b. halaman judul, abstrak, kata pengantar, daftar isi, lembar orisinalitas

19
HUBUNGAN PENERAPAN ATRAUMATIC CARE DENGAN TINGKAT KEPUASAN ORANG TUA SAAT PEMASANGAN DAN PERAWATAN INFUS KARYA TULIS ILMIAH Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Predikat Ahli Madya Keperawatan Oleh : NINDYA CHRYSANTI NIM. P07120112189 KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN i

Upload: hafiz-atma-sasmita

Post on 10-Apr-2016

42 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

kti

TRANSCRIPT

Page 1: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

HUBUNGAN PENERAPAN ATRAUMATIC CARE DENGAN TINGKAT KEPUASAN ORANG TUA SAATPEMASANGAN DAN PERAWATAN INFUS

KARYA TULIS ILMIAHDiajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh

Predikat Ahli Madya Keperawatan

Oleh :

NINDYA CHRYSANTINIM. P07120112189

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN

PROGRAM STUDI DIPLOMA IIIJURUSAN KEPERAWATAN

BANJARBARU2015

i

Page 2: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

@ 2015

Hak Cipta ada pada penulis

ii

Page 3: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

Karya Tulis Ilmiah berjudul “Hubungan Penerapan Atraumatic Care Dengan

Tingkat Kepuasan Orang Tua Saat Pemasangan dan Perawatan Infus di

Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura” telah dipertahankan di hadapan

Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah dalam rangka memperoleh predikat Ahli Madya.

Banjarbaru, Juni 2015

Pembimbing I Pembimbing II

Akhmad Rizani, S.Kp, M.Kes Ns. Evy Marlinda, M.kep, Sp.Kep.An NIP. 197009061993031003 NIP. 197709122002122002

Mengetahui :Ketua Jurusan Keperawatan

Politeknik Kesehatan Banjarmasin

Syamsul Firdaus, S.Kp, M.KesNIP. 196609231989031001

Susunan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah :

1. Akhmad Rizani, S.Kp, M.Kes ; Ketua Penguji ( )

2. Ns.Evy Marlinda, M.Kep, Sp.Kep.An ; Anggota ( )

3. Hammad, S.Kep, Ns,. M.Kep ; Anggota ( )

iii

Page 4: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

SURAT PERNYATAAN TENTANG ORISINALITAS

Yang bertandatangan dibawah ini, saya :

Nama : Nindya Chrysanti

NIM : PO7120112189

Angkatan : 2012

Menyatakan bahwa saya tidak melakukan kegiatan plagiat dalam penulisan Karya

Tulis Ilmiah saya yang berjudul :

” Hubungan Penerapan Atraumatic Care dengan Tingkat Kepuasan Orang

Tua Saat Pemasangan dan Perawatan Infus Di Ruang Anak RSUD Ratu

Zalecha Martapura”

Apabila suatu saat nanti terbukti saya melakukan tindakan plagiat, maka saya

akan menerima sanksi yang telah ditetapkan.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya.

Banjarbaru, Juni 2015

Nindya Chrysanti

iv

Page 5: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

RIWAYAT HIDUP PENULIS

Nama Lengkap : Nindya Chrysanti

Nama Panggilan : Nindya

Tempat Tanggal Lahir : Surabaya, 19 November 1994

Alamat : Komplek Permata Bunda Blok.C No.12,

Kelurahan Sungai Ulin, Banjarbaru

Nama Orang Tua

Ayah : Megah Yudhistira

Ibu : Ninik Mardiyah

Riwayat Pendidikan :

1. TK Putra 1 Lulus Tahun 2000.

2. SDN Sungai Besar 2 Lulus Tahun 2006.

3. SMPN 2 Banjarbaru Lulus Tahun 2009.

4. SMAN 2 Banjarbaru Lulus Tahun 2012.

5. Poltekkes Kemenkes Banjarmasin Jurusan

DIII Keperawatan sampai dengan sekarang

(2015).

v

Page 6: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala

rahmat dan hidayah-Nya, salawat dan slaam selalu tercurah kepada junjungan

Nabi Besar Muhammad SAW, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan

Karya Tulis Ilmiah dengan judul “Hubungan penerapan Atraumatic Care dengan

tingkat kepuasan orang tua pada saat pemasangan dan perawatan infus di ruang

anak RSUD Ratu Zalecha Martapura” dengan baik dan tepat pada waktu.

