organisasi klasik neoklaisk dan moden

Post on 23-Jun-2015

3.643 Views

Category:

Business

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

SBHL

Perkembangan Teori Organisasi

Bagian 1 :

SBHL

Pendahuluan• Organisasi :

• Abstrak• Mencakup banyak aspek kehidupan

• Definisi :• Karena Abstrak muncul banyak

definisi

SBHL Pendahulua

n

Kesimpulanaspek-aspek (yang tercakup) pada

definisi organisasi :• kesatuan sosial• pembagian tugas / fungsi• ada tujuan• ada batas yang tegas terhadap lingkungan

SBHL

Karena abstrak dan menyangkut aspek sosial :• tinjauan menjadi luas, menyangkut berbagai

aspek yang berbeda• muncul lebih dari 18 jenis orientasi• muncul berbagai cara pengelompokanTosi :

• Klasik• Sistem Sosial• Struktur• Teknologi• Adaptatif• Integral

Scott (1961) : • Klasik• Neo Klasik• Modern (post

1961)

Pendahuluan

SBHL

Pendekatan KlasikF.W. Taylor (1856 – 1915)

• pengaturan cara kerja karyawan pelaksana• mencoba menemukan cara kerja yang paling efisien• dasar pemikiran :

analisis ilmiah untuk menemukan cara kerja terbaik manusia: makhluk rasional (1-1a,b)

• cara kerja paling efisien/standar, jika dilaksanakan oleh pekerja standar, menghasilkan :

KAPASITAS KERJA STANDARatau

WAKTU KERJA STANDAR

sehingga : Organisasi =

Volume Pekerjaan

Kapasitas Kerja (Standar)

SBHL

KIOS TIK : pesanan diterima : 1000 lembar / hari kapasitas kerja standar 1 orang Tukang Tik :

100 lembar/hari(1 hari = 8 jam

kerja)

1000/100 = 10 Tukang Tik

diperlukan :

Contoh :

SBHL

Implisit :• adanya keseimbangan Tugas vs Wewenang• adanya pengelompokan menurut fungsi• adanya Standar Kerja• adanya dasar penyusunan Sistem Imbalan

• mirip dengan :

Weber : Fayol :Manajemen :• Planning• Organizing• Actuating• Coordinati

on• Control

Rasional

Rasional-Organisasi(Taylor: Rasional-

Individu)

• diikuti Gulick, Urwick, Follet: Administrative Design Theory)

manusia prosedur

SBHL

ANATOMI ORGANISASIKIOS TIK :

Pesanan yang diterima : 1000 lembar / hari Kapasitas kerja standar 1 orang Tukang Tik :

Diperlukan “mandor” untuk memimpin Tukang Tik. Pertanyaan: berapa orang ?

100 lembar/hari(1 hari = 8 jam kerja)

1000/100 = 10 Tukang Tik

diperlukan :

Kapasitas Kerja (standar) seorang mandor :

-mampu memimpin paling banyak 6 Tukang Tik(Rentang Kendali/Span of Control)

mandor

tukang tik (6 orang)

SBHL

tukang tik

mandor

Diperlukan “supervisor” untuk memimpin mandor. Berapa orang?

supervisor

mandor (4 orang)

Kapasitas Kerja (standar) seorang supervisor :

-mampu memimpin paling banyak 4 Mandor(Rentang Kendali/Span of Control)

SBHL

tukang tik

supervisor

mandormandor

Untuk 10 Tukang Tik, diperlukan :2 Mandor1 Supervisor3 tingkat hirarki

SBHL

KIOS TIK

x x x

xx

Volume Produksi(lembar/

hari)

Waktu

1000 lbr/hari

SBHL

Volume Produksi(lembar/

hari)

Waktu

1000 lbr/hari

SBHL

Volume Produksi(lembar/

hari)

Waktu

1000 lbr/hari

SBHL

Volume Produks

i(lembar/

hari)

Waktu

1000 lbr/hari

SBHL

B

A

SBHL

Pendekatan Neo KlasikElton Mayo Cs – Penelitian Hawthorne,

Western Electric Company (1927 - 1932)• mempelajari :

hubungan kondisi fisik lingkungan kerja dengan prestasi kerja

• tanpa disengaja, menemukan bahwa prestasi kerja dipengaruhi oleh :• Kondisi Fisik lingkungan kerja• Faktor Psikososial

SBHL

BANGSAL KERJA

RUANG PERCOBAAN6 T.K. STANDAR1 MANDOR

PERCOBAAN HAWTHORNE

Timah

Komponen Elektronik

PCB (Printed-Circuit Board)

Solder

SBHL

Maksimum

Tinggi

Rendah

Minimum

Normal

KUAT PENERANGAN

PRODUKTIVITASPEKERJA

X X

SBHL

1

Tinggi

Rendah

Minimum

Normal

Maksimum

KUAT PENERANGAN

PRODUKTIVITASPEKERJA

1

SBHL

1 2

Tinggi

Rendah

Minimum

Normal

Maksimum

KUAT PENERANGAN

PRODUKTIVITASPEKERJA

1

2

kenyataan

dugaan

SBHL

1

3

2

Tinggi

Rendah

Minimum

Normal

Maksimum

KUAT PENERANGAN

PRODUKTIVITASPEKERJA

1

32

SBHL

Konsep Neo-Klasik tentang Organisasi

Interaksi Sosial Yang Baik

Prestasi KerjaYang Baik

Komunikasi dalam Organisasi

Manajemen memerlukan Skill Teknis dan Skill Sosial

1.

2.

3.

