paleontologi 1 pendahuluan

Post on 19-Jul-2015

237 Views

Category:

Education

16 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Disusun oleh:

Dr. Budhi Kuswan Susilo, S.T., M.T.

TA 2014/2015

Program Studi Teknik Geologi

KULIAH

PALEONTOLOGI

KULIAH PENDAHULUAN

PENGERTIAN PALEONTOLOGI DAN

FOSSIL

Paleontologi >>>> mempelajari fossil

APAKAH FOSSIL ITU?

Fossils >>> objek sisa (organisme) purba yang membatu

Jenis fossil?

Fossils bisa berasal

dari binatang dan

tumbuhan, atau

objek lain

Ukuran Fossil : big or small….??

More Fossils….

DINOSAURUS

Pernah menonton film “Jurrasic

Park”

Paleontologi lebih luas dari

sekedar mencari fossil

dinosaurus!

Hadrosaurus foulkii - the first nearly complete dinosaur

fossil to be found in the world.

Dijumpai di Haddonfield! Pada tahun 1858

Penemu: William Parker Foulke

Brought to you by the Corpus Christi Museum of Science and History

Paleontologi adalah studi ilmiah tentang jejak

kehidupan lebih awal di bumi yang terfossilkan. Jejak

fossil dapat berasal dari :

Paleontology and You

• Animals

• Plants

• Bacteria

• Fungus

(Stromatolite)

Apa PALEONTOLOGI itu (1)

Ilmu yang berhubungan dengan kehidupan dalam periode geologi masa lampau yang dikenali dari sisa fosil (fossil). >>> http://www.merriam-webster.com/dictionary/paleontology

Paleontologi adalah studi ilmiah tentang kehidupan pra sejarah mencakup studi fosil untuk menentukan evolusi organisme dan interaksi satu dengan lainnya dan lingkungannya. >>> http://en.wikipedia.org/wiki/Paleontology

Apa PALEONTOLOGI itu? (2)

Studi ilmiah tentang kehidupan pada masa lampau

Melibatkan analisis terpreservasinya tanaman dan binatang di dalam batuan

Mempunyai kaitan dengan segala aspek biologi dari bentuk kehidupan purba; bentuk dan strukturnya; pola evolusi; hubungan taksonomi dengan lainnya dan spesies moderen; distribusi geografik, dan hubungan timbal balik dengan lingkungan.

Apa PALEONTOLOGI itu? (3)

Peleontologi mempunyai peran dalam rekonstruksi sejarah bumi dan memberikan bukti untuk mendukung teori evolusi.

Data dari studi paleontologi, misalnya sering membantu petroleum geologist menentukan keberadaan endapan minyak dan gas alam, yang mana sering berasosiasi dengan bentuk kehidupan purba >>> analisis HC source rocks

Paleontologi dibagi menjadi beberapa

sub disiplin ilmu (1):

Micropaleontology: Studi tentang fosil yang secara umum kecil dalam skala microskopik, tanpa memperhatikan kelompok mana termasuk penggolongannya.

Paleobotany: Studi tentang fosil tumbuhan; mencakup studi fosil alga dan jamur fungi sebagai tambahan atas tumbuhan daratan.

Palynology: Studi tentang serbuk sari (pollen) and spora (spores), kehidupan dan fosil yang dihasilkan oleh tanaman daratan dan protists (microorganisme menyerupai tanaman, alga, dan binatang [protozoa]).

Paleontologi dibagi menjadi

beberapa sub disiplin ilmu (2):

Invertebrate Paleontology: Studi tentang fosil binatang invertebrata. Filum: Annelida, Arthropoda (binatang bersegmen), Coelenterata (hewan berongga), Echinodermata (hewan berkulit keras/berduri), Mollusca (hewan bercangkang dengan tubuh lunak), Nemathelminthes (cacing), Platyhelminthes (cacing pipih), Porifera(hewan berpori), dan Protozoa???