Dalam penelitian ini, penulis tidak sedikit mengalami hambatan dan rintangan

karena keterbatasan kemampuan penulis dan waktu. Namun berkat bantuan dan

motivasi berbagai pihak, tugas akhir ini dapat diselesaikan. Pada kesempatan ini

penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. H. Mahpolah, M.Kes selaku direktur Poltekkes Kemenkes Banjarmasin.

2. Bapak Syamsul Firdaus, S.Kp, M.Kes selaku ketua Jurusan Keperawatan

Poltekkes Kemenkes Banjarmasin.

3. Ibu Hj. Ns. Endang Sri P Ningsih, M.Kep, SpMB selaku ketua prodi DIII

Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Banjarmasin.

4. Bapak Akhmad Rizani, S.Kp, M.Kes selaku pembimbing I yang sangat

berperan dalam terselesaikannya penyusunan karya tulis ilmiah ini.

5. Ibu Ns. Evy Marlinda, M.Kep, Sp.Kep.An selaku pembimbing II yang sangat

berperan dalam terselesaikannya penyusunan karya tulis ilmiah ini.

6. Dosen-dosen pengajar beserta staf pendidikan di Poltekkes Kemenkes

Banjarmasin Jurusan Keperawatan.

vi

Page 7: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

7. Seluruh jajaran staf akademik dan administrasi kemahasiswaaan Poltekkes

Kemenkes Banjarmasin Jurusan Keperawatan atas kerjasama, dukungan dan

bantuan yang telah diberikan selama ini.

8. Seluruh jajaran staf tata usaha, Diklat, bidang keperawatan, Humas dan

seluruh tim perawat di ruang penyakit anak RSUD Ratu Zalecha Martapura

atas kerjasamanya dan dukungan selama pembuatan karya tulis ilmiah ini.

9. Orang tua dan saudara saya yang telah memberikan dorongan baik moril

maupun material dan doa yang selalu beliau panjatkan untuk kebaikan

anaknya.

10. Septian Wiranata yang selalu memberikan motivasi, semangat dan dukungan

kepada saya.

11. Rekan-rekan mahasiswa/i angkatan 2012 dan semua pihak yang tidak bisa

penulis sebutkan satu persatu, yang langsung maupun tidak langsung dalam

memberikan bimbingan, kritik dan saran dalam penyusunan hingga

terselesaikannya karya tulis ilmiah ini.

Banjarbaru, Juni 2015

Penulis

vii

Page 8: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

KEMENKES REPUBLIK INDONESIAPOLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN

PROGRAM STUDI DIPLOMA IIIJURUSAN KEPERAWATAN

TAHUN 2015

ABSTRAKKarya Tulis IlmiahNINDYA CHRYSANTIHUBUNGAN PENERAPAN ATRAUMATIC CARE DENGAN TINGKAT KEPUASAN ORANG TUA SAAT PEMASANGAN DAN PERAWATAN INFUS DI RUANG ANAK RSUD RATU ZALECHA MARTAPURA.(Akhmad Rizani;Evy Marlinda)xvi + 73 halaman, 17 tabel, 1 gambar, 8 lampiran.

Hospitalisasi anak dapat menjadi suatu pengalaman yang menimbulkan trauma, baik pada anak maupun orang tua. Salah satu tindakan keperawatan yang menimbulkan trauma bagi anak dan orang tua yaitu pemasangan dan perawatan infus. Pelayanan keperawatan yang dapat diberikan untuk meminimalkan stressor saat dilakukan tindakan keperawatan tersebut ialah dengan memberikan pelayanan yang berlandaskan prinsip Atraumatic Care. Implementasi dari pelayanan Atraumatic Care diharapkan mampu mengurangi dampak hospitalisasi dan memberikan perasaan puas akan layanan yang diberikan oleh perawat. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui hubungan penerapan Atraumatic Care dengan tingkat kepuasan orang tua saat pemasangan dan perawatan infus di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura.

Penelitian ini menggunakan metode penelitian survey analitik dan melalui pendekatan cross sectional. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 50 orang. Teknik sampling yang digunakan adalah non probability sampling. Jenis data yang digunakan adalah data primer. Data dianalisis dengan uji statistik Spearman Rank.

Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara penerapan Atraumatic Care dengan tingkat kepuasan orang tua saat pemasangan dan perawatan infus, dimana hasil uji Spearman Rank didapatkan nilai ρ = 0,001 < α= 0,05.

