resep kerupuk

Post on 24-Oct-2015

12 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

zxzczx

TRANSCRIPT

RESEP – KERIPIK BAWANG

Bahan:

150 gr tepung terigu

50 gr tepung sagu

1 btr telur

75 ml santan

2 sdm daun seledri, cincang

1/2 sdt garam

Minyak Goreng

Bumbu Halus:

50 gr bawang putih

5 bh bawang merah

Cara Membuat keripik bawang:

1. Campur tepung terigu, tepung sagu, telur, garam, dan bumbu halus

hingga rata.

2. Tuang santan, sambil diaduk hingga adonan kalis.

3. Tambahkan daun seledri, aduk rata.

4. Giling adonan hingga tipis 2 mm, potong-potong, tabur tepung terigu

agar tidak menempel.

5. Panaskan minyak, goreng keripik bawang dengan api kecil hingga

kecokelatan, angkat, tiriskan.  Untuk 250 gram.

Keripik Bawang Keju

Cara Membuat Keripik Bawang Keju

Bahan yang digunakan untuk Cara Membuat Keripik Bawang Keju:

250 gram tepung terigu

50 gram tepung kanji

1/4 sdt soda kue

50 ml minyak goreng

1 butir telur

25 ml air

100 gram keju cheddar, parut

Bumbu Halus yang digunakan untuk Cara Membuat Keripik Bawang Keju :

10 butir bawang merah

1/2 sdt merica

1 sdt garam

Cara Membuat Keripik Bawang Keju :

Ayak tepung terigu, tepung kanji, soda kue, sisihkan.

Aduk minyak goreng, telur, air sampai rata.

Tuang campuran minyak ke dalam campuran tepung, masukkan bumbu halus dan keju.

Aduk rata. Diamkan selama 15 menit.

Giling tipis adonan lalu potong-potong.

Goreng dalam minyak panas sampai kekuningan dan renyah.

Setelah dingin masukkan ke dalam stoples lalu sajikan.

Cara Membuat Keripik Bawang Keju ini Untuk 500 gram.

top related