bab iii struktur teori akuntansi1

Upload: haneydebora

Post on 06-Apr-2018

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    1/23

    PRESENT

    BY

    SUNARYO,SE

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    2/23

    STRUKTUR TEORI AKUNTANSIELEMEN STRUKTUR TEORI AKUNTANSI

    TUJUAN LAPORAN KEUANGAN

    POSTULAT AKUNTANSI KONSEP TEORITIS AKUNTANSI

    PRINSIP DASAR AKUNTANSI

    STANDAR AKUNTANSI

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    3/23

    STRUKTUR TEORI AKUNTANSI

    ELEMEN STRUKTUR TEORI AKUNTANSITUJUAN LAPORAN KEUANGAN ADALAHUNTUK MENYEDIAKAN INFORMASI

    YANG MENYANGKUT POSISI KEUANGAN,KINERJA SERTA PERUBAHAN POSISIKEUANGAN SUATU PERUSAHAAN YANGBERMANFAAT BAGI SEJUMLAH BESARPEMAKAI DALAM PENGAMBILANKEPUTUSAN EKONOMI

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    4/23

    STRUKTUR TEORI AKUNTANSIELEMEN STRUKTUR TEORI AKUNTANSI

    POSTULAT AKUNTANSI ADALAH PERNYATAAN

    YANG DAPAT MEMBUKTIKAN KEBENARANNYASENDIRI ATAU DISEBUT JUGA AKSIOMA YANGSUDAH TERIMA KARENA KESESUAIANNYADENGAN (UNTUK MENOPANG DAN

    MEWUJUDKAN) LAPORAN KEUANGAN YANGMENGGAMBARKAN ASPEK EKONOMI, POLITIK,SOSIOLOGIS DAN HUKUM SUATU LINGKUNGANDI MANA AKUNTANSI ITU BEROPERASI

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    5/23

    STRUKTUR TEORI AKUNTANSI ELEMEN STRUKTUR TEORI AKUNTANSI

    KONSEP TEORITIS AKUNTANSI ADALAH

    PERNYATAAN YANG DAPAT MEMBUKTIKANKEBENARANNYA SENDIRI ATAU DISEBUT JUGAAKSIOMA YANG JUGA SUDAH DITERIMA UMUMKARENA KESESUAIANNYA DENGAN (UNTUKMENOPANG DAN MEWUJUDKAN) TUJUANLAPORAN KEUANGAN YANG MENGGAMBARKANSIFAT SIFAT AKUNTANSI YANG BERPERANDALAM EKONOMI BEBAS YANG DITANDAI OLEHADANYA PENGAKUAN PADA PEMILIKAN PRIBADI

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    6/23

    STRUKTUR TEORI AKUNTANSIELEMEN STRUKTUR TEORI AKUNTANSI

    PRINSIP DASAR AKUNTANSI ADALAH PRINSIP

    SIFAT SIFAT YANG MENDASARI AKUNTANSI DANSELURUH OUTPUTNYA (LAPORAN KEUANGAN)YANG MENJADI DASAR DALAM PENGEMBANGANTEKNIK ATAU PROSEDUR AKUNTANSI YANG

    DIPAKAI DALAM MENYUSUN LAPORANKEUANGAN

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    7/23

    STRUKTUR TEORI AKUNTANSI ELEMEN STRUKTUR TEORI AKUNTANSI

    STANDAR AKUNTANSI ADALAH PERATURAN

    PERATURAN KHUSUS YANG DIJABARKAN DARIPRINSIP DASAR AKUNTANSI, YANG MENGATURTENTANG BAGAIMANA STANDAR PERLAKUANPENCATATAN DAN PELAPORAN TERHADAPSEMUA TRANSAKSI ATAU KEJADIAN KEJADIANTERTENTU YANG DIALAMI OLEH SUATULEMBAGA (ENTITY) ORGANISASI ATAUPERUSAHAAN

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    8/23

    POSTULAT AKUNTANSI ENTITY

    MENURUT KONSEP INI KITA BISA MENYUSUN

    LAPORAN KEUANGAN SESUAI DENGANKEBUTUHAN PEMAKAINYA, MAKA SETIAPPERUSAHAAN DIANGGAP SEBAGAI UNITAKUNTANSI YANG TERPISAH DARI PEMILIKNYA