Kepada tenaga keperawatan di ruang anak diharapkan dapat memberikan pelayanan keperawatan anak yang maksimal khususnya Atraumatic Care agar anak tidak trauma dan orang tua merasa puas sehingga berkeinginan menggunakan rumah sakit yang sama jika suatu waktu anaknya diharuskan dirawat di rumah sakit kembali.

Kata kunci : Atraumatic Care, Kepuasan.Kepustakaan : 25 (1990-2013).

viii

Page 9: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

MINISTRY OF HEALTH REPUBLIC OF INDONESIAPOLYTECHNIC OF HEALTH BANJARMASIN

STUDY DIPLOMA IIIDEPARTMENT OF NURSING

YEAR 2015

ABSTRACTScientific PapersNINDYA CHRYSANTITHE RELATIONSHIP APPLICATION OF ATRAUMATIC CARE WITH LEVELS OF SATISFACTION PARENTS WHEN INSTALLATION AND MAINTENANCE INFUSION IN CHILDREN WARD RATU ZALECHA MARTAPURA HOSPITAL.(Akhmad Rizani;Evy Marlinda)xvi + 73 pages, 17 tables, 1 image, 8 attachments.

Hospitalization of children can be a traumatizing experience, whether in children and parents. One of the nursing actions that cause trauma for children and parents are installation and maintenance infusion. Nursing services that can be provided to minimize stressors when the nursing action is based on the principle of Atraumatic Care. Implementation of Atraumatic Care services are expected to reduce the impact of hospitalization and gives a feeling of satisfaction for services provided by nurses. The purpose of this study is to know the relationship between the application Atraumatic Care with levels of satisfaction parents when installation and maintenance infusion in children ward Ratu Zalecha Martapura Hospital.

This study used survey research methods analytic and cross sectional approach. The number of samples in this study are 50 people. The sampling technique used is non-probability sampling. The type of data used are primary data. Data were analyzed with statistical Spearman Rank test.

The results of this study has been showed that there is a significant correlation between application of Atraumatic Care with levels of satisfaction parents when installation and maintenance infusion, where the Spearman Rank test results obtained value ρ = 0.001 < α = 0.05.

For the nursing staff in the children ward hopely is expected to provide maximum child nursing services especially Atraumatic Care so that children are not traumatized and parents feel satisfied so desirous to use the same hospital if one day their children required to treated in hospital again.

Keywords : Atraumatic Care, Satisfaction.Bibliography : 25 (1990-2013).

ix

Page 10: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL…………………………………………………… iHALAMAN HAK CIPTA……………………………………………... iiLEMBAR PENGESAHAN.…………………………………............... iiiHALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS………………………. ivRIWAYAT HIDUP PENULIS…………………………………………. vKATA PENGANTAR………………………………………………….. viABSTRAK……………………………………………………………… viiiDAFTAR ISI……………………………………………………………. xiDAFTAR TABEL………………………………………………………. xiiDAFTAR GAMBAR……………………………………………………. xiiiDAFTAR LAMPIRAN…………………………………………………. xivBAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang…………………………………………. 1B. Rumusan Masalah……………………………………… 7C. Tujuan Penelitian………………………………………. 7

1. Tujuan Umum……………………………………… 72. Tujuan Khusus……………………………………... 7

D. Manfaat Penelitian……………………………………… 9BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Konsep Dasar Atraumatic Care………………………… 111. Pengertian Atraumatic Care………………………... 112. Prinsip Atraumatic Care……………………………. 12

B. Konsep Dasar Kepuasan……………………………….. 161. Pengertian Kepuasan………………………………. 162. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kepuasan…….. 173. Aspek Pengukuran Kepuasan……………………… 234. Cara Mengukur Kepuasan…………………………. 24

C. Konsep Dasar Orang Tua………………………………. 261. Pengertian Orang Tua……………………………… 262. Peranan Orang Tua…………………………………. 273. Peran Pokok Orang Tua…………………………… 28

D. Konsep Dasar Pemasangan dan Perawatan Infus…….. 28E. Kerangka Konsep……………………………………… 30F. Hipotesis Penelitian…………………………………… 32

BAB III METODOLOGI PENELITIANA. Desain Penelitian……………………………………… 33B. Populasi dan Sampel Penelitian……………………… 33

