tugas logika informatika

Post on 21-Mar-2016

57 Views

Category:

Documents

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

TUGAS LOGIKA INFORMATIKA. ALJABAR BOOLEAN. Nama Kelompok. Imam Pratomo B S(093112706450019) Arifai Al Hadad ( 0931127064500 21 ) Aryenda Prima P(093112706450058) Supriyanto(093112706450017) Shandy Y J(0931127064500 63 ). Aljabar Boolean dan Logika Informatika. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

TUGAS LOGIKA INFORMATIKAALJABAR BOOLEAN

Nama Kelompok1. Imam Pratomo B S

(093112706450019)2. Arifai Al Hadad

(093112706450021)3. Aryenda Prima P

(093112706450058)4. Supriyanto

(093112706450017)5. Shandy Y J (093112706450063)

Aljabar Boolean dan Logika InformatikaSifat biner proposisi dipresentasikan dengan

simbol “ 0 ” dan “ 1 ”.Penjumlahan Boolean dituliskan dengan + atau OR, mempunyai aturan sbb :

p + q = p v qp + q1 + 1 11 + 0 10 + 1 10 + 0 0

p v q1 v 1 11 v 0 10 v 1 10 v 0 0

perkalian Boolean yang dituliskan dengan “⋅” atau AND, mempunyai aturan sbb:

• p . q = p n q

• P’ = -p

p . q1 . 1 11 . 0 00 . 1 00 . 0 0

p n q1 n 1 11 n 0 o0 n 1 o0 n 0 0

1 00 1

1 00 1

LOGIKA KOMUTATIF p+q = q+p

Logika Distributifpv(qnr) = (pvq) n (pvr)

Fungsi BooleanFungsi Boolean (disebut juga fungsi biner) adalah pemetaan dari Bn ke Bmelalui ekspresi Boolean, kita menuliskannya sebagai

f : Bn Byang dalam hal ini Bn adalah himpunan yang beranggotakan pasangan

terurutganda-n (ordered n-tuple) di dalam daerah asal B.  Setiap ekspresi Boolean tidak lain merupakan fungsi Boolean. Misalkan sebuah fungsi Boolean adalah  f(x, y, z) = xyz + x’y + y’z  Fungsi f memetakan nilai-nilai pasangan terurut ganda-3 (x, y, z) ke himpunan {0, 1}.Contohnya, (1, 0, 1) yang berarti x = 1, y = 0, dan z = 1 sehingga f(1, 0, 1) = 1 0 1 + 1’ 0 + 0’ 1 = 0 + 0 + 1 = 1 .

Aplikasi Aljabar BooleanAljabar Boolean mempunyai aplikasi yang luas, antara lain bidang jaringan pensaklaran dan rangkaian digital.

1. Aplikasi dalam jaringan pensaklaran ( Switching Network)

Saklar adalah obyek yang mempunyai dua buah keadaan: buka dan tutup. Kita asosiasikan setiap peubah dalam fungsi Boolean sebagai “gerbang” (gate) didalam sebuah saluran yang dialiri listrik, air, gas, informasi atau benda lain yang mengalir secara fisik, gerbang ini dapat berupa kran di dalam pipa hirolik, transistor atau dioda dalam rangkaian listrik, dispatcher pada alat rumah tangga, atau sembarang alat lain yang dapat melewatkan atau menghambat aliran.

Kita dapat menyatakan fungsi logika untuk gerbang yang bersesuaian. Pada fungsi tersebut, peubah komplemen menyatakan closed gate, sedangkan peubah bukan komplemen menyatakan opened gate.

a x y bSaklar dalam hubungan SERI: logika AND

a

b

x

yc

Saklar dalam hubungan PARALEL: logika OR

Sekian & Terima Kasih

top related