bab iv penutupeprints.undip.ac.id/58702/5/folder_5.pdfmengajukan ke dpkad. setelah dokumen tersebut...

21
76 BAB IV PENUTUP 4.1 Kesimpulan Berdasarkan pembahasan dan analisis yang telah penulis lakukan pada Bab III, maka dapat disimpulkan sebagai berikut : 1. Dalam Prosedur Penggajian pegawai negeri sipil pada Dinas Perikanan Kota Semarang adalah gaji sistem bulanan. Prosedur dokumen yang digunakan yaitu seperti SPP, SPM, dan SP2D. Prosedur Penggajian Pegawai Negeri Sipil dimulai dari bendahara pengeluaran menyiapkan SPP, Lembaran SPM, Lampiran SPM. Setelah itu mengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan sebagai bukti untuk pencairan dana pada Bank yang ditunjuk. 2. Pada Fungsi bendahara gaji terjadi perlengkapan tugas pembuat daftar gaji, pebuat daftar rekap gaji, pembuat daftar gaji induk pegawai, pembuat SPP, pembuat SPM. 3. Prosedur yang digunakan pada Dinas Perikanan Kota Semarang sudah sesuai dengan Perwal Semarang. 4. Pada Dinas Perikanan Kota Semarang telah diatur untuk pegawai negeri sipil mendapatkan Penghargaan / insentif berupa uang yang diberikan kepada pns di lingkungan pemerintah kota semarang berdasarkan pada ketentuan dan kriteria yang berlaku.Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) didasarkan pada penilaian prestasi kerja PNS yang dilihat dari SKP dan perilaku kerja. Selain itu ada juga pertimbangan objektif seperti kehadiran dan cuti. TPP diberikan kepada seluruh CPNS/PNS di lingkungan kota Semarang (kecuali guru yang sudah bersertifikasi).. 5. Dalam Prosedur Penggajian TPP pegawai negeri sipil pada Dinas Perikanan Kota Semarang adalah gaji sistem bulanan sama dengan gaji pokok. Prosedur dokumen yang digunakan yaitu seperti SPP, SPM, dan SP2D. Prosedur Penggajian Pegawai Negeri Sipil dimulai dari bendahara

Upload: others

Post on 05-Feb-2020

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

76

BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Berdasarkan pembahasan dan analisis yang telah penulis lakukan pada

Bab III, maka dapat disimpulkan sebagai berikut :

1. Dalam Prosedur Penggajian pegawai negeri sipil pada Dinas Perikanan

Kota Semarang adalah gaji sistem bulanan. Prosedur dokumen yang

digunakan yaitu seperti SPP, SPM, dan SP2D. Prosedur Penggajian

Pegawai Negeri Sipil dimulai dari bendahara pengeluaran menyiapkan

SPP, Lembaran SPM, Lampiran SPM. Setelah itu mengajukan ke

DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan

disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan sebagai bukti untuk

pencairan dana pada Bank yang ditunjuk.

2. Pada Fungsi bendahara gaji terjadi perlengkapan tugas pembuat daftar gaji,

pebuat daftar rekap gaji, pembuat daftar gaji induk pegawai, pembuat SPP,

pembuat SPM.

3. Prosedur yang digunakan pada Dinas Perikanan Kota Semarang sudah

sesuai dengan Perwal Semarang.

4. Pada Dinas Perikanan Kota Semarang telah diatur untuk pegawai negeri

sipil mendapatkan Penghargaan / insentif berupa uang yang diberikan

kepada pns di lingkungan pemerintah kota semarang berdasarkan pada

ketentuan dan kriteria yang berlaku.Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP)

didasarkan pada penilaian prestasi kerja PNS yang dilihat dari SKP dan

perilaku kerja. Selain itu ada juga pertimbangan objektif seperti kehadiran

dan cuti. TPP diberikan kepada seluruh CPNS/PNS di lingkungan kota

Semarang (kecuali guru yang sudah bersertifikasi)..

5. Dalam Prosedur Penggajian TPP pegawai negeri sipil pada Dinas

Perikanan Kota Semarang adalah gaji sistem bulanan sama dengan gaji

pokok. Prosedur dokumen yang digunakan yaitu seperti SPP, SPM, dan

SP2D. Prosedur Penggajian Pegawai Negeri Sipil dimulai dari bendahara

Page 2: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

77

gaji menyiapkan SPP, Lembaran SPM, Lampiran SPM. Setelah itu

mengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa

kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang

digunakan sebagai bukti untuk pencairan dana pada Bank yang ditunjuk.

6. Pada Fungsi bendahara gaji terjadi perlengkapan tugas pembuat daftar gaji,

pebuat daftar rekap gaji, pembuat daftar gaji induk pegawai, pembuat SPP,

pembuat SPM.

4.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan diatas, penulis memberikan saran dengan

maksud dapat memberikan manfaat bagi pihak-pihak terkait. Adapun saran

yang penulis berikan adalah sebagai berikut :

1. Tetap mempertahankan prosedur yang sudah terbentuk dengan baik, bila

perlu dilakukan peningkatan atau evaluasi secara rutin agar lebih efisien

dalam pelaksanaannya

2. Dinas Perikanan Kota Semarang diharapkan dalam mengumpulkan data

pegawai harus terorganisir secara baik mengingat hal tersebut sangat

penting dalam prosedur penggajian.

