bab iii new1

4
III-1 BAB III METODOLOGI PERCOBAAN III.1 Alat yang digunakan 1. Beaker glass 2. Gelas ukur 3. Erlenmeyer 4. pH meter 5. Pipet tetes 6. Tabung reaksi III.2 Bahan yang digunakan 1. Aquadest 2. Asam Oksalat 3. NaOH 4. Indikator PP 5. Asam Asetat III.3 Prosedur Percobaan 1. Standarisasi Larutan NaOH 0,1 N a. Timbang NaOH 4 gram dan larutkan dalam 1 liter Air b. Timbang Asam Oksalat 0,1 N 6,3 gram oksalat dengan larutkan dalam 1 liter air c. Tambahkan indikator PP ke dalam larutan asam oksalat d. Titrasi larutan asam oksalat dengan larutan NaOH hingga warnanya menjadi pink (merah jambu) e. Hitung volume titran 2. Penentuan Kadar Asam Asetat a. Ambil 5 ml asam asetat dan tambahkan 3 tetes indikator PP b. Titrasi larutan asam asetat dengan NaOH yang sudah di standarisasi hingga terjadi perubahan warna menjadi pink (merah jambu) c. Hitung Volume Titran

Upload: nisaestuu

Post on 30-Sep-2015

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

nugas

TRANSCRIPT

  • III-1

    BAB III

    METODOLOGI PERCOBAAN

    III.1 Alat yang digunakan

    1. Beaker glass

    2. Gelas ukur

    3. Erlenmeyer

    4. pH meter

    5. Pipet tetes

    6. Tabung reaksi

    III.2 Bahan yang digunakan

    1. Aquadest

    2. Asam Oksalat

    3. NaOH

    4. Indikator PP

    5. Asam Asetat

    III.3 Prosedur Percobaan

    1. Standarisasi Larutan NaOH 0,1 N

    a. Timbang NaOH 4 gram dan larutkan dalam 1 liter Air

    b. Timbang Asam Oksalat 0,1 N 6,3 gram oksalat dengan larutkan dalam 1 liter air

    c. Tambahkan indikator PP ke dalam larutan asam oksalat

    d. Titrasi larutan asam oksalat dengan larutan NaOH hingga warnanya menjadi pink

    (merah jambu)

    e. Hitung volume titran

    2. Penentuan Kadar Asam Asetat

    a. Ambil 5 ml asam asetat dan tambahkan 3 tetes indikator PP

    b. Titrasi larutan asam asetat dengan NaOH yang sudah di standarisasi hingga terjadi

    perubahan warna menjadi pink (merah jambu)

    c. Hitung Volume Titran

  • Bab III Metodologi Percobaan

    IV- 2

    Laboraturium Kimia Analit

    Program Studi D3 Teknik Kimia

    FTI-ITS

    III.5 Diagram Alir Percobaan

    1. Standarisasi Larutan NaOH 0,1 N

    2. Penentuan Kadar Asam Asetat

    Mulai

    Timbang NaOH 4 gram dan larutkan dalam 1 liter Air

    Timbang Asam Oksalat 0,1 N 6,3 gram oksalat dengan larutkan dalam 1 liter air

    Tambahkan indikator PP ke dalam larutan asam oksalat

    Hitung volume titran

    Titrasi larutan asam oksalat dengan larutan NaOH hingga warnanya menjadi pink

    Selesai

    Mulai

    Ambil 5 ml asam asetat dan tambahkan 2 tetes indikator PP

    Titrasi larutan asam asetat dengan NaOH yang sudah di standarisasi hingga terjadi

    perubahan warna menjadi pink (merah jambu)

    Hitung volume titran

    Selesai

  • Bab III Metodologi Percobaan

    III - 3

    Laboraturium Kimia Analit

    Program Studi D3 Teknik Kimia

    FTI-ITS

    III.6. Gambar Alat Percobaan

    Nama Alat Gambar

    Beaker glass

    Gelas ukur

    Erlenmeyer

    Pipet tetes

    Tabung Reaksi

    Corong

    Buret

    Labu Ukur

  • Bab III Metodologi Percobaan

    IV- 4

    Laboraturium Kimia Analit

    Program Studi D3 Teknik Kimia

    FTI-ITS

    Halaman ini sengaja dikosongkan