anamnesis addict internet

2
Anamnesis Anamnesis kepada orang tua Nn.I : 1. Apa pekerjaan ibu atau bapak? Apabila Ibu atau bapak bekerja, dengan siapa Nn.I di rumah selama ibu bapak bekerja? Bagaimana kondisi dirumah? 2. Nn.I berapa bersaudara dirumah? 3. Apakah ibu atau bapak mengetahui alasan anak bapak atau ibu tidak mau sekolah? 4. Bagaimana sifat Nn.I sebelumnya? 5. Apa aktivitas sehari-hari yang dilakukan Nn.I selama di rumah sebelumnya? 6. Bagaimana kejadiannya, apakah Nn.I pergi dari rumah dahulu baru tidak mau sekolah atau tidak mau sekolah dahulu baru pergi dari rumah? 7. Bagimana prestasi Nn.I di sekolahnya? 8. Apakah ada perubahan sikap maupun sifat dari Nn.I sebelum pergi dari rumah? 9. Apakah selama di rumah Nn.I sering melamun, marah-marah, mengasingkan diri, dan lain-lain? 10. Apakah ibu atau bapak mengetahui teman-teman sepermainan Nn.I? Anamnesis kepada Nn.I : 1. Kenapa anda tidak mau pergi ke sekolah? Apakah anda merasa dibuli oleh teman-teman atau ada

Upload: ariyantiputri

Post on 20-Nov-2015

219 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

gvghvhj

TRANSCRIPT

Anamnesis Anamnesis kepada orang tua Nn.I :1. Apa pekerjaan ibu atau bapak? Apabila Ibu atau bapak bekerja, dengan siapa Nn.I di rumah selama ibu bapak bekerja? Bagaimana kondisi dirumah?2. Nn.I berapa bersaudara dirumah?3. Apakah ibu atau bapak mengetahui alasan anak bapak atau ibu tidak mau sekolah?4. Bagaimana sifat Nn.I sebelumnya?5. Apa aktivitas sehari-hari yang dilakukan Nn.I selama di rumah sebelumnya?6. Bagaimana kejadiannya, apakah Nn.I pergi dari rumah dahulu baru tidak mau sekolah atau tidak mau sekolah dahulu baru pergi dari rumah?7. Bagimana prestasi Nn.I di sekolahnya?8. Apakah ada perubahan sikap maupun sifat dari Nn.I sebelum pergi dari rumah?9. Apakah selama di rumah Nn.I sering melamun, marah-marah, mengasingkan diri, dan lain-lain?10. Apakah ibu atau bapak mengetahui teman-teman sepermainan Nn.I?

Anamnesis kepada Nn.I :1. Kenapa anda tidak mau pergi ke sekolah? Apakah anda merasa dibuli oleh teman-teman atau ada faktor lain yang membuat anda tidak ingin pergi ke sekolah?2. Kenapa anda pergi dari rumah? Apakah anda merasa kesepian atau anda merasa tidak mendapatkan kenyamanan di dalam rumah?3. Sejak kapan anda suka bermain di warnet dan berapa lama biasanya?4. Apa yang anda lakukan selama anda di warnet? Browsing atau game online?5. Biasanya dengan siapa anda bermain di warnet? Dan dengan siapa anda pergi ke warnet?6. Bagaimana perasaan anda jika anda tidak bermain di warnet?7. Bagaimana perasaan anda selama bermain di warnet? Apakah anda merasa nyaman dan senang selama bermain di warnet?8. Apakah anda mempunyai teman laki-laki yang dekat dengan anda saat ini?