    YANG MENJADI PERHATIAN DALAM POSTULATINI ADALAH PARA PEMAKAI LAPORANKEUANGAN BUKAN PADA APA YANG DIINGINKANOLEH TEORI AKUNTANSI

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    9/23

    POSTULAT AKUNTANSI GOING CONCERN

    POSTULAT INI MENGANGGAP BAHWA

    PERUSAHAAN AKAN TERUS MELAKSANAKANOPERASINYA SEPANJANG PROSES PENYELESAIANPROYEK, PERJANJIAN, DAN KEGIATAN YANGSEDANG BERLANGSUNG. ARTINYA BAHWAPERUSAHAAN DIANGGAP TIDAK AKANBERHENTI, DITUTUP ATAU DILIKUIDASI DIMASAYANG AKAN DATANG. JADI POSTULAT INIMEMBENARKAN METODE HISTORICAL COST DANBOOK VALUE TERHADAP ASSET

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    10/23

    POSTULAT AKUNTANSI UNIT OF MEASURE

    POSTULAT INI MENGANGGAP BAHWA SETIAP

    TRANSAKSI HARUS DIUKUR DENGAN SUATUALAT UKUR ATAU ALAT TUKAR YANG SERAGAM(ALAT UKURNYA ADALAH UANG/RUPIAH).

    KETERBATASANNYA ; INFORMASINYA DALAM

    BENTUK MATA UANG ; NILAI BERFLUKTUASIKARENA TERGANTUNG KEPADA KEMAMPUANDARI DAYA BELI UANG TERSEBUT.

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    11/23

    POSTULAT AKUNTANSIACCOUNTING PERIOD

    DALAM MENYAJIKAN LAPORAN KEUANGANNYA

    HARUS DILAKUKAN SECARA PERIODE.PENGERTIAN PERIODE ADALAH JANGKA WAKTUPELAPORAN YANG DAPAT BULANAN, PERTRIWULAN, CATURWULAN, SEMESTER DANTAHUNAN

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    12/23

    KONSEP TEORI AKUNTANSI THE PROPRIETORY THEORY

    MENURUT KONSEP INI, ENTITY ADALAH SEBAGAI

    AGEN, PERWAKILAN ATAU PENUGASAN DARIPENGUSAHA ATAU PEMILIK.

    TUJUAN UTAMANYA ADALAH MENENTUKANDAN MENGANALISA KEKAYAAN BERSIH

    PERUSAHAAN YANG MERUPAKAN HAK SI PEMILIKASSETLIABILITIES = PROPRIETORS EQUITY

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    13/23

    KONSEP TEORI AKUNTANSI THE ENTITY THEORY

    TEORI INI MENGANGGAP ENTITY SEBAGAISESUATU YANG TERPISAH DAN BERBEDA DARIPIHAK YANG MENANAMKAN MODAL KE DALAMPERUSAHAAN DAN UNIT USAHA ITULAH YANGMENJADI PUSAT PERHATIAN YANG HARUSDILAYANI BUKAN PEMILIK. DENGAN DEMIKIANYANG MENJADI PERHATIANNYA ADALAH INCOME

    ASSET = EQUITIES ASSET = LIABILITIES + STOCKHOLDERS EQUITY

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    14/23

    KONSEP TEORI AKUNTANSI THE FUND THEORY

    TEORI INI MENGANGGAP UNIT USAHAMERUPAKAN SUMBER EKONOMI (FUNDS) DANKEWAJIBAN YANG DITETAPKAN SEBAGAIPEMBATASAN PEMBATASAN TERHADAPPENGGUNAAN ASET TERSEBUT. PERHATIANTEORI INI ADALAH ASSET.

    ASSET = PEMBATASAN ASSET

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    15/23

    KONSEP TEORI AKUNTANSI COMMANDER THEORY

    TEORI INI MENGANGGAP BAHWA YANG HARUSDIPERHATIKAN ADALAH MEREKA YANGMEMILIKI KEKUASAAN ATAU WEWENANGUNTUK MELAKUKAN KONTROL EKONOMI ATASPENGEMBANGAN YANG EFEKTIF TERHADAPSUATU LEMBAGA. PERHATIANNYA ADALAHPERTANGGUNG JAWABAN DALAM MENGELOLAKEKAYAAN YANG DIAMANAHKAN KEPADANYA