Vertebrate Paleontology: Studi tentang fosil vertebrata, dari mulai ikan sampai mamalia

Paleontologi dibagi menjadi

beberapa sub disiplin ilmu (3):

Human Paleontology (Paleoanthropology): Studi tentang manusia pra sejarah (prehistoric human)dan manusia purba (proto-human fossils).

Taphonomy: Studi tentang proses pembusukan, pengawetan (preservation), dan pembentukan fosil secara umum.

Ichnology: Studi tentang jejak, jalan-lintasan, dan jejak kaki dari fosil

Paleoecology: Studi ekologi dan iklim masa lampau, yang ditampakkan melalui fosil dan metoda lainnya.

Rangkuman tentang Paleontologi

Studi tentang fosil yang menjelaskan

ekologi masa lampau; evolusi dan tempat

kita

Paleontologi bersinggungan dengan ilmu:

biology,

geology,

ecology,

anthropology,

archaeology,

computer science

Bagaimana organisme dapat

terubah menjadi fossil?

Fossil

Definisi: Sisa-sisa atau jejak suatu organisme yang hidup dimasa lampau yang terpreservasi >>menunjukkan bukti adanya organisme purba

Fosil terbentuk ketika organisme mati dan terkubur di dalam sedimen. Pada akhirnya sedimen terus menebal dan mengeras (membatu), sehingga sedimen terubah menjadi batuan sedimen

What is a Fossil?Bentuk fossil dapat berbenntuk

Sisa-sisa/potongan (remains), Jejak (traces), or Cetakan

(imprints)

Yang terpreservasi pada suatu waktu di dalam sejarah

geologi masa lampau. Catatan: hanya sedikit bagian

organisme yang dapat terfosilkanJenis fosil utama:

1. body fossils

2. trace fossils

(coprolite)

2. pseudofossils

1. Body Fossils >>> bagian utama berupa tubuh

organisme yang terpreservasi.

2. Fossil mungkin mengalami alterasi dimana terjadi

perubahan secara kimia dan fisik

3. Dua jenis body fossils: (A) unaltered remains and (B) altered

remains…

Body Fossils

A. Unaltered remains of

fossils >>> sedikit atau

tidak ada perubahan fisik

dan kimia

Empat jenis unaltered

remains of fossils…

(gastropod)

- 1) Original skeletal material: bagian kerasa dari

organisme yang terpreservasi sebagai material orisinal.

Body FossilsA. Unaltered remains

(gastropod)

(Ammonite)

Body FossilsA. Unaltered remains

- 2) Amber entombment: beberapa tumbuhan

mengeluarkan cairan yang pekat dan kental yang

disebut “pitch” or “resin.” Binatang kecil, seperti serangga

(insects) dan laba-laba (spiders) or biji tanaman (plant

seeds) dan spora (spores) dapat terperangkap[ di dalam

pitch dan menjadi terpreservasi. Jika mengalami

pembebanan (terkubur) dapat menjadi amber.

Unaltered fossils

A. Unaltered remains

Body Fossils

- 3) Refrigeration (pendinginan): Organisme

terperangkap atau terjebak di dalam es yang disebut glaciers,

dan membeku. Contoh Mammoths

(This mammoth died in ice 39,000 years ago)

Body FossilsA. Unaltered remains

-4) Tar impregnation: tar pits merupakan contoh tempat

terbaik kehidupan yang terpreservasi sebagai fossil.

(La Brea tar pits in California is one of the most famous areas

because of the large number of preserved life forms found in

it).

(saber-toothed

cat skull)

Body FossilsB. Altered remains of fossils >>> organisme mengalami

perubahan fisik dan kimiawi.

