analisa kerusakan jalan.docx

6
7/23/2019 analisa Kerusakan Jalan.docx http://slidepdf.com/reader/full/analisa-kerusakan-jalandocx 1/6 2.3.2 Kerusakan Jalan  Tipe dan Jenis Kerusakan Jalan Kerusakan yang terjadi pada jalan biasanya tidak diinginkan, hal ini disebabkan karena mempengaruhi kualitas kenyamanan kendaraan. Untuk itudiperlukan suatu penggolongan tipe- tipe dan jenis kerusakan yang umumnya terjadi pada perkerasan tertentu. a. Tipe Kerusakan Jalan Tipe kerusakan diantaranya : 1. Kerusakan !ungsional, di mana struktur tidak dapat lagi melayani lalu lintas sesuai dengan "ungsi yang diharapkan yaitu aman dan nyaman. Kerusakan ini dapat dilihat dari 2. tingkat ketidakrataan permukaan #roughness serta si"at kerusakan tidak progresi". Kerusakan $truktural, kerusakan terjadi pada satu atau lebih lapisperkerasan. Kerusakan ini bersi"at progresi", jika tidak segera ditangani akan berkembang dengan %epat menjadi kerusakan yang lebihbesar yang pada akhirnya menyebabkan ketidakrataan permukaan. b. Jenis-Jenis Kerusakan Jalan Jenis kerusakan jalan umumnya berbeda -beda. Untuk itu pada Tabel 2.3 disebutkan  jenis-jenis kerusakan jalan baik ditinjau dari bentuk, si"at,maupun tingkat kerusakan jalannya.

Upload: vicky-fernando

Post on 18-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: analisa Kerusakan Jalan.docx

7/23/2019 analisa Kerusakan Jalan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/analisa-kerusakan-jalandocx 1/6

2.3.2 Kerusakan Jalan

  Tipe dan Jenis Kerusakan Jalan

Kerusakan yang terjadi pada jalan biasanya tidak diinginkan, hal ini disebabkan karena

mempengaruhi kualitas kenyamanan kendaraan. Untuk itudiperlukan suatu penggolongan tipe-

tipe dan jenis kerusakan yang umumnya terjadi pada perkerasan tertentu.

a. Tipe Kerusakan Jalan

Tipe kerusakan diantaranya :

1. Kerusakan !ungsional, di mana struktur tidak dapat lagi melayani lalu lintas

sesuai dengan "ungsi yang diharapkan yaitu aman dan nyaman. Kerusakan ini

dapat dilihat dari

2. tingkat ketidakrataan permukaan #roughness serta si"at kerusakan tidak progresi".

Kerusakan $truktural, kerusakan terjadi pada satu atau lebih lapisperkerasan.

Kerusakan ini bersi"at progresi", jika tidak segera ditangani akan berkembang

dengan %epat menjadi kerusakan yang lebihbesar yang pada akhirnya

menyebabkan ketidakrataan permukaan.

b. Jenis-Jenis Kerusakan Jalan

Jenis kerusakan jalan umumnya berbeda -beda. Untuk itu pada Tabel 2.3 disebutkan jenis-jenis kerusakan jalan baik ditinjau dari bentuk, si"at,maupun tingkat kerusakan jalannya.

Page 2: analisa Kerusakan Jalan.docx

7/23/2019 analisa Kerusakan Jalan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/analisa-kerusakan-jalandocx 2/6

Page 3: analisa Kerusakan Jalan.docx

7/23/2019 analisa Kerusakan Jalan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/analisa-kerusakan-jalandocx 3/6

Page 4: analisa Kerusakan Jalan.docx

7/23/2019 analisa Kerusakan Jalan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/analisa-kerusakan-jalandocx 4/6

  $umber: $il&ia $ukirman #1'''

2.3.3 !aktor (enyebab Kerusakan Jalan

)enurut )ur*ono #2++2, laju penurunan kinerja jalan dipengaruhi oleh beberapa

"aktor, antara lain :

a. !aktor beban lalu lintas yang dilayani, meliputi :

1. Jumlah dan komposisi kendaraan,

Page 5: analisa Kerusakan Jalan.docx

7/23/2019 analisa Kerusakan Jalan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/analisa-kerusakan-jalandocx 5/6

aju penurunan kinerja jalan dipengaruhi oleh jumlah dan komposisiikendaraan karena

tebal lapisan perkerasan ditentukan dari beban yang dipikul, berarti dari arus lalu lintas

yang hendak mele*ati jalan.

2. Ke%epatan kendaraan

Ke%epatan kendaraan dapat mempengaruhi besarnya gesekan akibat adanya kontak antara

 ban dan permukaan jalan, yang langsung menderita gesekanakibat rem kendaraan yang

dapat mengakibatkan lapisan perkerasan menjadi%epat aus.

3. )uatan beban sumbu dari kendaraan.

)uatan beban sumbu yang berlebih akan mengakibatkan penurunan "ungsi pelayanan

dari suatu jalan dikarenakan kerusakan kondisi "isik jalan sepertiadanya retak retak,

amblas, alur, gelombang,sehingga kenyamananber kendara menjadi terganggu.

 b. Kualitas bahan konstruksi, meliputi :

1. /gregat,

$i"at dan kualitas agregat menentukan kemampuannya dalam memikul beban lalulintas.

/gregat dengan kualitas dan si"at yang baik dibutuhkan untuk lapisan permukaan yang

langsung memikul beban lalu lintas dan menyebarkannya kelapisan permukaan

diba*ahnya.

2. 0ahan pengikat

0ahan pengikat disini adalah aspal, dimana mempunyai si"at mengikat agregat.engan

kata lain apabila mempergunakan aspal dengan mutu yang baik dapatmemberikan

lapisan kedap air dan tahan terhadap pengaruh %ua%a dan reaksi kimia yang

mempengaruhi kerusakan lapisan perkerasan.

3. Jenis tanah.

Tingkat kerusakan konstruksi perkerasan selama masa pelayanan tidak saja ditentukan

oleh kekuatan dari lapisan perkerasan tetapi juga oleh tanah dasar. Tanah dengan tingkat

kepadatan tinggi mengalami perubahan &olume yangke%il jika terjadi perubahan kadar 

air dan mempunyai daya dukung yang lebih besar jika dibandingkan dengan tanh sejenis

yang tingkat kepadatannya lebih rendah.

Page 6: analisa Kerusakan Jalan.docx

7/23/2019 analisa Kerusakan Jalan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/analisa-kerusakan-jalandocx 6/6