1. Populasi…………………………………………… 332. Sampel………………………………………….… 343. Sampling………………………………………..… 34

C. Tempat dan Waktu Penelitian………………………… 341. Lokasi Penelitian………………………………..… 34

x

Page 11: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

2. Waktu Penelitian………………………………..… 35D. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional………… 35

1. Variabel Penelitian……………………………..… 352. Definisi Operasional…………………………….… 36

E. Metode Pengumpulan Data…………………………… 371. Instrumen Penelitian……………………………… 372. Cara Pengumpulan Data………………………..… 38

F. Pengolahan dan Analisa Data………………………… 401. Pengolahan Data………………………………..… 402. Analisa Data…………………………………….… 44

G. Etika Penelitian……………………………………..… 45BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian………………………………………. 471. Gambaran Umum Lokasi Penelitian…………….. 472. Karakteristik Responden………………………… 493. Hubungan Antar Variabel……………………….. 54

B. Pembahasan………………………………………….. 561. Penerapan Atraumatic Care Saat Pemasangan

Dan Perawatan Infus di Ruang Anak RSUDRatu Zalecha Martapura………………………… 56

2. Tingkat Kepuasan Orang Tua TerhadapPenerapan Atraumatic Care Saat PemasanganDan Perawatan Infus di Ruang Anak RSUDRatu Zalecha Martapura………………………… 61

3. Hubungan Penerapan Atraumatic Care denganTingkat Kepuasan Orang Tua Saat PemasanganDan Perawatan Infus di Ruang Anak RSUDRatu Zalecha Martapura…………………………. 66

C. Keterbatasan Penelitian…………………………….... 68BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan…………………………………………… 70B. Saran………………………………………………..... 70

1. Bagi RSUD Ratu Zalecha Martapura…………….. 702. Bagi Perawat……………………………………… 713. Bagi Peneliti Selanjutnya…………………………. 71

DAFTAR PUSTAKA………………………………………………… 72LAMPIRAN

xi

Page 12: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 3.1 : Tabel Waktu Penelitian…………………………………….. 35Tabel 3.2 : Definisi Operasional Penelitian……………………..……….. 36Tabel 3.3 : Blue Print Kuesioner………………………………..……….. 38Tabel 3.4 : Skor Pertanyaan Penerapan Atraumatic Care……………….. 40Tabel 3.5 : Klasifikasi Nilai Penerapan Atraumatic Care ……..……….. 41Tabel 3.6 : Skor Pertanyaan Tingkat Kepuasan …………………………. 42Tabel 3.7 : Klasifikasi Nilai Tingkat Kepuasan………………………….. 43Tabel 4.1 : Tenaga Kesehatan di RSUD Ratu Zalecha Martapura............ 47Tabel 4.2 : Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Umur di Ruang

Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………..……….. 49Tabel 4.3 : Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………. 50Tabel 4.4 : Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pendidikan

di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………. 50Tabel 4.5 : Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pekerjaan

di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………. 51Tabel 4.6 : Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Sosial Ekonomi

di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………. 51Tabel 4.7 : Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Tindakan

Pemasangan dan Perawatan Infus di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………………………… 52

Tabel 4.8 : Distribusi Frekuensi Penerapan Atraumatic Care Saat Pemasangan dan Perawatan Infus di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………………………… 53

Tabel 4.9 : Distribusi Frekuensi Tingkat Kepuasaan Orang Tua SaatPemasangan dan Perawatan Infus di Ruang AnakRSUD Ratu Zalecha 2015…………………………………..... 54

Tabel 4.10 : Hasil Tabulasi Silang antara Penerapan Atraumatic Care dengan Tingkat Kepuasaan Orang Tua Saat Pemasangan dan Perawatan Infus di Ruang Anak RSUD Ratu Zalecha Martapura 2015………………………………………………. 54

xii

Page 13: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 2.1 Gambar Kerangka Konseptual…………………………… 31

xiii

Page 14: b. Halaman Judul, Abstrak, Kata Pengantar, Daftar Isi, Lembar Orisinalitas

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Kuesioner Hubungan antara Penerapan Atraumatic Care dengan Tingkat Kepuasan Orang Tua Saat Pemasangan dan Perawatan Infus

Lampiran 2 Rekapitulasi KuesionerLampiran 3 Hasil uji Penelitian dengan Spearman RankLampiran 4 Pernyataan Siap Ujian Karya Tulis IlmiahLampiran 5 Kartu Bimbingan Penulisan Karya Tulis IlmiahLampiran 6 Surat Izin Penelitian dari Jurusan KeperawatanLampiran 7 Surat Izin Penelitian dari Kesatuan Bangsa dan Politik

Kabupaten BanjarLampiran 8 Surat Izin Penelitian dari RSUD Ratu Zalecha

Martapura

xiv