pewadahan sampah

Post on 05-Feb-2016

38 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

SISTEM PEWADAHAN SAMPAH

TRANSCRIPT

Sistem PewadahanSampah

Dosen:

Desvia Safitri, MT

JURUSAN TEKNIK LINGKUNGANFAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Pemindahan danpengangkutan

Pemilahan,pengolahan, dan

tranformasi

Pembuanganakhir sampah

Timbulansampah

Penanganan, pemisahan, pewadahandan pemrosesan disumber

Pengumpulan

DEFINISI

Pewadahan sampah adalah aktivitasmenampung sampah sementara dalamsuatu wadah individual atau komunalditempat sumber sampah (SNI 19-2454-2002)

Wadah individual adalah wadah yangmenampung sampah dari sebuah rumah,atau sebuah bangunan.

Wadah komunal menampung sampah daribeberapa bangunan/sumber sampah.

TUJUAN PEWADAHAN

Untuk menghindari terjadinya sampah yangberserakan sehingga mengganggulingkungan dari kesehatan, kebersihan danestetika.

Memudahkan proses pengumpulan sampahdan tidak membahayakan petugaspengumpul sampah, baik petugas kotamaupun dari lingkungan setempat.

Memudahkandalam pengangkutan sampah.

Dapat mengatasi : Bau akibat pembusukan sampah Air hujan yang berpotensi menambah

kadar air sampah Pencampuran sampah yang tidak sejenis.

MANFAAT PEWADAHAN

TINGKATAN PEWADAHAN

Level-1: wadah langsung menampung sampahdari sumber dan mudah diangkat, di dapur,ruang kerja,dsb.

Level-2: sebagai pengumpul sementara,menampung sampah dari level-1 dan darisumber lain, terletak di luar bangunan dan tepijalan atau tempat khusus, sebaiknya tidakpermanen.

Level-3 : wadah sentral, volume besar danmenampung sampah level-2, konstruksi khusus,kuat dan tahan korosi, kedap air, tertutup,kapasitas sesuai sampah yang ditampung.

PEWADAHAN DAN DAUR ULANG

Wadah menampung sampah terpisah:Sampah organik; daun, sisa makanan, kulit buah

lunak, sayuran Warna hijau (warna gelap)Sampah anorganik; gelas, plastik, logam, dll

Warna kuning (warna terang)Sampah B3, baterai, dll warna merah

PEMILAHAN

DAN

PEWADAHAN

SAMPAH

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Pola pewadahan individual, pewadahandiperuntukkan bagi daerah permukimanberpenghasilan tinggi dan daerah komersil.Bentuk yang dipakai tergantung selera dankemampuan pengadaan dari pemiliknya

Pola pewadahan komunal, pewadahandiperuntukkan bagi kawasan pemukimansedang/kumuh, taman kota, jalan, danpasar. Bentuk ditentukan pihak instansipengelola karena sifat penggunaannyaadalah umum.

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

POLA PEWADAHAN

PEWADAHAN INDIVIDUAL

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PEWADAHAN KOMUNAL

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

No KarakteristikPolaPewadahan

Individual Komunal

1 Bentuk/Jenis kotak,silinder,kontainer,bin(tong),semua bertutupDan kantong

kotak,silinder,kontainer,bin(tong), semuabertutup

2 Sifat ringan,mudahdipindahkandandikosongkan

ringan,mudahDipindahkan dandikosongkan

3 Bahan logam,plastik,fiberglass(GRP),kayu,bambu,Rotan dan kertas

logam,plastik,fiberglass(GRP),kayu,bambu,danrotan

4 Volume

Pemukiman dan toko kecil=10-40literKantor,toko besar,hotel,Rumah makan=100-500ltr

Pinggir jalan dan taman =30-40 liter.UntukPemukiman dan pasa r=100-1000 liter

5 Pengadaan pribadi,instansi,pengelola

instansi, pengelola

Pola dan Karakteristik Pewadahan

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Disesuaikan dengan jenis sampah yangdikelola agar mudah penangananberikutnya, khususnya upaya daur ulang.Persyaratan pewadahan:

Tidak mudah rusak dan kedap airMudah dan cepat dikosongkan (tidaktertanam)Memiliki tutupEkonomis, mudah diperoleh/dibuat olehmasyarakat

