sistem rujukan trauma kapitis

Post on 12-Jan-2016

22 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Sistem Rujukan Trauma Kapitis

TRANSCRIPT

Sistem Rujukan

Rujukan

• Rujukan adalah penyelenggaraan kesehatan yang mengatur pelimpahan tugas//wewenang dan tanggung jawab secara timbal balik baik horizontal maupun vertikal terhadap kasus penyakit atau masalah penyakit atau permasalahan kesehatan karena adanya keterbatasan dalam memberikan pelayanan yang dibutuhkan oleh pasien.

Rujukan Eksternal

• Rujukan antar fasilitas pelayanan kesehatan• Rujukan vertikal-> rujukan fasilitas pelayanan

kesehatan yang berbeda tingkatnya• Rujukan horizontal-> rujukan fasilitas

pelayanan kesehatan yang sama tingkatnya tetapi memiliki kemampuan lebih

Rujukan Internal

• Rujukan di dalam fasilitas kesehatan dari tenaga kesehatan ke tenaga kesehatan lainnya

(dokter ke dokter, residen ke spesialis, rujukan triage)

*Rujukan kasus penyakit/masalah penyakitRujukan berkaitan dengan pengobatan dan pemulihan berupa pengiriman pasien,spesimen.

*Rujukan permasalahan kesehatanRujukan berkaitan dengan upaya pencegahan dan peningkatan kesehatan berupa fasilitas, teknologi.

Triage

• Merah-> Segera -> mengancam jiwa segera• Kuning-> Tunda -> tidak mengancam jiwa

segera• Hijau-> Minimal -> cedera minimal• Hitam-> pindahkan ke kamar jenazah

SKDI

BPJS

Sumber

• SKDI 2012• Pedoman ICU KEMENKES RI• Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan BPJS

top related