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    16/23

    KONSEP TEORI AKUNTANSI THE INVESTOR THEORY

    TEORI INI MENGANGGAP BAHWA YANG PERLUDIPERHATIKAN ADALAH INVESTOR/KREDITUR(SPECIFIC EQUITIES) DAN RESIDUAL EQUITIES(PEMEGANG SAHAM)

    ASSET = SPESIFIK EKUITAS + RESIDUAL EQKUITAS

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    17/23

    PRINSIP DASAR AKUNTANSI

    DASAR AKRUAL

    DALAM MENYUSUN LAPORAN KEUANGANPENGAKUAN TRANSAKSI DIDASARKAN PADAKEJADIAN ATAU PERISTIWA BUKAN DIDASARKANPADA TRANSAKSI KAS

    KELANGSUNGAN USAHA

    LAPORAN KEUANGAN DISUSUN BERDASARKANASUMSI BAHWA ENTITY YANG DIMAKSUD AKANTERUS MELANJUTKAN USAHANYA(TIDAK ADALIKUIDASI)

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    18/23

    PRINSIP DASAR AKUNTANSITHE COST PRINCIPLE

    SERING DISEBUT DENGAN HISTORICAL

    COST, YAITU DASAR PENELAIAN YANGTEPAT UNTUK MENCATAT PEROLEHANBARANG. DENGAN KATA LAIN, SETIAP

    PERKIRAAN DINILAI BERDASARKANHARGA PERTUKARANNYA PADATANGGAL PEROLEHAN

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    19/23

    PRINSIP DASAR AKUNTANSI THE REVENUE PRINCIPLE

    MENJELASKAN TIGA HAL, YAITU :

    a. SIFAT DAN KOMPONEN REVENUEb. PENGUKURAN REVENUE

    c. BUKTI PENGAKUAN REVENUE

    THE MATCHING PRINCIPLE

    PRINSIP INI MENGATUR AGAR PEMBEBANANBIAYA HARUS DILAKUKAN PADA PERIODE YANGSAMA DENGAN PERIODE PENGAKUANPENDAPATAN

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    20/23

    PRINSIP DASAR AKUNTANSITHE CONSISTENCY PRINCIPLE

    MENURUT PRINSIP INI, KEJADIANEKONOMIS YANG SEJENIS HARUSDICATAT, DILAPORKAN SECARAKONSISTEN DARI SATU PERIODE KE

    PERIODE YANG LAIN. ARTINYAPROSEDUR AKUNTANSI YANG SAMAHARUS DITERAPKAN DALAM PERIODE

    ITU.

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    21/23

    PRINSIP DASAR AKUNTANSI THE DISCLOSURE PRINCIPLE

    LAPORAN KEUANGAN DIDESAIN DAN DISAJIKANSEBAGAI KUMPULAN POTRET DARI KEJADIANEKONOMI YANG MEMPENGARUHI PERUSAHAANUNTUK SUATU PERIODE DAN BERISI CUKUPINFORMASI, SEHINGGA MEMBUAT ORANG BAIKUMUM ATAU INVESTOR PAHAM DAN TIDAKSALAH TAFSIR TERHADAP LAPORAN KEUANGANTERSEBUT.

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    22/23

    PRINSIP DASAR AKUNTANSI THE CONSERVATISM PRINCIPLE

    MENURUT PRINSIP INI, APABILA KITADIHADAPKAN UNTUK MEMILIH DI ANTAR DUAATAU LEBIH PRINSIP/TEKNIK AKUNTANSI YANGSAMA SAMA DITERIMA, DIUTAMAKAN PILIHANYANG MEMBERIKAN PENGARUH KEUNTUNGANYANG PALING KECIL PADA EQUITY PEMILIK.

    ARTINYA PADA PRINSIPNYA ADALAH MENGANUTSIKAP PESIMIS

  • 8/2/2019 Bab III Struktur Teori Akuntansi1

    23/23

    PRINSIP DASAR AKUNTANSITHE MATERIALITU PRINCIPLE

    MENURUT PRINSIP INI, TRANSAKSI DAN

    KEJADIAN YANG MEMILIKI PENGARUHEKONOMI YANG PENTING DAPATDICATAT DENGAN CARA YANG

    DIPERMUDAH TANPA MELIHAT APAKAHSESUAI DENGAN PRINSIP DASARAKUNTANSI ATAU TIDAK SERTA PERLU

    ATAU TIDAK DIUNGKAPKAN