- Permineralization: bagian yang keras sepertu tulang,

cangkang, atau batang pohon mengalami timbunan dan

pembebanan (buried), mineral terlarut di dalam air kemudian

menggantikan bagian yang keras tersebut menjadi

terbatukan

(dinosaur bone)

(fossil pine cone) (fossil pine cone cut in half)

Petrified Fossils

The petrified wood found in the petrified

forest national park in northeastern

Arizona

Petrified Fossils

Albertosaurus, meaning "Alberta lizard" is a genus of tyrannosaurid, theropod dinosaur that lived in the western part of North America in the Late Cretaceous Period, some 70 million years ago. The type species, A. sarcophagus, was discovered in Alberta, Canada in 1905 (Osborn, 1905).

Dinosaur Cast

Group: Dinosauria - Iguanodontia

Original Specimen Location: Institute Royal des Sciences Naturelles, Belgium Specimen Number: R52 Age: Early Cretaceous Where Found: Bernissart, Belgium Date Found: 1881 Size: 25ft

Body FossilsB. Altered remains

- Replacement: terjadi pergantian mineral bisa dari bagian

keras organisme menjadi mineral, atau dari mineral semula

menjadi mineral yang lebih stabil.

(ammonite)

(log)

Body FossilsB. Altered remains

- Recrystallization: Perubahan kimiawi dimana atom

membangun bagian yang keras dari organisme. Misal

ammonite dibagun oleh Calcite

Body FossilsB. Altered remains

-Carbonization: ketika bagian yang lunak dari organisme

tertimbun di dalam sedimen kemudian terperas sebagain

unsur sehingga hanya menyisakan unsur karbon, dan

terpreservasi.

-proses ini menyisakan karbon saja, sementara unsur

lainnya seperti hidrogen, oksigen, dan nitrogen hilang.

(fish)

(cockroach)

(leaf)

Trace Fossils Trace fossils adalah bukti tidak langsung dari

kehidupan pra sejarah

Fosil ini meliputi : Tracks (jalur): tanda dari pergerakan vertebrata yang

ditinggalkan, misalnya jejak kaki ("foot prints"). Trails (jejak): mirip dengan tracks, tetapi polanya lebih

irregular biasanya merupakan impresi yang ditinggalkan dari keong, cacing dan lainnya apakah itu gerak rayapan atau menggali yang biasanya dibuat pada sedimen lunak dibawah muka air.

Burrows: lubang atau terowongan digali ke dalam tanah oleh hewan untuk menciptakan ruang /tempat tinggal, tempat berlindung sementara, atau sebagai produk sampingan dari gerakannya.

Coprolites (kotoran binatang).

Trace fossils berguna untuk melakukan kajian tingkah laku dari organisme purba.

- Mold: cetakan fossil

Trace Fossils2. Trace Fossils

(Mold of a fossil seed)

This fossil seed

was found in

Nueces County.

(gastropod mold)

Mold fossils

These are fossil Turitella shells from the Potomac

River.They have been preserved as Casts when sediment

filled in the shells. When they pop out of the sedimentary

rock, a mold is left.

Trace Fossils2. Trace Fossils

- Cast: isi dari cetakan fosil

(Cast of a fossil seed)

(gastropod cast)

Ammonite Mold & Cast

Dactylioceras commune

Alum Shale

Mesozoic; Jurassic

Whitby, Yorkshire

England

7.5 cm x 5 cm

Casts & Molds of

Trilobites

Ellipsocephalus hoffi

Cambrian

Jince Formation

Bohemia, Czech

Republic

Trilobites 2 cm in

Pink Limb Cast

(underside)

Miocene

Rhyolite Volcanics

Formation

Texas Springs,

Jackpot, Nevada

4 cm wide x 4 cm

tall

Pink Limb Cast

Miocene

Rhyolite

Volcanics

Formation

Texas Springs,

Jackpot, Nevada

4 cm wide x 4

cm tall

Gastropod

Steinkern

Unkown Location

3 cm tall x 2 cm

wide

Gastropod

Steinkern

Unknown Location

6 cm tall x 3 cm

wide

This is a fossil Huntonia Trilobite. The exoskeleton

has been replaced by calcite (permineralization), it

was also filled in with sediment (cast).

