tata&titi - storage.googleapis.com · broughttoyouby...

Post on 09-Sep-2019

19 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Tata & TitiRatna Kusuma HalimRatna Kusuma Halim

letsreadasia.org

1

Tata & Titi Ratna KusumaHalim

2

Wah, ada cacing di dekatkaki Titi! ’Hap!’

3

Tata merebut cacing itu.Tata merasa dia melihatnyaterlebih dahulu.

4

Titi tidak mau memberikanbegitu saja. Bagaimanakalau tanyakan kepadaMama Kotek?

5

6

Oh-oh! Salah satu darimereka harus berjalanmemutar. Siapa? Danmereka pun bertengkar lagi.

7

Tata mengalah. Danterlepaslah mereka daripohon tomat itu.

8

Sruuut… Titi terpeleset.

9

Bagaimana Titi bisa naik?Titi tidak mau melepaskancacing dari mulutnya. Tatajuga tidak mau.

10

Uh… berhasil juga!

11

12

13

14

’Mamaa ...!’ Kami mendapatcacing!’

15

’Ke kebun lagi, yuk!’

16

© 2017, The Asia FoundationHak cipta dilindungiUndang-Undang. Dilarangmenggunakan, menyalin,memperbanyak, ataumereproduksi seluruhatau sebagian buku initanpa izin tertulis dari TheAsia Foundation. Buku inidikembangkan melaluiworkshop pengembanganbuku yang diadakan ataskerjasama Yayasan Litara,Fakultas Seni Rupa dan

17

Desain Institut TeknologiBandung, dan The AsiaFoundation. Pendampingandan penyuntingan cerita,teks, ilustrasi dan desaindilakukan oleh YayasanLitara. Yayasan Litaraadalah lembaga nirlabayang mengembangkanliterasi dan buku anak.All rights reserved. Noparts of this book maybe reproduced withoutwritten permission from

18

The Asia Foundation. Thisbook was created througha book developmentworkshop conducted incollaboration with LitaraFoundation, Faculty ofArts and Design BandungInstitute of Technology, andThe Asia Foundation. Thecoaching and the editing ofstory, text, illustration, anddesign was conducted byLitara Foundation. LitaraFoundation is a nonprofit

19

organization aimed atdeveloping literacy andchildren’s books.

20

© 2017, The Asia Foundation

Hak cipta dilindungiUndang-Undang. Dilarangmenggunakan, menyalin,memperbanyak, ataumereproduksi seluruh atausebagian buku ini tanpaizin tertulis dari The AsiaFoundation.

Bukuini dikembangkan melaluiworkshop pengembanganbuku yang diadakan ataskerjasama Yayasan Litara,

21

Fakultas Seni Rupa danDesain Institut TeknologiBandung, dan The AsiaFoundation. Pendampingandan penyuntingan cerita,teks, ilustrasi dan desaindilakukan oleh YayasanLitara. Yayasan Litara adalahlembaga nirlaba yangmengembangkan literasidan buku anak.

Brought to you by

Let’s Read! is an initiative of The Asia Foundation’s Books for Asia program that fosters young readersin Asia. booksforasia.org

To read more books like this and get further information about this book, visit letsreadasia.org

Original StoryTata & Titi, author: Ratna Kusuma Halim. illustrator: by Ratna Kusuma Halim. Published by The Asia Foundation,https://www.letsreadasia.org © The Asia Foundation. Released under CC BY-NC 4.0.

This work is a modified version of the original story. © The Asia Foundation, 2018. Some rights reserved. Released under CCBY-NC 4.0.

For full terms of use and attribution, http://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

top related