Organisasi merupakan sistem sosial pekerja (manusia) adalah makhluk Psiko Sosial

Pergaulan di

Tempat Kerja

Interaksi Sosial

Norma Kelompok

KelompokNon-Formal

Sikap/Prestasi

Kerja

Proses :

Komunikasi :

SBHL

Fokus Perhatian Pendekatan Neo Klasik : Human Relations

Konsep Neo-Klasik tentang Organisasi

Perbandingan Pendekatan Klasik dan Pendekatan Neo-Klasik:

K l a s i k N e o - K l a s i k

Manusia/pekerja :

Mahluk Rasional

Manusia/pekerja :

Mahluk Psikososial

• tidak mampu menentukan anatomi / bentuk Organisasi• fokus perhatian pada

Human Relations

• mampu menentukan anatomi / bentuk Organisasi• fokus perhatian pada : anatomi Organisasi/jumlah personilOrganisasi = sistem tertutup

Organisasi = sistem tertutup

SBHL

tukang tik

supervisor

A

B C D

mandor

Anatomi Organisasi : dirumuskan berdasarkan pendekatan Klasik perlu disempurnakan berdasarkan pendekatan Human Relations :

SBHL

Pendekatan Modern• Setelah pendekatan neo-klasik, teori organisasi jadi

“menyebar”, tidak ada kesatuan pandangan antar pendekatan• Contoh : manusia = mahluk rasional (pandangan klasik)

berlawanan dengan manusia makhluk sosial (pandangan neo-klasik).

• muncul penelitian Joan Woodward, tahun 1950-an terhadap 100 perusahaan manufaktur, di South Essex – Inggris :• menggunakan prinsip-prinsip manajemen klasik (seperti :

rentang-kendali untuk menentukan Karakteristik Perusahaan Sukses

• menemukan Hubungan :

Jenis Teknologi

Karakteristik / Struktur Organisasi

PrestasiPerusahaan

SBHL

PENELITIAN WOODWARD•1OO perusahaan manufaktur – di South Essex - Inggris

•data (10 tahun) tentang :

1. Performansi Keuangan2. Struktur organisasi3. Gaya manajemen

dipisahkan menurut Performansi Keuangan

100 Persh

.

KelompokPerusahaan Sukses

KelompokPerusahaan

Tidak Sukses

Apakah ada perbedaan : Struktur Organisasi ? Gaya Manajemen ?

Kesimpulan :TIDAK BERBEDA !!!

CARA 1 :

SBHL

dipisahkan menurut Performansi Keuangan

100 Persh.

KelompokPerusahaan Sukses

KelompokPerusahaan

Tidak Sukses

Apakah ada perbedaan : Struktur Organisasi ? Gaya Manajemen ?

Kesimpulan :TIDAK BERBEDA !!!

CARA 1 :

Teknologi Produksi ternyata berbeda :1. Teknologi Craft2. Teknologi Mass-Product3. Teknologi Proses Kontinyu

SBHL

100 Pers

h.

Kelompok Teknologi

Proses Kontinyu

KelompokTeknologi

Craft

KelompokTeknologi

Mass-Product

Perusahaan Sukses

Perusahaan Tidak Sukses

Kesimpulan :

BERBEDA !!!

terutama perbedaanStruktur Organisasi

Perusahaan Sukses

Perusahaan Sukses

Perusahaan Tidak Sukses

Perusahaan Tidak Sukses

SBHL

JENIS TEKNOLOGI

PRESTASI PERUSAHAAN

STRUKTUR ORGANISASI

100 Pers

h.

Kelompok

Teknologi Proses

Kontinyu

KelompokTeknologi Craft

KelompokTeknologi

Mass-Product

Perusahaan Sukses

Perusahaan Tidak Sukses

Kesimpulan :

BERBEDA !!!

terutama perbedaanStruktur Organisasi

Perusahaan Sukses

Perusahaan Sukses

Perusahaan Tidak Sukses

Perusahaan Tidak Sukses

Kesimpulan : ada hubungan

SBHL

Pendekatan Modern

Jenis Teknologi

Karakteristik / Struktur Organisasi

PrestasiPerusahaan

Penelitian Woodward menemukan hubungan :

Tidak ada yang ideal dan berlaku umum, ideal berlaku hanya untuk kondisi tertentu

berarti :

Struktur organisasi tertentu sesuai jika digunakan oleh organisasi yang menggunakan jenis teknologi tertentu

teknologi, mencerminkan kondisi Lingkungan, maka pandangan berkembang :

Struktur Organisasi tertentu sesuai jika digunakan oleh organisasi untuk menghadapi jenis lingkungan tertentu

muncul paham Ketergantungan (Contingency) :

SBHL

CONTOH :

Lokasi 1 : aman, tidak ada preman dekat Kantor Polisi

Lokasi 2 : tidak aman, banyak preman jauh dari Kantor Polisi

Satpam 2 orang Sudah tua, perut buncit Fungsi : Tukang Parkir

Satpam 12 orang Muda, gagah, pesilat Fungsi : Pengamanan

SBHL

Perbandingan pendekatan Klasik, pendekatan Neo-Klasik, dan pendekatan Modern :

Klasik Neo-klasik Modern

Manusia/pekerja = mahluk rasional

Manusia/pekerja = mahluk psiko-sosial

Manusia/pekerja tidak diperhatikan sebagai individu, perhatian pada kelompok individu

Mampu menentukan anatomi organisasi

Fokus perhatian pada anatomi organisa-si/jumlah personil

Tidak mampu menentukan anatomi organisasi

Fokus perhatian pada human relations

Mampu menentukan anatomi organisasi (secara makro)

Fokus perhatian pada hubungan antara organisasi dengan lingkungan

Organisasi = sistem tertutup

Organisasi = sistem tertutup

Organisasi = sistem terbuka

1-2

top related