program studi teknik sipilocw.upj.ac.id/files/slide-civ-409-civ-409-12-quality-manajemen... · 8...

Post on 24-Mar-2019

265 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

By. Rizka Arbaningrum, ST., MT

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

Pertemuan ke-12

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK (CIV-409)

Rizka Arbaningrum, ST., MT

Pertemuan RPS CAPAIAN TUGAS

1 Pengantar Perencanaan dan Pengendalian Proyek LoA & WBS

2 Penjadwalan dengan Bar Chart Analisa Harga Satuan pekerjaan

3 Basic Network Perhitungan RAB

4 Critical Path Method (CPM) Perhitungan RAB

5 Precedence Network Activity (PDM) Kurva S

6 Man Power Man Power

7 Organisasi & SDM Proyek CPM

8 Ujian Tengah Semester (UTS) UTS TERTULIS

9 Manajemen Proyek & Metode Pelaksanaan PDM

10 Administrasi Proyek & Perencanaan Dokumen Penawaran Administrasi Proyek & Metode Pelaksanaa

11 Ms. Project Penyusunan Dokumen Kontrak

12 The Quality Management System Penjadwalan (Ms.Project)

13 Pengendalian Proyek Penjadwalan (Ms.Project)

14 Manajemen Mutu Evaluasi Tugas

15 QUIZ QUIZ & Pengumpulan Draft Tugas

16 UAS UAS

Materi QUIZ

PROYEK DAN MANAJEMEN PROYEK

Proyek adalah urutan (sementara) aktifitas-aktifitas unik, kompleks, dan terkoneksiyang memiliki satu tujuan atau sasaran danharus dilengkapi dengan waktu yang spesifik,sesuai dengan anggaran dan sesuaidengan spesifikasi.

Manajemen Proyek adalah proses melingkupi, merencanakan, menyediakanstaf, mengorganisasi, mengarahkan danmengontrol pengembangan sebuah sistemyang dapat diterima dengan biaya minimal dan dalam jangka waktu tertentu.

KARAKTERISTIK PROYEK

a. Memiliki batasan waktub. Terdapat batasan atau scope(ruang lingkup)c. Penuh dengan ketidakpastiand. Menghasilkan Produk yang Unike. Memiliki Sumber Daya(Manusia dan non Manusia)f. Memiliki tujuan yang spesifik/sasarang. Memiliki Stakeholder

4 Dimensi Proyek

People Process

TechnologyProduct

staffing?

cost estimation?

project scheduling?

project monitoring?

other resources?

customer communication?

risk assessment?

product quality?

measurement?

Manajemen Proyek ?

Quality Management Policy

Suatu niat/motivasi, arahan perusahaan berkaitan dengan mutu yang dinyatakan secara resmi oleh pimpinan.

Mutu tersebut didasarkan pada keinginan Pemilik Proyek atau Pelanggan/Konsumen.

Quality policy must rank alongside marketing policy, commercial policy, employee relations policy, and so on.

Quality Management System

1. Pedoman Mutu

2. Prosedur Mutu tertulis

3. Perencanaan Mutu

4. Record Mutu

5. Peninjauan atas Record Mutu

Quality system standards require that responsibility, authorities and inter relationships should be clearly defined by management.

Definisi Manajemen Mutu

BS EN ISO 8402 :All activities of the overall management function that determine the quality policy, objectives and responsibilities, and implement them by means such as quality planning, quality control, quality inssurance, and quality improvement within the quality system.

Manajemen Mutu

Dale, Boaden dan Lancelles (1994)

menyatakan terdapat 4 stages dalam

Manajemen Mutu :

1. Inspection

2. Quality Control

3. Quality Inssurance

4. Total Quality Management

Perkembangan Penerapan Konsep Mutu

Inspection

Quality Control (QC)

Quality Assurance (QA)

Total Quality Management (TQM)

Inspection

QA

QC

TQM

SISTEM MANAJEMEN MUTU

di dalamnya mencakup keempat Konsep Mutu di atas

Quality Plan merupakan proses mengidentifikasi standar kualitas yang

relevan, yang sesuai dengan kebutuhan Owner danmemenuhi standar peraturan yang berlaku untuk setiapbagian pekerjaan, penetapan standar spesifikasi yang diberlakukan dalam proyek dan perencanaan strategipencapaian standar yang direncanakan

Quality Plan bertujuan mengidentifikasi dan menetapkanstandar mutu yang relevan bagi proyek dan merumuskanstrategi pencapaiannya untuk memastikan proyek danpekerjaan yang dihasilkan dapat memehuhi standar mutuyang dapat diterima

Quality Assurance(pengawalan mutu) merupakan suatu proses

menjalankan apa yang sudah ditetapkan dandirencanakan dalamQuality Plan, mengawal, mengevaluasi danverifikasi pelaksanaanterhadap rencana yang dibuat, serta identifikasidan antisipasi masalahyang mungkin timbulselama pelaksanaanproyek