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

JENIS DAN BAHAN PEWADAHAN

PEMILIHAN JENIS WADAH

Jenis wadah sampah yang dapat digunakanterdiri dari bin, kantong plastik, kontainer daribesi

Pemilihan jenis wadah yang digunakantergantung dari:

karakteristik sampah yang ditampung, sistem pengumpulan yang dilaksanakan ruang yang tersedia untuk meletakkan

wadah

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

No JenisWadah

Kapasitas Pelayanan UmurWadah Keterangan

1 Kantong 10-40 L 1KK 2–3 hari Individual

2 Bin 40 L 1KK 2–3 tahun Maksimal pengambilan3 hari sekali

3 Bin 120 L 2-3KK 2-3 tahun Toko

4 Bin 240 L 4-6KK 2-3 tahun

5 Kontainer

1000 L 80KK 2–3 tahun Komunal

6 Kontainer

500 L 40KK 2-3 tahun Komunal

7 Bin 30-40 L Pejalan Kaki

Taman

2–3 tahun

Jenis Pewadahan

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Sumber Sampah Jenis Pewadahan

Daerah Perumahan Kantong plastik/kertas,volume sesuai yang tersedia di pasaran

bak sampah permanen,ukuran bervariasi,biasanya dari pasangan beton

Bin plastik/tong,volume 40-60 liter,dengan tutup,khususnyaPermukiman yang pernah di bina oleh Dinas Kebersihan

Pasar Bin plastik/tong,volume 40-60 liter,dengan tutup,khususnyaPermukiman yang pernah di bina oleh Dinas Kebersihan

Bin plastik,volume120-140 liter dengan tutup dan memakai roda

Gerobak sampah,volume1,0m3

Kontainer dari armroll kapasitas 6-10m3

Bak sampah

Pertokoan Kantong plastik,volume bervariasi

Bin plastik/tong,volume 50-60 liter

Bin plastik,volume120-140 liter dengan roda

Perkantoran/Hotel Kontainer volume 1m3 beroda

Kontainer besar volume 6-10m3

Tempat umum, jalan, dan taman

Bin plastik/tong volume 50-60 liter,yang dipasang secara permanen

Bin plastik,volume 120-140 dengan roda

PENENTUAN VOLUME/KAPASITAS

PAWADAHAN

Berdasarkan:Jumlah penghuni rumahTingkat hidup masyarakat

Frekuensi pengambilan/pengumpulan sampahCara pengambilan sampah (manual/mekanik)Sistem pelayanan (individual atau komunal)

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

No. JenisPeralatan

KlasifikasiPengelolaan

I80

rumah

II81-500rumah

III501-2000

rumah

IV>2000rumah

Timbulansampah 0.5m3 7.5m3 30m3 >30m3

-Wadahindividual 50-80 81-500bh 501-2000bh

>2000bh

-Wadahkomunal - 3bh 12bh >12bh

KEBUTUHAN PERALATAN/BANGUNAN

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Wadah individual Wadah komunal

o Di halaman muka (tidak diluar pagar),terutama perumahan

o Di halaman belakang untukSumber sampah dari hotel dan restoran.

o Tidak mengambil lahan trotoar (harus ada lokasi khusus)

o Tidak dipinggir jalan protokol Sedekat mungkin dengan Sumber sampah terbesar

o Tidak mengganggu pemakai Jalan atau sarana umum lainnya

PENEMPATAN WADAH

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

No Kriteria Standar

1. Jenis dan bentuk Jenis: kontainer, bakbata, dan boxsampahBentuk: kontainer, kotak, silinder, bin, dan kantong plastik

2. Sifat Ringan,mudah di pindahkan dan dikosongkan

3. Pengadaan dan umur

Pengadaan oleh pengelola atau pribadiUmur wadah 2-3 tahun, kecuali kantong plastik 2-3 hari

4. Ukuran/kapasitas Wadah dengan ukuran 0,5-1,0m3 dan kontainer6-10m3

5. Jumlah wadah Kapasitas wadah mencukupi jumlah sampah yangdihasilkan

6. KelengkapanKomponen wadah

Memiliki alas,dinding,dan penutup/atap (terisolasiDari lingkungan)

7. Lokasi penempatan Tidak menggunakan lahan trotoar dan tidakMenggunakan badan jalan

8. Kondisi Baik, masih dapat digunakan sesuai fungsiya

KRITERIA DAN STANDAR PEWADAHAN

(SNI 19-2454-2002)

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

top related