ujian nasional - tgbsmkn2.files.wordpress.com€¦  · web viewkompetensi keahlian:teknik gambar...

Post on 22-Aug-2020

7 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Paket 3

DOKUMEN NEGARA

UJIAN NASIONALTAHUN PELAJARAN 2014/2015

SOAL UJIAN PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah KejuruanKompetensi Keahlian : Teknik Gambar BangunanKode : 1023Alokasi Waktu : 24 jamBentuk Soal : Penugasan Perorangan

I. PETUNJUK UMUM1. Periksalah dengan teliti dokumen soal ujian praktik.2. Perhatikan gambar kerja yang akan diujikan dengan cermat3. Buatlah gambar kerja rumah tinggal sesuai draf gambar yang telah ditentukan4. Hasil gambar dicetak diatas kertas HVS A4 ( 80 gram ) dengan dilengkapi

etiket/normalisasi/kop gambar

II. KESELAMATAN KERJA1. Gunakan alat keselamatan kerja.2. Hati-hati dalam memakai alat listrik.3. Lakukan penyimpanan file “save file” atau “save as” secara periodik untuk

menghindari data yang hilang.4. Periksalah peralatan yang disediakan jika ada yang tidak wajar tanyakan kepada

pengawas ujian. 5. Lakukan semua kegiatan dengan urutan langkah yang benar

III. DAFTAR PERALATAN, KOMPONEN, DAN BAHAN

No. NamaAlat/Komponen/Bahan Spesifikasi Jumlah Keterangan

1 2 3 4 5

Alat Tes /Alat tangan1. Komputer minimal

Pentium 4 atau setaraProc. Minimal 2 GHz dan RAM 512

1 unit Setiap satu siswa

2. Printer Canon A4 atau setara I unit 1 bh @ 10 orang3. Program grafis design AutoCAD minimal

versi 20061 paket Setiap 1 PC

4. Kalkulator Scientific atau setara 1 unit Setiap 1 siswa5. ATK Pensil 2B,penghapus,

penggaris1 paket Setiap 1 siswa

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-1/29

No. NamaAlat/Komponen/Bahan Spesifikasi Jumlah Keterangan

1 2 3 4 5

6. Uninterruptible Power Suply (UPS)

UPS Prolink atau setara 1 unit 1unit @ 1 PC,Disediakan pada daerah yang rawan padam listrik

B. Komponen1. Lokasi untuk praktik

gambarLab Komputer 1 ruang 1 ruang @ 18 siswa

C. Bahan1. Kertas HVS A4,80 gr2. Tinta printer Warna hitam merk rain

bow atau setara1 unit Disesuaikan dengan

merk printer3. Kertas buram HVS,70 gram Untuk gambar sketsa

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-2/29

IV. SOAL/TUGASA. DIBERIKAN GAMBARDengan Ketentuan dan prasyarat spesifikasi sebagai berikut :

1. Rumah terletak dikawasan perumahan dengan posisi di antara dua bangunan rumah yang identic.

2. Elevasi ± 0.00 berada 80 cm dari permukaan as jalan depan rumah. Ketinggian lantai 2 pada ketinggian 4.00 m

3. Style bangunan mengacu ke sketsa 4. Dinding bangunan menggunakan konstruksi setengah bata5. Pondasi yang digunakan pondasi batu kali dan mencapai tanah keras 1.2 m6. Pondasi footplat dimensi pxlxt (70x70x25) cm dengan kedalaman mencapai 1.2 m7. Dimensi kolom struktur 15 cm x 50 cm8. Dimensi kolom praktis 15 cm x 15 cm9. Pintu menggunakan kusen : kayu10. Daun pintu kayu solid 11. Plafond: gypsum, eternit atau multiplek, rangka menggunakan metal atau kayu

(boleh dipilih)12. Ukuran mengacu kepada standart yang berlaku umum13. Ukuran kayu untuk: usuk 5/7 cm, kuda-kuda 8/12, kusen 6/15 14. Genteng karangpilang (ditentukan sendiri)15. Ukuran dan material lainnya yang belum disebutkan ditentukan sendiri

berdasarkan standart umum

B. TUGASHARI PERTAMA ( 8 JAM )

Tugas :