Trace Fossils2. Trace Fossils

- Burrows: jejak pergerakan organisme, di dalam sedimen

lunak , misal cacing membuat lubang

This worm tube

trace fossil is

hollow (the hole

goes all the way

through it).

Trace Fossils2. Trace Fossils

- Tracks: seperti jejak kaki yang dibuat binatang pada masa

geologi lampau

(trilobite)(trilobite tracks)

(Dinosaur tracks)

Do you see the people?

Trace Fossils2. Trace Fossils

- Coprolite: kotoran binatang!!!

>>> fun trace fossil…

PseudofossilsPseudofossils (meaning “fake fossils”) >>> fossil palsu

(dendrite made by a mineral)

(fossilized raindrops

that hit soft sediment)

A coprolite of a

carnivorous dinosaur

found in

southwestern

Saskatchewan.

A large, distinctively

shaped coprolite

collected in association

with the remains of a

Tylosaurus kansasensis

(FHSM VP-3366) in

April, 1972, in the

Smoky Hill Chalk of

Gove County, KS.

Crustacean burrows

in a Jurassic

limestone, southern

Israel

A black-tailed prairie dog,

with young, emerges from

its burrow

Bird burrows on the Volga

shore near Kstovo, Russia

Worm Burrow Fossils

© Michael Collier, Image Source: Earth Science World Image Bank

Worm Burrows

© Michael Collier, Image Source: Earth Science World Image Bank

Fossilized Raindrops

© Bruce Molnia, Terra Photographics, Image Source: Earth Science World Image Bank

Dinosaur Tracks

© Michael Collier, Image Source: Earth Science World Image Bank

Fossil Footprints

© National Park Service

Animal Footprints

E.D. McKee, Courtesy United States Geological Survey Photographic Library, Image Source: Earth Science World Image Bank

Feeding Trail

© Bruce Molnia, Terra Photographics, Image Source: Earth Science World Image Bank

Feeding Trails and Burrows

© Bruce Molnia, Terra Photographics, Image Source: Earth Science World Image Bank

Burrows

© Bruce Molnia, Terra Photographics, Image Source: Earth Science World Image Bank

Burrows

© Marli Miller, University of Oregon, Image Source: Earth Science World Image Bank

Dimana mendapatkan fosil?

Organisme yang terpreservasi dalam batu itu

sesuatu yang unik

Untuk mendapatkan fosil, pada batuan, maka

perlu fosil tersebut tersingkap

Fosil kebanyakan ditemukan pada batuan

sedimen

Fosil dapat dijumpai sebagai kumpulan di tempat

hidupnya, namun ada yang dijumpai telah

tertransportasi jauh dari asalnya (batuan yang

mempreservasi)

Calvert Cliffs of Maryland This fossil collecting location contains Miocene marine fauna, including fossil shark teeth.

Big Brook Area, New Jersey This fossil collecting location contains Cretaceous marine fauna, including fossil shark teeth, and the occasional Mosasaur.

Potomac River, Maryland This fossil collecting location contains Paleocene marine fauna, including fossil shark teeth, and crocodile material.

Sylvania, Ohio This fossil collecting location

contains Devonian marine fauna, including fossil

trilobites and brachiopods

Western New York: Near Buffalo This fossil collecting location contains Devonian marine fauna, including fossil trilobites and brachiopods.

Pittsburgh, Pennsylvania This fossil collecting location contains Carboniferous fern fossils.

Referensi:

http://www.fossilguy.com/what-is-a-

fossil/

http://petrifiedwoodmuseum.org/moldsca

sts.htm

http://en.wikipedia.org/wiki/Fossil

Sumber open sources lainnya

Akhir Kuliah

Tugas Rumah:

1. Apakah Fossil itu berevolusi?

2. Apakah Waktu Geologi itu dan Bukti

kehidupan organisme pada setiap

waktunya (Menjadi bahan kuliah dan

dikumpulkan Minggu Depan)

top related