pikiran rakyat - pustaka.unpad.ac.idpustaka.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2011/06/... ·...

Post on 07-May-2019

217 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

OlehARDINANDA S.

Mahasiswa Perikanandan Ilmu Kelautan Unpad

LAUT sepatutnya mern-berikan berkah, tetapi lautpatut dipelajari agar tak

memberikan "pelajaran" bagi ki-ta. Apa yang diberitakan PikiranRakyat 31 Mei 2011 tentang har-ga ikan naik hingga 50 persen disejumlah tempat pelelangan ikan(TPI) di Karawang penting dicer-mati, Kenaikan harga disebabkanpermintaan komoditas yang terusmeningkat tetapi pasokan ikantersendat. Hal itu terjadi karenanelayan enggan melaut akibarcuaca buruk .Namun kondisi ituseharusnya dapat membantu danmemberikan berkah tersendiri

11

Pikiran Rakyat• Kamis 0 Jumato Selasa o Rabu o Sabtu 0 Minggu

4 520

o Mar

621

OApr

722

OMei

12 13 14 15 @27 28 29 30 31o~~._"2,~:~.~9 Nov 0 Des.

Nelayan dan Cuaca Ekstrbagi nelayan yang menggantung-kan nasibnya pada perikanantangkap.Nelayan sebenamya sudah bi-

asa menghadapi cuaca buruk. Na-mun, beberapa tahun belakanganini cuaca buruk semakin sulit un-tuk diprediksi dan cenderungtidak menentu kapan terjadinya.Akibamya risiko melaut jadi se-makin tinggi. Untuk memenuhikebutuhan hidupnya, nelayanterpaksa berutang dan utangnelayan pun semakin membelit.

ResiliensiHolling (2001) rnengungkap-

kan pentingnya membangun re-siliensi atau ketahananmasyarakat dalam menghadapi

\ perubahan-perubahan lingkun-gan di sekitar kehidupan mereka.Masyarakat dengan resiliensiyang besar akan mengalamidampak yang lebih kecil dari pe-rubahan-perubahan alam yangbersifat negatif, dan begitu jugasebaliknya. Mereka akan mem-berikan respons lebih baik ter-hadap perubahan terse but.Penguatan resiliensi dapat di-

maknai sebagai kemampuan un-tuk beradaptasi dan tetap teguhdalam situasi sulit akibat gejala-gejala perubahan yang di sebab-kan oleh perubahan lingkungan,dalam hal ini adalah perubahaniklim. Ada lima aspek batasan el-emen resiliensi masyarakat yangdapat menggambarkan tingkat re-seliensinya yakni persepsi, modalsosial, pendidikan, pengorgan-isaslan diri, dan layanan ekosis-tern,

Persepsi nelayan mengenai pe-rubahan iklim misalnya, akanmemengaruhi pola adaptasi mere-ka dalam merespons perubahaniklim tersebut, Oleh karena itu,perlu direkayasa secara sosial agar

Kliping Humas lInpad 2011

resiliensi nelayan tinggi, yaknidengan cara menguatkan kelimaaspek tersebut. Salah satunva da-pat dilakukan melalui pendidikantentang perubahan iklim sertapenguatan lernbaga-lembaga pe-merintah terkait, khususnya in-formasi cuaca harus mudah di-askses nelayan.

Strategi Mata PencaharianAda tiga strategi mata penca-

harian yang bisa dilakukan dalammemutus rantai persoalan ini(Arif satria, 2009) pertama,mengembangkan strategi nafkahganda. Starategi ini dilakukan"agar nelayan tidak bergantung pa-da hasil penangkapan saja. Halini perlu dilakukan pada nelayanlapisan bawah dimana ketersedi-aan sarana yang dimilikinyamenyebabkan nelayan tidak se-lalu dapat melaut sepanjangtahun. Ada dua macam strateginafkah ganda yakni perikanan(usaha budidaya, pengolahanikan tradisional) dan non-

perikanan.Kedua, mendorong ke arah

laut lepas. Strategi ini harus di ,dukung oleh kebijakan yang kom-prensif, pemerintah tidak cukuphanya dengan mem eriseperangkat teknologi kapal de-ngan daya jelajah lebi jauh.Menangkapan ika~<!hlaut lepasharus didukung oleh pengutaanmenajemen usaha, pemahamanperilaku ikan, pengoprasiaan ka-pal hingga sistern iriformasi daer-ah penangkapan ika ang mu-. dah diakses oleh nela)\ n. Ketiga,mengembangkan diiV sifikasialat tangkap unruk mengan-tisipasi perubahan l1jIus·m.De-ngan deversifikasi alar angkapini memungkinkan ne ayan bisamelaut sepanjang t

Selain itu, bisa pu dikern-bangkan adaptasi seperti yang di-lakukan oleh nelayan Ciawitali,Ciamis dengan memanfaatkanwilayah mangrove se agai peng-hasil berbagai komoditas yangtidak mengharuskanya pergi ke

fi

laut lepas (Ratna Patriani, 2011).Bagaimanapun perubahan ik-

lim kian nyata berdampak padasektor perikanan. Oleh karenaitu: ibutuhkan langkah adaptasiyang sepatutnva tidak reaksionertetapi lebih antisipatif denganmengambillangkah pengutan re-siliensi/ketahanan nelayan hing-ga menyusun langkah-langkahpemodalan bagi nelayan dalamberusaha pada sektor d i luarpenangkapan ikan di laut. Den-gan langkah itu, kita berharaptidak akan ada lagi nelayan yangharus menganggur dan tidakmemiliki mata pencaharian lainsaat cuaca dan gelombang tinggiyang tak menentu sedang berge-jolak.

Ardinanda S.mahasiswa Perikanan dan Ilmu

Kelautan UnpadKetua Komunitas Kajian

Sosial-Ekonomi Perikanan danKelautan Universitas

Padjadjaran,

I[

top related