3. Dinas Perikanan Kota Semarang diperlukan adanya penguasaan aplikasi

komputer, karena sangat diperlukan dalam pengelolaan data khususnya

pada penggajian.

Page 3: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

78

DAFTAR PUSTAKA

Dinas Perikanan Kota Semarang

Data kepegawaian Dinas Perikanan

Mulyadi. 2001. Sistem Informasi Akuntansi.Yogyakarta : Salemba Empat

Mulyadi. 2008. Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta : YKPH

Ali, Lukman.1995. Kamus Besar Indonesia. Jakarta : PT. Gramedia

Dinas Kelautan dan Perikanan, Laporan Pertanggung Jawaban Walikota

Semarang tahun 2015

http://Kelautan. Semarangkota.go.id. Diunduh Rabu, 18 Januari 2017

Pemerintah Kota Semarang, Rencana Strategis Dinas Kelautan dan Perikanan

Kota Semarang 2011-2015

Peraturan Walikota, No 37 Tahun 2008 tentang Tugas dan Fungsi Kedinasan

Peraturan Walikota, No 82 Tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi,

Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perikanan Kota Semarang

Perturan walikota, No 34 Tahun 2015 Tentang Pedoman Penatausahaan

Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Semarang

Tahun Anggaran 2016

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 55 Tahun 2008. Tentang Tata Cara

Penatausahaan dan Penyusunan Laporan Pertanggungjawaban Bendahara

serta Penyampaiannya. Menteri Dalam Negeri

Peraturan Pemerintah, No 30 Tahun 2015 Tentang Gaji Pokok Pegawai Negeri

Sipil

Page 4: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

79

Peraturan Pemerintah, No 51 Tahun 1992 Tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri

Sipil

Peraturan Pemerintah, No 13 Tahun 1980 Tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri

Sipil

Keputusan Presiden, No 16 Tahun 1994 Tentang Pedoman Pelaksanaan APBN

Keputusan Presiden, No 42 Tahun 2002 Tentang Pedoman Pelaksanaan APBN

Peraturan Presiden, No 12 Tahun 2006 Tentang Tunjangan Umum Bagi Pegawai

Negeri Sipil

Peraturan Pemerintah, No 13 Tahun 2002 Tentang Pengangkatan Pegawai Negeri

Sipil dalam Jabatan Struktural

Peraturan Presiden, No 26 Tahun 2007 Tentang Tunjangan Jabatan Struktural

Peraturan Presiden, No 26 Tahun 2016 Tentang Tunjangan Jabatan Struktural

Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia, Nomor: S-881/MK.02/2014 tanggal

30Desember Tahun 2014 Tentang Harga Pembelian Beras (HPB) untuk

Tunjangan PanganGolongan Anggaran (PNS, TNI dan Polri)

PPh 21 Pasal 17 Ayat 1 Tentang Undang-Undang Pajak Penghasilan

Surat Edaran Dirjen Anggaran Nomor SE-2/A/522/0193 tanggal 7 Januari Tahun

1993Tentang Pembayaran Gaji Pokok Baru bagi Pegawai Negeri Sipil dan

Pejabat Negara

Peraturan Menteri Negeri Perumahan Rakyat, No 12 Tahun 2011 Tentang

Tambahan BUM

Peraturan walikota Semarang, No 38 Tahun 2014 tentang Pemberian dan

Pemberhentian TPP di Lingkungan Pemerintah Kota Semarang Tahun

Anggaran 2015

Page 5: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

80

http://setagu.net/tunjangan-beras-pns-naik-menjadi-rp-8-047-per-kg/Diakses pada

4 April 2017

http://wikipns.com/macam-macam-tunjangan-pns/Diakses pada 4 April 2017

http://asnri.com/iuran-wajib-pegawai-negeri-iwp-10-untuk-bpjs-dan-taspen/

Diakses pada 4 April 2017

http://asnri.com/komponen-penghasilan-pns/Diakses pada 4 April 2017

Page 6: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

81

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 7: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

82

Lampiran I

Daftar Gaji Induk

Page 8: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

83

Lampiran II

SPP LS (SuratPengantar)

Page 9: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

84

Lampiran III

SPP LS (Ringkasan)

Page 10: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

85

Lampiran IV

SPP LS (Rincian)

Page 11: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

86

Lampiran V

SPP LS (Register)

Page 12: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

87

Lampiran VI

SPP LS (Checklist)

Page 13: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

88

Lampiran VII

SPM (Ringkasan)

Page 14: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

89

Lampiran VIII

SPM (Rincian)

Page 15: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

90

Lampiran IX

SPM (Register)

Page 16: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

91

Lampiran X

SPM (Checklist)

Page 17: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

92

Lampiran XI

SP2D

Page 18: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

93

Lampiran XII

Buku Konsultasi Tugas Akhir

Page 19: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

94

Buku Konsultasi Tugas Akhir

Page 20: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

95

Buku Konsultasi Tugas Akhir

\

Page 21: BAB IV PENUTUPeprints.undip.ac.id/58702/5/FOLDER_5.pdfmengajukan ke DPKAD. Setelah dokumen tersebut sudah diperiksa kelengkapannya dan disahkan DPKAD menerbitkan SP2D yang digunakan

96

Buku Konsultasi Tugas Akhir