Orientasi ke Proses- Proses Pembesian- Proses Pembetonan

Quality Control : (pengontrolan mutu ) merupakan suatu proses pemeriksaan dan pengujian terukur,

mulai dari material (spesifikasi), pemasangan (sesuai gambar) dan hasil kerja (sesuai toleransi spesifikasi teknis hasilpekerjaan) dan penilaian berdasarkan standar RKS/SpesifikasiTeknis dan peraturan yang ditetapkan harus dipatuhi olehproyek

Orientasi ke Produk- Material beton- Material baja

PENGENDALIAN MUTU PROYEK

Pelaksanaan Kualitas

Kebutuhan Pemilik/Konsumen

Kriteria DesainProses Rekayasa

dan DesainGambar Spesifikasi

(Dokumen) Rencana

Kualitas Desain (Quality of Design)

Metode PelaksanaanKonstruksi

Pengawasan danPengendalian

Inspeksi dan Tes

Derajat Kesesuaian(Degree of Performance)

Kualitas Bangunandan Fasilitas

Kualitas Kesesuaian(Quality of Conformance)

Contoh Kegiatan Quality Management System

Contoh Kegiatan Quality Management System

Safety Morning Talk

Contoh Kegiatan Quality Management System

Contoh Kegiatan Quality Management System

Kegiatan Pengendalian Mutu

Contoh Kegiatan Quality Management System

Kegiatan Pengendalian Mutu

Contoh Kegiatan Quality Management System

Kegiatan Pengendalian Mutu

Contoh Kegiatan Quality Management System

Kegiatan Pengendalian Mutu

Contoh Kegiatan Quality Management System

Kegiatan Pengendalian Biaya & Penjadwalan(KURVA S)

Contoh Permasalahan Manajemen Proyek

Contoh Permasalahan Manajemen Proyek

Contoh Permasalahan Manajemen ProyekKesalahan dalam Pengendalian Mutu

Contoh Permasalahan Manajemen ProyekKesalahan dalam Pengendalian Mutu

Contoh Permasalahan Manajemen ProyekKesalahan dalam Pengendalian Mutu

Contoh Permasalahan Manajemen ProyekKesalahan dalam Pengawasan

Contoh Permasalahan Manajemen ProyekKesalahan dalam Perencanaan dan pengendalian

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK (CIV-409)

Rizka Arbaningrum, ST., MT

JadwalPraKualifikasi

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK (CIV-409)

Rizka Arbaningrum, ST., MT

JadwalPascaKualifikasi

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK (CIV-409)

Rizka Arbaningrum, ST., MT

https://lpse.pu.go.id/eproc4

E-lelang

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK (CIV-409)

Rizka Arbaningrum, ST., MT

TUGAS P3PRA KUALIFIKASI

Tahap Mulai Sampai

Pengumuman Prakulifikasi 19-Okt-18 22-Okt-18

Download Dokumen Kualifikasi 22-Okt-18 26-Okt-18

Upload Dokumen Prakuaifikasi 26-Okt-18 29-Okt-18

Evaluasi Dokumen Kualifikasi 29-Okt-18 06-Des-18

Pembuktian Kualifikasi 06-Des-18 07-Des-18

Penetapan Hasil Kualifikasi 10-Des-18 10-Des-18

Pengumuman Hasil Prakualifikasi 10-Des-18 10-Des-18

Download Dokumen Pemilihan 11-Des-18 11-Des-18

Pemberian Penjelasan 12-Des-18 12-Des-18

Upload Dokumen Penewaran 17-Des-18 17-Des-18

Pembukaan Dokumen Penawaran 17-Des-18 17-Des-18

Evaluasi Penawaran 17-Des-18 19-Des-18

Upload Berita Acara Hasil Pelelangan 19-Des-18 19-Des-18

Penetapan Pemenang 19-Des-18 19-Des-18

Pengumuman Pemenang 19-Des-18 19-Des-18

Masa Sanggah Hasil Lelang 19-Des-18 20-Des-18

Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa 21-Des-18 21-Des-18

Penandatanganan Kontrak 21-Des-18 21-Des-18

Surat-surat sebelum tgl 26 Oktober 2018

Surat Penawaran harga sebelum tgl 17 Desember 2018

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK (CIV-409)

Rizka Arbaningrum, ST., MT

Dummypada CPM

2 3

Lay foundation

Order material

(a) Incorrect precedence

relationship

(b) Correct precedence

relationship

3

42

DummyLay

foundation

Order material

1

2 0

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK (CIV-409)

Rizka Arbaningrum, ST., MT

Dummypada CPM

A1 = Excavate base (40m) A2 = Excavate base (30m) A3 = Excavate base (30m)

B1 = Foundation (40m) B2 = Foundation (30m) B3 = Foundation (30m)

C1 = Wall (40m) C2 = Wall (30m) C3 = Wall (30m)

Activity A (Excavate base 100m)

Activity B (Foundation 100m)

Activity C (Wall 100m)

TERIMA KASIH

top related