1. Buatlah layer masing-masing gambar dalam menentukan tebal tipis garis dan jenis garis berdasarkan standart umum

2. Buatlah text, dimensi dan assesoris notasi dan symbol berdasarkan standart umum3. Gambarlah denah lantai 1 dan lantai 2 bangunan yang telah ditentukan skala

gambar 1:100. (2,5 jam)4. Gambarlah tampak depan dan tampak samping kanan dan tampak samping kiri

bangunan yang telah ditentukan dengan skala gambar 1 : 100. (2 jam)5. Gambarlah potongan memanjang dan potongan melintang bangunan, skala

gambar 1 : 100. (3 jam)6. Buatlah etiket /normalisasi/kop gambar sebagaimana ketentuan untuk ukuran

kertas A4, (30 menit)7. Simpan gambar pada drive D dengan membuat nama folder Uji Kompetensi

Praktek dan nama file merupakan nama anda(peserta uji) Contoh :

8. Print out gambar sesuai ketentuan

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-3/29

Hasil :

1. Denah lantai 1 dan lantai 2 tercetak dalam skala gambar 1 : 1002. Gambar tampak depan dan tampak samping ,tercetak dalam skala gambar 1 : 1003. Gambar potongan memanjang dan potongan melintang, tercetak dalam skala

gambar 1 : 1004. Semua gambar kerja ( besteks ) harus masuk dalam normalisasi/etiket

HARI KEDUA ( 8 JAM )

Tugas :

1. Buatlah layer masing-masing gambar dalam menentukan tebal tipis garis dan jenis garis berdasarkan standart umum

2. Buatlah, text ,dimensi dan assesoris notasi dan symbol berdasarkan standart umum

3. Gambarlah/lengkapi denah dengan element furniture dan perabot pada tiap ruang (tampak atas/top view) berdasarkan dimensi standart yang umum dengan skala gambar 1 : 100, (30 menit)

4. Gambarlah rencana pondasi dan detailnya dengan skala gambar 1 : 100. (2 Jam)5. Gambar rencana kusen dan detailnya dengan skala gambar menyesuaikan dengan

ukuran kertas A4, (2 jam)6. Gambarlah rencana atap dan rencana plafond yang telah ditentukan dengan skala

gambar 1 : 100 (2 jam)7. Buatlah etiket/normalisasi/kop gambar sebagaimana ketentuan untuk ukuran

kertas A4, (30 menit)8. Simpan gambar pada drive D dengan membuat nama folder Uji Kompetensi

Praktek dan nama file merupakan nama anda(peserta uji) Contoh :

Print out gambar sesuai ketentuan

Hasil :

a. Denah dilengkapi elemen furniture dan perabot dalam skala gambar 1 : 100b. Gambar rencana pondasi dan detailnya dalam skala gambar 1 : 100c. Gambar rencana kusen dan detailnya tercetak dalam skala gambar yang

menyesuaikan ukuran kertas A4d. Gambar rencana atap dan rencana plafond tercetak dalam skala gambar 1 : 100e. Semua gambar kerja ( besteks ) harus masuk dalam normalisasi/etiket

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-4/29

HARI KETIGA ( 8 JAM )

Tugas :

1. Buatlah layer masing-masing gambar dalam menentukan tebal tipis garis dan jenis garis berdasarkan standart umum

2. Buatlah text, dimensi, assesoris, notasi dan symbol berdasarkan standart umum3. Gambarlah rencana instalasi listrik, skala gambar menyesuaikan dengan ukuran

kertas A4, (2 jam)4. Gambarlah rencana instalasi air bersih dan air kotor, skala gambar menyesuaikan

dengan ukuran kertas A4, (2 jam)5. Gambarlah denah rencana dan detail septicktank, skala gambar 1 : 100, (2,5 jam)6. Buatlah etiket /normalisasi/kop gambar sebagaimana ketentuan untuk ukuran kertas

A4, (30 menit)7. Simpan gambar pada drive D dengan membuat nama folder Uji Kompetensi

Praktek dan nama file merupakan nama anda (peserta uji) Contoh :

Print out gambar sesuai ketentuan

Hasil :

a. Gambar rencana instalasi listrik, skala gambar menyesuaikan dengan ukuran kertas A4

b. Gambar rencana instalasi air bersih dan air kotor, skala gambar menyesuaikan dengan ukuran kertas A4

c. Gambar denah rencana dan detail septicktank, skala gambar 1 : 100d. Semua gambar kerja ( besteks ) harus masuk dalam normalisasi/etiket

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-5/29

V. GAMBAR TUGAS

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-6/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-7/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-8/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-9/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-10/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-11/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-12/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-13/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-14/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-15/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-16/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-17/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-18/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-19/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-20/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-21/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-22/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-23/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-24/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-25/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-26/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-27/29

1023-P3-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud SPK-28/29

[Kode]-P1-14/15 Hak Cipta pada Kemdikbud InV-29/29

top related