dan cepat.

4.2. Saran

Berdasarkan kesimpulan di atas, penulis akan memberikan beberapa saran

dengan harapan dapat bermanfaat dalam menjalankan pengolahan data akuntansi.

sebagai berikut:

1. Penulis menyarankan PT. Suka Buku untuk mengubah system manual menjadi

sistem yang terkomputerisasi.

Page 2: BAB IV PENUTUP · 96 2. Disarankan PT. Suka Buku menggunakan aplikasi akuntansi MYOB Premier Versi 16 terdapat beberapa fasilitas yang dapat digunakan untuk memudahkan pengolahan

96

2. Disarankan PT. Suka Buku menggunakan aplikasi akuntansi MYOB Premier Versi

16 terdapat beberapa fasilitas yang dapat digunakan untuk memudahkan

pengolahan data akuntansi. Seperti back up. Mengingat pentingnya data yang

disimpan, maka fasilitas back up diperlukan agar data tetap aman.

3. Dalam menerapkan MYOB Premier Versi 16 ini, perlu adanya sosialisasi terlebih

dahulu mengenai program yang ada.

4. PT. Suka Buku Jakarta juga disarankan untuk melakukan maintenance secara

berkala untuk aplikasi akuntansi MYOB Premier Versi 16 yang digunakan.