analisis pengaruh arah aliran steam dan massa bunga ... · 3 massa bunga kenanga 200, 400, 600,...

16
ANALISIS PENGARUH ARAH ALIRAN STEAM DAN MASSA BUNGA KENANGA UNTUK MENDAPATKAN MINYAK KENANGA YANG MEMILIKI KUALITAS DAN RENDEMEN OPTIMUM DENGAN MENGGUNAKAN METODE DESTILASI UAP (STEAM DISTILLATION) Achmad Ferdiansyah P.P. (2306100019) Zulfikar (2306100031)

Upload: truonglien

Post on 22-Mar-2019

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

ANALISIS PENGARUH ARAH ALIRAN STEAM DAN MASSA BUNGA

KENANGA UNTUK MENDAPATKAN MINYAK KENANGA YANG MEMILIKI

KUALITAS DAN RENDEMEN OPTIMUM DENGAN MENGGUNAKAN

METODE DESTILASI UAP (STEAM DISTILLATION)

Achmad Ferdiansyah P.P. (2306100019)

Zulfikar (2306100031)

1

LATAR BELAKANG

POTENSI ALAM INDONESIA

MINYAK BUNGA KENANGA

(market share tinggal 15%)

Petani Tradisional

INOVASI

SISTEM DESTILASI

2

LATAR BELAKANG

Standar Mutu

(BSN)

Water Distillation

Steam Distillation

(steam bawah)

Rendemen - 1,26 – 1,39 % 0,96 – 1,1%

% β- Caryophyllene - 29,2 – 35,2 % 29,96 – 36,38%

Berat Jenis 0,908 – 0,925 0,9192 – 0,925 0,913 – 0,924

Indeks Bias 1,495 – 1,506 1,497 – 1,503 1,499 – 1,505

Bilangan Asam 0,5 – 2,0 1,868 – 2,49 1,245 – 1,557

(Prihartini, 2009)

STEAM DISTILLATION

(STEAM DARI ATAS)

3

Tujuan Penelitian

2

1

Menganalisis pengaruh arah aliran steam terhadap

jumlah rendemen optimum minyak kenanga dengan

menggunakan metode distilasi uap (steam distillation).

Menganalisis pengaruh arah aliran steam terhadap

volume destilat minyak kenanga yang dihasilkan.

3 Menganalisis pengaruh arah aliran steam pada distilasi

bunga kenanga terhadap mutu minyak kenanga untuk

tiap aliran steam dengan menggunakan metode

distilasi uap (steam distillation).

15

Variabel Percobaan

Waktu pengamatan volume minyak 2, 4, 6, 8, dan 10 jam 1

Aliran steam atas dan aliran steam bawah 2

Massa bunga kenanga 200, 400, 600, 800, dan 1000 gram 3

Pengaruh Arah Aliran Steam terhadap Volume

Destilat Minyak Kenanga yang Dihasilkan

Optimum pada rentang 6 s.d. 8 jam

0.00

0.50

1.00

1.50

2.00

2.50

3.00

0 2 4 6 8 10 12

Vo

lum

e D

esti

lat

(ml)

Waktu (jam)

200 gram

400 gram

600 gram

800 gram

1000 gram

22

Pengaruh Arah Aliran Steam terhadap Volume

Komulatif Destilat Minyak Kenanga yang Dihasilkan

23

Optimum pada massa 800 gram

0.00

2.00

4.00

6.00

8.00

10.00

12.00

0 2 4 6 8 10 12

Vo

lum

e D

esti

lat

(ml)

Waktu (jam)

200 gram

400 gram

600 gram

800 gram

1000 gram

24

Pengaruh Arah Aliran Steam terhadap Volume

Destilat Minyak Kenanga yang Dihasilkan

Optimum pada rentang 4 s.d. 6 jam

0.00

1.00

2.00

3.00

4.00

5.00

6.00

0 2 4 6 8 10 12

Vo

lum

e D

esti

lat

(ml)

Waktu (jam)

200 gram

400 gram

600 gram

800 gram

1000 gram

Pengaruh Arah Aliran Steam terhadap Volume

Komulatif Destilat Minyak Kenanga yang Dihasilkan

25

Optimum pada massa 600 gram

0.00

2.00

4.00

6.00

8.00

10.00

12.00

14.00

16.00

0 2 4 6 8 10 12

Vo

lum

e D

esti

lat

(ml)

Waktu (jam)

200 gram

400 gram

600 gram

800 gram

1000 gram

Pengaruh Arah Steam terhadap Rendemen

Optimum Minyak Kenanga

26

Optimum pada massa 600 gram kondisi steam atas

0.00

0.50

1.00

1.50

2.00

2.50

0 200 400 600 800 1000 1200

Ren

de

me

n (

%)

Massa Bunga Kenanga (gram)

Steam Atas

Steam Bawah

Pengaruh Arah Aliran Steam Terhadap

Densitas Minyak Kenanga

28

0.885

0.905

0.925

0.945

0 2 4 6 8 10 12

Be

rat

jen

is (

gr/m

l)

Waktu (jam)

200 gram

400 gram

600 gram

800 gram

1000 gram

Pengaruh Arah Aliran Steam Terhadap

Densitas Minyak Kenanga

29

0.895

0.905

0.915

0.925

0.935

0 2 4 6 8 10 12

Be

rat

jen

is (

gr/m

l)

Waktu (jam)

200 gram

400 gram

600 gram

800 gram

1000 gram

Pengaruh Arah Aliran Steam Terhadap

Kandungan β-Caryophyllene

30

27

29

31

33

35

37

0 2 4 6 8 10 12

B-C

aryo

ph

ylle

ne

(%)

Waktu (Jam)

Steam Bawah

Steam Atas

KESIMPULAN DAN SARAN

34

Dari hasil penelitian, volume destilat kumulatif steam

atas selama 10 jam sebesar 47,8 ml sedangkan steam

bawah hanya sebesar 33,91 ml. Jadi metode destilasi

uap dengan arah aliran steam atas menghasilkan jumlah

volume destilat yang lebih banyak dibandingkan dengan

metode destilasi steam dari bawah.

1

KESIMPULAN DAN SARAN

35

Metode destilasi dengan steam dari atas menghasilan

jumlah rendemen yang lebih optimum dibandingkan

dengan metode destilasi steam dari bawah yaitu sebesar

1,95%, sedangkan untuk destilasi steam dari bawah

rendemennya sebasar 1,10%

2

KESIMPULAN DAN SARAN

36

Mutu minyak kenanga yang dihasilkan dari arah aliran

steam atas menunjukkan kualitas yang lebih baik jika

dibandingkan dengan steam bawah. Hal ini dibuktikan

dari kandungan - kariofilen pada 28,57% - 32,96%

untuk arah steam bawah dan 34,56% - 36,10% untuk

steam atas.

Jika ditinjau dari densitas, indeks bias, dan bilangan

asam maka kedua metode ini tidak jauh berbeda

(masih dalam standar SNI).

3